TESIS : Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TESIS : Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat."

Transkripsi

1 EVALUASI PROGRAM GERAKAN PENDAMPINGAN IBU HAMIL DAN NEONATUS RISIKO TINGGI (GERDARISTI) UNTUK MENURUNKAN ANGKA KEMATIAN IBU DAN BAYI DI KABUPATEN NGANJUK TESIS : Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Disusun Oleh : Titin Ratnaningsih S PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 ii

2 EVALUASI PROGRAM GERAKAN PENDAMPINGAN IBU HAMIL DAN NEONATUS RISIKO TINGGI (GERDARISTI) UNTUK MENURUNKAN ANGKA KEMATIAN IBU DAN BAYI DI KABUPATEN NGANJUK TESIS Oleh Titin Ratnaningsih S Komisi Pembimbing Nama Tanda Tangan Tanggal Pembimbing I Prof. Dr. Hermanu Joebagio, M.Pd NIP Pembimbing II Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.Sc., Ph.D. NIP Telah dinyatakan memenuhi syarat Pada tanggal Kepala Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.Sc., Ph.D. NIP iii

3 EVALUASI PROGRAM GERAKAN PENDAMPINGAN IBU HAMIL DAN NEONATUS RISIKO TINGGI (GERDARISTI) UNTUK MENURUNKAN ANGKA KEMATIAN IBU DAN BAYI DI KABUPATEN NGANJUK TESIS Oleh Titin Ratnaningsih S Telah dipertahankan di depan penguji Dan dinyatakan telah memenuhi syarat Pada tanggal 21 Juli 2016 Jabatan Nama Tanda Tangan Tanggal Ketua Penguji Prof. Drs. Pawito, Ph.D NIP Sekretaris Ir. Ruben Dharmawan, dr., Ph.D NIP Anggota Penguji Prof. Dr. Hermanu Joebagio, M.Pd NIP Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.Sc., Ph.D. NIP Mengetahui Direktur Program Pascasarjana Kepala Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd NIP Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.Sc., Ph.D. NIP iv

4 PERNYATAAN KEASLIAN TESIS Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa: Tesis yang berjudul Evaluasi Program Gerakan Pendampingan Ibu Hamil dan Neonatus Risiko Tinggi (Gerdaristi) untuk Menurunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi di Kabupaten Nganjuk ini adalah hasil karya saya sendiri dan tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik, serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang tertulis dengan acuan yang disebutkan sumbernya, baik dalam naskah karangan dan daftar pustaka. Apabila ternyata di dalam naskah proposal tesis ini dapat dibuktikan terdapat unsur-unsur plagiasi, maka saya bersedia menerima sanksi, baik proposal tesis beserta gelar magister saya dibatalkan serta diproses sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Surakarta, Mei 2016 Mahasiswa, Titin Ratnaningsih S v

5 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Alloh SWT yang telah memberikan berbagai kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan Tesis yang berjudul Evaluasi Program Gerakan Pendampingan Ibu Hamil dan Neonatus Risiko Tinggi (Gerdaristi) untuk Menurunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi di Kabupaten Nganjuk dengan baik. Tesis ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan mencapai derajat Magister pada Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penyusunan Tesis ini penulis telah mendapatkan banyak bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, MS., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku Direktur Program Pasca Sarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.Sc., Ph.D., selaku Ketua Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Program Pasca Sarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta dan selaku Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, arahan serta motivasi kepada penulis, sehingga proposal Tesis ini dapat terselesaikan. 4. Prof. Dr. Hermanu Joebagio, M.Pd., selaku Pembimbing I yang juga telah memberikan bimbingan, arahan serta motivasi kepada penulis dalam penulisan proposal Tesis ini. 5. Dinas Kesehatan Kabupaten Nganjuk khususnya bidang Kesehatan Keluarga yang telah membantu penulisan Tesis ini. 6. Puskesmas kecamatan Loceret dan kecamatan Ngetos yang telah memberikan ijin dan membantu studi awal Tesis ini. vi

6 7. Seluruh keluarga dan yang telah memberikan dukungan baik moril maupun materiil, serta kasih sayang. 8. Teman-teman Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Program Pasca Sarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah mendukung penulisan Tesis ini. 9. Keluarga besar STIKES Satria Bhakti Nganjuk yang telah memberikan motivasi dan dukungan dalam penulisan Tesis ini. 10. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang ikut andil dalam terwujudnya Tesis ini. Akhirnya penulis berharap, semoga Tesis ini dapat bermanfaat. Tidak lupa pula senantiasa mengharapkan saran dan masukan yang bersifat membangun demi kelancaran dan kesuksesan penelitian yang akan penulis lakukan. Surakarta, Mei 2016 Penulis vii

7 DAFTAR ISI... Halaman Halaman Judul... ii Halaman Persetujuan... iii Pernyataan Keaslian Tesis... iv Kata Pengantar... v Daftar Isi... ix Daftar Tabel... x Daftar Gambar... xi Daftar Lampiran... xii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 6 BAB II LANDASAN TEORI A. Tinjauan Pustaka Definisi Kehamilan Pembagian Kehamilan Tanda-tanda Kehamilan Definisi Kehamilan Berisiko Tinggi Faktor Risiko Ibu Hamil Strategi Pendekatan Risiko Tujuan Pendekatan Risiko Pada Ibu Hamil Macam-macam Kehamilan Risiko tinggi Komplikasi Kehamilan Risiko tinggi Bahaya Kehamilan Risiko Tinggi Penatalaksanaan Kehamilan Risiko tinggi Skrining Antenatal dengan KSPR Konsep Antenatal Care Terpadu Konsep Gerdaristi Konsep Kematian Ibu dan Bayi viii

8 B. Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berpikir C. Landasan Teori BAB III METODE PENELITIAN A. Waktu dan Tempat Penelitian B. Jenis Penelitian C. Subyek Penelitian D. Data dan Sumber Data E. Teknik Sampling F. Variabel Penelitian G. Teknik Pengumpulan Data H. Keabsahan Data I. Teknik Analisa Data BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A.Deskripsi Lokasi Penelitian B. Karakteristik Informan Penelitian C. Sajian Data D. Temuan Studi E. PEMBAHASAN 1. Kebijakan Program Gerdaristi Kesesuaian Rencana dan Implementasi Program Gerdaristi Persepsi masing-masing Informan tentang Program Gerdaristi Perbedaan Program Gerdaristi di masing-masing Kecamatan Ketrampilan Petugas Paetisipasi Ibu Hamil dan Kader Faktor penghambat dan Pendukung BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A.Kesimpulan B. Implikasi Penelitian C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

9 DAFTAR TABEL Tabel 1.1 AKI dan AKB di Jawa Timur... 2 Tabel 1.2 Jumlah Kematian Ibu dan Bayi di Kabupaten Nganjuk... 3 Tabel 1.3 Distribusi Kematian Ibu di Kabupaten Nganjuk... 3 Tabel 2.1 Jenis Pemeriksaan Pelayanan Antenatal Terpadu Tabel 2.2 Penanganan dan Tindak Lanjut Kasus Tabel 2.3 Materi KIE Efektif dalam Pelayanan Antenatal Terpadu Tabel 4.1 Tingkat Keberhasilan Program Gerdaristi Tabel 4.2 Tabel Temuan Studi x

10 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Berfikir Gambar 4.1 Format pengolahan data Gerdaristi Gambar 4.2 Contoh buku laporan Gerdaristi xi

11 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Lampiran 7 Lampiran 8 Lampiran 9 Lampiran 10 Lampiran 11 Jadwal Penelitian Surat Permohonan menjadi Informan Pernyataan Kesediaan menjadi Informan Penelitian Pedoman Focus Group Discussion Pedoman Wawancara Mendalam (Nakes dan Kader) Pedoman Wawancara Mendalam (Key Informan) Pedoman Wawancara Mendalam (OP, PKK, Toma, Toga) Lembar Observasi (Pengamatan pada Bidan dan Kader) Lembar Analisis Dokumen Transkrip kegiatan wawancara dan FGD Tabel Proses Koding xii

12 EVALUASI PROGRAM GERAKAN PENDAMPINGAN IBU HAMIL DAN NEONATUS RISIKO TINGGI (GERDARISTI) UNTUK MENURUNKAN ANGKA KEMATIAN IBU DAN BAYI DI KABUPATEN NGANJUK Abstrak Titin Ratnaningsih Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Latar Belakang : Angka kematian Ibu dan Bayi di Kabupaten Nganjuk terus mengalami peningkatan yaitu peringkat ketiga untuk AKI dan kedua untuk AKB dari seluruh kota/kabupaten di Jawa Timur. Salah satu upaya untuk menekan jumlah kematian ibu dan bayi adalah melalui Program Pendampingan Ibu Hamil dan Bayi Risiko Tinggi (Gerdaristi). Tujuan Penelitian : Mengevaluasi tingkat keberhasilan pelaksanaan Program Gerdaristi dalam menurunkan Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) di Kabupaten Nganjuk. Metode Penelitian : Penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan rancangan pengambilan data kualitatif, teknik pengambilan sampel secara purposive sampling jenis criterion sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam, Focus Group Discussion (FGD), observasi dan studi dokumentasi. Uji keabsahan data menggunakan rantai bukti, triangulasi, member cek, perpanjangan keikutsertaan dan pengecekan teman sejawat. Hasil Penelitian : Program Gerdaristi di Kabupaten Nganjuk berjalan hampir 3 tahun. Latar belakang pembentukan Program Gerdaristi adalah menurunkan AKI dan AKB. Program Gerdaristi ini dilaksanakan diseluruh Kecamatan. Pelaksanaan Program Gerdaristi setiap satu bulan sekali yang di pusatkan di Puskesmas. Selain pendampingan di Puskesmas juga dilakukan kunjungan rumah tiap minggu oleh kader.tingkat keberhasilan Program Gerdaristi sangat tinggi yaitu jumlah kematian ibu dan bayi yang dari tahun ke tahun mengalami penurunan. Meskipun demikian masih ditemukan beberapa hal diantaranya tidak maksimalnya pendampingan yang dilakukan oleh kader dan tingkat pengetahuan ibu tentang kehamilan risiko tinggi yang masih kurang, serta masih terdapatnya kematian ibu dan bayi di beberapa kecamatan. Hal ini disebabkan ada beberapa faktor yang menghambat diantaranya kesadaran ibu hamil untuk bersalin di rumah sakit yang rendah serta adanya faktor kematian yang tidak bisa diprediksi dari awal. Kesimpulan : Program Gerdaristi sudah dilaksanakan sesuai dengan rencana awal dengan melibatkan beberapa sektor terkait, meskipun ada beberapa hal yang pelaksanaannya tidak maksimal, akan tetapi dinilai Program ini sudah cukup berhasil. Kata Kunci : Program Gerdaristi, Angka Kematian Ibu, Angka Kematian Bayi xiii

13 Evaluate Gerakan Pendampingan Ibu Hamil dan Neonatus Resiko Tinggi (Gerdaristi) Programe for Decreasing Maternal and Neonatal Mortality in Nganjuk Regency Abstract Titin Ratnaningsih Post Graduate Public Health of Sebelas Maret University Background : The mortality numbers of maternal and neonatal in nganjuk regency has increase and placed in the third rank as maternal mortality then in the second place as neonatal mortality from whole regency in East Java, one way of resolving this case for decreasing maternal mortality and neonatal is Pendampingan Ibu Hamil dan Bayi Risiko Tinggi (Gerdaristi) Programe. Objective : Evaluating the success of Gerdaristi programe in decreasing maternal neonatal mortality in Nganjuk regency and Methods: This research methods was using case study with qualitative data collection design, sampling technique was proposive sampling with the criterion based sampling. The technique of data collection was using interviews, Focus Group Discussion (FGD) participant observation and documentation. The validity test of the data was using the chain of evidence, sources triangulasi, triangulation theory, triangulation method, member check and peer debriefing. Result : Gerdaristi programe in Nganjuk Regency has been held in three years, the background is for decreasing maternal and neoatal mortality. Gerdaristi programe has been held in all district in Nganjuk, by accompanying high risk pragnent women every month in medical center. Beside that, the cadre visiting pregnant women in there house every week. And one cadre accompanying one mother. The success of Gerdaristi programe is good enough by looking the number of maternal and neonatal mortality has decrease. Even though this programe is success but still found some problems like not maximal the accompanying by cadre, the mother less known about high risk in pregnancy and there is maternal and neonatal mortality in some district. This problem caused by some factor like less awareness pregnant woman for brithing in hospital, and then some unpredictable mortality. Conclusion : Gerdaristi programe has been held appropriate by the first plan with involving any sector, even though the implementation is not maximal this programe is success enough. Keywords : Gerdaristi Programe, Maternal Mortality, Infant Mortality xiv

KOMPLIKASI IBU NIFAS DI PUSKESMAS X KABUPATEN KLATEN

KOMPLIKASI IBU NIFAS DI PUSKESMAS X KABUPATEN KLATEN KOMPLIKASI IBU NIFAS DI PUSKESMAS X KABUPATEN KLATEN TESIS Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat Disusun Oleh: Akhda Arcitaningrum
