BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Akne vulgaris (AV) atau yang biasa disebut jerawat adalah suatu penyakit pada folikel rambut dan jaringan sebasea yang pada umumnya dapat sembuh sendiri, biasanya mengenai remaja dan dewasa muda (Fulton, 2009). Bentuk lesi akne yang biasa berada di wajah, dada, dan punggung adalah polimorf. Lesi yang khas adalah komedo. Apabila terjadi peradangan akan terbentuk papula, pustula, nodul, dan kista (Widjaja, 2013). Akne vulgaris menjadi masalah pada semua remaja (Widjaja, 2013).. Berdasarkan studi komunitas pada remaja SMA di Tehran, Iran, yang dilakukan oleh Ghodsi et.al(2009) didapatkan prevalensi akne pada remaja sebesar 93%. Penelitian terbaru yang dilakukan oleh Yiwei et.al (2012) di Cina menyatakan terdapat 10,4% (820 orang) remaja pria dan 6,1% (579 orang) remaja wanita menderita akne dengan tingkat keparahan 68,4% derajat ringan (63% pria, 76% wanita), 26% derajat sedang (29,9% pria, 20,6% wanita), dan 5,6% derajat berat (7,1% pria, 3,4% wanita). Walaupun penyakit ini umum terjadi di usia remaja sekitar tahun (38%) namun, dari 74,3% yang pernah mengalami akne saat remaja 25,7% menderita akne saat dewasa dan 81,7% mengalami persistent acne (jerawat yang menetap).untuk data di Indonesia berdasarkan studi data kosmetik Indonesia dalam Purwaningdyah (2013) melaporkan terdapat sebanyak 60% penderita akne pada tahun 2006 dan 80% pada tahun Walaupun tidak menimbulkan kematian, angka kejadian yang tinggi memiliki dampak yang besar dalam mempengaruhi kepercayaan diri dan kepuasan terhadap penampilan wajah. Adanya penanganan dan perbaikan dari keluhan jerawat ini berpengaruh pada peningkatan kualitas hidup penderita. Maka dari itu penting untuk memastikan pasien mengenali tingkat keparahan jerawatnya dalam memilih penatalaksanaan yang akan dilakukan (Schroeder, 2012).

2 Seseorang percaya melakukan suatu tindakan untuk kesehatannya dapat didasarkan karena mereka memiliki pengetahuan terhadap hal tersebut, dapat pula dikarenakan kebutuhan atau kepentingan (Notoatmodjo, 2010). Khalid dan Iqbal (2010) menunjukkan dari 150 responden dengan usia tahun diperoleh bahwa 77% (115 orang) melakukan penanganan sendiri terhadap jerawatnya. Delapan puluh enam persen dari yang melakukan penanganan sendiri adalah responden yang pernah menduduki pendidikan formal selama 1-10 tahun, angka ini lebih besar di bandingkan dengan responden yang tidak pernah memiliki pendidikan formal dan yang pernah menduduki pendidikan formal lebih dari 10 tahun yaitu sebesar 79% dan 69%. Tingginya tindakan penanganan sendiri yang dilakukan masyarakat dikarenakan pasien memiliki kepercayaan diri mengenai pengetahuannya terhadap akne dan cara mengatasinya. Purwaningdyah (2009) melaporkan bahwa sebagian besar dari remaja SMA yang ditelitinya tidak melakukan pengobatan khusus sebesar 39%, melakukan penanganan sendiri sebesar 26% dan hanya 25% dari mereka yang meminta pertolongan ke dokter. Namun Dae et.al(2008) menunjukkan dari hasil penelitiannya bahwa perilaku menangani sendiri jerawat seperti dengan mencuci muka dan meminum air yang banyak ternyata lebih jarang dilakukan, kebanyakan dari responden pergi mencaripenanganan dibandingkan menangani sendiri jerawat namun, masyarakat lebih condong mencari ke klinik herbal atau penanganan tradisional dan ke salon atau klinik kecantikan dibandingkan pergi ke dokter. perilaku pencarian penyembuhan adalah perilaku orang atau masyarakat yang sedang mengalami sakit atau masalah kesehatan, untuk memperoleh pengobatan sehingga sembuh atau teratasi masalah kesehatannya.penelitian mengenai perilaku atau tindakan masyarakat pada waktu sakit secara komprehensif, baik tidak berbuat apa-apa, mengobatai sendiri, atau mencari pertolongan baik tradisional ataupun modern, belum ada (Notoatmodjo, 2010).

3 Kecamatan Medan Denai termasuk daerah pinggiran dari Kota Medandimana sebagian dari wilayahnyasecara langsung berbatas dengan Kabupaten Deli Serdang, Medan Denaijugaberbatasan dengan Kecamatan Medan Area yang dekat dengan pusat kota, berbatasan juga dengan Kecamatan Medan Amplas dan Medan Tembung, (Tim ICT Dinas Kominfo Kota Medan, n.d.). Tidaksepertipusatkota, dengan jumlah total penduduk Medan Denai sebanyak jiwa (penduduk berusia 5-14 tahun sebanyak jiwa dan usia tahun sebanyak jiwa.) namun pelayanan kesehatan yang ada masih belum tersebar merata di keenam kelurahan. Kelurahan Tegal Sari Mandala II merupakan kelurahan yang tidak memiliki satupun tempat pelayanan kesehatan seperti rumah sakit atau puskesmas.namun terdapat beberapa salon kecantikan dan apotek ditiap kelurahan, sertaada mall di kecamatan ini (koordinator statistik Kecamatan Medan Denai, 2013). Berdasarkan hasil survei awal yang dilakukan pada remaja di SMA Swasta Annizam ditemukan sebesar 80% siswa berjerawat, dengan rata-rata siswa berjerawat dari tiap kelas sebesar 60%, sehingga peneliti merasa tertarik untuk melakukan penelitian yang mengarah pada perilaku pencarian penanganan sebagai bagian dari perilaku sakit yang akan menanyakan mengenai tindakan pencarian penanganan,sumber informasi responden, prioritas dalam menentukan penanganan, dan kepuasan terhadap hasil penanganan yang dilakukan. Peneliti menuangkannya dalam penelitian yang berjudul Gambaran Perilaku Pencarian Penanganan terhadap Jerawat pada Remaja di SMA di Kecamatan Medan Denai. 1.2.Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang penelitian yang diuraikan bahwa jerawat adalah masalah pada remaja yang dapat mempengaruhi kepercayaan diri seseorang serta tindakan penanganannya pun amat beragam dan telah banyak diteliti namun, penelitian terkait mengenai perilaku pencarian penanganannya hanya ada satu

4 yaitu penelitian di Korea maka, dapat dirumuskan rumusan masalah sebagai berikut : Bagaimanakah gambaran perilaku pencarian penanganan terhadap jerawat pada remaja di SMA di Kecamatan Medan Denai Tujuan Penelitian Tujuan Umum Yang menjadi tujuan umum dalam penelitian ini adalah : Untuk mengetahui gambaran perilaku pencarian penanganan terhadap jerawat pada remaja di SMA di Kecamatan Medan Denai Tujuan Khusus Yang menjadi tujuan khusus dalam penelitian ini adalah : 1) Untuk mengetahui gambaran karakteristik subjek penelitian 2) Untuk mengetahui gambaran tindakan pencarian penanganan yang dilakukan remaja saat berjerawat. 3) Untuk mengetahui gambaran sumber informasi subjek mengenai keluhan jerawatnya dan tindakan pencarian penanganan terhadap jerawat yang dilakukan. 4) Untuk mengetahui gambaran prioritas subjek dalam memilihtindakan pencarian penanganan terhadap jerawat. 5) Untuk mengetahui gambaran kepuasan subjek terhadap hasil penanganan jerawatnya Manfaat penelitian Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat : 1. Bagi peneliti - Menjadi syarat kelulusan bagi peneliti.

5 - Menambah wawasan peneliti terhadap hal yang berkaitan dengan penelitian ini 2. Bagi sekolah atau petugas pelayanan kesehatan masyarakat terkait - Agar menjadi bahan pertimbangan dalam memberikan pendidikan mengenai kebersihan pribadi dan alur mencari penanganan kesehatan yang benarpada saat melakukan penyuluhan. 3. mahasiswa - Agar penelitian ini dapat di kembangkan untuk penelitian selanjutnya.

BAB I PENDAHULUAN. punggung bagian atas. Jerawat terjadi karena pori-pori kulit. terbuka dan tersumbat dengan minyak, sel-sel kulit mati, infeksi

BAB I PENDAHULUAN. punggung bagian atas. Jerawat terjadi karena pori-pori kulit. terbuka dan tersumbat dengan minyak, sel-sel kulit mati, infeksi BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Jerawat (Akne Vulgaris) merupakan penyakit kulit peradangan kronik folikel pilosebasea yang umumnya terjadi pada masa remaja dengan gambaran klinis berupa komedo, papul,
