BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dalam kondisi perekonomian di Indonesia yang saat ini, semakin maju

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dalam kondisi perekonomian di Indonesia yang saat ini, semakin maju"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Dalam kondisi perekonomian di Indonesia yang saat ini, semakin maju dan berkembang menimbulkan persaingan usaha yang sangat ketat. Dalam melakukan rencana bisnis, hal utama yang harus dilakukan oleh seseorang yaitu memilih sumber pendanaan yang akan digunakan untuk membiayai bisnisnya, apakah dikatakan layak bagi usaha mereka ataukah belum. Semakin tinggi kompetisi yang akan dihadapi oleh perusahaan dalam melakukan pengembangan dan perluasan pasar mereka, dengan demikian diperlukan suatu kebijakan yang tepat untuk menjaga kelangsungan hidup perusahaan agar tetap eksis dan berkembang di masa mendatang. Perusahaan memiliki tujuan untuk meningkatkan nilai perusahaan. Untuk mencapai tujuan tersebut perusahaan harus memiliki strategi yaitu melalui peningkatan dan kemakmuran dari kepemilikan pemegang saham karena hal ini akan mempengaruhi besar kecilnya keuntungan yang diperoleh perusahaan. Kegiatan pemilihan sumber dana yang digunakan memerlukan pertimbangan yang cukup matang karena akan berpengaruh terhadap operasi perusahaan. Dalam kegiatan usahanya, pemilik perusahaan melimpahkan tanggung jawab kepada pihak lain yaitu manajer. Sumber dana perusahaan dapat dibedakan menjadi sumber dana internal dan sumber dana eksternal. Sumber dana internal adalah sumber dana yang dihasilkan sendiri oleh perusahaan yaitu laba ditahan (retained earning) dan 1

2 2 akumulasi depresiasi (depreciations). Sedangkan sumber dana eksternal adalah dana yang berasal dari kreditur dan investor. Dana yang berasal dari kreditur disebut modal asing yang merupakan hutang bagi perusahaan, sedangkan dana yang berasal dari investor disebut modal sendiri. Keputusan pendanaan berkaitan dengan stuktur modal, Menurut Riyanto (2011:282) struktur modal adalah pembelanjaan permanen yang mencerminkan pertimbangan atau perbandingan antara utang jangka panjang dengan modal sendiri. Sehingga perusahaan harus memiliki keputusan yang sangat tepat dimana perlu adanya peran manajer dalam menentukan struktur modal yang optimal. Struktur modal yang optimal merupakan struktur modal yang mengoptimalkan keseimbangan antara resiko dan pengembalian kepada pemegang saham. Masalah struktur modal merupakan hal yang perlu diperhatikan bagi setiap perusahaan, karena baik buruknya struktur modal perusahaan akan mempunyai dampak secara langsung pada finansial perusahaan. Jika struktur modal suatu perusahaan tidak baik akan memberikan beban yang sangat berat bagi perusahaan tersebut. Menghadapi kondisi perekonomian seperti ini, banyak perusahaan besar maupun kecil, baik bersifat profit motive maupun non profit motive akan menaruh perhatian pada masalah manajemen pendanaan disamping masalah-masalah lainnya seperti produksi, marketing, dan personalia dalam usaha mencapai tujuan perusahaan. Struktur modal merupakan bagian dari struktur keuangan perusahaan yang mengulas tentang cara perusahaan mendanai aktivanya. Bila perusahaan menggunakan sumber pendanaan dari hutang yang terlalu besar maka dapat menghambat perkembangan perusahaan yang juga akan membuat pemegang saham berfikir dua kali untuk menanamkan modalnya. Modal yang berasal dari

3 3 hutang mempertimbangkan tingkat bunga, sedangkan dengan modal sendiri (equity capital) juga harus mempertimbangkan opportunity cost. Struktur modal dikatakan struktur modal yang terbaik yaitu apabila dengan merubah struktur moal yang mampu meningkatkan nilai perusahaan. Menurut Brigham dan Houston (2011) faktor-faktor yang mempunyai pengaruh terhadap struktur modal adalah stabilitas penjualan, struktur aktiva, leverage operasi, tingkat pertumbuhan, profitanilitas, pajak, pengendalian, sikap manajemen, sikap pemberi pinjaman dan lembaga pemeringkat. Penelitian mengenai struktur modal telah dilakukan oleh beberapa peneliti tetapi masih terdapat penelitian yang menunjukkan hasil berbeda-beda. Dalam penelitian (Rachma dan Wida, 2014) menjelaskan bahwa struktur aktiva dan tingkat pertumbuhan penjualan berpengaruh positif signifikan terhadap struktur modal. Lain halnya dalam penelitian (Chalimatus Sa;adah, 2015) menunjukkan bahwa pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh signifikan terhadap struktur modal. Namun dalam penelitian (Pungkas Pryogo, 2016) menunjukkan hasil yang berbeda bahwa struktur aktiva, pertumbuhan perusahaan tidak berpengaruh terhadap struktur modal. Sedangkan penelitian (Mahjati Abidah, 2013) menunkukkan hasil bahwa pertumbuhan perusahaan berpengaruh positif signifikan terhadap struktur modal. Dari beberapa penelitian yang telah dilakukan masih terjadi perbedaaan hasil penelitian mengenai faktor-faktor yang berpengaruh terhadap struktur modal. Sehingga penelitian ini dilakukan dengan maksud untuk menguji kembali variabel-variabel yang berpengaruh terhadap struktur modal agar peneliti dapat

4 4 mengetahui apakah hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian terdahulu atau tidak. Perusahaan yang akan menjadi sampel pada penelitian ini yaitu PT. Gudang Garam Tbk sebagai salah satu produsen rokok kretek terkemuka yang identik dengan Indonesia yang merupakan salah satu sentra utama perdagangan rempah di dunia. Dengan total penduduk sekitar 250 juta jiwa, Indonesia merupakan pasar konsumen yang besar dan beragam dengan persentase perokok dewasa yang signifikan, diperkirakan 68% laki-laki dewasa di Indonesia adalah perokok. Berdasarkan riset pasar Nielsen, pada akhir tahun 2015 Gudang Garam memiliki pangsa pasar rokok dalam negeri sekitar 21,5% dengan produk-produk yang sudah dikenal luas oleh masyarakat di seluruh Nusantara. Didukung dengan konsumen yang cukup besar maka tidak heran bisnis ini sangat menarik bagi pemodal karena dapat menghasilkan keuntungan/laba yang cukup besar. Namun seringkali kita ketahui keuntungan yang diperoleh perusahaan mengalami peningkatan dan penurunan. Dengan kondisi seperti itu maka para manajemen perlu menerapkan strategi tertentu agar perusahaan tersebut tidak mengalami kerugian. Salah satunya yaitu dengan memberikan inovasi produk serta tetap menjaga kualitas produk sesuai standar yang telah ditentukan. Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, maka penelitian ini diberi judul PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, STRUKTUR AKTIVA, PERTUMBUHAN PENJUALAN SERTA PENGARUHNYA TERHADAP STRUKTUR MODAL PT. GUDANG GARAM Tbk

5 5 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Apakah pertumbuhan perusahaan berpengaruh terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam, Tbk? 2 Apakah struktur aktiva berpengaruh terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam, Tbk? 3 Apakah pertumbuhan penjualan berpengaruh terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam, Tbk? 4 Manakah diantara variabel pertumbuhan perusahaan, struktur aktiva, dan pertumbuhan penjualan yang berpengaruh dominan terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam Tbk? 1.3 Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah dalam penelitian ini, maka tujuan penelitian dirumuskan sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan perusahaan terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam Tbk 2. Untuk mengetahui pengaruh struktur aktiva terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam Tbk 3. Untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan penjualan terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam Tbk 4. Untuk mengetahui variabel yang berpengaruh dominan diantara pertumbuhan perusahaan, struktur aktiva, dan pertumbuhan penjualan terhadap struktur modal pada PT. Gudang Garam Tbk.

6 6 1.4 Manfaat Penelitian Manfaat penelitian menjelaskan kontribusi yang diharapkan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Kontribusi praktis Hasil penelitian ini diharapkan dapat membantu memberikan informasi bagi pihak-pihak yang berkepentingan sebagai pertimbangan dalam memecahkan masalah dan mengambil keputusan yang berkaitan dengan faktor-faktor penting apa yang dipertimbangkan dalam pembuatan keputusan mengenai struktur modal. 2. Kontribusi Teoritis Diharapkan hasil penelitian ini dapat menambah wawasan dan memberikan bukti empiris tentang bagaimana pengaruh pertumbuhan perusahaan, struktur aktiva, dan pertumbuhan penjualan terhadap struktur modal serta dapat memperkaya bahan kajian atau referensi untuk penelitian selanjutnya dengan permasalahan yang sama. 3. Kontribusi Kebijakan Sebagai informasi yang dapat digunakan untuk bahan perbandingan penelitian pada bidang yang sama. 1.5 Ruang Lingkup Penelitian Berdasarkan pemaparan yang sudah ada diatas, maka peneliti membatasi penelitian ini agar dapat terarah dan tidak mengalami kesimpangsiuran pada ruang lingkup sebagai berikut:

7 7 1. Dalam penelitian ini difokuskan pada beberapa faktor yang mempengaruhi struktur modal yaitu pertumbuhan perusahaan, struktur aktiva, dan pertumbuhan penjualan. 2. Sumber data yang digunakan dalam analisis adalah laporan keuangan triwulan pada PT. Gudang Garam Tbk antara periode tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam perekonomian Indonesia saat ini yang semakin berkembang, banyak

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam perekonomian Indonesia saat ini yang semakin berkembang, banyak BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam perekonomian Indonesia saat ini yang semakin berkembang, banyak minat dari seseorang untuk mendirikan usaha. Hal ini mengakibatkan semakin ketatnya persaingan
