Mengenal Pemrograman PHP7 Database untuk Pemula

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Mengenal Pemrograman PHP7 Database untuk Pemula"

Transkripsi

1

2 Mengenal Pemrograman PHP7 Database untuk Pemula

3 Sanksi Pelanggaran Pasal 113 Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta 1. Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran hak ekonomi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 ayat (1) huruf i untuk Penggunaan Secara Komersial dipidana dengan pidana penjara paling lama 1 (satu) tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp (seratus juta rupiah). 2. Setiap Orang yang dengan tanpa hak dan/atau tanpa izin Pencipta atau pemegang Hak Cipta melakukan pelanggaran hak ekonomi Pencipta sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 ayat (1) huruf c, huruf d, huruf f, dan/atau huruf h untuk Penggunaan Secara Komersial dipidana dengan pidana penjara paling lama 3 (tiga) tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp ,00 (lima ratus juta rupiah). 3. Setiap Orang yang dengan tanpa hak dan/atau tanpa izin Pencipta atau pemegang Hak Cipta melakukan pelanggaran hak ekonomi Pencipta sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 ayat (1) huruf a, huruf b, huruf e, dan/atau huruf g untuk Penggunaan Secara Komersial dipidana dengan pidana penjara paling lama 4 (empat) tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp ,00 (satu miliar rupiah). 4. Setiap Orang yang memenuhi unsur sebagaimana dimaksud pada ayat (3) yang dilakukan dalam bentuk pembajakan, dipidana dengan pidana penjara paling lama 10 (sepuluh) tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp ,00 (empat miliar rupiah).

4 Mengenal Pemrograman PHP7 Database untuk Pemula Jubilee Enterprise PENERBIT PT ELEX MEDIA KOMPUTINDO

5 Mengenal Pemrograman PHP7 Database untuk Pemula Jubilee Enterprise 2017, PT Elex Media Komputindo, Jakarta Hak cipta dilindungi undang-undang Diterbitkan pertama kali oleh Penerbit PT Elex Media Komputindo Kelompok Gramedia, Anggota IKAPI, Jakarta ISBN: [eep] Dilarang keras menerjemahkan, memfotokopi, atau memperbanyak sebagian atau seluruh isi buku ini tanpa izin tertulis dari penerbit. Dicetak oleh Percetakan PT Gramedia, Jakarta Isi di luar tanggung jawab percetakan

6 KATA PENGANTAR Pemrograman PHP dan MySQL wajib dikuasai oleh seorang programmer yang ingin membuat aplikasi berbasis website. Bayangkan beragam variasi aplikasi yang bisa dibuat menggunakan duo dinamis PHP dan MySQL tersebut, seperti aplikasi pendaftaran penduduk, siswa, atau anggota tertentu. Atau, bisa juga berbentuk aplikasi perpustakaan. Yang jelas, untuk membuat aplikasi berbasis website yang interaktif, pengenalan terhadap PHP dan database merupakan syarat mutlak. Buku ini menjelaskan relasi database dan PHP yang benar-benar dimulai dari nol. Anda akan belajar bagaimana mengombinasikan kedua pemrograman tersebut untuk mengelola database, seperti membuat tabel, membaca data, meng-update, menghapus, dan sebagainya. Praktis, buku ini dirancang untuk para pemula. Dengan demikian, jika Anda ingin mempelajari pemrograman database menggunakan PHP dari nol, maka buku ini pantas Anda baca. Selamat berkarya! Yogyakarta, 2 Maret 2017 Jubilee Enterprise We Make Bestseller Book Thinkjubilee.com v

7 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... V DAFTAR ISI...VII BAB 1 PERSIAPAN PEMROGRAMAN DATABASE XAMPP untuk PHP Editor untuk PHP...3 Membuat Folder untuk Project Menjalankan PHP dan MySQL Membuat Koneksi PHP dan MySQL Menggunakan Kode Pemrograman Format Dasar Koneksi PHP dan MySQL...7 BAB 2 MENGENAL DATABASE DENGAN MYSQL Mengenal Database Contoh Tabel Database Candidate Key...13 Primary Key Foreign Key Referential Integrity Index Mengenal SQL Jenis-Jenis Perintah dalam SQL Membuat Database Baru Menggunakan phpmyadmin Membuat Tabel Data Kota...21 Membuat Key Melihat Relasi Antar Tabel Melalui Foreign Key Tipe Data Tipe Data Numerik Tipe Data String...30 vii

8 Tipe Data DATE...32 Tipe Data Enum Tipe Data Set Atribut pada Tipe Data Atribut AUTO_INCREMENT Atribut BINARY...35 Atribut DEFAULT Atribut NOT NULL Atribut NULL...35 Atribut SIGNED dan UNSIGNED Memasukkan Data Baru Menggunakan phpmyadmin Memasukkan Data Baru ke dalam Tabel_Data_Kota Memasukkan Data Baru ke dalam Tabel_Data_Penduduk Melihat Data-Data di dalam Tabel...40 BAB 3 DASAR PEMROGRAMAN PHP DATABASE Menampilkan Data Tabel Fungsi mysqli_query Fungsi mysqli_fetch_row Menggunakan Perulangan While...47 Fungsi mysqli_fetch_array Menampilkan Data Tabel Menggunakan PHP+HTML Menambah Data Baru Mendesain Form Mengenal Query INSERT...53 Mengenal Query INSERT (nama_kolom) VALUES...57 BAB 4 LEBIH LANJUT TENTANG MELIHAT DATA Query untuk Menampilkan Data di dalam Tabel Menggunakan ORDER BY...63 Menggunakan WHERE Menggunakan LIKE Menggabung Dua Tabel SQL JOIN Menampilkan Data pada Form Alternatif Menggunakan Radio Button...74 BAB 5 PENGATURAN USER Membuat User Baru untuk Akses Database...78 Menghapus Data Menghapus Seluruh Data di dalam Tabel Menggunakan TRUNCATE...82 viii

9 5.3 Memanfaatkan User Menguji Privilege User Menggunakan UPDATE...84 BAB 6 MANAJEMEN DATABASE DENGAN PHPMYADMIN Menampilkan Database Table Structure Menata Posisi Kolom Export Data untuk MS Excel Backup Database Restore Memperbaiki Tabel Memindah/Mengkopi Tabel dari Satu Database ke Database Lain Mengubah Nama Tabel...98 TENTANG PENULIS ix

10 PERSIAPAN PEMROGRAMAN DATABASE PHP dan MySQL merupakan duo dinamis yang akan senantiasa digunakan untuk membuat aplikasi berbasis website. PHP dipakai untuk mengatur interaksi antara user dan database sementara MySQL berfungsi sebagai server penyimpanan data. Pemrograman database menggunakan PHP dengan memanfaatkan MySQL sebagai server dan bahasa pemrogramannya, ternyata tidaklah sulit. Namun demikian, Anda yang benar-benar belum pernah mencoba pemrograman PHP dan MySQL mungkin membutuhkan panduan yang membantu Anda memulai dari bawah. Buku ini menjelaskan pemrograman prosedural PHP untuk berkomunikasi dengan database. Setelah membaca buku ini, diharapkan pembaca akan mengenali berbagai syntax, fungsi standar, dan query yang berkaitan dengan database, PHP, dan MySQL. 1.1 XAMPP untuk PHP7 Agar proses belajar pemrograman database menggunakan PHP ini dapat berjalan dengan baik, maka Anda membutuhkan server pribadi agar tidak selalu online pada saat pengujian kode. Salah satu server pribadi tersebut adalah XAMPP. XAMPP merupakan server yang paling banyak digunakan. Fiturnya lengkap namun gampang digunakan oleh programmer PHP pemula karena yang perlu Anda lakukan hanyalah menjalankan Apache sesuai kebutuhan. 1

11 XAMPP versi terbaru sudah mendukung penggunaan PHP 7. Agar Anda bisa mengunduh, silakan gunakan QR Code di bawah ini. DOWNLOAD SOFTWARE Download XAMPP 7 dengan memotret QR Code di samping kiri. Ada beberapa pilihan versi XAMPP. Unduh XAMPP versi untuk PHP 7 seperti ditunjukkan pada gambar di bawah ini: Gambar 1.1 Download XAMPP yang telah mendukung PHP 7 Setelah proses pengunduhan selesai, maka Anda bisa mulai menginstall XAMPP. Tidak ada setting khusus yang perlu dilakukan pada saat instalasi, kecuali pada pemilihan folder yang disarankan diletakkan pada folder C:\xampp. 2

12 Gambar 1.2 Disarankan menginstall di folder C:\xampp Tunggu hingga proses instalasi selesai dilakukan dan Anda siap untuk mempelajari PHP. 1.2 Editor untuk PHP PHP tidak membutuhkan editor khusus. Itu artinya, untuk menulis kodekode pemrograman PHP, yang Anda butuhkan bisa jadi hanyalah sebuah Notepad (software bawaan MS Windows). Namun jika Anda ingin editor yang lebih canggih, cobalah mengunduh Notepad++ yang didistribusikan secara gratis. Untuk pemrograman PHP, Notepad++ memiliki fitur yang lebih lengkap dibanding Notepad bawaan MS Windows. Misalnya saat menyimpan file, Anda bisa langsung memilih ekstensi PHP sehingga tidak ada lagi cerita file PHP tersimpan dengan ekstensi.txt yang lazim terjadi jika hanya mengandalkan Notepad. DOWNLOAD SOFTWARE Download Notepad++ dengan memotret QR Code di samping kiri. 3

13 Selain itu, Notepad++ membedakan warna untuk komentar, perintah, nama variabel, dan sebagainya. Variasi-variasi warna ini membuat kode PHP menjadi lebih mudah dibaca. 1.3 Membuat Folder untuk Project Agar proses belajar melalui buku ini dapat berjalan dengan baik, ada baiknya jika Anda membuat folder khusus dan mengumpulkan scriptscript pemrograman PHP di dalam folder itu. Folder tersebut hanyalah folder biasa. Disarankan, folder tersebut berada di bawah C:\XAMPP\htdocs. Berikut langkah-langkah untuk membuat folder tempat penyimpanan file-file PHP: 1. Buka Windows Explorer/File Explorer. 2. Lalu, buka folder C:\XAMPP\htdocs\. Gambar 1.3 Membuka folder xampp dan htdocs 3. Buat folder baru, misalnya BelajarPHP7. Nanti setiap kali Anda membuat dan menyimpan file PHP, simpan di dalam folder tersebut. 1.4 Menjalankan PHP dan MySQL XAMPP akan mengubah komputer/laptop Anda menjadi server pribadi. Oleh karena itu, XAMPP harus diaktifkan agar status komputer Anda menjadi sebuah server. Pertama-tama, Anda harus menjalankan Apache dan MySQL melalui XAMPP. Apache diaktifkan agar server dapat memproses PHP. Sedangkan MySQL diaktifkan supaya Anda dapat bekerja dengan database. Caranya adalah sebagai berikut: 4

14 1. Luncurkan XAMPP Control Panel. 2. Lantas, tekan tombol Start pada Apache dan MySQL. Gambar 1.4 Menjalankan Apache dan MySQL 3. Lalu, minimize jendela XAMPP Control Panel itu. Apakah sekarang PHP dapat melakukan koneksi dengan MySQL? Untuk mengujinya, kita bisa memanfaatkan phpmyadmin yang telah tersedia di dalam XAMPP. Untuk mengujinya, lakukan langkah-langkah berikut: 1. Luncurkan browser. 2. Lalu, ketik alamat berikut ini: 3. Setelah menekan tombol Enter, maka Anda akan melihat tampilan phpmyadmin seperti gambar di bawah ini. Gambar di bawah ini menandakan bahwa PHP dan MySQL telah terkoneksi dengan baik dan siap digunakan. 5

15 Gambar 1.5 Menu phpmyadmin yang dapat diklik Namun sebaliknya, apabila PHP tidak bisa terkoneksi dengan MySQL, maka akan muncul pesan peringatan seperti gambar di bawah ini. Untuk menyelesaikan masalah tersebut, cek lagi apakah MySQL dalam kondisi aktif atau belum. Gambar 1.6 Pesan kesalahan muncul ketika PHP tidak bisa terhubung dengan MySQL 6

Pemrograman PHP7 untuk Pemula

Pemrograman PHP7 untuk Pemula Pemrograman PHP7 untuk Pemula Sanksi Pelanggaran Pasal 113 Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta 1. Setiap Orang yang dengan tanpa hak melakukan pelanggaran hak ekonomi sebagaimana dimaksud
