T E S I S. Oleh MAIMUDDIN /IKM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "T E S I S. Oleh MAIMUDDIN /IKM"

Transkripsi

1 HUBUNGAN JARAK BUANGAN LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT PTPN I (Persero) COT GIREK DENGAN KUALITAS AIR SUMUR PENDUDUK DI DESA COT GIREK KABUPATEN ACEH UTARA TAHUN 2010 T E S I S Oleh MAIMUDDIN /IKM PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

2 THE RELATIONSHIP BETWEEN THE DISTANCE OF WASTE WATER DISPOSAL PALM OIL FACTORY OF PTPN I (Persero) COT GIREK WITH THE QUALITY OF COMMUNITY WELL WATER IN COT GIREK VILLAGE ACEH UTARA DISTRICT IN 2010 T H E S I S BY MAIMUDDIN /IKM MAGISTER OF PUBLIC HEALTH SCIENCE STUDY PROGRAM FAKULTY OF PUBLIC HEALTH UNIVERSITY OF SUMATERA UTARA MEDAN 2011

3 HUBUNGAN JARAK BUANGAN LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT PTPN I (Persero) COT GIREK DENGAN KUALITAS AIR SUMUR PENDUDUK DI DESA COT GIREK KABUPATEN ACEH UTARA TAHUN 2010 T E S I S Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes) dalam Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi Manajemen Kesehatan Lingkungan Industri pada Fakultas Kesehatan Masyarakat Oleh MAIMUDDIN /IKM PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

4 Judul Tesis : HUBUNGAN JARAK BUANGAN LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT PTP NUSANTARA I (Persero) COT GIREK DENGAN KUALITAS AIR SUMUR PENDUDUK DI DESA COT GIREK KABUPATEN ACEH UTARA TAHUN 2010 Nama Mahasiswa : Maimuddin Nomor Induk Mahasiwa : Program Studi : S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi : Manajemen Kesehatan Lingkungan Industri Menyetujui Komisi Pembimbing (Dr. Drs. Hamonangan Nainggolan, M.Sc) Ketua (dr. Surya Dharma, M.P.H) Anggota Ketua Program Studi Dekan (Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si) (Dr. Drs. Surya Utama, M.S) Tanggal Lulus : 9 Mei 2011

5 Telah diuji pada Tanggal : 9 Mei 2011 PANITIA PENGUJI TESIS Ketua : Dr. Drs. Hamonangan Nainggolan, M.Sc Anggota : dr. Surya Dharma, M.P.H : Ir. Indra Chahaya, M.Si : Ir. Evinaria, M.Kes

6 PERNYATAAN HUBUNGAN JARAK BUANGAN LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT PTPN I (Persero) COT GIREK DENGAN KUALITAS AIR SUMUR PENDUDUK DI DESA COT GIREK KABUPATEN ACEH UTARA TAHUN 2010 T E S I S Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diajukan dalam naskah ini dan disebut dalam daftar pustaka. Medan, Juli 2011 (Maimuddin)

7 ABSTRAK Limbah cair PKS mengandung padatan terlarut, emulsi minyak di dalamnya, dan mengandung senyawa organik yang dapat mencemari lingkungan, termasuk limbah PKS dari PTPN I (Persero) Cot Girek. Laporan dari masyarakat pada tahun 2009 mengemukakan kemungkinan adanya pencemaran yang diperlihatkan oleh air sungai yang berwarna kecoklatan dan berbusa, ditemukannya banyak ikan yang mati dan mengapung serta air sumur di sekitar pabrik yang berwarna kekuningan. Penelitian ini adalah desain cross sectional study yang bertujuan menganalisis hubungan jarak buangan limbah cair PKS PTPN I (Persero) Cot Girek dengan kualitas air sumur penduduk di Desa Cot Girek Aceh Utara. Sampel dalam penelitian ini adalah limbah cair buangan pabrik dan air sumur penduduk. Sampel diambil di kolam buangan limbah cair pabrik dan sumur penduduk di sekitar pabrik. Penelitian dilakukan di Laboratorium Air Dinas Kesehatan Kota Lhokseumawe pada bulan Agustus Analisis data dilakukan secara dekriptif yang dibandingkan antara baku mutu kualitas limbah cair dan baku mutu kualitas air sumur. Hasil penelitian menunjukkan kadar BOD 161 mg/l, COD 206,33 mg/l, kadar TSS sebesar 291,6 mg/l, dan ph sebesar 7,5 sedangkan kualitas fisik air sumur penduduk secara umum berwarna, berasa dengan suhu air rata-rata <30 0 C, kekeruhan antara 4,71 7,21 NTU, kualitas kimia meliputi kadar klorida < dari 250 dan kesadahan air, <500 mg/l serta ph air antara 6,0 9,0. Disarankan kepada pihak Manajemen PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara, untuk melakukan peninjauan kembali proses pengolahan limbah cair buangan pabrik dan pemeriksaan terhadap kualitas air sumur penduduk di sekitar pabrik secara berkala guna memastikan pencemaran air sumur penduduk, kepada Kantor Lingkungan Hidup Aceh Utara agar melakukan monitoring terhadap kualitas limbah buangan PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara maupun terhadap pabrik lainnya. Kata Kunci : Limbah Cair PKS, Air Sumur

8 ABSTRACT Liquid waste of Palm Oil Factory contains organic soluble solid waste that has a potential to pollute the environment. This is happening also with the factory owned by PTPN I in Cot Girek, North Aceh. Report from the community in 2009 explained that there was a possibility of pollution. The color of the water of the river changed into a bit chocolate and bubbling, dead fish can easily be found and the color of community well became yellowish. The study was cross sectional study that aimed to analyze the relationship of liquid waste banishment of the Palm Oil Factory of PTP Nusantara I (Limited Company) Cot Girek North Aceh on the quality of water wells villager in Cot Girek village North Aceh. The sample for this study were the liquid waste of the Palm Oil Factory and the well water local people living in the vicinity of the Palm Oil Factory. This study was conducted in the Water Laboratory of Lhokseumawe District Health Office on August The analyze data was done descriptively compared between liquid waste water quality grade standard and well water quality grade standard. The result of this study showed that the content of BOD was 161 mg/l, COD was 206,33 mg/l, TSS was 291,6 mg/l and ph was 7,5. While the physical quality of the well water of the local people living in the vicinity of the Palm Oil Factory of PTP Nusantara I (Limited Company) Cot Girek North Aceh in general color and brackish acidic taste and smells with the average water temperature of < 30 0 C and the muddiness between , the chemical quality including the content of chloride less than 250 mg/l with the average of 78.0 mg/l, and hardness of water of < 500 mg/l and water ph between The Management of Palm Oil Factory, PTP Nusantara I (Limited Company) Cot Girek North Aceh is suggested to review the liquid waste process of their Palm Oil Factory and to examine the quality of well water of the local people living in the vicinity of the Palm Oil Factory. The head of North Aceh Enviromental Affairs Office is suggested to periodically monitor the quality of liquid waste of Palm Oil Factory, PTP Nusantara I (Limited Campany) Cot Girek North Aceh or the other existing factories. Key words : Liquid Waste Palm Oil Factory, Well Water

9 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Allah SWT, berkat rahmat dan karunianya penulis telah dapat menyelesaikan tesis yang berjudul Hubungan Jarak Buangan Limbah Cair PKS PTPN I (Persero) Cot Girek dengan Kualitas Air Sumur Penduduk di Desa Cot Girek Kabupaten Aceh Utara Tahun 2010 Dalam menyusun tesis ini, penulis mendapat bantuan, dorongan dan bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada Rektor, yaitu Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc. (CTM), Sp.A(K). Terima kasih kepada Dr. Drs. Surya Utama, M.S selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat. Selanjutnya terima kasih kepada Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si selaku Ketua Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat dan Dr. Ir. Evawany Aritonang, M.Si selaku Sekretaris Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat. Terima kasih penulis ucapkan kepada dr. Hamonangan Nainggolan, M.Sc selaku Ketua Komisi Pembimbing dan dr. Surya Dharma, M.P.H selaku anggota Komisi Pembimbing yang telah banyak membantu dan meluangkan waktu serta pimikirannya untuk membimbing penulis dalam menyusun tesis ini. Terima kasih tak terhingga kepada isteri dan anak-anak tersayang yang telah mengizinkan dan memberi motivasi serta dukungan doa kepada penulis untuk melanjutkan pendidikan. Ucapan terima kasih yang paling tinggi dan teristimewa

10 kepada ibunda tercinta Hj. Rohani Abdul Gani atas doa-doanya kepada penulis sehingga sampai hari ini penulis masih diberi umur panjang, kesehatan, kesempatan dan kemudahan dari Allah SWT, dan juga ucapan terima kasih yang tiada hentihentinya kepada ayahnda tercinta H. Nyak Cut Ishak yang tidak pernah lupa dan absen memotivasi dan menasehati penulis dalam setiap waktu dan kesempatan. Selanjutnya terima kasih penulis sampaikan kepada rekan-rekan sesama mahasiswa dan semua pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu demi yang telah banyak membantu penulis dalam penulisan dan penyusunan tesis ini hingga selesai. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih terdapat banyak kekurangan dan kelemahan, untuk itu kritik dan saran yang sifatnya membangun sangat penulis harapkan dari berbagai pihak demi kesempurnaan tesis ini. Medan, Juli 2011 MAIMUDDIN

11 RIWAYAT HIDUP Penulis bernama Maimuddin, lahir dipedalaman Aceh tepatnya di Gampong Meunasah Nibong Kecamatan Meurah Mulia Kabupaten Aceh Utara Provinsi Aceh pada tanggal 07 bulan 07 tahun Penulis merupakan anak sulung dari 7 orang bersaudara dengan 5 laki-laki dan 2 perempuan dari pasangan H. Nyak Cut Ishak dan Hj. Rohani Abdul Gani. Penulis sudah menikah dengan Yuslinda dan telah dikaruniai 4 orang anak. Penulis menamatkan pendidikan tingkat Sekolah Dasar tahun 1993 dan Sekolah Menengah Pertama tahun 1996 dikampung halaman. Penulis menamatkan pendidikan pada Sekolah Perawat Kesehatan Pemda Kabupaten Aceh Utara tahun Tahun 2008 penulis menamatkan pendidikan pada jenjang S1 Kesehatan Masyarakat pada Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Serambi Mekkah Aceh sambil bekerja sebagai Pegawai Negeri Sipil Pusat Departemen Kesehatan Republik Indonesia diperbantukan pada Dinas Kesehatan Pemkab Aceh Utara. Penulis memulai karir sebagai Pegawai Negeri Sipil Pusat Departemen Kesehatan Republik Indonesia diperbantukan pada Pemerintah Kabupaten Aceh Utara pada tahun 1991 dengan pangkat golongan ruang Pengatur Muda (II/a) sampai dengan tahun Tahun 2002 penulis bekerja sebagai Pegawai Negeri Sipil Daerah Dinas Kesehatan Pemko Lhokseumawe Aceh.

12 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii RIWAYAT HIDUP... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x BAB 1. BAB 2. BAB 3. BAB 4. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Permasalahan Tujuan Penelitian Hipotesis Manfaat Penelitian... 7 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pencemaran Lingkungan Perkebunan Kelapa Sawit Industri PKSawit Limbah Buangan PKS Teknik Pengendalian Limbah Cair Pabrik Kelapa Sawit Pengolah Limbah Cair PKS Teori Simpul Landasan Teori Kerangka Konsep METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Metode Pengumpulan Data Variabel dan Definisi Operasional Metode Pengukuran Metode Analisis Data HASIL PENELITIAN 4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian Gambaran Umum Proses Pengolahan Limbah PKS PTPN I. Cot Girek Aceh Utara

13 4.3. Titik Lokasi Pengambilan Sampel Kualitas Efluen Limbah Cair PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Suhu Kamar di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Kualitas Air Sumur Penduduk di Sekitar PKS Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Air BAB 5. BAB 6. PEMBAHASAN 5.1. Kualitas Efuen Limbah Cair Buangan PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Kualitas Limbah Cair Buangan PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Kualitas Air Sumur Penduduk disekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Konstruksi Sumur Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh utara Instalasi Pembuangan Air Limbah Rumah Tangga Penduduk Struktur Tanah di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Kedalaman Sumur Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Keterbatasan Peneliti KESIMPULAN 6.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

14 DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 2.1 Kualitas Limbah Cair Pabrik Kelapa Sawit Baku Mutu Limbah Cair Minyak Sawit Baku Mutu Ukuran Kualitas Limbah Cair Pabrik Kelapa Sawit Metode Pengukuran Variabel Kualitas Air Sumur Perhitungan kadar BOD 5 pada Limbah Cair PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Hasil Pengukuran Kadar TSS dan ph Limbah Cair PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Hasil Pengukuran Kualitas Fisik Air pada Air Sumur Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Pada Jarak 70 Meter, 100 Meter dan 150 Meter Hasil Pengukuran Kualitas Kimia Air pada Air Sumur Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Pada Jarak 70 Meter, 100 Meter dan 150 Meter Konstruksi Sumur Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Instalasi Pembuangan Air Limbah Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Kedalaman Sumur Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara... 72

15 DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 2.1. Skema Aplikasi Lahan Menajemen Penyakit Menular Kerangka Konsep Titik Pengambilan Sampel... 56

16 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman 1. Lembar Pengumpul Data Surat Izin Penelitian Dari Fakultas Kesehatan Masyarakat USU Surat Telah Selesai Melaksanakan Penelitian Dari Manejer PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Gambar Proses Pengambilan Sampel Air Sumur Penduduk di Sekitar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Gambar PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Gambar Proses Pengambilan Limbah Cair PKS PTPN I (Persero) Cot Girek Aceh Utara Gambar Laboratorium Air Dinkes Kota Lhokseumawe

HUBUNGAN PERILAKU PETUGAS KESEHATAN DI BAGIAN PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RSUD IDI KABUPATEN ACEH TIMUR TESIS

HUBUNGAN PERILAKU PETUGAS KESEHATAN DI BAGIAN PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RSUD IDI KABUPATEN ACEH TIMUR TESIS HUBUNGAN PERILAKU PETUGAS KESEHATAN DI BAGIAN PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RSUD IDI KABUPATEN ACEH TIMUR TESIS Oleh SYARIFAH RINA 127032016/IKM PROGRAM STUDI S2 ILMU
