BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN"

Transkripsi

1 BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN 5.1 Desain Title Untuk desain title, penulis menggunakan font Georgia yang memiliki visualisasi yang simple dan elegan. Warna yang digunakan adalah kuning dan orange untuk menciptakan warna seperti matahari yang terbenam, karena background yang akan digunakan adalah langit senja hari dimana matahari baru saja terbenam. Sebagai representasi penulis menggunakan serangkai mahkota bunga yang memahkotai huruf O di kata CROWN dari judul FLOWER CROWN. Pada bagian bawah judul penulis menambahkan kutipan asli dari buku C.S. Lewis yang merupakan sumber inspirasi dari cerita FLOWER CROWN ini yaitu To love at all is to be vulnerable. Ukurannya disesuaikan dengan judul yang penulis pakai. Penulis ingin memperlihatkan desain title yang sederhana namun elegan dan menunjukan sisi keromantisan dari film FLOWER CROWN ini. Warna judul juga disesuaikan dengan warna background, jika warna background gelap judul menggunakan warna orange, jika warna backround terang juduk menggunakan warna coklat. Gambar 5.1, 5.2 : Desain Judul 61

2 Visualisasi Karakter Pada visualisasi karakter penulis pertama-tama membuat sketsa yang sesuai dengan karakterisktik masing-masing karakter. Berikut penjelasan dan pembahasan desain karakter: Ilona Merupakan seorang peri lugu dan polos yang sangat mencintai kekasihnya, namun pada akhirnya ia dikhianati dan menjadi takut untuk mempercayai orang lain dan memilih untuk menyembunyikan hatinya yang diwakili dalam bentuk mahkota bunga. Pemilihan bentuk dari Ilona banyak menggunakan garis lengkung agar menimbulkan kesan pribadi baik dan aman. Gambar 5.3, 5.4: Desain Karakter Ilona Rai Rai merupakan sosok laki-laki yang periang dan bersemangat namun sangat iseng, memiliki wajah yang tampan dan bahu yang lebar untuk menunjukan kesan tubuh yang dinamis dan merupakan bentuk tubuh yang ideal. Rai memakai mahkota yang sederhana untuk menunjukan sisi dirinya yang easy going dan rendah hati.

3 63 Gambar 5.5, 5.6: Desain Karakter Rai Peri laki-laki jahat Peri laki-laki jahat memiliki bentuk yang lancip-lancip untuk menunjukan sisi dirinya yang tajam dan sinis, peri laki-laki jahat ini memiliki kepribadian yang sangat buruk, bentuk ujung luar mata dibuat naik ke atas agar menimbulkan kesan pemarah dan jahat. Gambar 5.7, 5.8: Desain Karakter Peri Laki-laki Jahat Peri wanita jahat Peri wanita jahat memiliki dagu yang lancip sehingga menimbulkan kesan jahat, bentuk tubuh dibuat seksi agar terkesan suka menggoda, warna rambut dibuat warna warni agar menimbulkan kesan bahwa peri wanita ini memiliki kepribadian yang ingin tampil mencolok dari pada yang lain dan suka mencari perhatian.

4 64 Gambar 5.9, 5.10: Desain Karakter Peri Wanita Jahat 5.3 Visualisasi Environment Hutan Untuk environment hutan merupakan environment yang mendominasi semua scenes, batang pohon dibuat tinggi-tinggi dengan jenis batang dan daun yang homogen untuk membuat kesan hutan ini merupakan hutan yang dalam yang belum terjamah dunia luar. Dalam penggambarannya daun dan batang pohon menggunakan texture agar menimbulkan kesan natural, penggunaan texture cat air juga digunakan dalam menggambaran awan agar memperkaya sisi estetika dari film ini. Gambar 5.11: Desain Environment Hutan

5 65 Gambar 5.12, 5.13, 5.14: Desain Environment Hutan Pohon Besar Pohon besar merupakan satu-satunya pohon di hutan ini yang memiliki jenis yang berbeda, hal ini dibuat untuk memberikan kesan sepesial pada pohon besar ini, agar memberikan kesan bahwa pohon besar ini memiliki sesuatu yang khusus yang tidak dimiliki pohon-pohon lain. Penulis juga menggunakan warna yang berbeda dalam pewarnaan pohon besar ini, penulis menggunakan warna abu-abu yang tidak biasa digunakan dalam pewarnaan batang pohon agar memberikan kesan misterius pada pohon besar ini. Gambar 5.15, 5.16 : Desain Environment Pohon Besar

6 Kamar Ilona Kamar Ilona didominasi dengan warna-warna turunan dari warna pink dan ungu, warna ini dipakai untuk menunjukan kesan feminim dari diri Ilona yang memiliki kepribadaian sangat feminim. Penggunaan tekstur cat air dan grunge banyak diaplikasikan untuk membuat tembok kamar Ilona. Gambar 5.17, 5.18 : Desain Environment Kamar Ilona Poster 1 Pada poster 1 suasana dibuat sangat sendu dan kesepian, ditunjukan agar penonton dapat langsung mengerti keadaan mental tokoh utama dalam film Flower Crown ini, dan penonton dapat langsung mengetahui bahwa film ini adalah film mellow drama. Terlihat Ilona duduk sendiri di atas pohon bersama sangkarnya, dibuat bentuk siluet agar terlihat dengan jelas staging nya. Gambar 5.19: Poster 1

7 Poster 2 Poster 2 menunjukan karakter Ilona dan Rai bersama-sama dalam sebuah lingkaran mahkota bunga dengan background suasana di dalam film Flower Crown. 2 karakter utama ditunjukan untuk memberi tahu penonton tentang 2 tokoh utama dalam film ini. Sebuah lingkaran mahkota bunga melingkari 2 karakter ini sebagai metafora dari hati yang cantik yang melingkupi 2 karakter utama ini. Gambar 5.20: Poster 2

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN 5.1 Desain Title Gambar 5.1 Title Forgotten Untuk desain title, penulis menggunakan font "Appleberry" yang dimodifikasi agar memberikan kesan playfull namun tetap bold.
