BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN. Berdasarkan hasil penelitian ini, maka kesimpulan yang dapat. diambil antara lain :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN. Berdasarkan hasil penelitian ini, maka kesimpulan yang dapat. diambil antara lain :"

Transkripsi

1 BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian ini, maka kesimpulan yang dapat diambil antara lain : 1. Nilai-nilai pendidikan anti korupsi di SMAN 4 Kota Tegal diintegrasikan pada mata pelajaran pendidikan agama Islam yang terfokus pada pengaitan materi-materi di dalam aspek aqidah, akhlak, fiqih, Alquran dan sejarah kebudayaan Islam. Nilai-nilai yang diintegrasikan di dalam pembelajaran diantaranya: a. Nilai kejujuran b. Nilai Kemandirian c. Nilai Kepedulian d. Nilai Kedisiplinan e. Nilai Tanggung jawab f. Nilai Kerja keras g. Nilai Kesederhanaan h. Nilai Keberanian i. Nilai Keadilan Proses penanaman nilai-nilai tersebut dilakukan melalui : pembelajaran di kelas yang dilakukan oleh guru agama. Materi-materi yang disampaikan diantaranya membiasakan perilaku terpuji seperti; membiasakan perilaku jujur dalam kehidupan sehari-hari, semangat 144

2 145 dalam menuntut ilmu, menunjukkan sikap toleran dan mencontoh kejujuran Rasulullah SAW dan keberaniannya dalam berdakwah menyiarkan agama Islam. Penanaman nilai-nilai tersebut diintegrasikan dalam proses pembelajaran dengan menyesuaikan materi pelajaran oleh guru. Belum ada kurikulum maupun panduan khusus yang sistematis dalam penanaman nilai tersebut. Hal itu dibuktikan guru hanya menyusunnya dalam RPP dengan mencantumkan nilai-nilai yang ingin ditanamkan dengan menambahkan kolom nilai-nilai pendidikan anti korupsi. Dengan demikian dapat kemungkinan penanaman nilai-nilai pendidikan anti korupsi belum terlaksana secara maksimal. 2. Dalam menanamkan nilai-nilai pendidikan anti korupsi dilakukan melalui pembelajaran PAI di dalam kelas dan di luar kelas. Adapun Metode dan strategi yang merupakan proses penanaman nilai-nilai pendidikan anti korupsi yang digunakan dalam pembelajaran PAI di dalam kelas, diantaranya; a) Metode Ceramah, b) Metode Diskusi, c) Metode Tanya Jawab, d) Metode Hafalan, dan e) Metode Keteladanan. Melalui metode pembelajaran tersebut di dalamnya ditanamkan nilainilai pendidikan anti korupsi yang sejalan dengan materi pelajaran. Untuk strategi yang digunakan adalah strategi integratif dan startegi pengembangan. Strategi integratif merupakan penanaman nilai-nilai pendidikan anti korupsi yang diintegrasikan dalam proses pembelajaran yang dikembangkan melalui materi pelajaran. Sedangkan

3 146 pada strategi pengembangan, SMAN 4 Kota tegal mengembangkan nilai-nilai pendidikan anti korupsi pada penanaman dalam kegiatan ekstrakurikuler di sekolah. Kemudian melalui pembelajaran di luar kelas; terkadang guru mengadakan pembelajaran yang di ajarkan di luar kelas, seperti mengadakan shalat jenazah ketika ada wali murid yang meninggal dunia, mengadakan kegiatan bermalam di sekolah guna mengadakan pembelajaran langsung shalat hajat dan tahajud bersama. Hal itu dilakukan guna memberikan contoh nyata sebagai penanaman nilai-nilai pendidikan anti korupsi. Selain itu untuk menanamkan nilai kejujuran diluar aktifitas pembelajaran salah satunya melalui kantin kejujuran. Kantin kejujuran di SMAN 4 Kota Tegal di desain layaknya kantin kejujuran pada umumnya. Tidak ada pelayan di dalamnya, semua dilakukan oleh peserta didik. Dimulai dari mengambil barang, menghitung, membayar hingga mengambil kembalian juga dilakukan sendiri. Hal itu sebagai upaya melatih kejujuran dan kesadaran siswa untuk berperilaku jujur, jika kesadaran mereka sudah terbangun maka dimanapun mereka berada dan dalam keadaan apapun mereka tetap mengutamakan kejujuran. Selain melalui kantin kejujuran, SMAN 4 Kota Tegal juga memasang berbagai poster dan slogan anti korupsi. Tujuannya adalah sebagai pemicu dan memotivasi siswa dalam membudayakan anti korupsi dalam aktifitas sehari-hari.

4 147 B. SARAN-SARAN 1. Tidak adanya follow up dari pemerintah bukan berarti terhentinya program pendidikan anti korupsi di SMAN 4 Kota Tegal. Pihak sekolah baik guru, siswa maupun karyawan harus bisa bekerja sama untuk membangun budaya anti korupsi di sekolah dengan tingkah laku yang mencerminkan nilai-nilai pendidikan anti korupsi. 2. Peran sekolah dan guru lebih ditingkatkan lagi khususnya dalam proses pembelajaran dan menjalin komunikasi yang baik dengan keluarga peserta didik baik secara formal maupun non formal demi tercapainya penanaman nilai-nilai pendidikan anti korupsi. 3. Workshop dan sosialisasi pendidikan anti korupsi sangat membantu kinerja dan pengetahuan guru dalam menanamkan nilai-nilai pendidikan anti korupsi terhadap siswa. Jadi harapannya workshop dan sosialisasi dapat terus dilakukan guna menunjang potensi guru dalam menjalankan program pendidikan anti korupsi khususnya dalam proses pembelajaran. 4. Perbaikan tata kelola dan evaluasi perlu secara intensif dilakukan terhadap pelaksanaan program-program pendidikan anti korupsi di luar kelas, seperti kantin kejujuran maupun tempat temuan barang. 5. Penanaman nilai-nilai pendidikan anti korupsi dapat berjalan maksimal dengan adanya dukungan dari segala pihak, baik penyelenggara pendidikan maupun lingkungan masyarakat.

5 SMAN 4 Kota Tegal diharapkan mampu melakukan kerjasama yang baik dan intensif dengan penegak hukum, pemerintah, maupun masyarakat dalam upaya menciptakan iklim pendidikan yang anti korupsi. 7. SMAN 4 Kota Tegal hendaknya mendorong pemerintah dalam hal ini Kemdikbud atau Kemenag untuk mendesain kurikulum khusus bagi pelaksanaan pendidikan anti korupsi pada mata pelajaran PAI. C. PENUTUP Demikian laporan penelitian dalam bentuk skripsi dibuat. Penulis menyadari bahwa skripsi masih jauh dari sempurna. Namun harapanya, skripsi ini dapat menjadi pemicu untuk kajian-kajian yang lebih intensif tentang korupsi dikemudian hari. Dan semoga penelitian ini dapat memberikan manfaat bagi dunia pendidikan dan masyarakat.

BAB IV ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN ANTI KORUPSI DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMAN 4 KOTA TEGAL

BAB IV ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN ANTI KORUPSI DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMAN 4 KOTA TEGAL BAB IV ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN ANTI KORUPSI DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMAN 4 KOTA TEGAL A. Nilai-Nilai Pendidikan Anti Korupsi yang Ditanamkan Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama
