BUPATI LAMONGAN PERATURAN BUPATI LAMONGAN NOMOR 40 TAHUN 2009 TENTANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BUPATI LAMONGAN PERATURAN BUPATI LAMONGAN NOMOR 40 TAHUN 2009 TENTANG"

Transkripsi

1 BUPATI LAMONGAN PERATURAN BUPATI LAMONGAN NOMOR 40 TAHUN 2009 TENTANG TARIF PELAYANAN KESEHATAN JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT (JAMKESMAS) Dl PUSKESMAS DAN JARINGANNYA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA Menimbang Mengingat Menetapkan BUPATI LAMONGAN, : bahwa dalam rangka meningkatkan akses, pemerataan dan mutu pelayanan kesehatan bagi masyarakat miskin peserta Program Jamkesmas di dan Jaringannya dan untuk melaksanakan Keputusan Direktur Jenderal Bina Kesehatan Masyarakat Nomor: HK.02.04/BI.1 /2708/09 tentang Petunjuk Teknis Program Jaminan Kesehatan Masyarakat di dan Jaringannya Tahun 2009, maka perlu menetapkan Tarif Pelayanan Kesehatan Jaminan Kesehatan Masyrakat (JAMKESMAS) di dan Jaringannya dengan Peraturan Bupati. : 1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerahdaerah Kabupaten di lingkungan Propinsi Jawa Timur (diumumkan dalam Berita Negara pada tanggal 8 Agustus 1950); 2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1992 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 100, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3495); 3. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4389); 4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 5. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 126 Tahun 2004, 6. Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438); 7. Undang-Undang Nomor 41 Tahun 2008 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2009 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 171, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4920); 8. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Propinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737); 9. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 316/Menkes/SK/V/2009 tentang Pedoman Penyelenggaraan Jaminan Kesehatan Masyarakat Tahun 2009; 10. Peraturan Daerah Kabupaten Lamongan Nomor 22 Tahun 2007 tentang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten Lamongan (Lembaran Daerah Kabupaten Lamongan Tahun 2007 Nomor 16/E). MEMUTUSKAN: : PERATURAN BUPATI TENTANG TARIF PELAYANAN KESEHATAN JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT (JAMKESMAS) Dl PUSKESMAS DAN JARINGANNYA.

2 BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Peraturan Bupati ini yang dimaksud dengan : 1. Daerah adalah Kabupaten Lamongan. 2. Kepala Daerah adalah Bupati Lamongan. 3. Tarif adalah biaya penyelenggaraan kegiatan pelayanan medik dan non medik di dan jaringannya yang dibayarkan oleh Pemerintah. 4. Pelayanan Kesehatan adalah semua bentuk penyelenggaraan kegiatan dan jasa yang diberikan kepada masyarakat dalam rangka pemeriksaan, diagnosa, pengobatan atau pelayanan kesehatan lainnya oleh dan jaringannya. 5. Jamkesmas adalah program bantuan sosial yang dimanfaatkan untuk pelayanan kesehatan guna memenuhi kebutuhan pelayanan kesehatan secara menyeluruh bagi masyarakat miskin dan tidak mampu. 6. Pelayanan Rawat Jalan Tingkat Primer adalah pelayanan kesehatan dasar yang diberikan oleh dan jaringannya baik di dalam gedung maupun di luar gedung. 7. Pelayanan Kesehatan Rawat.Inap Tingkat Primer adalah perawatan lanjutan dengan rawat inap di perawatan sesuai dengan kemampuan yang dimiliki. 8. Pelayanan Pertolongan Persalinan adalah pelayanan persalinan yang dilaksanakan oleh dan Bidang Praktek sesuai kompetensinya. 9. Pelayanan Spesialistik adalah pelayanan yang diberikan oleh dokter spesialis untuk pemeriksaan dan atau pengobatan penderita. 10. Pelayanan Rujukan adalah pelayanan kesehatan lanjutan ke sarana rujukan yang dilaksanakan berdasarkan indikasi medis. 11. Upaya Kesehatan yang bersifat Pencegahan Skunder adalah upaya untuk mendukung operasional kegiatan Jamkesmas, yang mencakup diagnosis awal kemungkinan berkembangnya suatu penyakit dan tindakan tepat untuk mengurangi faktor resiko ancaman penyakit. 12. Manajemen pengelolaan adalah kegiatan pengelolaan manajemen program Jamkesmas meliputi perencanaan, penggerakan, monitoring dan evaluasi. 13. Jasa Sarana dan Prasarana adalah imbalan yang diterima atas pemakaian sarana, fasilitas, obat-obatan, reagen dan bahan habis pakai dalam rangka observasi, diagnosa, pengobatan dan atau pelayanan lainnya. 14. Jasa Pelayanan adalah imbalan yang diterima oleh pelaksana pelayanan atas jasa yang diberikan kepada pasien dalam rangka observasi, diagnosis, pengobatan, konsultasi, visite dan atau pelayanan lainnya BAB II RUANG LINGKUP Pasal 2 Ruang lingkup pelayanan kesehatan Program Jamkesmas di dan jaringannya, meliputi : a. Pelayanan Rawat Jalan Tingkat Primer; b. Pelayanan Rawat Inap Tingkat Primer; c. Pelayanan Pertolongan Persalinan ; d. Pelayanan Spesialistik; e. Pelayanan Rujukan; f. Upaya Kesehatan yang Bersifat Pencegahan Skunder; g. Manajeman Pengelolaan. BAB III PENGGUNAAN DANA PROGRAM JAMKESMAS Pasal 3 (1) Dana Program Jamkesmas di dan jaringannya bersumber dari Bantuan Sosial Departemen Kesehatan Rl yang disalurkan langsung ke rekening dan bukan sebagai retribusi untuk pelayanan kesehatan, sehingga tidak disetor ke Kas Daerah. (2) Dana Program Jamkesmas disesuaikan dengan alokasi biaya untuk setiap kegiatan yang dipergunakan: a. Pelayanan Rawat Jalan ; b. Pembinaan Sumber Daya Manusia termasuk jasa pelayanan, jasa sarana dan prasarana; c. Operasional pelayanan kesehatan ;. d. Pelayanan Rawat Inap ; e. Pertolongan Persalinan; f. Pelayanan Spesialistik; g. Transportasi Rujukan; h. Manajeman Pengelolaan.

3 Pasal 4 Dalam upaya meningkatkan jangkauan dan pemerataan pelayanan kesehatan, dapat melakukan kegiatan pelayanan kesehatan di dalam gedung maupun di luargedung. BAB IV KETENTUAN TARIF JAMKESMAS Pasal 5 Besaran tarif pelayanan kesehatan dan harga satuan kegiatan Program Jamkesmas di dan jaringannya sebagaimana tersebut dalam lampiran. Pasal 6 Pemanfaatan jasa sarana dan prasarana dapat digunakan untuk pengadaan bahan habis pakai, reagen dan obat-obatan khusus apabila hal tersebut tidak tersedia di maupun di gudang farmasi dengan harga satuan sesuai dengan standar harga di pasaran. BAB V PELAPORAN Pasal 7 Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Lamongan harus melaporkan hasil pelaksanaan Program Jamkesmas secara rutin kepada Kepala Daerah. BAB VI PENUTUP Pasal 4 Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Bupati ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten. Ditetapkan di Lamongan pada tanggal 30 Desember 2009 Diundangkan di Lamongan Pada tanggal 30 Desember 2009 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN LAMONGAN BUPATI LAMONGAN ttd MASFUK ttd FADELI BERITA DAERAH KABUPATEN LAMONGAN TAHUN 2009 NOMOR 11

4 Lampiran Peraturan Bupati Lamongan Nomor : 40 Tahun 2009 Tanqqal :, 30 Desember 2009 No. BESARAN TARIF PELAYANAN KESEHATAN DAN HARGA SATUAN JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT (JAMKESMAS) Dl PUSKESMAS DAN JARINGANNYA Jenis Pelayanan Jasa Sarana/ Prasarana Jasa Pelayanan Besaran Tarif Satuan Harga Satuan Harga Satuan Keterangan Pelayanan Rawat Jalan Tingkat Primer - Pelayanan Rawat Jalan - Penanganan Gawat Darurat 2. Pelayanan Rawat Inap Tingkat Primer - Penanganan Gawat Darurat - Perawatan Rawat Inap Per hari, meliputi : makan pasien, makan petugas jaga, bahan habis pakai, lab dasar (DL, UL, FL), obatobatan khusus bila tidak tersedia di - Perawatan Satu hari (one day care) meliputi : perawatan selama 6 jam tanpa menginap, observasi dan konsultasi 3. Pelayanan Pertolongan Persalinan a. Persalinan Normal di Bidan Praktek (paket termasuk ANC dan PNC) b. Persalinan di Perawatan - Tindakan Persalinan Normal - Tindakan Persalinan dengan Penyulit (Tindakan oleh Dokter Spesialis Obsgyn) - rawat inap per hari 4. Pelayanan Spesialistik Konsultasi Dokter Soesialis

5 Transportasi Rujukan a. Dari Bidan Praktek, Polindes, Pustu ke, meliputi : 1) Transportasi dengan kendaraan roda 4 2) Akomodasi Petugas b. Dari Bidan Praktek, Polindes, Pustu, ke sarana rujukan, meliputi : 1) Transportasi dengan kendaraan roda 4 2) Akomodasi petugas - Ke Lamongan - Ke Surabaya - Ke Lain Provinsi Per Km sampai tujuan Operasional Pelayanan di Luar Gedung - Transportasi petugas ke lokasi pelayanan dalam wilayah - Transportasi petugas ke lokasi pelayanan keluar wilayah Manajemen pengelolaan (minilokakarya) a. Alat Tulis Kantor (ATK) b. Penggandaan c. Konsumsi BUPATI LAMONGAN ttd MASFUK

6

7

WALIKOTA PROBOLINGGO

WALIKOTA PROBOLINGGO WALIKOTA PROBOLINGGO SALINAN PERATURAN WALIKOTA PROBOLINGGO NOMOR 17 TAHUN 2011 TENTANG TATA CARA PELAKSANAAN PENGAJUAN PERMINTAAN DAN PEMANFAATAN BIAYA YANG BERSUMBER DARI DANA PROGRAM JAMINAN KESEHATAN
