BAB IV VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA KABUPATEN POSO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA KABUPATEN POSO"

Transkripsi

1 BAB IV VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA KABUPATEN POSO 4.1. VISI dan MISI Setiap lembaga perlu memiliki visi guna mengetahui gambaran keadaan yang ingin dicapai dalam kurun waktu yang panjang. Dalam modul perencanaan berbasis kinerja dan perjanjian kinerja disebutkan : Visi adalah cara pandang jauh ke depan kemana instansi pemerintah harus dibawa agar tetap eksis, antisipatif, dan inovatif. (Meneg PAN, 2008:18). Visi merupakan suatu gambaran yang menantang, keadaan masa depan yang diinginkan oleh instransi pemerintah serta mampu sebagai perekat. Berdasarkan hal tersebut penetapan visi, merupakan bagian dari perencanaan strategis, dalam menentukan suatu langkah penting dalam perjalanan suatu organisasi. Visi Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso pada Renstra Tahun adalah : Terwujudnya Masyarakat Poso Yang Maju, Mandiri dan Sejahtera serta Pemerintahan Desa Yang Berintergritas Makna pernyataan visi adalah : Terwujud adalah terbukti, yang menjamin suatu usaha akan terlaksana. Maju adalah menjadi lebih baik atau pada tingkat peradaban yang lebih tinggi. Mandiri adalah dapat berdiri sendiri dan tidak bergantung pada orang lain. Sejahtera adalah masyarakat yang telah berada dalam kondisi aman dan sentosa (terlepas dari segala gangguan dn kesulitan), Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

2 makmur (telah terpenuhinya atau tercukupinya seluruh kebutuhan dasarnya) sesuai standar hidup yang layak bagi kemanusiaan. Pemerintahan Desa adalah penyelenggara dan penyelenggaraan urusan pemerintahan desa dan Badan Permusyawaratan Desa yang mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat setempat. Berintegritas adalah kesesuaian antara apa yang dikatakan dengan apa yang diperbuat, berkata dan berlaku jujur, dapat dipercaya,bertanggung jawab, konsisten, berpegang teguh dengan prinsip-prinsip kebenaran, moral dan etika. Misi adalah upaya yang harus dilaksanakan oleh organisasi agar tujuan dapat terlaksana dan berhasil dengan baik. Adapun Misi yang harus dilaksanakan oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso sebagai berikut : 1. Meningkatkan keberdayaan kelembagaan sosial masyarakat, budaya gotong royong dan partisipatif, serta keswadayaan masyarakat. 2. Mengembangkan dan menguatkan usaha ekonomi masyarakat/ desa (BUMDes). 3. Meningkatkan profesionalisme aparatur dalam pemberdayaan masyarakat dan pemerintahan 4. Meningkatkan keberdayaan pemerintah dan lembaga masyarakat desa yang transparan dan akuntabel. 4.2 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso Tujuan Tujuan merupakan penjabaran atau implementasi dari pernyataan tujuan misi. Tujuan adalah hasil akhir yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu 5 (lima) tahun, tujuan organisasi harus konsisten dengan tugas dan fungsinya. Secara kolektif tujuan organisasi menggambarkan arah Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

3 strategis organisasi dan perbaikan-perbaikan yang ingin dicapai. Dalam rangka mendukung pencapaian visi misi Kepala Daerah dan sebagai bagian dari penjabaran visi misi Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso maka ditetapkan tujuan yang akan dicapai lima tahun kedepan yakni : 1. Meningkatkan kinerja lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam penyelenggaraan 2. Meningkatkan partisipasi dan keswadayaan masyarakat dalam 3. Meningkatkan peran lembaga ekonomi pedesaan. 4. Meningkatkan profesionalisme aparatur Pemerintah Sasaran Sasaran adalah merupakan penjabaran dari setiap tujuan yang ditentukan. Sasaran adalah sesuatu yang akan dicapai atau dihasilkan dalam kurun waktu menengah yang dialokasikan dalam periode tahunan, semesteran dan triwulan atau bulanan. Sasaran yang ingin dicapai oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso dalam 5 (lima) tahun kedepan adalah : 1. Peningkatan partisipasi aktif lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam 2. Meningkatnya rasa kebersamaan dan peran serta masyarakat dalam membangun 3. Meningkatnya usaha perekonomian masyarakat serta pendapatan asli 4. Meningkatnya mutu pelayanan dan penyelenggaraan pemerintahan dan pelaksanaan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

4 Tabel 4.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso Indikator Target Kinerja Pada Tahun Ke- No Tujuan Sasaran Sasaran (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) 1 Meningkatkan kinerja lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam penyelenggaraan Peningkatan partisipasi aktif lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam Persentase lembaga/ormas didesa yang mendapat kegiatan pemberdayaan. 2 Meningkatkan partisipasi dan keswadayaan masyarakat dalam Meningkatnya rasa kebersamaan dan peran serta masyarakat dalam membangun - Persentase partisipasi masyarakat dalam membangun - Persentase desa yang memiliki tingkat perkembangan cepat berkembang Meningkatkan peran lembaga ekonomi pedesaan Meningkatnya usaha perekonomian masyarakat serta pendapatan asli - Persentase desa yang memiliki BUMDes - Persentase BUMDes yang aktif Meningkatkan profesionalisme aparatur pemerintah desa Meningkatnya mutu pelayanan dan penyelenggaraan pemerintahan dan pelaksanaan - Persentase desa yang memiliki tertib administrasi keuangan. - Persentase desa yang tertib administrasi pemerintahan dan pembangunan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

5 4.3 Strategi dan Kebijakan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso Kebijakan yang di tetapkan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso, adalah aplikasi dari visi dan misi Pemerintah Kabupaten Poso yang dijabarkan melalui visi dan misi Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso. Untuk mempercepat dan memperlancar program dan kegiatan yang dilaksanakan oleh masing-masing bidang, maka Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso merumuskan strategi dan kebijakan sebagaimana dalam tabel berikut : Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

6 Tabel 4.2 Strategi dan Kebijakan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Poso No TUJUAN SASARAN STRATEGI KEBIJAKAN 1 Meningkatkan kinerja Peningkatan partisipasi aktif Penguatan lembaga-lembaga Pelatihan dan bimbingan lembaga-lembaga lembaga-lembaga kemasyarakatan melalui teknis bagi lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam kemasyarakatan dalam peningkatan kapasitas. kemasyarakatan di penyelenggaraan 2 Meningkatkan partisipasi dan keswadayaan masyarakat dalam pembangunan desa Meningkatnya rasa kebersamaan dan peran serta masyarakat dalam membangun 1. Mengedepankan fasilitasi untuk meningkatkan partisipasi dan kemandirian masyarakat dalam pengelolaan program-program pemberdayaan masyarakat dan 2. Mengembangkan komunikasi dan koordinasi dengan instansi dan lembaga terkait dengan pelaksanaan pembangunan 1. Pengembangan teknologi tepat guna, peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat, dan evaluasi pelaksanaan programprogram pembangunan di 2. Melakukan pendampingan dalam Penyusunan regulasi serta fasilitasi dalam pelaksanaan program 3. Meningkatkan peran lembaga ekonomi pedesaan Meningkatnya usaha perekonomian masyarakat serta pendapatan asli 1. Meningkatkan kinerja kelompok Usaha Bersama dan pembentukan/ pengembangan BUMDesa. 2. Meningkatkan Promosi usaha melalui pameran usaha 1. Peningkatan kinerja kelembagaan ekonomi masyarakat 2. Penguatan perekonomian masyarakat Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

7 No TUJUAN SASARAN STRATEGI KEBIJAKAN 4 Meningkatkan Meningkatnya mutu 1. Pelaksanaan tertib 1. Melaksanakan profesionalisme aparatur pelayanan dan administrasi keuangan perencanaan dan proses pemerintah desa penyelenggaraan pengelolaan keuangan pemerintahan dan 2. Penguatan kapasitas desa secara transparan pelaksanaan pembangunan aparatur pemerintahan dan akuntabel. 2. Pelatihan bagi Aparatur Pemerintah Desa. Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

8 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Poso

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN. 4.1 Visi dan Misi Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu Prov.

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN. 4.1 Visi dan Misi Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu Prov. BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN 4.1 Visi dan Misi Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu Prov. NTT a. Visi Visi merupakan cara pandang jauh kedepan, gambaran yang menantang
