Langkah Mudah. Spirit of Global Entrepreneurship. Menulis Proposal Bisnis Sederhana. Gerakan Kewirausahaan Nasional 2013

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Langkah Mudah. Spirit of Global Entrepreneurship. Menulis Proposal Bisnis Sederhana. Gerakan Kewirausahaan Nasional 2013"

Transkripsi

1 Langkah Mudah Menulis Proposal Bisnis Sederhana Gerakan Kewirausahaan Nasional 2013

2 Mengapa harus menulis proposal? Penting sebagai langkah awal menformulasikan gagasan bisnis dalam bentuk yang lebih jelas (tertulis), sehingga mudah dipahami, dan memungkinkan dikaji sebelum diemplementasikan. Penting untuk panduan dalam praktek bisnis dengan pendekatan yang terukur dari skala biaya, cakupan, dan target pasar. Penting untuk memudahkan langkah dalam mengembangkan kerjasama atau mencari investator dan dukungan modal dari pihak ketiga atau lembaga dana komersial.

3 Langkah Mudah Menulis Proposal Bisnis Sederhana

4 Perkenalkan diri Anda. Ceritakan siapa diri Anda, latar belakang Anda (pendidikan, pengalaman profesional, dan keberhasilan apa saja yang pernah anda capai), terutama jika Anda pernah menjalankan bisnis.

5 Jelaskan Produk Bisnis Anda. Paparkan secara sederhana apa produk atau jasa yang akan Anda kembangkan sebagai usaha. Apa saja keunikannnya, seperti apa keunggulannya, dan apakah itu memang diperlukan oleh pelanggan (pasar)?

6 Gambarkan Siapa Target Pasar Anda. Paparkan mengapa Anda memilih/menyasar segmen pasar tersebut. Jika mungkin perkuat argumen Anda tentang pilihan pasar ini dengan cerita pengalaman dan data riset yang Anda miliki.

7 Jelaskan Nilai Jual & Keunggulan Produk Anda. Jelaskan mengapa Anda yakin orang akan membeli produk atau layanan yang Anda tawarkan. Apakah karena kualitasnya, manfaatnya, atau lebih murah dibandingkan produk pesaing, dll.

8 Jelaskan Berapa banyak produk Anda akan Terserap Pasar. Paparkan secara sederhana proyeksi omset penjualan dan pendapatan yang akan Anda peroleh dalam periode tertentu. Bagaimana Anda akan mengembangkan model penjualannya, dan sebagainya.

9 Gambarkan Berapa Besar Kemampuan Produksi Anda atau seberapa banyak layanan yang mampu Anda siapkan untuk mendukung kebutuhan pelanggan dalam periode atau jangka waktu tertentu.

10 Paparkan berapa besar biaya produksi untuk menghasilkan setiap unit produk atau jasa yang akan Anda jual. Jangan lupa, masukkan pula beban biaya overhead dalam penghitungan satuan produk.

11 Rincikan seberapa besar modal awal (start up) yang Anda perlukan untuk memulai usaha Anda tersebut (produksi & pemasaran).

12 Jelaskan mengapa bisnis Anda layak & patut didukung. Jika mungkin, Anda bisa melengkapi dengan data riset atau sekurangnya analisa potensi pasar yang Anda buat. o Paparan tentang analisa potensi pasar penting dilakukan untuk memperbesar peluang keberhasilan dan kelangsungan usaha yang akan Anda kembangkan.

13 Model Proposal Bisnis Sederhana Personal Data Nama : Randy Dea Rama Artha Tempat & Tgl Lahir : Jakarta, 7 Januari 1992 Status Pendidikan : Mahasiswa FT Universitas Tadulako Alamat : Jl. Cililitan Kecil Raya No 23, Jakarta Telpon/mobile : / randy_doank@hotmail.uk

14 Jenis Usaha Randy Hot Donuts Detail produk (bahan baku, proses, dan kapasitas) Donat dengan topping pedas (abon sapi). Berbeda dengan donat yang sudah ada, Randy Hot Donuts dibuat dengan ukuran khusus dan topping non gula atau coklat. Dari setiap kilogram terigu dan bahan lainnya dengan total biaya Rp , bisa dihasilkan 45 donat. Sehingga untuk memproduksi 450 donat, diperlukan bahan baku 10 kg tepung terigu dan bahan lainnya. Sehingga total biaya produksi untuk 10 kg bahan baku sebesar Rp ,- Dengan biaya produksi Rp /kg, maka harga produksi per satuan produk Rp 2.233,-

15 Target pasar produk Siswa Sekolah Menengah dan Mahasiswa di Jakarta. Target penjualan produk, 450 donat setiap bulan untuk 3 bln pertama. Selanjutnya, penjualan ditarget meningkat 10 sampai 15 persen setiap bulan. Strategi Pemasaran Pembuatan kios Randy Hot Donuts Kerjasama dengan kantin sekolah atau kampus dan sistem pesan antar. Khusus untuk layanan pesan antar, hanya dilakukan untuk pembelian secara paket minimal 1 lusin atau minimum pesanan senilai 100 ribu. Untuk layanan pesan antar, selain disediakan nomor hotline, juga bisa dilakukan via . Untuk promosi akan dilakukan melalui blog Randy Hot Donuts dan jaringan social media (facebook, twitter, dll). Sehingga untuk promosi tidak memerlukan biaya.

16 Biaya Produksi & Pemasaran Biaya Produksi Bahan Vol Biaya Tepung Terigu 1 Rp 10,000 Mentega 1 Rp 5,000 Telur 1 Rp 15,000 Gula Pasir 1 Rp 8,000 Susu 1 Rp 10,000 Abon Sapi 1 Rp 25,000 Minyak Goreng 1 Rp 5,000 Bahan Lain Rp 2,000 Over Head (Gas, SDM dll) Rp 18,000 TOTAL Donat yang dihasilkan Harga persatuan produksi 98, ,178

17 Kebutuhan Modal Biaya Investasi Pembelian kompor gas 1 1,000,000 1,000,000 Pembelian oven 1 750, ,000 Pembuatan counter 1 1,500,000 1,500,000 Penyiapan transparent boks kantin 5 500,000 2,500,000 Operasional ( per bulan) Biaya Produksi 10 Kg bahan baku, dll ,000 18,750,000 Biaya Distribusi 25 25, ,000 Total modal awal yang diperlukan 25,125,000

18 Proyeksi Pendapatan Estimasi Pendapatan Per Hari ITEM per satu produk 450 donat (10 Kg) Biaya produksi per satuan produk Rp 2,178 Biaya distribusi per satuan produk Rp 56 Total biaya per satuan produk Rp 2,233 Rp 1,005,000 Harga jual per satuan produk (net) Rp 3,000 Rp 1,350,000 Estimasi keuntungan per satuan produk Rp 767 Rp 345,000 Produk yang tidak terjual (10%) 45 Rp 100,500 Estimasi Keuntungan per hari Rp 244,500 Estimasi keuntungan per bulan (10 kg/hari) Rp 6,112,500

19

20 Selamat Menulis Proposal Bisnis Proposal dikirimkan ke : spiritgkn@yahoo.com

21

Mudah. Spirit of Global Entrepreneurship. Menulis Proposal Bisnis Sederhana. Gerakan Kewirausahaan Nasional 2013

Mudah. Spirit of Global Entrepreneurship. Menulis Proposal Bisnis Sederhana. Gerakan Kewirausahaan Nasional 2013 Langkah Mudah Menulis Proposal Bisnis Sederhana Gerakan Kewirausahaan Nasional 2013 Mengapa harus menulis proposal? Penting sebagai langkah awal menformulasikan gagasan bisnis dalam bentuk yang lebih jelas
