tahun belakangan ini, ditemukan bahwa jumlah individu yang mempunyai California, Amerika Serikat pada tahun 2012, jumlah individu yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "tahun belakangan ini, ditemukan bahwa jumlah individu yang mempunyai California, Amerika Serikat pada tahun 2012, jumlah individu yang"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG INDIVIDU BERKEBUTUHAN KHUSUS Seiring dengan perkembangan kesadaran masyarakat akan kesehatan, diagnosa kebutuhan khusus pada individu juga marak berkembang. Pada tahun belakangan ini, ditemukan bahwa jumlah individu yang mempunyai kebutuhan khusus semakin meningkat. Menurut data yang di rilis di California, Amerika Serikat pada tahun 2012, jumlah individu yang mempunyai kebutuhan khusus mencapai 15 % dari total populasi individu yang berumur 0-17 tahun. Angka tersebut tidak jauh berbeda dari data yang dirilis oleh Riskesdas pada tahun 2007, bahwa jumlah individu dengan kebutuhan khusus di Indonesia mencapai 14 % dari total populasi (Irwanto, 2014). Dari total individu yang memiliki kebutuhan khusus pada tahun 2013 mereka juga menemukan bahwa autisme merupakan peringkat ke tiga dari daftar individu yang memerlukan kebutuhan khusus, setelah ketidakmampuan belajar, dan keterbatasan berbicara (didapatkan dari kidsdata.org). Autism 1

2 2 sendiri adalah kelainan perkembangann sistem saraf pada seseorang yang dialami sejak lahir ataupun pada saat masa balita (Volkmar & Wiesner, 2009). Autis sendiri berasal dari bahasa Yunani yaitu autos (self) yang ditujukan pada seseorang yang menujukan gejala hidup pada dunianya sendiri. Perkembangan penderita autism sendiri cukup mengkhawatirkan, walaupun tidak ada data statistik pasti untuk Indonesia, namun Menurut data dari UNESCO pada tahun 2011, terdapat 35 juta orang penyandang autisme di seluruh dunia. Rata-rata, 6 dari 1000 orang di dunia telah mengidap autisme. Menurut studi data jumlah anak penyandang autisme bisa berada di kisaran 112 ribu jiwa (Tempo, 2012). Angka tersebut diasumsikan dengan prevalensi autisme 168 per penduduk yang berusia 5 19 tahun (Irwanto, 2014). Jumlah anak penyandang autis di Indonesia meningkat hingga lima kali lipat tiap tahunnya, data dari waktu ke waktu ada kemungkinan seseorang menderita autisme di seluruh dunia terus mengalami peningkatan. Jumlah penderita autisme di Indonesia diperkirakan mengalami penambahan sekitar 500 orang setiap tahun (Tempo, 2012). Dilihat dari jenis kelamin, pada dasarnya jumlah penderita autisme dengan jenis kelamin laki-laki lebih banyak dibanding perempuan, dengan perbandingan 4,3:1 (Tempo, 2012). Anak autis memerlukan terapi khusus, salah satu terapi yang populer dalam mengembangkan potensi anak autis saat ini, adalah art theraphy (terapi 2

3 3 seni). Dalam terapi seni ini anak autis diajarkan menggambar, melukis, membuat patung atau berlatih musik, melihat dan mempelajari obyek lukisan serta foto. Menurut Emery (2004), beberapa manfaat dari art therapy bagi anak autis, yaitu meningkatkan keterampilan berkomunikasi, mengembangkan perasaan anak autis, dan melatih koordinasi sistem saraf. Selain itu menurutnya anak autis memiliki kesulitan untuk mengekspresikan pendapat dan perasaan mereka, dengan art terapi ini tentunya berguna untuk membantu mereka dalam mengekspresikan perasaan mereka. Individu autis tidaklah berkemampuan intelegensi rendah, 20% lebih dari individu autis menunjukkan mereka memiliki IQ diatas 70 (Yatim, 2007, dalam senipedia, 2013). Kemampuan intelegensi tersebut menyebabkan anak autis mempunyai banyak bakat, salah satunya ialah melukis. Melukis memiliki manfaat yang baik pada anak autis, selain melukis itu sendiri adalah karya seni, ternyata melukis bermanfaat untuk membantu anak autis mengkomunikasikan dirinya dengan lingkungan dalam bentuk imajinasi mereka. Imajinasi mereka dituangkan dalam bentuk, simbol dan warna yang mereka tuangkan secara jujur dalam sebuah karya. Karya mereka adalah apa yang ada di pikiran mereka, mereka melukis sesuai dengan keinginan dan apa yang mereka lihat, karya mereka adalah sebuah ungkapan hati dan cara mereka untuk berinteraksi dan berkomunikasi dengan orang lain. Seni 3

4 4 merupakan kebutuhan anak yang sangat komperhensif dalam berkomunikasi, berujar serta berpikir. Pada saat melukis pikiran akan bercampur dengan perasaan mereka, sehingga dapat tercermin dalam lukisan mereka dan akan menjadi sebuah bentuk gagasan yang diekspresikan oleh anak tersebut. Pamadhi (2010, dalam senipedia, 2013) menjelaskan bahwa ungkapan dan gagasan tersebut ialah: 1. Mengutarakan pendapat, 2. Berkhayal-berimajinasi, 3. Bermain, 4. Belajar, 5. Memahami bentuk yang ada di sekitar anak, 6. Merasakan: kegembiraan, kesedihan, dan rasa keagamaan. Imajinasi individu autis tidak terhalang oleh situasi yang mereka hadapi, oleh karena itu mereka sangatlah bebas dalam berimajinasi dan hal ini membuat lukisan yang dihasilkannya memiliki imajinasi tinggi dan terkadang akan sulit untuk memahami bentuk bentuk unik dari ide dan gagasan yang dituangkan, penggambaran objek atau bentuk, pemilihan warna dan komposisi lukisan mereka. Berikut kegunaan melukis sebagai terapi untuk anak autis: 1. Melukis sebagai media mencurahkan perasaan. 4

5 5 Karena memiliki kesulitan untuk menyampaikan pesan kepada lingkungannya, maka melukis adalah salah satu cara mereka untuk mencurahkan perasaan. Dengan melukis mereka dapat menggambarkan perasan mereka dengan menggambarkan bentuk atau warna. Menurut ilmu psikologi, kecenderungan seseorang memilih warna didasari alasan tertentu dalam dirinya. Dengan cara melukis anak autis dapat mengungkapkan perasaan mereka dan membantunya untuk mengembangkan penyampaian perasaan dan ide-ide mereka secara spontan dalam bentuk visual. 2. Melukis sebagai media dalam berkomunikasi. Melukis merupakan wadah bagi anak autis untuk berkomunikasi dan bercerita kepada orang lain melalui imajinasinya. Mereka mengungkapkan imajinasinya dalam bentuk simbol yang tertuang dalam karya mereka. Walaupun terkadang sulit dimengerti karena mereka sering kali mempunyai keunikan dalam pemilihan bentuk dan warnanya, tetapi imajinasi dan pemikiran mereka terkadang jauh malampaui orang dewasa. Individu autis juga mempunyai kebutuhan yang sama dengan anak lainnya untuk mengembangkan dirinya, seperti melukis yang merupakan kebutuhan anak untuk berpikir, berujar dan berkomuniskasi yang sangat komperhensif. Individu autis mempunyai keterbatasan untk berkomunilasi 5

6 6 secara verbal, tentunya melukis akan menjadi sarana yang efektif untuk berkomunikasi. Jika ditinjau secara psikologis, proses individu autistik menggambar dan menjelaskan goresan goresannya sama dengan berbicara, Individu autistik menghubungkan bahasa dengan gambar dan tidak membedakan antara garis dengan komentar (Davido, 2012:18). Individu autistik selalu memperhatikan tanda dalam karyanya dan sering kali memberikan arti yang berbeda pada bentuk yang sama. Adanya arti berbeda dalam suatu bentuk yang sama merupakan keinginannya terkait dengan komunikasi. 3. Melukis dapat membantu proses peningkatan keterampilan motorik halus individu autistik. Dengan melukis, kemampuan mereka untuk melakukan kontrol terhadap tangan dan jari meningkat, selain itu dapat bermanfaat untuk melatih otot tangan dan eksplorasi jari. 4. Melukis dapat melatih ingatan anak autis. Melukis adalah menggambar bayangan yang ada di benak (Pamadhi, 2008:3.14). gambar yang muncul di pikiran pelukis adalah datang dari suatu peristiwa yang pernah diingatnya, baik hal tersebut adalah suatu kenangan yang baik ataupun yang buruk. Hal dan kejadian yang ada di dalam benak anak-anak autis biasanya dapat kembali teringat kembali 6

7 7 ketika mereka bertemu dengan bentuk, simbol, warna, perilaku orangorang diskitarnya atau kata-kata yang yang berhubungan dengan ingatannya. Seluruh ingatannya ini akan kembali lagi saat mereka melakukan kegiatan melukis, oleh karena itu, dengan menggambar atau melukis diharapkan dapat sebagai media untuk melatih mereka untuk mengasah daya ingat dan juga dapat mengenang kembali kenangan yang pernah dialami oleh anak-anak autis. Dengan melakukan kegiatan menulis ini tentunya akan membantu dan melatih mereka untuk berpikir secara menyeluruh. Selain itu kegiatan melukis atau menggambar ini adalah suatu latihan bagi mereka untuk merangkai suatu peristiwa, perasaan, dan juga bentuk menjadi satu ke dalam sebuah bentuk lukisan. Kegunaan menggambar untuk perkembangan daya berpikir individu-individu autistik adalah berupa pengembangan daya tangkap komprehesif dan juga untuk sebagai salah satu cara menjelaskan suatu kejadian dengan cara yang lebih ekspresif. Dengan menggambar tentunya juga akan membantu mereka dalam menerapkan keterampilan, kemampuan, serta pengertian akan suatu hal kedalam media lukis mereka. 5. Melukis dapat dijadikan sebagai media terapi untuk anak autis. Melukis sendiri adalah salah satu cara pengobatan yang dapat di terima oleh anak berkebutuhan khusus. Terapi ini memberikan gabungan untuk 7

8 8 mengespresikan emosi dan praktek terapi yang dapat menolong mereka sesuai dengan karakteristiknya, seperti membantu mereka dalam berkomunikasi meningkatkan peraan dan emosi, mengembangkan hubungan sosial dan juga melatih respon indrawi. Hal-hal memungkinkan dikarenakan individu autis memiliki potensi, seperti bakat dan kepintaran akademis yang tentunya dapat dikembangkan. Selain potensi umum yang dimiliki oleh anak autis, mereka memiliki kelebihan atau kemampuan khusus misalnya dalam bidang angka, pendengaran, penglihatan, dan sentuhan. Dengan mengetahui karakeristik dan potensi anak autis, tentunya akan membantu terapis dalam memperbaiki kesulitan-kesulitan yang dihadapi oleh individu autis dan dapat pula menggali potensi yang terpendam. Melukis dapat adalah salah satu cara untuk memperkenalkan anak pada kreatif dan juga sebagai media untuk mengekspersikan emosional diri kearah yang lebih baik. Di sini ada perpaduan antara ide-ide kreatif dan juga sisi emosional yang bisa didapatkan pada saat mereka berkarya. mereka bebas menciptakan dan membuat bentuk, symbol, dan warna yang digunakan, untuk menghasilkan sebuah bentuk karya yang unik dan tidak ada kembarannya, original, serta berkebaruan dikarenakan belum pernah ada sebelumnya. 8

9 9 Dengan kegiatan melukis akan megembangkan sisi kreatifitas individu autistik dan dapat pula menciptakan bentuk atau produk yang kreatif. Melukis sendiri memberikan pengalaman yang menyenangkan bagi mereka. Selain itu seni juga memberikan kesempatan untuk menjalin hubungan antara guru atau terapis dengan individu autistik itu sendiri, dimana ini akan membantu dalam membangun komunikasi verbal dan salah satu cara untuk mengetahui perkembangan kognitif dan juga pelajaran sekolah lainnya. Namun melihat fakta-fakta autisme saat ini seperti yang dijelaskan oleh Budiman (2014), bahwa individu dengan gangguan spektrum autistik, kebutuhannya sering terabaikan, dan juga mereka kerap diperlakukan tidak adil, semena-mena, dianiaya, bahkan dilecehkan. Selain itu beliau juga menyatakan bahwa jaman dahulu individu dengan gangguan autistik sering sekali disamakan dengan penyakit kejiwaaan dan pada akhirnya dimasukan kedalam rumah sakit jiwa. Ketidakadilan ini juga terlihat dalam pendidikan, meskipun pemerintah menyatakan bahwa semua individu berhak mendapatkan pendidikan termasuk individu-individu autistik, namun kenyataannya sedikit sekolah yang mau menerima mereka dan kalaupun diterima orang tua harus membayar uang sekolah yang jauh lebih tinggi. Selain itu dapat dilihat pula seringkali perusahaan asuransi tidak mau 9

10 10 membuka asuransi untuk individu autistik karena dianggap kelainan bawaan (Budiman, 2014). Menurut data yang didapatkan oleh Irwanto (2014), individu dengan gangguan spektrum autistik lebih sulit untuk mendapatkan pekerjaan. Dengan perbandingan.649 untuk individu dengan gangguan spektrum autistik mild disability dan perbandingan.102 untuk severe disability. Selain itu menurut WHO pada tahun 2013, biaya yang harus dikeluarkan per kasus untuk autisme adalah juta USD, dan di Indonesia dengan asumsi biaya kehidupan 1/10 dari amerika dan eropa maka total biaya rata-rata yang harus dikeluarkan untuk penderita autisme sekitar per kasus (Irwanto, 2014) FASHION Fashion mempunyai arti sesuatu yang populer atau gaya terkini dari pakaian, model rambut, atau dekorasi (menurut Dunia fashion sendiri di Indonesia mulai berkembang semenjak tahun 1960 dan diikuti dengan kelahiran desainer-desainer legendaris indonesia pada tahun seperti Iwan Tirta, Prajudi dan Harry Dharsono pada tahun Memasuki tahun 2000-an dunia fashion Indonesia semakin berkembang ditandai dengan lahirnya Jakarta Fashion Week pada tahun 2008 untuk lebih 10

11 11 mengenalkan kreatifitas desainer lokal Indonesia dan dunia fashion Indonesia mulai mendapat tempat tersendiri pada dunia internasional. Fashion memegang peranan penting dalam industri di Indonesia. Fashion merupakan salah satu bagian dari 14 bidang industri kreatif di Indonesia, bidang ekonomi kreatif sendiri telah dianggap mampu memberikan PDB nasional secara signifikan dari tahun , dengan rata-rata kontribusi 5.67 persen dari total PDB nasional dan mempunyai kontribusi ekspor 9.13 persen (Pengembangan ekonomi kreatif Indonesia 2025, Departemen Perdagangan Republik Indonesia, 2008). Pada tahun 2010 kontribusi industri kreatif di Indonesia meningkat menjadi 7.34% (SWA 09, 2014). Dalam keseluruhan ekonomi kreatif, dunia fashion merupakan kontributor utama dan mampu memberikan sumbangsi sebesar 50 persen lebih untuk kontribusi PDB. (Pengembangan ekonomi kreatif indonesia 2025, departemen perdagangan republik Indonesia, 2008). Industri fashion merupakan industri yang terus berkembang dan menjanjikan. Pertumbuhan fashion dalam beberapa tahun terakhir menyebabkan perubahan kebiasaan konsumen terhadap fashion. Konsumen semakin sadar akan fashion dan mereka ingin agar selalu tetap mengikuti tren terkini (D Aveni, 2010). Menurut data fashion memegang peranan penting dalam pengeluaran dan gaya hidup seseorang, kesadaran sesorang akan 11

12 12 fashion dapat mengubah kebiasaan dan benda-benda lain yang dimiliki oleh seseorang, seperti pakaian, furnitur dan peralatan rumah tangga (Back, 1985; Bakewell et al., 2006). Dengan menggabungkan hasil karya individu dengan gangguan spektrum autistik dengan fashion, tentunya diasumsikan mampu memberikan perubahan terhadap gaya hidup seseorang, khususnya kesadaran orang terhadap autisme. Diharapkan dapat menyebar dengan cepat dan meningkatkan kepedulian untuk individu dengan gangguan spektrum autistik. 1.2 IDENTIFIKASI MASALAH Seperti yang dijelaskan sebelumnya oleh Budiman (2014), bahwa individu dengan gangguan spektrum autistik, kebutuhannya sering terabaikan, dan juga mereka kerap diperlakukan tidak adil seperti terlihat di area pendidikan, kesehatan, dan menurut Irwanto (2014), individu dengan gangguan spektrum autistik lebih sulit untuk mendapatkan pekerjaan. Mengingat pula data yang didapatkan WHO di tahun 2013, biaya yang harus dikeluarkan per kasus untuk autisme juga terlihat tinggi, yaitu juta USD, dan di Indonesia dengan asumsi biaya kehidupan 1/10 dari amerika dan eropa maka total biaya rata-rata yang harus dikeluarkan untuk penderita autisme sekitar per kasus (Irwanto, 2014). 12

13 13 Berdasarkan permasalahan-permasalahan di atas, diketahui bahwa individu autistik memiliki biaya hidup yang sangat mahal dan mereka masih membutuhkan bantuan dari pihak lain untuk membuatnya dapat hidup mandiri nantinya. Oleh karena itu solusi dari kami adalah membuat sebuah kegiatan serta aktifitas yang berada di dalam galeri yang dibentuk oleh business model ini sebagai tempat untuk mengembangkan kemampuan dan potensi mereka dalam bentuk karya seni yang nantinya akan dibantu untuk dipasarkan ke masyarakat luas sekaligus meningkatkan kepedulian warga mengenai autisme itu sendiri. 1.3 IDE BISNIS Ide bisnis ini bergerak di area isu sosial yang ada di masyarakat Indonesia khususnya pada individu dengan kebutuhan khusus. Untuk saat ini fokus business model ini adalah mengangkat salah isu sosial terkait dengan autisme. Dasar business model terbentuk karena adanya peningkatan kelainan individu autisik yang terjadi di Indonesia, selain itu ketergantungan pada setiap keluarga individu autistik sangatlah tinggi terhadap ketersediaan suatu kegiatan dan aktivitas yang bisa mengembangkan kemampuan individu autistik agar dapat mandiri dari segi material. Saat ini di Indonesia sendiri sudah dapat ditemukan sekolah-sekolah dan ekstrakulikuler untuk individu-individu yang berkebutuhan khusus termasuk autisme, 13

14 14 tetapi untuk biaya sebuah pendidikan baik dari keterampilan ataupun pelajaran umum dapat terbilang mahal yang dikarenakan butuhnya pengajar yang mengerti tentang ilmu psikologi ataupun guru yang harus dikembangkan lewat pelatihan-pelatihan dari segi penanganan terhadap individu autism. Untuk itu dengan berbentuk galeri, bisnis ini dibangun agar bisa menjadi bentuk bantuan para autistik untuk mengembangkan bakat mereka. Di dalam galeri, nantinya akan diadakan pelatihan untuk pengembangan bakat autistik dan kemampuan seni baik melukis dan seni lainnya. Alasan dipilihnya pembelajaran kesenian baik karya design, gambar, ataupun grafik menjadi fokus galeri ini sesuai yang dijelaskan diatas adalah dikarenakan salah satu bentuk terapi yang baik terhadap individu autistik dan juga selain itu bisa menjadi media untuk mendapatkan penghasilan, sehingga dapat memandirikan mereka lewat karya-karya yang dihasilkan sehingga dapat membantu kebutuhan hidup mereka sendiri. Adapun sisi bisnis dari business model ini adalah dengan menggunakan hasil karya seperti lukisan dan grafik yang tercipta di galeri sebagai sumber daya utama untuk masuk ke industri fashion. Pengimplementasian lukisan dan grafik ini akan dibentuk dengan memasukan hasil karya autistik ke produk-produk yang akan diperjualbelikan seperti pakaian dan akesoris fashion dan juga design yang dihasilkan 14

15 15 oleh individu autistik ini nantinya akan mendapatkan pembagian hasil dari hasil penjualan sehingga dapat membantu mereka dalam mendapatkan penghasilan. 1.4 TUJUAN DAN MANFAAT TUJUAN Tujuan dari bisnis ini adalah sebagai bentuk bantuan dan saluran untuk mempromosikan hasil karya lukisan individu austik dengan bentuk produk fashion sebagai fokus kepada warga Jakarta supaya mereka lebih peduli dan mengetahui mengenai autisme MANFAAT Manfaat dari bisnis ini adalah untuk meningkatkan kepedulian mengenai autism dan juga hasil karya lukisan mereka. Selain itu, bisnis ini juga akan membantu mereka dalam menjalankan hidup, dikarenakan seperti yang sudah diketahui biaya hidup mereka tidak murah dengan cara mengembangkan bakat mereka sampai menghasilkan karya yang baik dan dapat dipasarkan. 15

16 RUANG LINGKUP Ruang lingkup dari bisnis ini adalah untuk mengembangkan kepedulian mengenai autisme dan juga untuk mengembangkan bisnis fashion seperti: 1. Strategi bisnis termasuk kompetisi, strategi pemasaran, dan lain-lain untuk mengembangkan bisnis seni terutama dalam penciptaan seni individu-individu autistik dan terus mempertahankan untuk tetap sustain dengan terus berkreativitas dan berinovasi. 2. Value preposition, aspek khas yang memisahkan bisnis ini terhadap bisnis fashion lainnya. 3. Kelayakan bisnis. 1.6 STRUKTUR PENULISAN Sistematika penulisan ini akan menjelaskan secara singkat gambaran dari permasalahan dan ide yang akan dibahas yang terbagi dalam lima bab sebagai berikut; Bab 1 Pendahuluan. Pada bab ini akan menguraikan tentang latar belakang masalah, tujuan serta manfaat pembelajaran mengenai autism dan penjelasan singkat tentang ide dari bisnis yang akan diajukan. 16

17 17 Bab 2 Landasan Teori. Pada bab ini membahas teori yang berhubungan dengan penciptaan bisnis dan sekilas tentang arti dari autism dan social entrepreneur itu sendiri. Bab 3 Business Model Creation. Bab ini akan menjelaskan secara detail ide dari bisnis ini, mengenai semua sumber daya, aktivitas, proporsi nilai hingga membahas bagaimana cara mendapatkan arus pendapatan dan hubungan dengan pelanggan. Bab 4 Business Plan. Pada bab ini akan membahas semua ide dari bisnis ini hingga permodalan dan berbagai strategi marketing dan manajemen untuk menjalankan usaha ini, dibahas pula perputaran keuangan dan perhitungan BEP. Bab 5 Penutup. Pada bab ini akan membahas mengenai kesimpulan dan saran sebagai evaluasi dalam menjalankan bisnis ini kedepannya. 17

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Autisme merupakan suatu kumpulan gejala (sindrom) yang diakibatkan oleh kerusakan saraf. Gejalanya sudah tampak sebelum anak mencapai usia tiga tahun. Penyandang
