BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH. Remaja adalah mereka yang berada pada tahap transisi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH. Remaja adalah mereka yang berada pada tahap transisi"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH Remaja adalah mereka yang berada pada tahap transisi antara masa kanak-kanak dan dewasa, yaitu mereka yang berumur tahun BKKBN (2000). Masa remaja adalah masa peralihan dari anak ke dewasa baik secara jasmani maupun rohani. Tahapan ini sangat menentukan bagi pribadi remaja dimana terjadi perubahan besar dan cepat dalam proses pertumbuhan fisik, kognitif dan psikososial/tingkah laku. Perubahan fisik/jasmani seperti berat badan, ukuran anggota badan dan sebagainya; serta perubahan yang lain seperti berfikir/kecerdasan, bertingkah laku, perasaan/kejiwaan yang berjalan secara bertahap sesuai dengan umurnya (BKKBN, 2000). Masa remaja awal (10-14 tahun) ditandai dengan adanya pubertas. Pubertas merupakan proses saat seorang individu yang belum dewasa akan mendapatkan ciri-ciri fisik dan sifat yang memungkinkannya untuk mampu bereproduksi (Heffner, dkk, 2006). Seiring dengan perkembangan biologis pada umumnya, maka pada usia tertentu seseorang anak 1

2 2 perempuan akan mencapai tahap kematangan organ-organ seks, yang ditandai dengan menstruasi pertama (menarche). Menarche adalah menstruasi pertama yang biasa terjadi dalam rentang usia tahun, atau pada masa awal remaja di tengah masa pubertas, sebelum memasuki masa reproduksi, yang normalnya terjadi pada usia 12 tahun (Proverawati, A. 2009). Seiring dengan perkembangan jaman yang semakin mutakhir dan global, anak perempuan mengalami menarche dini. Studi epidemiologis mengungkapkan fenomena yang menunjukkan fakta bahwa usia menarche wanita di berbagai belahan dunia akhir-akhir ini semakin cepat. Demikian pula di Indonesia, Departemen Kesehatan Republik Indonesia melaporkan terjadi penurunan usia menarche di Indonesia. Moenasir (2007) mengatakan anak mengalami menstruasi pada usia 9 tahun sampai 11 tahun dan maksimal usia 15 tahun. Pada studi pendahuluan yang dilakukan tersebar di SMP-SMP yang berada di satu daerah Kecamatan Sidorejo Salatiga pada 100 responden yang diberi pertanyaan mengenai pada usia kapan mengalami menarche. Dan dari hasil studi pendahuluan terhadap 100 remaja putri tersebut didapatkan hasil para remaja putri menjawab bahwa 80 responden sudah mengalami menarche. Terdapat 33 remaja putri yang tergolong

3 menarche dini, 45 remaja putri tergolong menarche normal, dan 2 remaja putri tergolong menarche tarda (terlambat). 3 Gambar 1.1 Status Menarche Remaja Putri di Kecamatan Sidorejo, Salatiga Belum menarche Menarche ideal 2% Menarche dini Menarche tarda 45% 20% 33% Di usia yang masih tergolong dini, seorang anak perempuan harus terbiasa dengan keluarnya darah menstruasi setiap bulannya. Dengan kata lain seorang anak perempuan juga harus terbiasa dengan bagaimana cara merawat alat kelaminnya agar tetap bersih dan sehat saat menstruasi. Masih menjadi pertanyaan besar apakah dengan usia yang masih tergolong kecil ini setiap anak perempuan sudah sepenuhnya siap menghadapi menstruasi pertamanya dan mengerti apa yang seharusnya dilakukan dalam menjaga kesehatan organ reproduksinya saat menstruasi. Padahal, organ reproduksi merupakan salah satu organ tubuh yang sensitif dan memerlukan perawatan khusus. Pengetahuan dan perawatan yang baik merupakan faktor penentu dalam memelihara kesehatan reproduksi (Ratna, 2010).

4 4 Sebagian besar perempuan menganggap kebersihan genitalia internal dan eksternal merupakan hal yang perlu mendapatkan perhatian khusus untuk menjaga kesehatan organ reproduksi dan organ seksual mereka (Taylor, 2000). Kebersihan daerah kewanitaan bagi perempuan sangat penting karena dapat membuat wanita merasa nyaman dan dapat mencegah dari penyakit serta infeksi menular (Taylor, 2000). Apabila alat reproduksi tidak dijaga kebersihannya maka akan menyebabkan infeksi, yang pada akhirnya dapat menimbulkan penyakit. Terungkap melalui wawancara, tiga dari lima remaja putri tidak mengetahui tentang bagaimana menjaga kebersihan organ reproduksi saat menstruasi. Salah satu anak perempuan mengatakan bahwa bagi dirinya menstruasi merupakan sesuatu yang baru, walaupun pernah mendengar ataupun pernah mendapat penjelasan tentang apa itu menstruasi dan bagaimana cara merawatnya. Hal ini jika dibiarkan maka pada saat menghadapi pengalaman tersebut dapat menimbulkan rasa takut dan bingung mengenai bagaimana cara merawat atau menjaga kebersihan organ intim mereka. Ketidaktahuan ini akan berdampak negatif pada hal-hal yang seharusnya dilakukan bila seorang wanita sudah mengalami menstruasi.

5 5 Faktor pendidikan mengenai menstruasi sangat mempunyai pengaruh terhadap kesiapan seseorang dalam menghadapi menstruasi awal untuk membuat seorang menjadi lebih siap dalam menghadapi menstruasi awal (Santrock, 2003). Organ reproduksi kurang mendapatkan perhatian dalam kehidupan sehari-hari, hal ini disebabkan oleh budaya kita yang merasa kurang nyaman atau merasa masih tabu untuk membicarakan masalah seputar organ reproduksi. Padahal, organ tersebut sangat membutuhkan perhatian, terutama kesehatan dan kebersihannya. Masalah reproduksi pada remaja masih perlu mendapat penanganan yang serius. 1.2 RUMUSAN MASALAH Dengan memperhatikan latar belakang masalah yang telah dikemukakan di atas, maka dapat dirumuskan suatu permasalahan, Bagaimanakah gambaran tingkat pengetahuan tentang kebersihan genitalia eksterna saat menstruasi dan kesiapan menghadapi menarche pada remaja awal di Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga?

6 6 1.3 TUJUAN PENELITIAN Untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan tentang kebersihan genitalia eksterna saat menstruasi dan kesiapan menghadapi menarche pada remaja awal di Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga. 1.4 MANFAAT PENELITIAN Manfaat praktis a. Bagi orang tua atau orang dewasa lainnya, penelitian ini diharapkan dapat memberi informasi mengenai pentingnya memberikan informasi tentang menstruasi dan cara menjaga kebersihan organ intim wanita sejak dini. b. Bagi Dinas Kesehatan Kota Salatiga, penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan bahwa pemberian penyuluhan atau pendidikan kesehatan tentang kesehatan reproduksi kepada remaja putri yang akan menghadapi menarche adalah hal yang penting agar remaja putri siap menerima perubahan biologis terhadap dirinya sendiri.

BAB 1 PENDAHULUAN. produktif dan kreatif sesuai dengan tahap perkembangannya (Depkes, 2010).

BAB 1 PENDAHULUAN. produktif dan kreatif sesuai dengan tahap perkembangannya (Depkes, 2010). BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Remaja adalah harapan bangsa, sehingga tak berlebihan jika dikatakan bahwa masa depan bangsa yang akan datang akan ditentukan pada keadaan remaja saat ini. Remaja yang
