1.1 Latar Belakang Volume penggalian dan penimbunan suatu material merupakan hal yang penting dalam banyak pekerjaan teknik dan pertambangan.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "1.1 Latar Belakang Volume penggalian dan penimbunan suatu material merupakan hal yang penting dalam banyak pekerjaan teknik dan pertambangan."

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Volume penggalian dan penimbunan suatu material merupakan hal yang penting dalam banyak pekerjaan teknik dan pertambangan. Akurasi bentuk dan estimasi volume dari material tersebut adalah penting dalam banyak aplikasi, misalnya, studi erosi, estimasi pengambilan bahan tambang dan penilaian lahan untuk konstruksi (Schulz dan Schachter 1980 dalam Yakara dan Yilmazb 2008). Umumnya, perhitungan volume menggunakan metode trapesium (segi empat, atau segitiga prisma), perpotongan melintang (trapezoidal, Simpson, and average formula), dan metode lainnya (Simpson-based, cubic spline, and cubic Hermite formula) telah ada dalam literatur (Yanalak 2005 dalam Yakara dan Yilmazb 2008). Metode yang digunakan untuk melakukan pengukuran volume suatu material adalah menggunakan metode tachymetri untuk mengetahui koordinat suatu titik dengan menggunakan alat ukur Electronic Total Station (ETS). Untuk mendapatkan bentuk permukaan tanah terbaik sangat bergantung pada bentuk permukaan, distribusi titik dan metode interpolasi. Tetapi dengan bertambahnya titik akan berarti menambah waktu dan biaya. Kadang-kadang untuk mendapatkan titik geodetik dapat beresiko dan mustahil. Karena itu, bentuk permukaan tanah tidak dapat diwakili dengan baik. Untuk menyelesaikan masalah pengambilan titik permukaan tanah, penelitian ini menerapkan metode Close Range Photogrametry (CRP) atau Fotogrametri Rentang Dekat sebagai metode alternatif untuk melakukan pengukuran dalam menentukan volume suatu material, dengan memanfaatkan teknologi kamera digital. Dalam teknik CRP, kualitas proses penentuan koordinat dapat ditingkatkan dengan cara melakukan pembidikan ke objek secara konvergen dari beberapa kamera agar diperoleh ukuran lebih. Teknik ini mempunyai kelebihan terutama jika objek yang akan diukur sulit untuk dijangkau dan atau memiliki dimensi yang kecil. Selain itu, kamera-kamera digital popular (nonmetrik) umumnya mempunyai harga yang relatif terjangkau. Dengan adanya perkembangan teknologi fotogrametri, membuat kemudahan untuk melakukan pemodelan tiga dimensi dari suatu objek. Dengan 1

2 adanya teknologi otomatisasi image matching, mempermudah dalam pengambilan titik sampel yang akan digunakan untuk pembuatan Digital Surface Model (DSM). Image matching atau automatic stereo matching adalah suatu proses mencari/mengidentifikasi pasangan suatu titik yang muncul pada dua foto atau lebih. Pada instrumen analog/analitik image matching dilakukan oleh operator secara manual menggunakan persepsi 3D mata kiri dan kanan. Pada fotogrametri digital image matching dilakukan secara otomatis dengan mencocokkan dua citra. Kegunaan image matching dalam fotogrametri antara lain : 1. Pada proses Orientasi Dalam dan Relatif saat mencari pasangan titik untuk diamati. 2. Pada proses Triangulasi Udara saat mencari pasangan titik ikat pada semua foto dimana titik tersebut muncul. 3. Pembentukan DTM (Digital Terain Model), mencari pasangan titik foto untuk posisi titik DTM 4. Proses pembuatan Orthofoto 5. Digitasi pada layar monitor 1.2 Rumusan Masalah Permasalahan yang akan dibahas dalam tugas akhir ini adalah bagaimana metode fotogrametri rentang dekat (CRP) digunakan untuk pengambilan titik-titik sampel permukaan dari suatu objek yang akan digunakan dalam penentuan volume objek tersebut. 1.3 Maksud dan Tujuan Tujuan dari penulisan tugas akhir ini adalah 1. Menerapkan metode CRP dalam pengambilan data titik-titik sampel permukaan suatu objek untuk penentuan volume. 2. Membandingkan hasil hitungan volume dari data sampel hasil CRP dengan data sampel hasil metode Tachymetri menggunakan Electronic Total Station (ETS). 2

3 1.4 Batasan Masalah Batasan Masalah dalam penyusunan tugas akhir ini adalah : 1. Objek pengukuran dari tugas akhir ini adalah : a. Bentuk beraturan yang dapat dihitung secara matematis, misal silinder atau balok. b. Objek kurang beraturan, misal batu atau beton. c. Gundukan pasir atau berumput sebagai contoh objek yang mewakili permukaan tanah. 2. Metode penghitungan volume yang digunakan adalah metode end area dan grid untuk objek ketiga. 3. Perbandingan ketelitian, dan waktu antara metode CRP dan Tachymetri mengunakan Electronic Total Station (ETS) untuk pengukuran volume suatu objek tersebut. 4. Diasumsikan alat ukur ETS yang digunakan sudah dikalibrasikan. 5. Diasumsikan kamera dikalibrasi di laboratorium dengan self calibration dan data hasil kalibrasi dipakai untuk data masukan objek studi. 1.5 Kemanfaatan Diharapkan hasil yang diperoleh dari tugas akhir ini dapat memberikan suatu metode alternatif untuk diterapkan pada pekerjaan-pekerjaan penentuan volume. 1.6 Metodologi Penelitian Metodologi yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah : 1. Studi literatur, dari berbagai macam sumber meliputi Tugas Akhir, bukubuku, karya tulis, tutorial, situs internet dan lain sebagainya yang berhubungan dengan materi Tugas Akhir ini. 2. Perencanaan dan pengambilan data/pemotretan objek di lapangan. 3. Pengolahan data. 4. Pembuatan Digital Surface Model (DSM). 5. Perhitungan volume dengan metode End Area dan Grid. 3

4 6. Analisis perbandingan metode antara CRP dan Tachymetri meliputi cara pengukuran, waktu. 7. Analisis perbandingan antara ketelitian volume dengan metode uji statistik. 8. Kesimpulan. Secara umum, metodologi penelitian dijabarkan dalam Gambar 1.1. Gambar 1.1 Metodologi Penelitian 1.7 Sistematika Pembahasan Sistematika pembahasan dalam penulisan tugas akhir ini adalah sebagai berikut : BAB 1 PENDAHULUAN Pada bab ini akan dibahas mengenai latar belakang, rumusan masalah, maksud dan tujuan penulisan, ruang lingkup pembahasan, kemanfaatan penulisan, metodologi penelitian, dan sistematika pembahasan. 4

5 BAB 2 DASAR TEORI Bab ini akan membahas mengenai teori dasar tentang fotogrametri rentang dekat, Digital Surface Model (DSM), Image Matching, perhitungan volume, dan pengukuran dengan metode tachymetri. BAB 3 PELAKSANAAN PENGUKURAN DAN HITUNGAN VOLUME METODE FOTOGRAMETRI RENTANG DEKAT DAN METODE TACHYMETRI Bab ini akan menjelaskan tahapan-tahapan dari mulai perencanaan, pengambilan data, pengolahan data, pembuatan Digital Surface Model (DSM), sampai dengan penghitungan volume. BAB 4 ANALISIS Bab ini akan menguraikan analisis terhadap kedua metode yang berkaitan dengan pengolahan data, hasil hitungan termasuk tingkat ketelitian serta efisiensi waktu dan biaya. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini akan memaparkan kesimpulan dan saran dari pengukuran volume dengan menggunakan metode fotogrametri rentang dekat. 5

PELAKSANAAN PENGUKURAN DAN HITUNGAN VOLUME METODE FOTOGRAMETRI RENTANG DEKAT DAN METODE TACHYMETRI

PELAKSANAAN PENGUKURAN DAN HITUNGAN VOLUME METODE FOTOGRAMETRI RENTANG DEKAT DAN METODE TACHYMETRI BAB 3 PELAKSANAAN PENGUKURAN DAN HITUNGAN VOLUME METODE FOTOGRAMETRI RENTANG DEKAT DAN METODE TACHYMETRI Bab ini menjelaskan tahapan-tahapan dari mulai perencanaan, pengambilan data, pengolahan data, pembuatan
