HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR"

Transkripsi

1 HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR Yulia Rimawati PROGRAM STUDI GIZI MASYARAKAT DAN SUMBERDAYA KELUARGA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2005

2 RINGKASAN YULIA RIMAWATI. Hubungan Morbiditas dan Stimulasi dengan Tumbuh Kembang Anak Balita Berstatus Gizi Baik dan Penderita Kurang Energi dan Protein (KEP) di Kota Bogor. (Di bawah bimbingan YEKTI HARTATI EFFENDI dan DIAH KRISNATUTI PRANADJI). Tujuan umum penelitian ini adalah mengetahui hubungan morbiditas dan stimulasi dengan tumbuh kembang anak balita berstatus gizi baik dan penderita KEP di Kota Bogor. Tujuan khusus adalah : (1) Membandingkan karakteristik sosial ekonomi keluarga (sosek), morbiditas, stimulasi yang dilakukan pengasuh dan tingkat perkembangan balita berstatus gizi baik dan KEP, (2) Mengetahui hubungan karakteristik sosek dan morbiditas dengan status gizi, (3) Mengetahui hubungan karakteristik sosek, morbiditas, status gizi dan tingkat stimulasi dengan tingkat perkembangan contoh, (4) Mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi status gizi dan tingkat perkembangan contoh. Desain penelitian ini adalah cross sectional study, dengan membandingkan dua kelompok yaitu kelompok balita berstatus gizi baik dan KEP. Penelitian ini dilakukan di Kelurahan Ciwaringin, Panaragan dan Kebon Kelapa yang merupakan wilayah kerja Puskesmas Merdeka. Pemilihan tempat dilakukan secara purposif. Penelitian ini berlangsung selama 2 bulan (Maret sampai April 2005). Contoh dalam penelitian ini adalah anak balita berstatus gizi baik dan penderita KEP (berstatus gizi kurang dan berstatus gizi buruk) yang berumur 1-4 tahun. Ditemukan 52 orang balita KEP yang terdiri atas 13 orang balita berstatus gizi buruk dan 39 orang balita berstatus gizi kurang. Balita KEP yang menjadi contoh berjumlah 32 orang yang terdiri atas 8 orang balita berstatus gizi buruk yang beralamat lengkap dan bersedia mengikuti penelitian serta 24 orang balita berstatus gizi kurang yang dipilih secara random sampling. Contoh balita berstatus gizi baik dipilih secara purposif dengan jumlah 32 orang dari 14 posyandu di lokasi penelitian. Data primer meliputi data karakteristik contoh (umur, jenis kelamin dan urutan kelahiran), karakteristik sosek keluarga (besar keluarga, pendidikan ibu dan pengeluaran keluarga), morbiditas (jenis penyakit, lama sakit, frekuensi sakit dan pertolongan pertama), stimulasi dan perkembangan contoh. Data primer diperoleh dengan cara wawancara dengan menggunakan kuesioner. Data sekunder terdiri dari data status gizi balita, profil lokasi penelitian dan profil Puskesmas Merdeka. Data yang diperoleh diolah dengan menggunakan program SPSS versi 10.0 dengan jenis analisis statistik yaitu tabulasi silang, uji t dan korelasi Rank Spearman serta uji regresi linier berganda dengan metode backward. Pada kelompok balita berstatus gizi baik, sebanyak 59 % contoh berjenis kelamin perempuan dan pada kelompok balita KEP sebagian besar contoh (75 %) berjenis kelamin perempuan. Pada kedua kelompok contoh umumnya dilahirkan sebagai anak pertama atau kedua menurut urutan anak dalam keluarga (69 % pada balita berstatus gizi baik dan 66 % pada balita KEP). Pada kelompok balita berstatus gizi baik maupun kelompok balita KEP (63 % dan 72 %) berasal dari keluarga kecil dengan jumlah keluarga 4 orang. Pada kelompok balita berstatus gizi baik sebanyak 44 % pengasuh contoh berpendidikan SMA sedangkan pada kelompok balita KEP hanya 22 % pengasuh contoh berpendidikan SMA. Rata-rata pendapatan keluarga contoh balita berstatus gizi baik (Rp ,00) lebih tinggi dibandingkan kelompok balita KEP (Rp ,00). Sebagian besar keluarga contoh (85 % pada balita berstatus gizi baik dan 75 % pada balita KEP) berada di atas garis kemiskinan. Faktor sosial ekonomi yang menunjukkan perbedaan antara kelompok balita berstatus gizi baik dan KEP hanya pendapatan per kapita per bulan. Sebagian besar (97 %) contoh pada kelompok balita berstatus gizi baik dan seluruh (100 %) contoh pada kelompok balita KEP pernah mengalami sakit. Sebagian besar contoh pada kedua kelompok menderita penyakit ISPA (93 % pada kelompok balita berstatus gizi

3 baik dan 97 % pada balita KEP). Penyakit diare, telinga, TBC dan alergi kulit lebih banyak (47 %, 9 %, 6 % dan 9 %) dialami contoh kelompok KEP. Penyakit lain yang umumnya diderita contoh pada kedua kelompok adalah cacar, campak, bronkhitis, sariawan, sembelit, sakit gigi dan sakit mata. Sebanyak 69 % contoh balita berstatus gizi baik memiliki lama sakit 10 hari dengan frekuensi sakit 2 kali (75 %) sedangkan pada kelompok balita KEP memiliki lama sakit > 10 hari (66 %) dengan frekuensi sakit > 2 kali (66 %). Terdapat perbedaan lama sakit dan frekuensi sakit antara kelompok balita berstatus gizi baik dan balita KEP. Lebih dari separuh (56 %) contoh balita berstatus gizi baik menggunakan jasa dokter sebagai sarana kesehatan untuk pertolongan pertama sedangkan separuh (50 %) contoh balita KEP menggunakan pengobatan sendiri seperti membeli obat-obat bebas yang dijual di warung. Stimulasi yang pernah dilakukan oleh responden pada balita berstatus gizi baik Pada kelompok umur bulan adalah gerakan kasar, komunikasi aktif, komunikasi pasif, kecerdasaan dan menolong diri sendiri sedangkan pada kelompok balita KEP adalah gerakan kasar, komunikasi aktif, komunikasi pasif dan kecerdasaan. Pada kelompok umur bulan jenis stimulasi yang pernah dilakukan responden pada balita berstatus gizi baik adalah gerakan kasar, komunikasi aktif, komunikasi pasif, kecerdasan, menolong diri sendiri dan tingkah laku sosial sedangkan pada balita KEP adalah komunikasi aktif, komunikasi pasif, kecerdasaan, menolong diri sendiri dan tingkah laku sosial. Pada kelompok umur bulan jenis stimulasi yang pernah dilakukan responden pada balita berstatus gizi baik adalah gerakan halus, komunikasi aktif, menolong diri sendiri dan tingkah laku sosial sedangkan pada balita KEP adalah gerakan halus, komunikasi aktif, konunikasi pasif dan tingkah laku sosial. Sebanyak 50 % contoh balita berstatus gizi baik memiliki tingkat stimulasi dengan kategori kurang sedangkan pada balita KEP sebanyak 41 % contoh memiliki tingkat stimulasi dengan kategori baik dan 25 % contoh memiliki tingkat stimulasi dengan kategori sedang. Tidak terdapat perbedaan yang nyata pada tingkat stimulasi antara kelompok balita berstatus gizi baik dan KEP. Pada kelompok umur bulan jenis kemampuan perkembangan yang dapat dilakukan oleh contoh kelompok balita berstatus gizi baik adalah gerakan halus, menolong diri sendiri, komunikasi aktif dan tingkah laku sosial sedangkan pada balita KEP adalah gerakan halus, menolong diri sendiri dan tingkah laku sosial. Untuk kelompok balita berstatus gizi baik dan KEP yang berumur bulan memiliki jenis kemampuan yang hampir berimbang. Pada kelompok balita yang berumur bulan, jenis perkembangan yang dapat dilakukan contoh balita berstatus gizi baik adalah gerakan kasar, komunikasi pasif, komunikasi aktif, kecerdasan dan tingkah laku sosial sedangkan pada balita KEP adalah gerakan kasar, komunikasi aktif, komunikasi pasif, kecerdasan dan tingkah laku sosial. Sebagian besar (81 %) contoh balita berstatus gizi baik memiliki tingkat perkembangan dengan kategori baik sedangkan pada kelompok balita KEP sebanyak 44 %. Terdapat perbedaan tingkat perkembangan antara kelompok balita berstatus gizi baik dan balita KEP. Faktor sosial ekonomi yang berhubungan nyata positif dengan status gizi adalah pendidikan pengasuh dan pendapatan. Lama sakit dan frekuensi sakit berhubungan nyata negatif dengan status gizi. Pendidikan pengasuh, pendapatan keluarga, status gizi dan tingkat stimulasi berhubungan nyata positif dengan tingkat perkembangan sedangkan lama sakit dan frekuensi sakit berhubungan nyata negatif dengan tingkat perkembangan. Faktor yang mempengaruhi status gizi adalah pengeluaran pangan dan frekuensi sakit. Faktor yang mempengaruhi perkembangan adalah frekuensi sakit dan status gizi.

4 JUDUL : HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR Nama Mahasiswa : Yulia Rimawati Nomor Pokok : A Menyetujui : Pembimbing I, Pembimbing II, dr. Yekti Hartati Effendi Dr. Ir. Diah K. Pranadji, MS NIP NIP Mengetahui, Dekan Fakultas Pertanian Prof. Dr. Ir. Supiandi Sabiham, M.Agr NIP Tanggal lulus :

5 HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR Skripsi sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Fakultas Pertanian Institut Pertanian Bogor Oleh : Yulia Rimawati A PROGRAM STUDI GIZI MASYARAKAT DAN SUMBERDAYA KELUARGA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2005

6 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Jakarta, pada tanggal 23 Juli 1983 dari pasangan M. Yasin dan Retno Harnani. Penulis adalah putri kedua dari tiga bersaudara. Penulis menuntaskan Sekolah Dasar di SDN Lagoa 01 Jakarta pada tahun Sekolah Lanjutan Pertama diselesaikan di SMPN 84 Jakarta pada tahun 1998 dan Sekolah Menengah Atas diselesaikan di SMUN 52 Jakarta pada tahun Tahun 2001 penulis diterima di Jurusan Gizi Masyarakat dan Sumberdaya Keluarga, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor melalui jalur UMPTN. Selama masa kuliah, Penulis pernah aktif menjadi pengurus Forum Keluarga Musolah GMSK (FKMG) tahun , Himpunan Mahasiswa Peminat Ilmu Gizi Pertanian sebagai staf pengurus bidang kelembagaan dan hubungan alumni tahun , Bina Desa (Bindes) sebagai staf pengurus untuk periode , sebagai koordinator bidang Gizi dan Kesahatan tahun , dan Badan Konsultasi Gizi (BKG) sebagai staf pengurus tahun Penulis pernah menjadi asisten mata kuliah Metode Penelitian dan Penyajian Ilmiah tahun 2005.

7 PRAKATA Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan karunianya sehingga Penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. dr. Yekti Hartati Effendi dan Dr. Ir. Diah K.Pranadji, MS selaku dosen pembimbing yang telah banyak meluangkan waktunya untuk membimbing dan memberikan nasehat-nasehatnya. 2. Dr.Ir. Yayuk Farida Baliwati, MS selaku dosen pemandu seminar. 3. Ir.Dodik Briawan, MCN selaku dosen penguji. 4. Kepada kepala Puskesmas Merdeka dan staf khususnya Ibu Nanu Tri, Amd sebagai kepala bagian Pojok Gizi atas izin, semangat, pengalaman dan bantuan yang diberikan. 5. Genta Sari Luwina, Rizky Ellyana Putri dan Rizky Febriani Amelia selaku pembahas seminar. 6. Kepada Bapak, Ibu, Mba Yayuk dan Imam atas cinta, dorongan dan doa kepada penulis yang tiada hentinya. 7. Sahabat dan teman-teman GMSK 38 serta tim Radar 47 atas persahabatan, semangat dan kebersamaan selama empat tahun. Oktober, 2005 Penulis

8 DAFTAR ISI Halaman DAFTAR TABEL...vi DAFTAR GAMBAR...vii DAFTAR LAMPIRAN...viii PENDAHULUAN...1 Latar Belakang...1 Tujuan...3 Hipotesis...4 Kegunaan...4 TINJAUAN PUSTAKA...5 Pertumbuhan...5 Status Gizi dan KEP...5 Perkembangan...6 Kemampuan Perkembangan Balita...8 Morbiditas...10 Stimulasi...11 Sosial Ekonomi Keluarga...12 KERANGKA PEMIKIRAN...14 METODE...16 Desain, Tempat dan Waktu...16 Jumlah dan Cara Penarikan Contoh...16 Jenis dan Cara Pengumpulan Data...18 Pengolahan dan Analisis Data...18 Definisi Operasional...22 HASIL DAN PEMBAHASAN...24 Gambaran Umum Lokasi Penelitian...24 Karakteristik Contoh...28 Karakteristik Sosial Ekonomi Keluarga...28 Morbiditas Contoh...31 Jenis Stimulasi Contoh...34

9 Tingkat Stimulasi Contoh...35 Jenis Kemampuan Perkembangan Contoh...36 Tingkat Perkembangan Contoh...38 Analisis Hubungan Antar Variabel...39 KESIMPULAN DAN SARAN...47 DAFTAR PUSTAKA...50 LAMPIRAN...54

10 DAFTAR TABEL Halaman 1 Tahapan perkembangan anak menurut kelompok umur Klasifikasi kelompok contoh berdasarkan status gizi Jenis dan cara pengumpulan data serta kategori peubah Pemanfaatan lahan di Kelurahan Ciwaringin, Panaragan dan Kebon Kelapa Sarana dan prasarana yang terdapat di Kelurahan Ciwaringin, Panaragan dan Kebon Kalapa Karakteristik penduduk Kelurahan Ciwaringin, Panaragan dan Kebon Kelapa Sumber air minum yang digunakan penduduk di Kelurahan Ciwaringin, Panaragan dan Kebon Kelapa Daftar penyakit rawat jalan pasien umum Puskesmas Merdeka tahun Sebaran karakteristik contoh Sebaran contoh berdasarkan besar keluarga Sebaran contoh berdasarkan pendidikan pengasuh Rata-rata pengeluaran keluarga Sebaran contoh berdasarkan garis kemiskinan Sebaran contoh berdasarkan kejadian sakit selama tiga bulan terakhir Sebaran contoh berdasarkan jenis penyakit yang diderita selama tiga bulan terakhir Sebaran contoh berdasarkan lama sakit selama tiga bulan terakhir Sebaran contoh berdasarkan frekuensi sakit selama tiga bulan terakhir Sebaran contoh berdasarkan pertolongan pertama Sebaran jenis stimulasi yang diberikan responden kepada contoh berdasarkan kelompok umur Sebaran contoh berdasarkan tingkat stimulasi Sebaran jenis kemampuan perkembangan contoh berdasarkan kelompok umur Sebaran tingkat perkembangan contoh Hubungan peubah bebas dengan status gizi contoh Hubungan Peubah Bebas dengan Perkembangan Contoh...43

HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR

HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR HUBUNGAN MORBIDITAS DAN STIMULASI DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK BALITA BERSTATUS GIZI BAIK DAN PENDERITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KOTA BOGOR Yulia Rimawati PROGRAM STUDI GIZI MASYARAKAT DAN SUMBERDAYA
