SPESIFIKASI KEBUTUHAN SISTEM SISTEM INFORMASI TOKO KELONTONG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SPESIFIKASI KEBUTUHAN SISTEM SISTEM INFORMASI TOKO KELONTONG"

Transkripsi

1 SPESIFIKASI KEBUTUHAN SISTEM SISTEM INFORMASI TOKO KELONTONG Disusun Oleh: 1. Egi Septiyanto Galih Pradana A Lusi Annisa L Puji Lestari SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI TELEMATIKA TELKOM PURWOKERTO 2015

2 DAFTAR ISI 1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Identifikasi 1.2 Tinjauan Umum Sistem Deskripsi Sistem Kegunaan Sistem Pemakai Sistem 1.3 Ikhtisar Dukumen 2. BAB II DOKUMEN-DOKUMEN RUJUKAN 3. BAB III KEBUTUHAN SISTEM 3.1 Lingkungan Operasional Sistem Perangkat Keras Perangkat Lunak Komunikasi Data 3.2 Kebutuhan Fungsional Sistem Selang Waktu Pemesanan Keterurutan Sistem Informasi Kelontong Keterututan Admin Keterututan User Prioritas Sistem Informasi Toko Kelontong Fungsi Login Fungsi User Fungsi Submit Kapasitas Sistem Informasi Toko Kelontong Keakuratan Keakuratan pengiriman barang Keakuratan pembayaran 3.3 Kebutuhan Informasi 3.4 Kebutuhan Data Internal Sistem 3.5 Kebutuhan Antarmuka Eksternal Sistem

3 3.6 Kebutuhan Antarmuka Internal Sistem 3.7 Kebutuhan Lain Kebutuhan Unjuk Kerja Kebutuhan Keamanan 3.8 Batasan Perancangan dan Implementasi

4 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Identifikasi Toko Kelontong merupakan tempat transaksi jual beli barang-barang kebutuhan rumah tangga seperti sembako, peralatan rumah, makanan ringan, peralatan plastik ( gayung, gelas, piring, dll). Popularitas toko kelontong khususnya di Indonesia sangatlah pesat. Hampir di setiap kota terdapat satu toko kelontong yang besar dan menjadi pusat. Sedangkan untuk toko kelontong yang kecil-kecilan kebanyakan berada di daerah yang agak pinggiran. Toko kelontong banyak diminati oleh masyarakat karena barang yang dijual di sana relatif murah dan terjangkau untuk kalangan masyarakat. Walaupun harga barang yang di tawarkan di toko kelontong relatif murah tapi soal kualitas tidak perlu diragukan karena tidak kalah dengan barang yang di jual di supermarket. Sistem Informasi Toko Kelontong ini di ciptakan untuk menyebarkan toko kelontong agar dapat dinikmati oleh kalangan masyarakat di kawasan perkotaan. Karena pada kenyataannya di kawasan perkotaan hampir tidak dapat ditemukan kawasan toko kelontong yang menjajakan barang dengan kualitas bagus namun murah. Dengan adanya Sistem Informasi Toko Kelontong ini maka diharapkan dapat memudahkan masyarakat dalam mendapatkan barang berkualitas bagus dan harga murah secara mudah, aman, dan nyaman. 1.2 Tinjauan Umum Sistem Deskripsi Sistem Sistem Informasi toko kelontong merupakan suatu sistem informasi berbasis web yang dirancang dengan tujuan untuk keperluan pengelolaan data-data transaksi jual beli pada toko kelontong dengan penerapan teknologi komputer berbasis web, sehingga akan memudahkan pembeli atau konsumen dalam melakukan transaksi jual beli, karena proses transaksi jual beli tersebut dapat dilakukan dengan atau secara online, sistem tersebut juga dapat dikelola menjadi sebuah informasi yang bermanfaat dalam sistem pengelolaan bagi manajemen toko kelontong tersebut dalam pengambilan keputusan-keputusan Kegunaan Sistem

5 Kegunaan dengan adanya Sistem Informasi Toko Kelontong ini antara lain: Kemudahan bagi para pembeli atau konsumen memperoleh informasi tanpa harus melakukan interaksi langsung dengan datang ke took kelontong tersebut karena informasi tentang harga barang dan pemesanan dapat dilakukan dengan cara online. Kemudahan bagi atau untuk bagian karyawan dalam took kelontong tersebut karena berkurangnya interaksi secara langsung dan hanya melakukan interaksi terhadap data-data yang telah diinputkan oleh para pembeli atau konsumen. Penyimpanan data yang terstruktur dikarenakan sistem informasi took kelontong menggunakan database yang tersimpan didalam computer Pemakai Sistem Yang termasuk dalam pemakai dalam Sistem Informasi Toko Kelontong adalah a. Pembeli yang memiliki fungsi yang sama, yaitu: Memesan barang b. Admin diantaranya penjual toko kelontong yang memiliki fungsi yaitu: Merekap data yang memesan barang Menyetujui pemesanan barang c. Super admin berfungsi mengelola web Sistem Informasi Toko Kelontong yaitu Delete, update dan insert pada data barang yang dijual Delete, update dan insert pada data user/admin 1.3 Ikhtisar Dukumen Secara umum dokumen SKS ini terbagi 3 bagian utama. Bagian pertama berisi penjelasan mengenai dokumen SKS tersebut yang mencakup identifikasi dan deskripsi sistem, kegunaan sistem, pemakai sistem dan deskripsi umum tentang dokumen SKS ini. Bagian kedua berisi penjelasan dokumen-dokumen rujukan dalam pembuatan Sistem Informasi Toko Kelontong. Bagian ketiga berisi penjelasan secara lebih rinci tentang kebutuhan perangkat Sistem Informasi Toko Kelontong yang akan dikembangkan.

6 BAB II DOKUMEN-DOKUMEN RUJUKAN ( -- )

7 BAB III KEBUTUHAN SISTEM 3.1 Lingkungan Operasional Sistem Perangkat Keras Piranti perangkat keras yang digunakan dalam Sistem Informasi Toko Kelontong antara lain PC, mouse, keyboard, modem/lan card komputer dengan Sistem Operasi windows 7, memiliki web browser, RAM 1Gb, 64 bit, Prosessor dual core, Hdd 500Gb Perangkat Lunak Perangkat lunak yang dibutuhkan dalam mengoperasikan perangkat lunak Sistem Informasi Toko Kelontong adalah : 1. Nama : Windows 7 Sumber : Microsoft Sebagai Sistem Operasi komputer. 2. Nama : Mozilla Firefox Sumber : Mozilla Sebagai internet browser untuk menjalankan perangkat lunak Komunikasi Data Suatu protocol komunikasi yang digunakan dalam mengoperasikan Sistem Informasi Toko Kelontong yaitu TCP/Ip menggunakan jaringan WAN yang berisi router. 3.2 Kebutuhan Fungsional Sistem Selang Waktu Pemesanan Waktu pada saat data masuk ke database server dari webserver data yang masuk kedatabase server harus tepat waktu,tidak lama menunggu untuk mendapat konfirmasi Keterurutan Sistem Informasi Kelontong Keterututan Admin 1. Login 2. Cek form pemesanan

8 3. Menyetujui pemesanan 4. Mengirimkan data ke bagian penyimpanan barang 5. Proses pengiriman barang ke konsumen Keterututan User 1. Membuka Sistem Informasi Toko Kelontong (Website) 2. Mencari barang berdasarkan kriteria 3. Memilih barang sesuai yang diperlukan 4. Mengisi form pemesanan 5. Memilih cara pembayaran Prioritas Sistem Informasi Toko Kelontong Fungsi Login Fungsi User Fungsi Submit Kapasitas Sistem Informasi Toko Kelontong Sistem ini bersifat update dan akan diperbaharui pada setiap waktunya. Oleh sebab itu tidak memiliki batasan kapasitas dalam hal pemesanan barang Keakuratan Keakuratan pengiriman barang Sesuai dengan alamat yang dituliskan oleh user Keakuratan pembayaran Sesuai nomor rekening yang ditentukan oleh admin 3.9 Kebutuhan Informasi Informasi-informasi yang dibutuhkan demi menunjang keberhasilan sebuah sistem informasi toko kelontong, terdapat diagram activity seperti dibawah ini:

9 3.10 Kebutuhan Data Internal Sistem Demi menunjang kebutuhan informasi yang telah ada,maka dibutuhkan juga data internal sistem yakni webserver yang akan terhubung ke database. Tabel Pemesanan Barang Nama Tipe Panjang Nama Varchar 30 Alamat Varchar 50 No.Telepon Int 20 Barang yang dipesan Varchar 30 Jumlah barang yang dipesan Varchar 50 Total Pembayaran Int Kebutuhan Antarmuka Eksternal Sistem Pengguna berinteraksi dengan antarmuka yang ditampilkan dalam bentuk halaman web. Sistem informasi toko kelontong ini menggunakan antar muka berbasis web. Sistem ini berjalan diatas perangkat keras, memori dan hardisk dengan terhubung jaringan komputer sehingga pembeli/user dapat memesan barang dalam jarak jauh maupun mendapat layanan pesan antar sesuai dengan alamat yang telah dimasukkan saat pengisian form pemesanan.

10 3.12 Kebutuhan Antarmuka Internal Sistem Kebutuhan yang menghubungkan komponen-komponen yang ada dalan sistem. Apache(webserver) menggunakan database mysql antara keduanya ada interpretasi bahasa yaitu php,html(koneksi php) Kebutuhan Lain Kebutuhan Unjuk Kerja Kecepatan operasi, kapasitas, katersediaan, kemampuan back up dan pemulihannya serta atau frekuensi Kebutuhan Keamanan Keamanan dalam sistem kami buat cukup aman karena untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan Batasan Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Toko Kelontong berbasis web, sistem ini dapat dipergunakan jika terhubung dengan internet dan sistem ini menggunakan jaringan WAN yaitu wide area network yang mencakup wilayah hingga satu negara.

LAPORAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK dan BASIS DATA

LAPORAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK dan BASIS DATA LAPORAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK dan BASIS DATA Sistem Kepegawaian St3 telkom Disusun Oleh : Nathasa shinta Lusi Annisa L Maftuh Arief sasono Rifvaldi Annisa Sabrina PRODI TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI
