Efek Visual 3D pada Aplikasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Efek Visual 3D pada Aplikasi"

Transkripsi

1 Efek Visual 3D pada Aplikasi Game 3D Space Shooter

2 TujuanTugasAkhir Tujuan dari tugas akhir ini adalah untuk membuat sebuah perangkat lunak berupa efek-efek visual yang dipasangkan pada aplikasi game action space shooter 3D.

3 RumusanMasalah Bagaimana mengimplementasikan efek visual 3D dalam aplikasi video game. Bagaimana membuat animasi pada efek visual 3D. Bagaimana membuat efek visual berupa api. Bagaimana membuat efek visual berupa asap. Bagaimana membuat efek visual berupa ledakan. Bagaimana mengimplementasikan efek visual berupa pijar (glow) pada scene dalam game. Bagaimana mensimulasikan pencahayaan pada world dalam aplikasi video game 3D.

4 Game Play Pada permainan ini, pemain diharuskan mengerakkan pesawat dan menyelesaikan misi sesuai dengan skenario permainan. Pemain hanya dapat mengendalikan satu pesawat. Pesawat lain akan dikendalikan oleh AI atau pemain lain melalui jaringan. Dalam satu tim terdapat 4 pesawat utama yang dibantu oleh beberapa pesawat creep untuk memenangkan pertempuran. Pesawat yang dimainkan pemain memiliki 2 senjata utama dan 4 kemampuan spesial. Senjata dan spesial dapat digunakan dalam permainan selama pesawat memiliki cukup energy. Apabila hitpoint pesawat habis, maka pesawat akan hancur dan pemain harus menunggu sampai pesawat di-respawn kembali. Ketika ada pesawat hancur, maka tim pesawat lawan mendapatkan sejumlah points. Points dapat digunakan pemain untuk meng-upgrade pesawat dan membeli sejumlah item.

5 Game Unit Unit-unit yang ada dalam game action space shooter ini yaitu: Fighter 1. Destroyer 2. Scout 3. Commander 4. Support Creep 1. Drone 2. Battle Ship 3. Orbital Station (HQ)

6 Destroyer Memiliki daya serang paling tinggi. Tech(special ability) yang dimilikinya sebagian besar bertipe ofensif. Energinya paling cepat habis.

7 Scout Memiliki kecepatan dan kelincahan paling tinggi. Tingkat pertahanan paling buruk.

8 Commander Memiliki pertahanan yang paling tinggi. Memiliki pesawat pembantu yang dapat mengejar target apabila diperintahkan. Tingkat kelincahan paling rendah.

9 Support Memiliki kemampuan untuk memperbaiki dan meningkatkan kemampuan kawan dan menghambat lawan. Daya hancur dan pergerakan standar.

10 Drone Digunakan pemain untuk pengalih perhatian lawan ataupun sebagai sumber points. Respawn tiap satuan waktu.

11 Battle Ship Memiliki daya serang yang besar Berukuran besar dan pergerakan lambat

12 Orbital Station (HQ) Berukuran sangat besar. Merupakan markas untuk tiap team. Digunakan sebagai respawn point dan tempat membeli item. Dapat memulihkan Hit Point dan Energy untuk Allied Unit

13 Head Up Display (HUD) Game ini memiliki 3 mode view dan masing-masing view memiliki HUD yang berbeda, 3modeviewtersebutyaitu: 1. First Person View 2. Chase Camera View 3. Rotated Camera View

14 HUD First Person View

15 HUD Chase Camera View

16 HUD Rotated Camera View

17 Efek Visual Efek visual yang diaplikasikan pada game action space shooter ini diantaranya adalah: 1. Efek point glow 2. Efek trail 3. Efek laser 4. Efek muzzle flash 5. Efek shield 6. Sistem partikel 7. Efek lens flare 8. Bloom postprocess

18 Efek Point Glow Efek point glow digunakan untuk menghasilkan cahaya atau glow pada booster roket untuk memberi kesan bahwa roket tersebut aktif atau menyala.

19 Efek Trail Efek trail yaitu efek yang menggambarkan jejak dari pesawat yang bergerak. Dalam dunia nyata, efek trail biasanya dihasilkan dari sisa partikel akibat proses pembakaran pada booster roket.

20 Efek Laser Laser atau beam cannon merupakan salah satu dari jenis senjata yang digunakan dalam game ini. Laser ini tidak berjalan dengan kecepatan cahaya, sehingga dapat terlihat animasi saat laser tersebut bergerak kearah sasaran.

21 Efek Muzzle Flash Muzzle flash berarti kilatan cahaya yang dihasilkan oleh ujung senjata api (pistol) saat ditembakkan.

22 Efek Shield Tiap unit dalam game ini memiliki shield atau perisai yang merupakan hit boundary dari unit tersebut. Tiap tumbukan dari hit boudary tersebut dengan peluru atau missile akan mengurangi hit point dari unit. Efek shield di-generate saat terjadinya tumbukan antara shield dengan peluru atau missile.

23 Sistem Partikel Sistem partikel digunakan untuk mensimulasikan efek-efek seperti ledakan, api dan asap.

24 Efek Lens Flare Lens flare terjadi saat lensa kamera menghadap ke arah sumber cahaya berintensitas tinggi. Lens flare pada dasarnya terjadi akibat kelemahan dari lensa serta dapat mengurangi kontras dari gambar yang dihasilkan, namun dalam hal pembuatan game, lensflare dapat membuat game tersebut terasa lebih real.

25 Bloom Postprocess Bloom postprocess yaitu suatu pemrosesan gambar pada hasil render scene dengan membuat daerah yang memiliki intensitas cahaya yang tinggi pada gambar terkesan memiliki glow. original scene extracted scene

26 Bloom Postprocess(2) horizontal blur horizontal + vertical blur postprocess result

27 Efek Pencahayaan Pada Mesh 3D reflection off, specular off reflection off, specular on reflection on, specular off reflection on, specular on

28 Kesimpulan Efek-efek visual telah dirangkai dalam modul berupa library dapat dipasangkan pada aplikasi game action space shooter. Hasil pengamatan semua efek visual yang diaplikasikan dalam tugas akhir ini (termasuk simulasi dan animasi efek) cukup baik. Efek api, asap, dan ledakan disimulasikan dengan sistem partikel. Efek visual glow diaplikasikan dengan point glow dan bloom postprocess. Efek visual pencahayaan pada world diaplikasikan dengan shader dan texture mapping. Efek visual dapat membuat game space shooter memiliki daya tarik lebih. Efek visual dapat menurunkan performa game jika tidak di-manage dengan baik. Manajemen yang telah dilakukan adalah menurunkan resolusi texture dan jumlah vertex pada efek.

Thariq Nugrohotomo

Thariq Nugrohotomo Restuadi Studiawan 5104100085 R Adityo Marhananto 5105100115 Thariq Nugrohotomo 5106100042 Aditya Ideawan - 5106100166 Permainan Simulasi Pesawat Luar Angkasa Pemain mengendalikan satu pesawat Terdapat
