BAB 4 PROGRAM PENGEMBANGAN SANITASI SAAT INI DAN YANG DIRENCANAKAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 PROGRAM PENGEMBANGAN SANITASI SAAT INI DAN YANG DIRENCANAKAN"

Transkripsi

1 BAB 4 PROGRAM PENGEMBANGAN SANITASI SAAT INI DAN YANG DIRENCANAKAN Sebagaimana tertuang dalam Undang Undang Nomor 25 Tahun 2005, bahawa Strategi adalah Langkah langkah yang berisikan program program indikatif untuk mewujudkan Visi dan Misi. Selanjutnya Program dimaksud adalah Instrumen kebijakan yang berisi satu atau lebih kegiatan dilaksanakan oleh Instansi Pemerintah Daerah untuk mencapai sasaran dan tujuan serta memperoleh Alokasi Anggaran dan kegiatan masyarakat yang dikoordinasikan oleh Instansi Pemerintah. Strategi atau Cara untuk mencapai sasaran merupakan faktor terpenting dalam proses perencanaan, karena strategi telah menetapkan cara untuk merealisasikan sasaran yang telah ditetapkan. Cara tersebut merupakan suatu rencana yang menyeluruh dan terpadu mengenai upaya upaya dalam rangka mencapai sasaran untuk mewujudkan Visi dan Misi yang meliputi Penetapan Kebijakan, Program Operasional dan Indikasi atau aktivitas dengan memperhatikan ketersediaan sumberdaya dan keadaan lingkungan yang dihadapi. Kebijakan adalah merupakan kumpulan keputusan yang menentukan secara teliti tentang bagaimana Strategi akan dilaksanakan, atau dengan kata lain Kebijakan merupakan Pedoman Pelaksanaan Tindakan atau tertentu. Kebijakan juga merupakan keputusan yang mengatur suatu mekanisme tindakan lanjutan untuk pelaksanaan pencapaian tujuan. Berdasarkan makna Kebijakan tersebut maka arahan kebijakan Pembangunan Daerah Kabupaten Landak dalam rangka Pencapaian Tujuan dan Sasaran Pembangunan khususnya Bidang Sanitasi adalah sebagai berikut : 4.1 Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dan Promosi Higiene Pencemaran tinja/kotoran manusia (feces) adalah sumber utama dari virus, bakteri dan patogen lain penyebab diare. Jalur pencemaran yang diketahui sehingga cemaran dapat sampai ke mulut manusia termasuk balita adalah melalui 4F (Wagner & Lanoix, 1958) yakni fluids (air), fields (tanah), flies (lalat),dan fingers (jari/tangan). Jalur ini memperlihatkan bahwa salah satu upaya prevensi cemaran yang sangat efektif dan efisien adalah perilaku manusia yang memblok jalur fingers. Ini bisa dilakukan dengan mempraktekkan cuci tangan pakai sabun di waktu-waktu yang tepat. Dalam meta-studinya, Curtis & Cairncross (2003) menemukan bahwa praktek cuci tangan dengan sabun dapat menurunkan risiko insiden diare sebanyak 42-47%. Bila dikonversikan, langkah sederhana ini dapat menyelamatkan sekitar 1 juta anak-anak di dunia. Halaman 1 Bab IV

2 Untuk konteks Balita, waktu-waktu untuk cuci tangan pakai sabun yang perlu dilakukan Si Ibu/ Pengasuhnya untuk mengurangi risiko terkena penyakit-penyakit yang berhubungan dengan diare terdiri dari 5 (lima) waktu penting yakni : 1) setelah buang air besar (BAB) 2) setelah menceboki pantat anak, 3) sebelum menyiapkan masakan, 4) sebelum makan, 5) setelah memegang hewan. Sebagian waktu penting itu sebetulnya ditujukan bagi ibu-ibu rumah tangga secara umum semisal : waktu sesudah buang air besar, sebelum menyiapkan makanan, dan sebelum menyantap makanan. Sementara, waktu yang lebih khusus ditujukan bagi ibu atau pengasuh anak balita adalah sesudah menceboki pantat anak, dan sebelum menyuapi makan anak. Program dan Prilaku Hidup Bersih dan Sehat yang direncanakan pada tahun 2014 dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut : Tabel 4.1: Rencana Program dan Promosi Higiene dan Sanitasi Tahun 2014 Rencana Program dan Promosi Higiene dan Sanitasi Tahun 2014 No Nama Program / Satuan Volu me Indikasi Biaya (Rp) Pendanaan / Pembiayaan SKPD Penanggung Jawab Dokumen Perencanaan 1 Penyelengaraan Penyehatan Lingkungan. Paket ,- APBD Dinkes Renja DinKes. 2 Pengembangan Media Promosi dan Informasi Sadar Hidup Sehat. Paket ,- APBD Dinkes Renja Dinkes. 3 Pengembangan UKS dan Penyelenggaraan Lomba Sekolah Sehat. Paket ,- APBD Diknas Renja Diknas. Halaman 2 Bab IV

3 4 Pengawasan Kualitas Air. Paket ,- APBD BLH Renja BLH. 5 Lomba Desa Sehat. Paket ,- APBD BPMPD Renja BPMPD. 6 Pengawasan TPS / TPA. Paket ,- APBD Renja. 7 8 Pembinaan Klinik Sanitasi. Monitoring, Evaluasi & Pelaporan. Paket ,- APBD Dinkes Renja Dinkes. Paket ,- APBD Dinkes, Diknas,, BLH Renja SKPD : Dinas Kesehatan, BPMPD, Diknas, BLH & KKP Kabupaten Landak Sedangkan Program dan Pengelolaan Prilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) yang sedang dilaksanakan pada Tahun 2013 dapat dilihat pada Tabel 4.2 sebagai berikut: Tabel 4.2 : Promosi Higiene dan Sanitasi yang sedang berjalan Promos Higiene dan Sanitasi Tahun 2013 NO NAMA PROGRAM / SATUAN VOLUME BIAYA (RP) SUMBER DANA LOKASI PELAKSANA 1. Program Pengembangan Lingkungan Sehat / Pengkajian ( termasuk Study EHRA ) Paket ,- APBD 11 Kecamatan Yang ada di Kabupaten Landak Dinkes 2. Pengawasan Kualitas Air Minum Paket APBD 13 Kecamatan Yang ada di Kabupaten Landak Dinkes Halaman 3 Bab IV

4 3. Pemicuan CLTS Paket APBD 10 Kecamatan Dinkes 4. Pembinaan Usaha Kesehatan Sekolah Paket APBD 15 Sekolah Dasar (SD) Diskes 5. Pengembangan Media Promosi dan Informasi Sadar Hidup Sehat Paket APBD Ngabang Dinkes 6. Pelatihan Kader Kesehatan Lingkungan Tingkat Desa Paket APBD 10 Kecamatan Dinkes 7. Pelatihan Kelompok Pemanfaatan Sarana Sanitasi Orang APBD 10 Desa Dinkes : Dinas Kesehatan Kabupaten Landak 4.2 Peningkatan Pengelolaan Air Limbah Domestik Program dan Pengelolaan Air Limbah Domestik yang direncanaan untuk Tahun 2014, yaitu : Pembangunan MCK++. Halaman 4 Bab IV

5 Tabel 4.3 : Rencana Program dan Pengelolaan Air Limbah Domestik Tahun 2014 Rencana Program dan Pengelolaan Air Limbah Domestik Tahun 2014 No Nama Progam / Satuan Volume Indikasi Biaya (Rp) Pendanaan / Pembiayaan SKPD Penanggung Jawab Dokumen Perencanaan 1 Pembangunan MCK ++ : Dinas PU & Perumahan Kabupaten Landak Unit DAK + DAU Dinas PU & Perumahan Kab. Landak APBD Kabupaten Sedangkan Program dan Pengelolaan Air Limbah Domestik yang sedang dilaksanakan pada Tahun 2013 dapat dilihat pada Tabel 4.4 sebagai berikut : Tabel 4.4 : Pengelolaan Air Limbah Domestik pada Tahun 2013 Pengelolaan Air Limbah Domestik Tahun 2013 No Nama Program / Satuan Volume Biaya (Rp) Dana Lokasi Pelaksana 1 Pembangunan MCK + 1 Unit APBD (DAK + DAU) Desa Menjalin Kec. Menjalin KSM 2 Pembangunan MCK +.1 unit APBD (DAK + DAU) Desa Bebatung Kec. Mandor KSM 3 Pembangunan MCK +.1 unit APBD (DAK + DAU) Desa Karangan Kec. Mempawah Hulu KSM 4 Pembangunan MCK 1 Unit APBD (DAK + DAU) Desa Semade Kec. Banyuke Hulu KSM : Dinas PU & Perumahan dan Dinkes Kabupaten Landak Halaman 5 Bab IV

6 4.3. Peningkatan Pengelolaan Persampahan Peningkatan Pengelolaan Persampahan diperlukan guna mengatasi timbulan sampah yang semakin banyak. Peningkatan Pelayanan ini mencakup : Pembangunan Fisik Sarana dan Prasarana dalam Mengelola Sampah serta Pemberdayaan Masyarakat sejak Perencanaan sampai dengan Pemeliharaan. Program dan Pengelolaan Persampahan yang direncanakan pada Tahun 2014 dapat dilihat pada Tabel 4.5 berikut ini : Tabel 4.5 : Rencana Program dan Pengelolaan Persampahan Tahun 2014 Rencana Program dan Pengelolaan Persampahan Tahun 2014 No Nama Progam / Satuan Volume Indikasi Biaya (Rp) Pendanaan / Pembiayaan SKPD Penanggung Jawab Dokumen Perencanaan 1 Operation & Maintenance Persampahan Paket APBD Renstra. 2 Pengelolaan TPA ( Tanah Urug ) Paket APBD Renstra. 3 Pengadaan Bulldozer, Excavator, Dump Truck/Arm Roll, Gerobak Paket APBD + APBN Renstra. 4 Pemeliharaan Drainase / Saluran Paket APBD + APBN Renstra. : Kabupaten Landak Sedangkan Program dan Pengelolaan Persampahan yang sedang dilaksanakan pada Tahun 2013 dapat dilihat pada Tabel 4.6 sebagai berikut : Halaman 6 Bab IV

7 Tabel 4.6 : Pengelolaan Persampahan yang sedang berjalan Pengelolaan Persampahan Tahun 2013 NO NAMA PROGRAM / SATUAN VOLUME BIAYA (RP) SUMBER DANA LOKASI INSTITUSI PELAKSANA 1 Operation & Maintenance Persampahan Paket APBD TPS & TPA 2 Pengelolaan TPA Paket APBD TPA 3 Pemeliharaan Drainase / Saluran Ruas Jalan APBD 5 Kecamatan 4 Normalisasi Drainase / Saluran Ruas Jalan APBD 8 Kecamatan : Kabupaten Landak 4.4 Peningkatan Pengelolaan Drainase Lingkungan Penanganan Drainase perlu memperhatikan fungsi Drainase Perkotaan sebagai prasarana kota yang dilandaskan pada konsep drainase yang berwawasan lingkungan. Berlainan dengan paradigma lama yang prinsipnya mengalirkan limpasan air hujan ke badan air penerima secepatnya, prinsip yang sekarang adalah agar air hujan yang jatuh ditahan dulu agar lebih banyak yang meresap ke dalam tanah melalui bangunan resapan buatan/alamiah seperti Kolam Tandon, Waduk Lapangan, Sumur-Sumur Resapan, Penataan Lansekap dan lain-lain. Halaman 7 Bab IV

8 Hal tersebut bertujuan memotong puncak banjir yang terjadi sehingga dimensi saluran lebih ekonomis, dapat juga membantu menambah sumber-sumber air baku. Penanganan drainase juga harus memakai pendekatan sistem, tidak secara parsial, parameter-parameter teknis ditentukan faktor alam setempat. Berdasarkan Issu Permasalahan Strategis di Bidang Drainase, maka dirumuskan suatu sasaran kebijakan nasional sebagai arahan mendasar dari kondisi yang akan dicapai dan diwujudkan dalam pengembangan Bidang Drainase di masa yang akan datang. Sasaran Kebijakan Pengembangan Drainase adalah sebagai berikut ini : 1. Terlaksananya pengembangan sistem drainse yang terdesentralisasi, efisien, efektif dan terpadu. 2. Terciptanya pola pembangunan drainase yang berkelanjutan melalui kewajiban konservasi air dan pembangunan yang berwawasan lingkungan. 3. Terwujudnya upaya pengentasan kemiskinan perkotaan yang efektif dan ekonomis melalui minimalisasi resiko biaya sosial dan ekonomi serta biaya kesehatan akibat genangan dan bencana banjir. 4. Terciptanya peningkatan koordinasi antara Kabupaten/Kota dalam penanganan sistem drainase. Berdasarkan permasalahan Drainase di Kabupaten Landak serta sasaran kebijakan yang ingin dicapai maka diperlukan beberapa usulan proyek untuk mengatasi permasalahan drainase secara keseluruhan di Kabupaten Landak. Proyek untuk mengatasi masalah drainase tersebut berdasarkan Rencana Induk Pembangunan Investasi Jangka Menengah (RPIJM) Kabupaten Landak. Dalam rangka persiapan pelaksanaan pembangunan prasarana pembangunan Kabupaten Landak secara terpadu, untuk pekerjaan fisik salah satu pendekatan program yang dilaksanakan yaitu pembenahan system drainase. Sebagaimana diketahui bersama bahwa permasalahan banjir yang ada di kawasan kota Kabupaten Landak, khususnya pada system Drainase pada saluran wilayah Kecamatan Landak di karenakan kondisi system Drainase yang belum optimal, terjadinya perubahan land use (dari kawasan pertanian menjadi kawasan industri, perdagangan dan permukiman), serta kondisi topografi yang relative rendah dan datar. Masalah banjir timbul ketika lahan dataran banjir telah berkembang menjadi kawasan budidaya seperti untuk pemukiman, perkotaan, perdagangan, industri, pertanian dan sebagainya.banjir bisa terjadi kapan saja dengan kuantitas yang merupakan fungsi dari intensitas hujan dan karakteristik Daerah Pengaliran Sungai. Halaman 8 Bab IV

9 Mengatasi masalah banjir, tidak cukup hanya dengan upaya yang bersifat struktur tapi juga perlu ditunjang dengan upaya yang bersifat non-struktur, sehingga membentuk upaya terpadu dan menyeluruh. Program dan Pengelolaan Saluran Drainase yang direncanakan pada Tahun 2014 dapat dilihat pada Tabel 4.7 berikut ini : Tabel 4.7 : Rencana Program dan Pengelolaan Drainase Lingkungan pada Tahun 2014 Rencana Program dan Pengelolaan Drainase Lingkungan Tahun 2014 No Nama Progam / Satuan Volume Indikasi Biaya (Rp) Pendanaan / Pembiayaan SKPD Penanggung Jawab Dokumen Perencanaan 1 Pembangunan Drainase Dalam Kota Ngabang Paket APBD Dinas PU dan Perumahan Renstra Dinas PU dan Perumahan Kab. Landak : Dinas PU Dan Perumahan Kabupaten Landak Berkaitan dengan permasalahan di Bidang Drainase, maka dirumuskan suatu sasaran kebijakan nasional sebagai arahan mendasar dari kondisi yang akan dicapai dan diwujudkan dalam pengembangan bidang drainase di masa yang akan datang. Program Pengelolaan Saluran Drainase Lingkungan yang sudah dan sedang dilaksanakan tahun 2013 di Kabupaten Landak antara lain dapat dilihat pada Tabel 4.8 berikut ini : Halaman 9 Bab IV

10 Tabel 4.8 : Pengelolaan Drainase Lingkungan yang sedang berjalan Pengelolaan Drainase Lingkungan Tahun 2013 No Nama Program / Satuan Volume Biaya (Rp) Dana Lokasi Pelaksana 1 Pemb. Drainase Pasar Paket DAU Pasar Sompak Kec. Sompak Kontraktor 2 Pemb. Drainase Dalam Kota Paket Bankeu Provinsi Kota Ngabang Kontraktor : Dinas PU Dan Perumahan Kabupaten Landak 4.5 Peningkatan Komponen Terkait Sanitasi Program dan untuk Peningkatan Komponen terkait Sanitasi yang ada di Kabupaten Landak yang direncanakan pada Tahun 2014 dapat dilihat pada Tabel 4.9 berikut ini : Tabel 4.9 : Rencana Program dan Pengelolaan Air Minum Tahun 2014 Rencana Program dan Komponen Terkait Sanitasi Tahun 2014 No Nama Progam / Satuan Volume Indikasi Biaya (Rp) Pendanaan / Pembiayaan SKPD Penanggung Jawab Dokumen Perencanaan 1 Sanitasi Total Berbasis Masyarakat Paket APBD Dinkes Renstra Dinkes 2 Fasilitasi Masyarakat Penyediaan Sarana Air Bersih Paket APBN Dinkes, PU Renstra Dinkes, PU 3 Fasilitasi Masyarakat Penyediaan Sarana Air Bersih Paket APBD Dinkes, PU Renstra Dinkes, PU : Dinas Kesehatan Kabupaten Landak Halaman 10 Bab IV

11 Sedangkan untuk peningkatan Komponen terkait Sanitasi yang sedang dilaksanakan pada Tahun 2013 yang ada di Kabupaten Landak dapat dilihat pada Tabel 4.10 dibawah ini : Tabel 4.10 : Pengelolaan Air Minum yang Sedang Berjalan Terkait Sanitasi Tahun 2013 NO NAMA PROGRAM / SATUAN VOLUME INDIKASI BIAYA (RP) SUMBER DANA LOKASI PELAKSANA 1 Pengawasan Jentik Berkala Paket APBD 6 Kecamatan Dinkes 2 Pertemuan STBM Paket APBD 10 Kecamatan Dinkes 3 CLTS Paket APBD 10 Desa Dinkes 4 Pelatihan Pengolahan Sampah Keluarga Paket APBD Desa Serimbu Dinkes : Dinas Kesehatan Kab. Landak Peningkatan Pengelolaan Air Bersih Institusi penanggung jawab peningkatan Pengelolaan Air Bersih di Kabupaten Landak adalah Dinas Pekerjaan Umum & Perumahan serta PDAM Landak. Adapun Rencana Program / yang akan dilaksanakan pada Tahun 2014dapat dilihat pada Tabel 4.9, sedangkan Program / yang dilaksanakan pada Tahun 2013 dapat dilihat pada Tabel ( diatas ) Halaman 11 Bab IV

12 4.5.2 Peningkatan Pengelolaan Limbah Medik Institusi Penanggung Jawab Peningkatan Pengelolaan Limbah Medis di Rumah Sakit Umum Daerah Kab. Landak adalah Pengelola RSUD kab. Landak. Adapun / Program yang dikelola Institusi ini dapat dilihat pada Tabel 4.11 untuk Rencana pada Tahun 2014 dan Tabel untuk pada Tahun 203 sebagai berikut : Tabel Rencana Program dan Limbah Medik Tahun 2014 No. Nama Progam / Satuan Volume Indikasi Biaya (Rp) Pendanaan / Pembiayaan SKPD Penanggung Jawab Dokumen Perencanaan 1 Pengolahan dan Penyediaan Air bersih M3 9 M APBD KAB. RSUD PDAM Lap. RSUD 2 Pemeriksaaan Baku Mutu Limbah Cair Liter Liter APBD KAB. RSUD - BLHPB Lap. RSUD 3 Menyelenggarakan Bimtek K3 dan Infeksi Nosokomial bagi karyawan RS dan pertugas Cleaning servive Jiwa APBD KAB. RSUD Lap. RSUD 4 Penyelidikan Epidemiologi Penyakit Berbasis Lingkungan bagi Masy. Disekitar wilayah Rumkit Jiwa APBD KAB. RSUD Lap. RSUD Halaman 1 Bab IV

13 Tabel 4.12 : Pengelolaan Limbah Medis Tahun 2013 No. Nama Progam / Satuan volume Indikasi Biaya (Rp) Pendanaan / Pembiayaan Lokasi kegiatan Pelaksana 1 Pengolahan Limbah Medis Kering Kg/hari APBD / DAK RSUD Kab. Landak Kesling RSUD 2 Pengolahan Limbah Medis Cair M APBD / DAK RSUD Kab. Landak Kesling RSUD Halaman 2 Bab IV

14 Dari Tabel-Tabel diatas dapat dilihat bahwa Program - Program Pembangunan Sanitasi yang dilaksanakan belum bisa menjangkau seluruh wilayah Kabupaten Landak yang mempunyai cakupan wilayah yang cukup luas dengan karakteristik wilayah yang berbeda-beda. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar wilayah di Kabupaten Landak merupakan area beresiko sanitasi. Untuk itu diperlukan percepatan pembangunan di Bidang Sanitasi baik fisik maupun non-fisik ( Penyadaran Masyarakat, Capacity Building ) sehingga Layanan Sanitasi yang baik bisa dengan mudah diakses oleh seluruh masyarakat di wilayah Kabupaten Landak. Pada kenyataanya, Pemerintah Kabupaten Landak belum mampu untuk melaksanakan pembangunan tersebut. Indeks Ruang Fiskal Daerah Kabupaten Landak selama 5 (lima) tahun terakhir ini masih berkategori rendah yang menunjukkan bahwa Pemerintah Kabupaten Landak masih tergantung pada Dana Transfer dari Pemerintah Pusat untuk menjalankan fungsi-fungsinya. Namun Pembangunan Sanitasi bukanlah tanggung jawab Pemerintah Daerah semata, banyak pihak yang harus terlibat agar Pembangunan tersebut berhasil. Adanya Potensi Pendanaan dari berbagai macam pihak ( Swasta / BUMN / BUMD ) antara lain berupa Dana CSR harus dapat dimanfaatkan oleh Pemerintah Kabupaten Landak untuk melakukan Pembangunan Sanitasi di Kab. Landak. Pendanaan dari Pemerintah Pusat melalui Program-Program yang dijalankan oleh Kementerian juga merupakan sumber pendanaan yang bisa diharapkan. Pendanaan dari Pemerintah Provinsi maupun Hibah dari Negara Donor ( ADB, World Bank, dll ) juga merupakan sumber yang bisa diperoleh Pemda Kabupaten. Pada akhirnya yang paling penting adalah Peran Serta Masyarakat dalam melaksanakan Pembangunan Sanitasi, karena kesadaran masyarakat untuk turut terlibat dalam Pembangunan di suatu bidang akan menjamin Keberhasilan dan keberlanjutan (sustainability) Pembangunan tersebut. Halaman 1 Bab IV

STRATEGI PERCEPATAN PEMBANGUNAN SANITASI

STRATEGI PERCEPATAN PEMBANGUNAN SANITASI BAB III STRATEGI PERCEPATAN PEMBANGUNAN SANITASI Dari hasil analisa kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman pada tiap sub-sektor sanitasi maka telah dirumuskan tentang tujuan, sasaran dan strategi. Tujuan
