BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Umum. Dengan dimasukinya era globalisasi ekonomi dan perekonomian pada era

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Umum. Dengan dimasukinya era globalisasi ekonomi dan perekonomian pada era"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Umum Dengan dimasukinya era globalisasi ekonomi dan perekonomian pada era informasi (information ege economy). Diikuti dengan perkembangan teknologi yang sekarang ini begitu pesat. Maka persaingan dunia usaha akan semakin kompetitif, hal tersebut menyebabkan perusahaan dituntut untuk terus berupaya dalam meningkatkan kinerja perusahaan. Dalam iklim persaingan tersebut perusahaan harus mengikuti perkembangan lingkungan internal dan eksternal. Semakin majunya ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini semakin banyak perusahaan perusahaan mengembangkan peralatan yang bisa menunjang produksi. Di daerah Sukabumi usaha rumahan yang sekarang lebih dikenal dengan UKM (Usaha Kecil Menengah) dengan produk yang dihasilkan kue khas sukabumi berbahan dasar tepung ketan yang dikenal dengan nama moci. Kue moci ini mempunyai proses pembuatan yang tidak mudah dan memerlukan tenaga extra, 1

2 2 terutama pada proses pengadukan bahan dasar berupa tepung ketan yang notabenen mempunyai sifat ulet dan lengket yang tentunya sangat berat. Proses pengadukan kulit moci merupakan proses yang paling penting dalam pembuatan kue moci yang masih dikerjakan secara manual dengan memperkejakan karyawan sebanyak 2 ( dua ) orang. Dari segi waktu pengadukan kulit moci secara manual adalah tidak efisien sedangkan ditilik dari segi kesehatan pekerja ( ergonomi ) sangat tidak dianjurkan karena akan menimbulkan rasa sakit pada pinggang bagian bawah disebabkan karena adanya tekanan pada susunan saraf tepi daerah pinggang atau saraf terjepit (Low Back Pain (LBP) atau nyeri pinggang bawah).oleh karena alasan diatas dibuat alat untuk mempermudah dan mempercepat pengadukan bahan mochi. Gambar 1. 1 Proses Pengadukan Kulit Moci

3 3 Dengan melihat fakta fakta di atas salah satu cara yang dapat meminimalkan waktu pengadukan dengan merancang mesin pengaduk moci untuk mencapai efisien produksi di CV. Kharisma. Efisiensi merupakan tingkat yang dapat dicapai oleh produksi yang maksimal dengan pengorbanan yang minimal. Biaya merupakan kombinasi yang tepat dari faktor-faktor produksi yang dapat diperkecil. Menilai pemilihan dalam analisa ekonomi, efisiensi bertindak sebagai alat pengukur. Efisiensi pada umumnya menunjukkan perbandingan antara nilai-nilai output terhadap nilai-nilai input. Suatu metode produksi dikatakan lebih efisien dari pada yang lainnya apabila metode tersebut menghasilkan output yang lebih tinggi nilainya untuk pemersatuan input yang digunakan. Peningkatan efisiensi dalam suatu perusahaan perlu selalu diupayakan bagi kelangsungan sebuah perusahaan (Umar, 2012) membuat inovasi mesin yang mampu menjawab segala kesulitan dalam proses pengadukan mochi. Dari latar belakang masalah yang terjadi tersebut maka judul dari Tugas Akhir ini adalah Analisis Efisiensi penggunaan alat pengaduk adonan kulit moci di UKM CV.Kharisma 1.2 Rumusan Masalah 1. Berapa besar pengaruh yang ditimbulkan setelah pengadaan mesin pengaduk moci untuk dari segi ekonomi?

4 4 2. Bagaimana dampak yang ditimbulkan setelah pengadaan mesin pengaduk moci untuk dari segi jumlah man power? 3. Berapa besar tingkat produksi yang dapat di capai dengan adanya mesin pengaduk moci dibandingkan proses pengadukan manual? 1.3 Batasan Masalah Penulisan Tugas Akhir ini membatasai permasalahannya pada : 1. Penelitian hanya dilakukan di CV. Kharisma 2. Harga Jual Produk produk per besek Rp. 7000,00 3. Jumlah produk yang dihasilkan tiap bulan sama 4. Harga bahan bakupada toko langganan konstan 5. Penelitan hanya dilakukan pada pengadukan kulit mochi. 6. Efisiensi yang ditimbulkan dari segi biaya yang dikeluarkan untuk biaya man power 7. Penelitian dilakukan untuk mengetahui seberapa besar efisiensi waktu dan man power pada bagian pengadukan kulit mochi. 8. Penelitian dilakukan dari pengolahan data perbandingan waktu pengadukan antara man power dengan mesin, Biaya tetap, Biaya tidak tetap, BEP sampai dengan ditentukan cara yang paling efisien dalam proses pengadukan kue moci. 1.4 Maksud dan Tujuan Maksud dari penulisan Tugas Akhir ini adalah : a. Untuk mengetahui seberapa besar efisien dari segi biaya man power setelah pengadaan mesin.

5 5 b. Untuk mengetahui dampak setelah penggunaan alat pengaduk kulit moci dari jumlah tenaga kerjanya. c. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh pengadaan mesin pengaduk moci untuk kapasitas produksi yang dihasilkan. Tujuan penulisan Tugas Akhir (TA) ini adalah : a. Menganalisa besarnya efisiensi tenaga kerja manual dibandingkan dengan tenaga kerja dan dengan pengunaan mesin b. Mengetahui dampak penggunaan mesin untuk kapasitas produksi yang dihasilkan. c. Membandingkan jumlah biaya yang dikeluarkan CV Kharisma sebelum ada mesin dengan setelah adanya mesin, kemudian menentukan mana yang lebih minim biaya. 1.5 Sistematika Penulisan BAB I : Pendahuluan Bab ini merupakan bagian pendahuluan yang menjelaskan latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metodologi penelitian serta sistematika penulisan. BAB II : Landasan Teori Bab ini menguraikan tentang teori, pendapat pakar, tulisan ilmiah yang bertujuan untuk mendukung dan memberikan landasan atau kerangka konsep berfikir yang kuat dan relevan. BAB III : Metodologi Penelitian

6 6 Bab ini menjelakan cara pengambilan dan pengolahan data dengan menggunakan alat-alat analisis yang ada. BAB IV : Pengumpulan dan Pengolahan Data Pada bab ini menguraikan tentang pelaksanaan penelitian yang telah dilakukan berupa pengumpulan dan pengolahan data. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, dan pengukuran langsung. Selanjutnya, dilakukan pengolahan data yang sesuai dengan metodologi penelitian dengan mencari tingkat efisiensi dan efektifitas biaya serta waktu. BAB V : Analisis data Bb ini membahas tentang keterkaitan antara faktor-faktor dari data yang diperoleh dari masalh yang diajukan kemudian menyelesaikan masalah tersebut dengan metode yang diajukan dan menganalisis proses dari hasil penyelesaian masalah. BAB VI : Kesimpulan dan Saran Bab ini berisi kesimpulan yang diperoleh dari hasil penulisan Tugas Akhir, selain itu juga berisi saran untuk perbaikan dan menindaklanjut hasil penelitian.

BAB I PENDAHULUAN. peralatan mesin, sehingga aktifitas penanaman dapat lebih cepat di laksanakan

BAB I PENDAHULUAN. peralatan mesin, sehingga aktifitas penanaman dapat lebih cepat di laksanakan BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) mampu membantu manusia dalam beraktifitas. Terutama yang berhubungan dengan kegiatan perindustrian dan telekomunikasi.
