BAB III METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN Pada bab ini, menjelaskan langkah-langkah yang digunakan untuk membahas permasalahan yang diambil dalam penelitian. Selain itu, dibagian ini juga dijelaskan mengenai alat dan metode yang digunakan untuk melakukan kegiatan analisis data. A. Waktu dan Tempat Penelitian Objek yang dijadikan kedalam penelitian ini adalah Sulaiman Resto yang berlokasi di Jakarta. Penulis melakukan penelitian langsung dengan menyebarkan kuisioner kepada pengunjung dari Sulaiman Resto untuk mengetahui seberapa efektif strategi pemasaran yang digunakan dengan salah satunya menggunakan konsep syariah sehingga dapat meningkatkan kepuasan dan menciptakan loyalitas kepada setiap pengunjung. Pelaksanaan penelitian ini dilakukan dari bulan Maret 2015 hingga Mei B. Desain Penelitian Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kausal. Penelitian kausal merupakan penelitian yang bertujuan untuk menganalisis pengaruh antara satu variabel atau lebih variabel independen terhadap variabel dependen. Desain penelitian ini digunakan untuk mengetahui apakah ada pengaruh anatara variabel X1 dalam hal ini adalah Atribut Islami (Islamic 45

2 46 Attribute), X2 adalah Atribut Restoran (Restaurant Attribute), X3 adalah Kualitas Pelayanan (Service Quality) terhadap variabel Y yaitu Loyalitas Konsumen (Consumer Loyalty) pada Sulaiman Resto di Jakarta dengan variabel intervening yaitu Kepuasan Pengunjung ( Tourist Satisfaction). C. Definisi dan Operasionalisasi Variabel 1. Variabel Definisi operasional variabel adalah penjelasan secara ilmiah bagaimana konsep-konsep tersebut dapat diukur di lapangan. Definisi operasional merupakan semacam petunjuk pelaksanaan bagaimana caranya mengukur suatu variabel sehingga dapat menentukan apakah prosedur pengukuran yang sama akan dilakukan atau diperlukan prosedur pengukuran yang lama. Pengukuran yang terdapat dalam variabel-variabel ini yaitu Atribut Islami (Islamic Attribute), Atribut Restoran (Restaurant Attribute), Kualitas Pelayanan (Service Quality), Kepuasan Pengunjung (Tourist Satisfaction), dan Loyalitas Konsumen (Consumer Loyalty), dijelaskan sebagai berikut: a) Atribut Islami (Islamic Attribute), adalah atribut yang mengidentifikasi hal-hal yang mungkin menarik wisatawan muslim, seperti disediakannya fasilitas untuk beribadah, makanan yang halal, hiburan islam, dan cara berpakaian dalam islam (battour et al, 2011). Dalam penelitian ini Atribut Islami (Islamic Tourism) adalah sebagai variabel laten eksogen atau variabel independen.

3 47 b) Atribut Restoran (Restaurant Attribute), adalah suatu nilai yang dimiliki oleh setiap restoran dimana atribut restoran ini menjadi penting bagi konsumen untuk memilih restoran (Wang&Chen, 2012). Dalam penelitian ini Atribut Restoran (Restaurant Attribute) adalah sebagai variabel laten eksogen atau variabel independen. c) Kualitas Pelayanan (Service Quality), adalah perpaduan antara sifat dan karakteristik yang menentukan sejauh mana keluaran dapat memenuhi persyaratan kebutuhan pelanggan (ISO 9000 dalam Hamdani, 2011). Dalam penelitian ini Kualitas Pelayanan (Service Quality) adalah sebagai variabel laten eksogen atau variabel independen. d) Kepuasan Pengunjung (Tourist Satisfaction), adalah tingkat perasaan seseorang setelah membandingkan (kinerja atau hasil) yang dirasakan dibandingkan dengan harapannya (Kotler dalam Sunyoto, 2013). Dalam penelitian ini Kepuasan Pengunjung (Tourist Satisfaction) adalah sebagai variabel antara atau variabel intervening. e) Loyalitas Konsumen (Consumer Loyalty), adalah komitmen konsumen bertahan secara mendalam untuk berlangganan kembali atau melakukan pembelian ulang produk/jasa terpilih secara konsisten dimasa yang akan datang, meskipun pengaruh situasi dan usaha-usaha pemasaran mempunyai potensi untuk menyebabkan perubahan perilaku (Oliver dalam Hurriyati, 2005). Dalam penelitian ini Loyalitas Konsumen (Consumer Loyalty) adalah sebagai variabel laten endogen atau variabel dependen.

4 48 2. Definisi Operasional Variabel Definisi operasional variabel adalah pengukuran konsep-konsep yang berupa kerangka dengan kata-kata yang menggunakan perilaku atau gejala yang dapat diamati, diuji dan ditentukan oleh orang lain. Adapun variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: TABEL 3.1 DEFINISI OPERASIONAL VARIABEL Variabel Dimensi Indikator Skala Atribut Islami (X1) Sumber: Battour (2013) Worship Facilities a. Menghadirkan waktu azan dan menyediakan tempat beribadah bagi umat muslim (masjid) b. Tersedianya pasokan air yang bersih di setiap toilet Halal food a. Menyediakan makanan dan minuman halal General Islamic Morality a. Menayangkan acara televisi yang berunsur dakwah b. Karyawan menggunakan pakaian yang rapi dan sopan (untuk karyawan wanita menggunakan hijab) Alcohol gambling Free & a. Tidak menyediakan alkohol dalam daftar menu b. Melarang aktivitas yang mengandung unsur perjudian

5 49 Variabel Dimensi Indikator Skala Atribut Restoran (X2) Sumber: Soriano dalam Diniarti dan Rahmawaty (2012) Kualitas makanan Kualitas pelayanan a. variasi menu b. inovasi dan penyajian makanan c. kesegaran bahan dan konsistensi makanan a. Penampilan dan keramahan karyawan b. Waktu menunggu Harga Suasana a. Harga makanan dan minuman yang kompetitif a. penampilan dan suasana restoran b. layanan antar pesanan c. fasilitas parkir Variabel Dimensi Indikator Skala Kualitas Pelayanan (X3) Tangible (Berwujud) a. Penampilan karyawan b. Fasilitas fisik c. Peralatan yang modern Sumber: Zeithaml, Berry, dan Parasuraman dalam Lovelock (2011) Reliability (Keandalan) Responsiveness (Daya Tanggap) a. Kemampuan untuk melakukan pelayanan yang cepat dan dapat diandalkan a. Kesediaan dan kemampuan untuk membantu dan merespon permintaan pelanggan Assurance (Jaminan) Empathy (Empati) a. Memberikan kepercayaan dan rasa aman bagi pelanggan a. Memahami masalah dan kebutuhan pelanggan

6 50 Variabel Dimensi Indikator Skala Kepuasan Pengunjung (Intervening) Kualitas produk a. Pengunjung merasa puas atas pemakaian produk yang berkualitas Sumber: Irawan (2008) Kualitas Pelayanan a. Pengunjung merasa puas atas pelayanan yang didapatkan sesuai dengan yang diharapkan Emosional a. Keyakinan pengunjung akan produk atau jasa yang digunakan berkualitas Harga a. Harga yang kompetitif dengan kualitas produk atau jasa yang sama Biaya a. Efisiensi waktu dan biaya untuk mendapatkan kepuasan suatu produk atau jasa yang berkualitas Variabel Dimensi Indikator Skala Loyalitas Konsumen (Y) Sumber : Griffin (2005) Re-Purchase Paymore a. Melakukan pembelian ulang terhadap suatu produk atau jasa pada satu perusahaan yang sama a. Melakukan pembelian terhadap semua apa yang ditawarkan oleh suatu perusahaan yang sama Advocate a. Merekomendasikan produk atau jasa suatu perusahaan kepada orang lain Retention a. Menunjukan kekebalan dari daya tarik produk atau jasa sejenis dari pesaing

7 51 D. Skala Pengukuran Dalam melakukan penelitian ini, peneliti memberikan skala untuk mengukur variabel-variabel yang akan diteliti melalui anggaran responden dengan menggunakan skala likert. Skala likert adalah skala yang didasarkan pada penjumlahan sikap responden dalam merespon pernyataan berkaitan dengan indikator-indikator suatu konsep atau variabel yang sedang diukur. Skala likert digunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang fenonema sosial (Sugiyono, 2014). Dalam skala Likert ini terdapat peemberian bobot skor, sebagai berikut : 1) Jawaban sangat setuju diberi bobot 5, 2) Jawaban setuju diberi bobot 4, 3) Jawaban netral diberi bobot 3, 4) Jawaban tidak setuju diberi bobot 2 dan 5) Jawaban sangat tidak setuju diberi bobot 1 Alasan penelitian ini menggunakan skala likert yaitu agar responden lebih mudah memahami bagaimana menggunakan skala tersebut dalam proses pengisian kuisioner. E. Populasi dan Sampel 1. Populasi Menurut Sugiyono (2014) populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objek/subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan ditarik kesimpulannya. Populasi juga

8 52 bukan sekedar jumlah yang ada pada objek atau subjek yang dipelajari, tetapi meliputi seluruh karakteristik sifat yang dimiliki oleh subjek atau objek itu. Populasi dalam penelitian ini adalah pengunjung yang beragama islam pada Sulaiman Resto di Jakarta. 2. Sampel Menurut Sugiyono (2014) sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah nonprobability sampling. Dikarenakan jumlah populasi dengan pengunjung yang beragama islam tidak diketahui, maka pengambilan sampel dilakukan dengan pengambilan sampel minimal dengan jumlah sampel adalah sebanyak 50 orang. F. Teknik Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1) Kuesioner (angket) Menurut Sugiyono (2014) kuesioner merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya. Kuesioner merupakan teknik pengumpulan data yang efisien bila peneliti tahu dengan pasti variabel yang akan diukur atau tahu apa yang bisa diharapkan dari responden.

9 53 2) Wawancara Teknik pengumpulan data apabila peniliti ingin melakukan studi pendahuluan untuk menemukan permasalahan yang harus diteliti dan juga apabila peneliti ingin mengetahui hal-hal dari responden yang lebih mendalam dan jumlah respondennya sedikit/kecil.data yang diperoleh dari metode ini digunakan untuk studi pendahuluan. 3) Studi Pustaka. Metode pengumpulan data dengan cara mempelajari literatur-literatur yang relevan guna memperoleh gambaran teoritis mengenai Pengaruh Atribut Islami, Atribut Restoran, dan Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Konsumen dengan Kepuasan Pengunjung sebagai Intervening. G. Metode Analisis Data 1. Uji Validitas Menurut Priyatno (2012) uji validitas digunakan untuk mengetahui seberapa cermat suatu item dalam mengukur objeknya. Item biasanya berupa pertanyaan atau pernyataan yang ditujukan kepada responden dengan menggunakan bentuk kuesioner (dengan tujuan mengungkap sesuatu). Uji validitas ini diperoleh dengan cara mengkorelasi setiap skor indikator dengan total total skor indikator variabel, kemudian hasil korelasi dibandingkan dengan nilai kritis pada taraf signifikan 0,5. Suatu instrumen dikatakan valid apabila mampu mengukur apa yang diinginkan

10 54 dan tinggi rendahnya validitas instrumen menunjukkan sejauh mana data yang terkumpul tidak menyimpang dari gambaran tentang variabel yang dimaksud. 2. Uji reliabilitas Menurut Priyatno (2012) uji reliabilitas digunakan untuk mengetahui konsistensi alat ukur yang biasanya menggunakan kuesioner. Untuk uji reliabilitas digunakan teknik Alpha Cronbach, dimana suatu instrumen dapat dikatakan handal (reliable) bila memiliki koefisien keandalan atau alpha sebesar 0,6 atau lebih. H. Metode Statistik Metode statistik yang diterapkan dalam penelitian ini adalah Model Persamaan Struktural (Structural Equation Modelling SEM). Model persamaan struktural adalah metode analisis data multivariat yang bertujuan menguji model pengukuran yaitu hubungan antara indikator dengan variabel laten, dan model struktural variabel laten, yaitu hubungan antara konstruk independen dan dependen (Ghozali dan Fuad 2005, Koesnendi 2008). SEM memiliki fleksibilitas yang lebih tinggi bagi peneliti untuk menghubungkan antara teori dan data. Dari batasan tersebut dapat diidentifikasi tiga karkteristik utama SEM sebagai berikut: a. SEM merupakan kombinasi teknik analisis data multivarian interpedensi dan dependensi, yaitu analisis faktor konfirmatori dan analisis jalur. b. Variabel yang dianalisis adalah variabel laten (konstruk), yaitu variabel yang tidak dapat diobservasi langsung (unobservable) tetapi diukur melalui indikator-indikator terukur atau variabel manifest.

11 55 c. SEM bertujuan bukan untuk menghasilkan model melainkan menguji atau mengkonfirmasikan model berbasis teori, yaitu model pengukuran dan model struktural. Dengan demikian paling tidak ada dua masalah penelitian yang hendak dijawab melalui SEM sebagai berikut: a. Masalah penelitian deskriptif, berkenaan dengan deskripsi atau mengkonfirmasikan secara empiris kesesuaian model konstruk atau theorotical or hypothetical construct dilihat menurut indikator-indikator yang dikonsepsikan sebagai manifest dari konstruk tersebut. Masalah pertama ini disebut model pengukuran, atau disebut juga sebagai model analisis faktor konfirmatory. b. Masalah penelitian eksplanasi, menjelaskan hubungan kausal antar variabel laten. Masalah kedua ini disebut model struktural. Yang dianalisis SEM adalah hubungan kausal antara variabel laten (unobserved variable) dan bukan antara variabel manifes atau antar variabel indikator (observed variable). 1. Jenis variabel dalam SEM Jenis variabel dalam SEM dibedakan menjadi dua kelompok sebagai berikut: a. Variabel Laten Eksogen (exogeneous latent variables), yaitu semua variabel penyebab yang tidak dapat diobservasi langsung (unobserved). Pengamatan terhadap variabel tersebut dilakukan melalui variabel manifesnya. Variabel manifes eksogen (exogeneous manifest variables) adalah indikator-indikator terukur yang dapat diobservasi langsung

12 56 (observed) untuk mengukur variabel laten eksogen. Variabel eksogen diperlakukan sebagai variabel independen. Dalam penelitian ini, variabel laten eksogen adalah Atribut Islami, Atribut Restoran, dan Kualitas Pelayanan. b. Variabel Laten Endogen (endogeneous latent variables), yaitu semua variabel akibat yang tidak dapat diobservasi langsung. Pengamatan terhadap variabel tersebut dilakukan melalui variabel manifes endogen. Variabel manifes endogen (endogeneous latent variables) adalah indikator-indikator variabel laten endogen yang dapat diobservasi langsung. Dalam penelitian ini variabel laten endogen adalah Kepuasan Pengunjung dan Loyalitas Konsumen. Selanjutnya, variabel laten endogen juga dibedakan menjadi variabel laten endogen yang diberlakukan sebagai variabel antara dan variabel laten endogen yang diberlakukan sebagai variabel dependen (Kusnendi, 2008). Dalam penelitian ini, Kepuasan Pengunjung adalah variabel laten endogen yang diberlakukan sebagai variabel antara (intervening) sedangkan Loyalitas Konsumen adalah variabel laten endogen yang diberlakukan sebagai variabel dependen. 2. SEM berbasis component atau variance PLS Menurut Wold dalam Ghozali (2014) Partial Least Square (PLS) merupakan metode analisis yang powerfull karena tidak didasarkan banyak asumsi. Data tidak harus berdistribusi normal multivariate (indikator dengan skala kategori, ordinal, interval sampai rasio dapat digunakan pada model yang sama) dan juga sampel yang digunakan tidak harus besar (minimal direkomendasikan berkisar dari 30

13 57 sampai 100). Walaupun PLS dapat digunakan untuk mengkonfirmasi teori, tetapi dapat juga digunakan untuk menjelaskan ada atau tidaknya hubungan antar variabel laten, karena lebih menitik beratkan pada data dan dengan prosedur estimasi yang terbatas, maka mispesifikasi model tidak begitu berpengaruh terhadap estimasi parameter. 3. Model Spesifikasi dengan PLS Model analisis jalur semua variabel laten dalam PLS terdiri dari tiga set hubungn, diantaranya: a. Inner Model Inner Model yang kadang disebut juga dengan inner relation, structural model, dan subtantive theory adalah model yang menspesifikasi dan menggambarkan hubungan antar variabel laten (structual model). b. Outer Model Outer model adalah model yang menspesifikasikan hubungan antara variabel laten dengan indikator atau variabel manifestnya (measurement model). c. Weight Relation Inner dan outer model memberikan spesifikasi yang diikuti dalam estimasi algoritma PLS, maka diperlukan definisi weight relation. Dimana nilai kasus dari variabel laten dapat disetimasi. Tanpa kehilangan generalisasi dapat diasumsikan bahwa variabel laten dan indikator berada di skala zero means atau unit variance sehingga parameter konstanta dapat dihilangkan dalam model

14 58 4. Evaluasi Model Oleh karena PLS tidak mengasumsikan adanya distribusi tertentu untuk estimasi parameter, maka teknik parametrik untuk meguji signifikansi parameter tidak diperlukan (Chin dalam Ghozali, 2014). Model evaluasi PLS berdasarkan pada pengukuran prediksi yang mempunyai sifat non-parametrik. Model pengukuran atau outer model dengan indikator refleksif dievaluasi dengan convergent dan discriminant validity dari indikatornya dan composite reliability untuk blok indikator. Sedangkan outer model dengan formatif indikator dievaluasi berdasarkan pada substantive content nya yaitu dengan membandingkan besarnya relatif weight dan melihat siginifikansi dari ukuran weight tersebut. Model struktural atau inner model dievaluasi dengan melihat prosentase varians yang dijelaskan yaitu dengan melihat nilai R 2 untuk konstruk laten dependen dengan menggunakan ukuran Stone-Geisser Q squares test dan juga melihat besarnya koefisien jalur strukturalnya. Stabilitas dari estimasi ini dievaluasi dengan menggunakan uji t-statistik yang didapat lewat prosedur bootstraping. 5. Model Pengukuran atau Outer Model Convergent validity dari model pengukuran dengan refleksif indikator dinilai berdasarkan korelasi antara item score / component score dengan construct score yang dihitung dengan PLS. Ukuran refleksif individual dikatakan tinggi jika 0.70 dengan konstruk yang ingin diukur. Namun demikian untuk penelitian tahap awal dari pengembangan skala pengukuran nilai loading 0.50 sampai 0.60 dianggap cukup. (Chin dalam Ghozali, 2014).

15 59 Discriminant validity dari model pengukuran dengan refleksif indikator dinilai berdasarkan crossloading pengukuran dengan konstruk. Jika korelasi konstruk dengan item pengukuran lebih besar daripada ukuran konstruk lainnya maka hal tersebut menunjukkan bahwa konstruk laten meprediksi ukuran pada blok mereka lebih baik daripada ukuran pada blok lainnya. Metode lain untuk menilai discriminant validity adalah membandingkan nilai square root of average variance extracted (AVE) setiap konstruk dengan korelasi antara konstruk dengan konstruk lainnya dalam model. Jika nilai akar kuadrat AVE setiap konstruk lebih besar daripada nilai korelasi antara konstruk dengan konstruk lainnya dalam model, maka dikatakan memiliki nilai discriminant validity yang baik (Fornell dan Larcker dalam Ghozali, 2014). Jika semua indikator di standardized, maka ukuran ini sama dengan average communalities dalam blok. Pengukuran ini dapat digunakan untuk mengukur reliabilitas component score variabel laten dan hasilnya lebih konservatif dibandingkan dengan composite reliability (ρc). Direkomendasikan nilai AVE Composite reliability pada indikator yang mengukur suatu konstruk dapat dievaluasi dengan dua macam ukuran yaitu internal consistency yang dkembangkan oleh Werts, Linn dan Joreskog dan Cronbach s Alpha. Dibandingkan dengan Cronbach s Alpha, ukuran ini tidak mengansumsikan atau equivalence antar pengukuran dengan asumsi semua indikator diberi bobot sama. Sehingga cronbach s alpha cenderung lower bound estimate reliability, sedangkan ρc merupakan closer approximation dengan asumsi estimasi parameter

16 60 adalah akurat. ρc sebagai ukuran internal consistence hanya dapat digunakan untuk konstruk dengan refleksif indikator. 6. Model Struktural atau Inner Model Model struktural dievaluasi dengan menggunakan R-square untuk konstruk dependen, Stone-Geisser Q-Square test untuk predictive revelance dan uji t serta signifikansi dari koefisien parameter jalur struktural. Dalam menilai model dengan PLS kita mulai dengan melihat R-square untuk setiap variabel laten dependen. Interpretasinya sama dengan interpretasi pada regresi. Perubahan nilai R-squares dapat digunakan untuk menilai pengaruh variabel laten independen tertentu terhadap variabel laten dependen apakah mempunyai pengaruh yang substantive. Disamping melihat nilai R-square, model PLS juga dievaluasi dengan melihat Q-square predictive revelance untuk model konstruk. Q-square mengukur seberapa baik nilai observasi yang dihasilkan oleh model dan juga estimasi parameternya. Nilai Q-square lebih besar 0 (nol) menunjukkan bahwa model mempunyai nilai predictive revelance, sedangkan nilai Q-square kurang dari 0 (nol) menunjukkan bahwa model kurang memiliki predictive revelance. Berikut ini merupakan kriteria penilaian model Partial Least Square yang diajukan oleh Chin (dalam Ghozali, 2014) yang ditunjukkan pada tabel 4.

17 61 TABEL 3.2 KRITERIA PENILAIAN PLS Kriteria Evaluasi Model Struktural R 2 untuk variabel laten endogen Estimasi koefisien jalur f 2 untuk effect size Relevansi Prediksi (Q 2 dan q 2 ) Evaluasi Model Pengukuran Refleksif Loading faktor Composite Reliability Average Variance Extracted Validitas Diskriminan Cross Loading Penjelasan Hasil R 2 sebesar 0,67, 0,33, dan 0,19 untuk variabel laten endogen dalam model struktural mengindikasikan bahwa model baik, moderat, dan lemah Nilai estimasi untuk hubungan jalur dalam model struktural harus signifikan. Nilai signifikansi ini dapat diperoleh dengan prosedur bootsrapping Nilai f 2 sebesar 0,02, 0,15, dan 0,35 dapat diinterpretasikan apakah prediktor variabel laten mempunyai pengaruh yang lemah, medium atau besar pada tingkat struktural Nilai Q 2 diatas nol memberikan bukti bahwa model memiliki predictive relevance dan jika nilai Q 2 dibawah nol mengindikasikan model kurang memiliki predictive relevance Nilai loading faktor harus 0,70 (Tahap awal dari pengembangan skala pengukuran nilai loading 0.50 sampai 0.60 dianggap cukup) Composite Reliability mengukur internal konsistensi dan nilainya harus 0,60 Nilai average variance extracted (AVE) harus 0,50 Nilai akar kuadrat dari AVE harus lebih besar daripada nilai korelasi antar variabel laten Merupakan ukuran lain dari validitas diskriminan. Diharapkan setiap indikator memiliki loading lebih tinggi untuk setiap variabel laten yang diukur dibandingkan dengan indikator untuk laten variabel lainnya

18 62 Evaluasi Model Pengukuran Formatif Signifikan nilai weight Multikolonieritas Nilai estimasi untuk model pengukuran formatif harus signifikan. Tingkat signifikansi ini dimulai dengan prosedur bootsrapping Variabel manifes dalam blok harus diuji apakah terdapat multikol. Nilai variance inflation factor (VIF) dapat digunakan untuk menguji hal ini. Nilai VIF 10 mengindikasikan terdapat multikol

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Bintaro Jaya Sektor IV Tangerang Selatan pondok betung no. 88 bintaro jaya sektor IV Tangerang Selatan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Bintaro Jaya Sektor IV Tangerang Selatan pondok betung no. 88 bintaro jaya sektor IV Tangerang Selatan BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan 1. Waktu Penelitian Waktu yang dilakukan dalam penelitian ini dimulai pada bulan September hingga Januari 2016. Lokasi penulis skripsi ini
