BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis data, pengujian hipotesis penelitian, dan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis data, pengujian hipotesis penelitian, dan"

Transkripsi

1 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis data, pengujian hipotesis penelitian, dan pembahasan, dapat disimpulkan ada hubungan positif yang signifikan antara persepsi tentang pola asuh demokratis dengan pilihan karir siswa kelas XI SMA Negeri 11 Yogyakarta. Semakin baik persepsi siswa tentang pola asuh demokratis orangtua, semakin baik pilihan karir siswa kelas XI SMA Negeri 11 Yogyakarta; dan sebaliknya semakin kurang baik persepsi siswa tentang pola asuh demokratis orangtua, semakin kurang baik pula pilihan karir siswa kelas XI SMA Negeri 11 Yogyakarta. B. Saran-saran Dari hasil kesimpulan di atas, maka saran-saran yang peneliti ajukan adalah sebagai berikut: 1. Bagi sekolah melakukan upaya untuk lebih membantu siswa dalam pemilihan karir ke depan melalui layanan bimbingan karir yang sistematis, terencana dan terstruktur. Ketika ada rapat dengan orang tua siswa sekolah juga sebaiknya menginformasikan kepada orang tua siswa agar orang tua siswa lebih demokratis terhadap anak-anaknya dan mendukung pemilihan karir siswa serta membantu dalam menentukan pilihan siswa. 109

2 2. Bagi Guru BK melakukan pendekatan dengan siswa. Mengoptimalkan layanan karir di sekolah dan membantu pemecahan masalah siswa dalam pemilihan karir. 3. Bagi Siswa Siswa yang masih mengalami kebingungan dalam pemilihan karir dapat melakukan bimbingan dengan guru bimbingan konseling selain itu dapat memusyawarahkan dengan orang tua. Bagi siswa yang sudah dapat menentukan pilihannya dengan mantap tetap harus berkonsultasi dengan guru bimbingan dan konseling serta orang tua agar lebih mantap lagi dengan pilihannya, sehingga lebih bisa mempersiapkan segala sesuatu yang dibutuhkan kelak baik secara psikologis maupun fisik. 4. Bagi Peneliti Selanjutnya Penelitian ini adalah langkah awal dalam memahami permasalahan pada siswa Sekolah Menengah Atas kelas XI, berkenaan dengan pemilihan karir dan persepsi siswa terhadap pola asuh orang tua. Untuk peneliti lain yang akan melakukan penelitian serupa, disarankan untuk melibatkan faktor-faktor lain seperti guru, teman sebaya, status sosial-ekonomi keluarga dan sebagainya yang diduga mempengaruhi pemilihan karir. 110

3 DAFTAR PUSTAKA Athiyatun Najah. (2007). Hubungan antara Persepsi Anak terhadap Pola Asuh Orang Tua dengan Motivasi Belajar. Laporan Penelitian. Universitas Negeri Surakarta. Bimo Walgito. (2003). Pengantar Psikologi Umum. Yogyakarta: Andi.. (2006). Psikologi Remaja. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Casmini. (2007). Emotional Parenting. Yogyakarta: Pilar Media. Dewa K. Sukardi. (1993). Psikologi Pemilihan Karir. Jakarta: Rineka Cipta.. (1994). Bimbingan Karir di Sekolah-sekolah. Jakarta: Ghalia Indonesia. Desmita. (2005). Psikologi Perkembangan.Bandung: Rosda Dirjen Dikti. (1993). Akta Mengajar V Administrasi Pendidikan. Jakarta. Hurlock, Elizabeth B. (2007). Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan edisi kelima. (alih Bahasa: Dra. Istiwidayanti & Drs. Soedjarwo). Jakarta: PT Erlangga. Jalaludin Rakhmat. (1999). Psikologi Komunikasi. Bandung: PT Rosdakarya. Marcia, J.E., Waterman, A.S., Matteson, D.R., Archer, S.L., Olforsky, J.L. (1993). Ego Identity A Handbook for Psychosocial Research. New York : Springer- Verlag. Masri Singarimbun & Sofyan Efendi. (1987). Metode Penelitian Survay. Jakarta: LP3ES. Miftah Thoha. (2007). Perilaku Organisasi Konsep Dasar dan Aplikasinya. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Mohammad Ali & Mohammad Ansori. (2006). Psikologi Remaja Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT Bumi Aksara. Munandir. (1996). Program Bimbingan Karir di Sekolah. DEPDIKBUD DIRJEN Pendidikan Tinggi Proyek Pendidikan Tenaga Akademik. 111

4 Munawir Yusuf. (Tanpa Tahun). Pendidikan Tunanetra Dewasa dan Pembinaan Karir. DEPDIKBUD DIRJEN Pendidikan Tinggi Proyek Pendidikan Tenaga Akademik. Neukrug, Edward S. & Odl Domino University. (2007). The Word of the Counselor: An Introduction to the Counseling Profesor 3rd Edition. Brooks/Cole. Pandji Anoraga. (1992). Psikologi Kerja. Jakarta: PT Rineka Cipta. Pudji Hartuti. (2002). Hubungan Antara Kesan Anak Tentang Pola Asuh Orang Tua Sikap Sosial Minat Karir dan Pilihan Karier Pengujian Teori Roe Dalam Konteks Sosial Kultur Indonesia. Jurnal Kependidikan FKIP Universitas Bengkulu. ( Nomor 8 tahun 2002). Hlm Ruslan A. Gani. (1996). Bimbingan Karir. Bandung: ANGKASA Anggota IKAPI. Saifudin Azwar. (2007). Sikap manusia: teori dan pengukurannya. Yogyakarta: PustakaPelajar. Sampson, J. P., Jr., Peterson, G. W., Lenz, J. G., & Reardon, R. C. (1992). The Career Development Quarterly ( Nomor ) Hlm. 70. Hak sipta the National Career Development Association. Santrock, J. W. (2002). Perkembangan Masa Hidup. Jakarta : Erlangga. (2003). Adolescence: Perkembangan Remaja. (Alih bahasa: Shinto B. Adelar & Sherly Saragih). Jakarta: Erlangga.. (2007). Perkembangan Anak. Jakarta : Penerbit Erlangga. Sarlito W. Sarwono. (2006). Psikologi Remaja. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Saverin, Wener J. & Tankard, James W.( 2007). Teori Komunikasi: Sejarah Metode Terapan di dalam Media Massa edisi ke 5. (alih Bahasa : Sugeng Haryanto). Jakarta:Kencana. Sawitri Supardi Sadarjoen. (2005). Pernak Pernik Hubungan Orang Tua-Remaja Anak Bertingkah Orang Tua Mengekang. Jakarta: PT Kompas Media Nusantara. 112

5 Siti Jamilah (2005). Hambatan Hambatan yang Mempengaruhi Ketepatan Pemilihan Karier Siswa Kelas 11 di SMA Negeri Kramat Kabupaten Tegal Tahun Pelajaran 2004/2005. Laporan penelitian. Universitas Negeri Semarang. Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta. Suharsimi Arikunto. (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rev. ed. V. Jakarta: Rineka Cipta.. (2003). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik Edisi Revisi Jakarta: Rineka Cipta. Sutrisno Hadi. (1983). Analisis Regresi. Cetakan I. Yogyakarta: Yayasan Penerbitan Fakultas Psikologi Universitas Gajah Mada.. (1995). Analisis Regresi. Yogyakarta: Andi. (2004). Statistik Jilid II. Yogyakarta: Andi Syamsu Yusuf LN. ( 2006). Psikologi Perkembangan Anak & Remaja. Bandung : PT Rosda Karya. Winkel, W.S. & M.M. Sri Hastuti. (2004). Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. rev. ed. Yogyakarta: Media Abadi. Wiwit Wahyuning., Jash., & Metta Rachmadian (2003). Mengkomunikasikan Moral Kepada Anak. Jakarta: PT Elex Media Komputido Kelompok Gramedia. Zahara Idris Lisda Jamal. (1992). Pengantar Pendidikan. Jakarta: Gramedia Widia Sarana. 113

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. ahli (expert judgment), inventori dinyatakan layak digunakan dan dapat diuji

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. ahli (expert judgment), inventori dinyatakan layak digunakan dan dapat diuji BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian pengembangan inventori kesiapan kerja siswa SMK jurusan animasi dapat ditarik kesimpulan yaitu menghasilkan instrumen dalam bentuk
