BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Pada umumnya setiap perusahaan mempunyai beberapa tujuan yang ingin

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Pada umumnya setiap perusahaan mempunyai beberapa tujuan yang ingin"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Pada umumnya setiap perusahaan mempunyai beberapa tujuan yang ingin dicapai, akan tetapi dalam teori ekonomi, berbagai jenis perusahaan dipandang sebagai unit-unit badan usaha yang mempunyai tujuan yang sama, yaitu mencapai keuntungan maksimum. Dalam hal ini perusahaan berupaya menciptakan laba, menciptakan pelanggan, dan menjalankan upaya-upaya pengembangan dengan memusatkan perhatian pada kebutuhan masyarakat dalam hal produk yang diinginkan, kualitas, harga, kuantitas, waktu pelayanan, kegunaan produk, dan lainlain sedemikian rupa yang merupakan salah satu ciri produk perusahaan tersebut. Persaingan yang terjadi didunia usaha pada saat ini semakin ketat sehingga setiap perusahaan berusaha untuk bisa eksis dan berusaha untuk sukses. Untuk dapat menjalani persaingan tersebut, perusahaan harus mampu mengelola seluruh sumber daya perusahaan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan dan dalam hal ini memerlukan suatu sistem pengendalian intern untuk mengawasi jalannya setiap unsur dalam perusahaan. Suatu perusahaan menerapkan sistem pengendalian intern sebagai penunjang dalam menjalankan usahanya. Sistem tersebut disesuaikan dengan keadaan dan kondisi masing-masing perusahaan karena jenis dan bentuk perusahaan yang berbedabeda. Sistem pengendalian intern yaitu suatu sistem yang meliputi struktur organisasi, 1

2 2 metode dan ukuran-ukuran yang dikoordinasikan untuk menjaga kekayaan organisasi, mengecek ketelitian dan keandalan data akuntansi, mendorong efisiensi dan mendorong dipatuhinya kebijakan manajemen (Mulyadi, 2001:163). Penulis tertarik untuk meneliti lebih lanjut mengenai sistem pengendalian intern khususnya terhadap pengendalian intern pengeluaran kas karena dibandingkan dengan aktiva lainnya, kas merupakan aktiva yang paling mudah diselewengkan karena bentuk fisiknya yang memang terlihat jelas. Disamping itu sebagian besar transaksi perusahaan/organisasi biasanya terdiri dari transaksi-transaksi pengeluaran kas. Kas sebagai salah satu sumber untuk membiayai kegiatan aktiva lancar perusahaan yang sangatlah rawan dalam penyalahgunaannya, karena kas merupakan merupakan harta yang paling lancar (liquid) dan paling mudah untuk digunakan. Oleh karena sifat kas yang demikian maka perlu diadakan pengawasan dan pengendalian terhadapnya, agar pengeluaran kas dalam operasional perusahaan dapat sesuai dengan apa yang direncanakan dan efektifitas penggunaan dana perusahaan. Melihat dari hasil penelitian Melissa Farawita (2010:63) mengenai pengendalian intern pengeluaran kas pada PDAM Tirta Musi Palembang, masih terdapat kekurangan terhadap pengendalian intern pengeluaran kas yang dibuktikan dengan adanya perangkapan fungsi dan tidak dilakukannya pemeriksaaan fisik terhadap kas yang ada ditangan dengan catatan akuntansi yang digunakan. Hal tersebut menyebabkan terjadinya kecurangan-kecurangan dalam pengelolaan kas. Kas yang berlebihan akan menunjukkan adanya dana yang tidak produktif, sebaliknya ketidakcukupan kas karena kesalahan manajemen kas merupakan sebab utama kegagalan suatu perusahaan dalam mengelola dananya, Untuk itu maka perlu

3 3 adanya pengawasan dan pengendalian kas yang baik. Fungsi pengeluaran kas perlu ditentukan prosedur-prosedur dan cara-cara untuk menjaganya sehingga kemungkinan-kemungkinan terjadinya penyelewengan atas kas dapat diatasi semaksimal mungkin. Hal ini dapat dilakukan dengan melaksanakan penerapan sistem pengendalian intern dengan baik. Adanya pemisahan fungsi pengeluaran kas dan pencatatan, pembentukan kas kecil (petty cash) serta proses rekonsiliasi bank merupakan cara penerapan sistem pengendalian intern terhadap kas yang harus dilaksanakan pada setiap perusahaan/organisasi. Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirtawening Kota Bandung merupakan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang bergerak di bidang pengolahan air minum dan air kotor. Sebagai perusahaan yang besar, kemungkinan akan adanya tindakan penyelewengan, kecurangan, serta kesalahan yang dapat merugikan perusahaan akan terjadi, terutama menyangkut kas perusahan maka efektifitas pengendalian internal sangat diperlukan agar kegiatan operasi perusahan dapat berjalan dengan baik. Dalam kegiatan organisasinya, PDAM Tirtawening Kota Bandung telah membentuk Satuan Pengawasan Intern (SPI) untuk melaksanakan kegiatan pengawasan dan pengendalian terhadap seluruh entitas dan aktivitas yang ada didalam perusahaan termasuk proses pengeluaran kas. Sistem pengendalian intern di PDAM Kota Bandung dilaksanakan untuk menghindari terjadinya kecurangan dan penyelewengan pada pengeluaran kas dan juga untuk mengetahui apakah sistem manajemen yang dilaksanakan dengan baik atau tidak. Menurut Satuan Pengawasan Intern di PDAM Kota Bandung, perusahaan sudah memiliki sistem pengendalian

4 4 intern yang telah memadai namun pada kenyataannya masih terdapat ketidaksesuaian dalam waktu pelaksanaan serta pemisahan tugas dan wewenang dengan apa yang telah diterapkan. Berdasarkan uraian diatas, maka penulis mengambil judul EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGELUARAN KAS PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) TIRTAWENING KOTA BANDUNG Identifikasi Masalah Agar lebih terfokus, penulis akan membatasi masalah yang dianggap paling sesuai dengan judul penelitian. Adapun identifikasi masalah dari penelitian ini adalah: 1. Bagaimana sistem pengendalian intern pengeluaran kas pada PDAM Kota Bandung. 2. Apakah sistem pengendalian intern pengeluaran kas pada PDAM Kota Bandung sudah memadai dan berjalan efektif. 3. Usulan pengendalian internal pengeluaran kas seperti apa yang akan diberikan oleh penulis kepada PDAM Kota Bandung 1.3. Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Tujuan penelitian yang dilakukan penulis adalah sebagai berikut :

5 5 1. Untuk mengetahui bagaimana sistem pengendalian intern pengeluaran kas pada PDAM Kota Bandung. 2. Untuk mengevaluasi apakah sistem pengendalian intern pengeluaran kas pada PDAM Kota Bandung sudah memadai dan apakah sudah berjalan dengan efektif atau belum. 3. Memberikan usulan pengendalian internal pengeluaran kas berdasarkan hasil evaluasi pengendalian intern yang dilakukan oleh penulis di PDAM Kota Bandung Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan akan bermanfaat bagi : 1. Bagi Perusahaan Dapat memberikan informasi yang berguna bagi perusahaan atau lembaga, serta mengukur kemampuan perusahaan dalam melaksanakan sistem pengendalian intern pengeluaran kas serta memberikan masukan untuk perusahaan berupa adanya usulan pengendalian intern pengeluaran kas yang telah dibuat oleh penulis. 2. Bagi Pembaca Hasil penelitian ini, semoga bermanfaat bagi seluruh pembaca agar dapat menambah pengetahuan serta wawasan mengenai sistem pengendalian intern khususnya pengendalian intern pengeluaran kas.

6 6 3. Penelitian Selanjutnya a. Sebagai wahana bagi peneliti dalam pengembangan diri untuk mengetahui gambaran yang jelas tentang sistem pengendalian intern pengeluaran kas. b. Sebagai bahan acuan bagi peneliti lain untuk meneliti masalah yang sama maupun yang berkaitan dengan masalah penelitian lain Pendekatan Masalah Setiap perusahaan membutuhkan suatu pengendalian internal yang baik, sebagai alat bantu pengendali bagi manajemen untuk mengawasi jalannya setiap aktivitas. Menurut Michell Suharli (2006:174) sistem pengendalian intern adalah seluruh sistem dan prosedur yang diterapkan manajemen untuk menjaga harta perusahaan dari kelalaian / kesalahan, kecurangan, ataupun kejahatan. Selain itu Krismiaji (2002:218) dalam bukunya Sistem Informasi Akuntansi mengatakan bahwa Pengendalian intern adalah rencana organisasi dan metoda yang digunakan untuk menjaga atau melindungi aktiva, menghasilkan informasi yang akurat dan dapat dipercaya, memperbaiki efisiensi, dan untuk mendorong ditaatinya kebijakan manajemen. Lebih lanjut dalam buku Auditing yang ditulis oleh Haryono Jusup (2001:252) mendefinisikan sistem pengendalian intern adalah suatu proses yang dipengaruhi oleh

7 7 dewan komisaris, manajemen, dan personil satuan usaha lainnya, yang dirancang untuk mendapat keyakinan memadai tentang pencapaian tujuan dalam hal-hal berikut: 1. Keandalan pelaporan keuangan 2. Kesesuaian dengan undang-undang peraturan yang berlaku 3. Efektifitas dan efesiensi operasi. Menurut Nugroho Widjajanto (2001:234) pengendalian intern mempunyai dua fungsi utama, yaitu: 1. Mengamankan sumberdaya organisasi dari penyalahgunaan dan menjaga kecermatan data akuntansi 2. Mendorong efisiensi operasi organisasi sehingga kebijaksanaan ataupun tujuan manajemen yang telah digariskan dapat tercapai. Kas merupakan salah satu komponen penting dalam suatu perusahaa. Perusahaan dituntut untuk mengelola sumber penerimaan yang terbatas agar dapat memenuhi segala pengeluaran, sehingga kegiatan operasional sehari-hari dapat berjalan lancar. Untuk itu dibutuhkan satu proses pengendalian intern yang baik agar keterbatasan ini bisa memenuhi hasil yang optimal. Segala proses kerja pengeluaran kas harus benar-benar terkendali dan diperhatikan agar tujuan perusahaan dalam mendorong peningkatan efektivitas kerja dapat tercapai. Menurut Mulyadi (2001: 455), Pengeluaran kas perusahaan berasal dari dua sumber utama, yaitu: pengeluaran kas dengan cek, dan dengan uang tunai melalui sistem pendanaan kas kecil. Menurut Mulyadi (2001: 164), Sistem pengendalian intern terhadap pengeluaran kas meliputi struktur organisasi, metode dan ukuran-ukuran yang dikoordinasikan perusahaan. selain itu unsur-unsur pokok sistem pengendalian

8 8 intern meliputi: organisasi yang memisahkan tanggung jawab dan wewenang secara tegas, sistem otorisasi dan prosedur pencatatan, praktik yang sehat, dan karyawan yang mutunya sesuai dengan tanggung jawab Metodologi Penelitian Metode Penelitian Untuk mendukung dalam penulisan ini, penulis melakukan proses pengumpulan data dengan cara : 1. Observasi Pengumpulan data yang dilakukan dengan cara melihat serta mengamati objek penelitian dan melibatkan penulis secara langsung pada PDAM Kota Bandung. 2. Wawancara Pengumpulan data yang dilakukan dengan cara melakukan tanya jawab dengan karyawan yang berhubungan langsung dengan objek atau masalah yang diteliti, dengan tujuan untuk melengkapi data yang diperlukan. 3. Dokumentasi Dokumentasi dilakukan dengan cara mendokumentasikan sistem dan prosedur yang ada di perusahaan serta menelaah formulir dokumen yang terkait dengan pengeluaran kas.

9 9 4. Studi Pustaka Pengumpulan data yang dilakukan dengan cara membaca buku dan menganalisa serta mengolah, sehingga dapat disajikan sebagai data yang diperlukan oleh penulis Data Penelitian Jenis Data Jenis data yang diperoleh dari penelitian adalah sebagai berikut : 1. Data Subjek Yaitu data yang didapat dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan oleh penulis yang berkaitan dengan sistem pengendalian intern pengeluaran kas. 2. Data Dokumenter Yaitu data perusahaan berupa dokumen yang diperoleh dari pihak perusahaan berupa sejarah perusahaan, struktur organisasi, deskripsi jabatan pada masing-masing unit yang berkaitan dengan sistem pengendalian intern pengeluaran kas Sumber Data Sumber data dalam penelitian ini terdiri dari : 1. Data Primer Yaitu data yang diperoleh secara langsung dari lokasi penelitian berupa dari hasil wawancara dengan bagian-bagian yang terkait dengan kajian penelitian ini seperti kepala bagian keuangan, kepala bagian SPI.

10 10 2. Data Sekunder Yaitu sumber data penelitian yang diperoleh peneliti secara tidak langsung melalui media perantara berupa bukti, catatan atau laporan historis yang tersusun dalam arsip, yang dipublikasikan maupun yang tidak dipublikasikan Teknik Pengumpulan Data Metode-metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah : 1. Metode Observasi Metode observasi yakni metode yang dilakukan dengan cara mengumpulkan data secara langsung ke tempat Penelitian dengan mengamati bagaimana sistem pengendalian intern pengeluaran kas yang sedang berjalan. 2. Metode Wawancara Metode wawancara yaitu dengan cara melakukan wawancara secara langsung kepada staf/ karyawan yang bertugas dalam mengelola sistem pengendalian intern pengeluaran kas. 3. Metode Dokumentasi Metode dokumentasi yaitu dengan cara cara mendokumentasikan sistem dan prosedur yang ada di perusahaan serta menelaah formulir dokumen yang terkait dengan pengeluaran kas.

11 11 6. Lokasi dan Waktu Penelitian Penelitian dilakukan pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirtawening Kota Bandung yang beralamat di Jalan Badaksinga No. 10, Bandung. Waktu penelitian selama bulan Mei dan Juni 2012.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perusahaan didirikan bertujuan unutk mengembangkan dan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perusahaan didirikan bertujuan unutk mengembangkan dan BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perusahaan didirikan bertujuan unutk mengembangkan dan mempertahankan kelangsungan usahanya. Ketelitian perusahaan dalam menjalankan usahanya berpengaruh terhadap
