" Sepatu Lukis" Enterpreneurship

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "" Sepatu Lukis" Enterpreneurship"

Transkripsi

1 PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA " Sepatu Lukis" Enterpreneurship Kelompok 4 Deka witara ( ) Ackto priyandi ( ) Lailatul jannah ( ) M. aditia pratama putra ( ) I Nyoman Lingga Anjana ( )

2 BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Masalah Situasi perekonomian sekarang yang semakin lama semakin sulit menuntut kita untuk bekerja dan berusaha lebih keras untuk dapat mempertahankan kehidupan. Tidak dapat hanya mengandalkan gaji atau uang bulanan saja mengingat kebutuhan dan harga-harga barang yang semakin menjolak, kita dituntut untuk dapat menunjang perekonomian dengan cara lain yang juga sekaligus membuka lapangan kerja baru bagi orang lain. Akan tetapi sering kali kita terbentur dengan permodalan, untuk itu dalam hal ini proposal yang kita ajukan adalah mencoba berbisnis dengan modal yang tidak terlalu besar, akan tetapi dapat menghasilkan keuntungan yang optimal. Selain itu usaha sepatu lukis yang akan kita garap ini belum terlalu marak kehadirannya, sehingga memungkinkan peluang untuk dikembangkan 2. Maksud Dan Tujuan Adapun maksud pendirian usaha ini yang utama adalah untuk mendapatkan profit, serta diharapkan dapat membuka lapangan usaha kerja baru bagi orang lain. Selain itu juga dalam memenuhi kebutuhan masyarakat yang mungkin membutuhkan jasa sepatu lukis...

3 BAB II ASPEK UMUM 1. Pandangan Usaha Usaha di kelola dandi kerjakan oleh sumber daya manusia yang ahli dalam bidangnya dan di harapkan dapat memberikan pelayanan prima untuk pelanggan. 2. Rencana Pemasaran Mengestimasikan potensi pasar dengan cara memaksimalkan potensi permintaan berdasarkan jumlah konsumen sasaran, kemampuan daya beli konsumen, dan pendapatan konsumen. Visi : Menciptakan produk dan SDM (Sumber Daya Manusia) yang kreatif, inovatif, unik Misi : Adanya pelatihan yang di selenggarakan kepada SDM (Sumber Daya Manusia) Menyiapkan semua fasilitas dan kebutuhan dengan lengkap dalam pembuatan produk Membuat lingkungan kerja menjadi nyaman, aman, dan tertib

4 3. Rencana Produksi Nama produk : Sike Draw Jenis produk : Sepatu Lukis, totebag, baju lukis Target sasaran : Semua kalangan (terutama pelajar) Kegunaan : Sebagai alas kaki Metode desain : Mendesain secara manual 4. Rencana Keuangan Pemodalan sebanyak Rp ,- dengan menggunakan tabungan uang pribadi. a. Modal awal = Rp ,- b. Pengenbalian modal awal/bulan = Rp ,- c. Dengan harga jual produk perbuah = Rp ,- 5. Resiko yang dihadapi a. Persaingan pasar b. Kerusakan alat c. Kenaikan harga bahan dan alat d. Kerangnya peminat e. Gulung tikar (bangkrut)

5 BAB III Aspek Pemasaran Pasar didefinisikan sebagai tempat bertemunya penjual pembeli atau tempat terjadinya transaksi jual dan beli sedang, pemasaran didefinisikan sebagai suatu proses terjadi, transaksi jual dan beli. Dari definisi singkat ini bahwa pasar bersifat statis sedangkan pemasaran bersifat dinamis. Jika kita menggunakan kata pemasaran berarti kata tersebut sudah mengandung kata pasar. Pemasaran seringkali disebut sebagai ujung tombak perusahaan. Berdasarkan analisa yang telah saya lakukan hasilnya adalah bahwa selama ini sepatu selalu diminati pasar karena setiap manusia pasti menggunakan sepatu yang digunakan sebagai alas kaki. Akhir-akhir ini mulai muncul sepatu yang digunakan sebagai alat ekspresi yang menggambarkan kepribadian seseorang. Maka dari itu saya membuat suatu produk sepatu yang lebih unik dari yang lain yang tidak hanya sebagai sarana ekspresi saja. Produk yang kami produksi adalah produk sepatu kanvas polos dari suplayer yang selanjutnya kami desain serta produksi sendiri yang kami beri nama "sepatu lukis" dengan target pasar pelajar dan umum. Promosi penjualan merupakan kegiatan promosi sangat erat kaitannya dengan penyebaran informasi untuk disampaikan ke konsumen. Dalam penyampaian strategi informasi ini ada beberapa hal penting yang hendaknya diperhatikan, yaitu sebagai berikut: 1. Program periklanan yang dijalankan, kegiatan periklanan merupakan sebagai media utama bagi perusahaan untuk menunjang kegiatan promosi dimana promosi memiliki tujuan utama untuk menarik kosumen agar mau melakukan pembelian terhadap produk yang ditawarkan. 2. Promosi yang dilakukan dengan mengedepankan kualitas promosi penjualan. Aspek penambahann intensitas terhadap stategi dalam pemasaran produk. Penambahan intensitas disini meliputi berbagai aspek manajemen pemasaran, yaitu peningkatan kualitas produk, kualitas pelayanan distribusi, menambah kualitas pelayanan agar menjadi lebih baik dan masih banyak aspek lainya yang dapat

6 ditingkatkan demi tercapainya kepuasan pelanggan atas produk yang telah dipasarkan. 3. Promosi dengan cara meningkatkan publisitas. Cara ini lebih condong untuk membentuk sebuah image yang lebih positif terhadap produk yang ditawarkan. Pembentukan image positif ini dapat dilakukan dengan iklan atau promosi yang memiliki karakteristik tertentu. Kami menciptakan suatu produk yang memiliki poin lebih, karekteristik unik, mempunyai manfaat lebih yang dapat menjadi pemikiran positif yang berkembang dimasyarakat akan terbentuk dan mendatangkan beberapa faktor positif untuk mendongkrak penjualan. Kami hanya membuat sepatu dengan desain yang di request oleh customer saja, sehingga sepatu yang anda beli mungkin akan selalu berbeda dengan orang lain. Kami juga menyediakan desain dari kami yang hanya di buat untuk 10 pasang sepatu saja, dan harganya lebih murah dari sepatu yang desainnya di request sendiri oleh customer Banyaknya tenaga kreatif. Harga murah dan terjangkau

7 Contoh Produk: Ø Ø Ø Sepatu Lukis Totebag Lukis Kaos Lukis Rp ,- Rp ,- Rp ,-

8 Penutup Semakin meningkatnya kebutuhan hidup kita di zaman sekarang serta persaingan yang tidak sedikit, mendorong kita untuk lebih jeli dalam membuka suatu usaha. Selain itu kita harus pandai-pandai mengatur keuangan agar modal yang kita keluar dapat kembali dalam waktu yang tidak begitu lama. Demikianlah kiranya proposal ini kami susun, harapan kami agar proposal ini memungkinkan untuk meningkatkan antara perekonomian dan dapat membuka lapangan kerja baru bagi orang lain.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkembangan situasi bisnis sekarang ini sangat dipengaruhi oleh perkembangan teknologi dan tuntutan masyarakat yang selalu mengikuti perubahan zaman. Globalisasi yang
