BAB I PENDAHULUAN. macam kalangan dalam menempatkan dananya secara aman. Di sisi lain, bank

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. macam kalangan dalam menempatkan dananya secara aman. Di sisi lain, bank"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Bank merupakan lembaga yang di percaya oleh masyarakat dari berbagai macam kalangan dalam menempatkan dananya secara aman. Di sisi lain, bank berperan menyalurkan dana kepada masyarakat. Bank dapat memberikan pinjaman kepada masyarakat yang membutuhkan dana. Masyarakat dapat secara langsung mendapatkan pinjaman dari bank, sepanjang peminjam dapat memenuhi persyaratan yang diberikan oleh bank. Pada dasarnya bank mempunyai peran dalam dua sisi, yaitu menghimpun dana secara langsung yang berasal dari masyarakat yang sedang kelebihan dana, dan menyalurkan dana secara langsung kepada masyarakat yang membutuhkan dana untuk memenuhi kebutuhannya, sehingga bank disebut dengan Financial Depository Institution. 1 Menurut UU No.10/1998 pasal 1 ayat 2 disebutkan bahwa bank ialah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan/atau bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup kebanyakan rakyat. Definisi bank yang termuat dalam UU No.10/1998 boleh dikatakan sama dengan UU 30 1 Ismail, Perbankan Syariah, Jakarta: Kencana Prenadamedia Group, 2011, Cet. Ke-1, Hlm. 1

2 2 No.7/1992. Ini disebabkan oleh sifat UU No.10/1998 yang hanya merupakan perubahan dan bukan pengganti terhadap UU No.7/ Dalam UU Perbankan Syariah No.21 Tahun 2008 menyatakan bahwa perbankan syariah adalah segala sesuatu yang menyangkut tentang bank syariah dan unit usaha syariah, mencakup kelembagaan, kegiatan usaha, serta cara dan proses dalam melaksakan kegiatan usahanya. 3 Bank syariah merupakan badan usaha yang fungsinya sebagai penghimpun dana dari masyarakat dan penyalur dana kepada masyarakat, yang sistem dan meknisme kegiatan usahanya berdasarkan kepada hukum Islam atau prinsip syariah sebagaimana yang diatur dalam Alquran dan Al Hadis 4. Bank syariah di Indonesia telah berdiri sejak tahun Pada tahun 1999, berdirilah Bank Syariah Mandiri yang merupakan konversi dari Bank Susila Bakti. Bank Susila Bakti merupakan bank konvensional yang dibeli oleh Bank Dagang Negara, kemudian dikonversi menjadi Bank Syariah Mandiri, bank syariah kedua di Indonesia. Pendirian Bank Syariah Mandiri (BSM) menjadi pertaruhan bagi bankir syariah. Bila BSM berhasil, maka bank syariah di Indonesia dapat berkembang. Sebaliknya, bila BSM gagal, maka besar kemungkinan bank syariah di Indonesia akan gagal. Hal ini disebabkan karena BSM merupakan bank syariah yang didirikan oleh Bank BUMN milik pemerintah. Ternyata BSM dengan 2 Syukri Iska, Sistem Perbankan Syariah Di Indonesia Dalam Perspektif Fikih Ekonomi,Yogyakarta: Fajar Media Press, 2012, Cet. Ke-1, Hlm Ismail, op.cit., Hlm Rachmadi Usman, Aspek Hukum Perbankan Syariah di Indonesia, Jakarta: Sinar Grafika, 2012, Cet. Ke-1, Hlm Ismail, op.cit., Hlm. 31

3 3 cepat mengalami perkembangan. Pendirian Bank Syariah Mandiri diikuti oleh pendirian beberapa bank syariah atau unit usaha syariah lainnya. 6 Bank Syariah Mandiri memiliki sistem operasional yang hampir sama dengan bank syariah lainnya. Bank Syariah mandiri juga memberikan layanan bebas bunga kepada para nasabahnya. Bank Syariah Mandiri juga memberikan pembiayaan kepada para nasabah berupa pembiayaan mikro, consumer, bisnis, komersial, dan komperet. Pembiayaan yang banyak dipergunakan oleh BSM adalah pembiayaan consumer, diantaranya adalah pembiayaan Implan. Pembiayaan ini merupakan produk pembiayaan dari BSM untuk masyarakat yang menggunakan valuta rupiah, pembiayaan ini diperuntukan kepada karyawan tetap pada sebuah perusahaaan yang pengajuannya dilakukan secara kelompok. Pembiayaan ini mampu memberikan akomodir terhadap setiap kebutuhan yang dimiliki karyawan tersebut. 7 Pembiayaan Implan memiliki dua akad yang biasa dipergunakan, yaitu akad wakalah wal murabahah dipergunakan untuk pembelian barang. Akad wakalah wal ijarah dipergunakan untuk memperoleh manfaat atas jasa. 8 Pada pembiayaan Implan ada juga dijumpai kendala seperti pembiayaan yang bermasalah atau macet. Pembiayaan bermasalah tersebut, dari segi produktivitasnya yaitu dalam kaitannya dengan kemampuannya menghasilkan pendapatan bagi bank, sudah berkurang/ menurun dan bahkan mungkin sudah tidak ada lagi. Bahkan dari 6 Ismail, Loc.cit. 7 diakses jam WIB tanggal 16 Mei Yulia Gemilang Putri, (Sharia Funding Executive Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Painan ), Hasil Wawancara, kamis, 30 Maret 2017

4 4 segi bank, sudah tentu mengurangi pendapatan, memperbesar biaya pencadangan, yaitu PPAP (Penyisihan Penghapusan Aktiva Produktif), sedangkan dari segi nasional, mengurangi kontribusinya terhadap pembangunan dan pertumbuhan ekonomi. Pembiayaan bermasalah sering disebut sebagai suatu pembiayaan yang kualitasnya berada dalam golongan kurang lancar, diragukan, dan macet. 9 Tabel 1.1 : Perkembangan jumlah nasabah yang melakukan pembiayaan Implan lima tahun terakhir NO Tahun Pembiayaan lancar Pembiayaan tidak lancar Orang Orang 1 Orang Orang Orang Orang - Sumber : PT Bank Syariah Mandiri KCP Painan, Tahun Berdasarkan data di atas dapat dijelaskan bahwa secara kuantitatif jumlah nasabah yang melakukan pembiayaan Implan mengalami peningkatan pada setiap tahunnya dan nasabah yang pembiayaannya tidak lancar hanya satu orang pada tahun Hal ini membuktikan banyaknya peminat pembiayaan implan dan tidak begitu banyak kendala yang dijumpai pada pembiayaan implan Faturrahman Djamil, Penyelesaian Pembiayaan Bermasalah Di Bank Syariah, Jakarta: Sinar Grafika, 2014, cet. Ke-2, Hlm Dinda Julita Herdina, (Account Officer Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Painan), Hasil wawancara, Kamis, 31 Agustus 2017

5 5 Dari latar belakang diatas penulis tertarik untuk mengkaji dan membahas dalam bentuk tugas akhir dengan judul Usaha Penanganan Pembiayaan Implan Bermasalah Pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Painan B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan diatas, maka penulis merumuskan permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana usaha yang dilakukan untuk menangani pembiayaan Implan yang bermasalah di BSM KCP Painan. C. Batasan Masalah Agar pembahasan Tugas Akhir ini tidak menyimpang dari permasalahan yang ada, maka penulis perlu membatasi TA ini. Dimana penulis akan membahas tentang cara penanganan untuk mengatasi pembiayaan implan yang bermasalah di BSM KCP Painan. D. Tujuan Dan Manfaat Penulisan 1. Tujuan Tujuan penulisan TA ini adalah untuk mengetahui bagaimana cara yang dilakukan untuk menangani pembiayaan Implan yang bermasalah di BSM KCP Painan.

6 6 2. Manfaat Penulisan Manfaat penulisan TA ini adalah untuk: a. Bagi Penulis Sebagai syarat untuk mendapatkan gelar Ahli Madya (Amd) pada Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam, Program DIII Manajemen Perbankan Syariah UIN Imam Bonjol Padang, dan dapat membandingkan antara ilmu yang diperoleh di BSM KCP Painan dengan ilmu yang diperoleh di perkuliahan. b. Bagi Akademik Manfaat penelitian ini bagi akademik adalah sebagai sumber informasi dan bahan referensi untuk penelitian selanjutnya. c. Bagi Instansi Bagi bank yang bersangkutan dapat memberikan informasi terhadap masalah-masalah yang dihadapi serta memberikan sumbangan informasi dan bahan referensi serta bahan untuk penelitian selanjutnya. E. Penjelasan Judul Untuk menghindari kesalahpahaman dalam memahami penulisan Tugas Akhir ini, maka penulis merasa perlu untuk menjelaskan sebagai berikut: Usaha : Kegiatan dengan mengarahkan tenaga, pikiran, atau badan untuk mencapai suatu maksud, pekerjaan

7 7 (perbuatan, prakarsa, ikhtiar, daya upaya) untuk mencapai sesuatu. 11 Penanganan : Proses, cara, perbuatan menangani, penggarapan. 12 Pembiayaan Implan : Pembiayaan konsumer dalam valuta rupiah yang diberikan oleh bank kepada PNS/ CPNS dalam suatu instansi yang pengajuannya dilakukan secara massal (kelompok) maupun perorangan dikoordinasi dan direkomendasi oleh instansi. 13 Pembiayaan Bermasalah BSM cabang Painan : Pembiayaan yang kualitasnya berada dalam golongan kurang lancar, diragukan, dan macet. 14 : Lembaga perbankan di Indonesia yang beroperasi dengan berlandaskan prinsip syariah dan sesuai dengan visi dan misinya. Dari penjelasan judul di atas dapat disimpulkan bahwa yang dimaksud dengan usaha penanganan pembiayaan implan bermasalah pada BSM KCP Painan adalah suatu cara yang dilakukan oleh BSM KCP Painan untuk mengatasi pembiayaan yang kurang lancar, diragukan, dan macet agar tidak mengalami permasalahan lagi dan tidak merugikan pihak manapun. Maret Kamus Besar Bahasa Indonesia, diakses jam WIB tanggal 17 Agustus diakses jam WIB tanggal Dinda Julita Herdina, (Account Officer Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Painan), Hasil wawancara, Jumat, 24 Februari Faturrahman Djamil, Op.Cit., Hlm. 66

8 8 F. Metode Penelitian 1. Sumber data Adapun sumber data yang diperoleh adalah sebagai berikut: a. Data primer Sumber data yang diperoleh langsung dari sumber asli (tidak melalui media perantara) b. Data sekunder Data yang diperoleh tidak langsung dari orang yang bersangkutan melainkan diperoleh dari buku panduan, bank, dan brosur. 2. Teknik Pengumpulan Data a. Wawancara Data-data yang diperoleh dari hasil wawancara dengan pihak bank, tentang permasalahan yang akan diteliti. b. Dokumentasi Data-data yang diperoleh dari hasil dokumentasi brosur yang ada di bank bersangkutan. 3. Teknik Analisa Data Dapat dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif dengan cara sebagai berikut: a. Induktif, yaitu menganalisa masalah dengan bertitik tolak dari hal yang bersifat khusus untuk mengambil kesimpulan yang bersifat umum.

9 9 b. Deduktif, yaitu menganalisa masalah dengan bertitik tolak dari hal yang bersifat umum untuk mengambil kesimpulan yang bersifat khusus. c. Analisa Trend, yaitu analisa yang dilakukan peneliti terhadap perkembangan penyelesaian pembiayaan implan bermasalah pada produk pembiayaan Implan yang ada pada BSM KCP Painan. G. Sistematika Penulisan BAB I : Pendahuluan Dalam bab ini berisikan tujuan penulisan yaitu berisikan latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan dan manfaat penulisan, penjelasan judul atau definisi operasional, metode penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II : Landasan Teori Pada bab ini menguraikan tentang pembiayaan yang meliputi pengertian, unsur-unsur, fungsi, manfaat, dan jenis pembiayaan, pengertian, prosedur, dan jaminan pembiayaan implan, serta membahas tentang pengertian, dan teknik penyelesaian pembiayaan bermasalah. BAB III : Gambaran Umum BSM Cabang Painan Pada bab ini penulis menguraikan hal-hal yang berkaitan

10 10 dengan perbankan syariah. Uraian ini meliputi sejarah ringkas berdirinya BSM, visi dan misi BSM, Struktur organisasi, produk dan jasa pada BSM. BAB IV : Usaha Penanganan Pembiayaan Implan Bermasalah Pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Painan Bab ini menguraikan tentang faktor terjadinya pembiayaan implan bermasalah dan strategi penanganan yang dilakukan dalam mengatasi pembiayaan implan bermasalah sesuai dengan perundang-undangan yang ada di BSM Cabang Painan. BAB V : Penutup Bab ini berisikan kesimpulan dan saran penulis terhadap permasalahan yang timbul berdasarkan pengamatan penulis selama melakukan magang pada BSM Cabang Painan.

11 11

BAB I PENDAHULUAN. tertarik olehnya. Sejak itu, berkembanglah bank dengan cara-caranya. 1

BAB I PENDAHULUAN. tertarik olehnya. Sejak itu, berkembanglah bank dengan cara-caranya. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Lahirnya bank pada mulanya hasil dari perkembangan cara penyimpanan harta benda. Para saudagar merasa khawatir membawa perhiasan dan lain sebagainya berpindah
