TUGAS AKHIR PW Penentuan Kawasan Agroindustri Berbasis Komoditas Unggulan Sektor Pertanian Kabupaten Probolinggo

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TUGAS AKHIR PW Penentuan Kawasan Agroindustri Berbasis Komoditas Unggulan Sektor Pertanian Kabupaten Probolinggo"

Transkripsi

1 TUGAS AKHIR PW Penentuan Kawasan Agroindustri Berbasis Komoditas Unggulan Sektor Pertanian Kabupaten Probolinggo OLEH : FIRDA NURUL LAILIA L/O/G/O DOSEN PEMBIMBING : Dr. Ir. EKO BUDI SANTOSO, Lic. Rer. Reg

2

3 Latar belakang Kabupaten Probolinggo mempunyai potensi utama di sektor pertanian yang menyumbang cukup besar dalam PDRB, yaitu sebesar 36,03 % (KDA, 2012) dan menjadi sektor unggulan di Kabupaten Probolinggo Potensi belum dimanfaatkan secara optimal Perkembangan sektor pertanian belum mampu menghasilkan nilai tambah bagi Kabupaten Probolinggo Kondisi SDM yang memiliki tingkat pengangguran masih relatif tinggi sebesar 3,30% Adanya arahan pengembangan kawasan untuk kegiatan industri pengolahan pertanian (agroindustri)

4 Rumusan Masalah Sektor pertanian terlihat sangat jelas bisa memberikan kontribusi terhadap PDRB Kabupaten Probolinggo. Namun, pengelolaan sumberdaya yang dimiliki tersebut belum dioptimalkan dengan baik, sehingga menyebabkan hasil pertaniannya tidak memiliki produk olahan yang memiliki nilai tambah. Selain itu, dilihat dari sumberdaya manusia yang ada yaitu masih banyaknya jumlah penduduk dalam kategori miskin, tingkat kesejahteraan masyarakat yang masih rendah dan tingkat pengangguran yang relatif cukup tinggi. Adanya arahan pengembangan kawasan untuk kegiatan industri pengolahan hasil pertanian (agroindustri) (RTRW ) Faktor apa yang prioritas dalam menentukan kawasan agroindustri berbasis komoditas unggulan sektor pertanian di Kabupaten Probolinggo?

5 Tujuan dan Sasaran Menganalisa komoditas unggulan sektor pertanian di Kabupaten Probolinggo Menentukan Faktor- Faktor penentu kawasan agroindustri Menentukan Kawasan Agroindustri Berdasarkan Komoditas Unggulan Menentukan kawasan agroindustri berbasis komoditas unggulan sektor pertanian di Kabupaten Probolinggo

6

7 Tinjauan Pustaka

8

9 Metode Penelitian

10 Metode Pengambilan Sampel Responden untuk Penentuan Stakeholder

11 METODE ANALISIS DATA Analisis Penentuan Komoditas Unggulan Analisis LQ: untuk mengukur konsentrasi relatif atau derajat subsektor pertanian di suatu daerah dalam hal ini adalah setiap kecamatan terhadap sumbangan di Kab.Probolinggo Analisis Shift-Share: untuk menganalisis perubahan berbagai indikator kegiatan ekonomi seperti produksi dan kesempatan kerja pada dua titik waktu di suatu wilayah serta mengetahui tingkat daya saing masing masing wilayah terkait komoditas pertanian unggulan maka perlu melihat dengan kemajuan produksi masing masing kecamatan di Kab. Probolinggo. Analisis Penentuan Faktor-Faktor Prioritas Penentu Kawasan Agroindustri Analisis AHP: metode ini digunakan untuk mengetahui prioritas faktor-faktor penentu kawasan agroindustri, yaitu dengan menggunakan teknik perbandingan berpasangan kemudian diolah sehingga diperoleh bobot masing-masing faktor dan variabel-variabel pembentuk faktor tersebut. Analisis Penentuan Kawasan Agroindustri Analisis penilaian variabel: untuk mengetahui wilayah yang menjadi prioritas sebagai kawasan agroindustri berdasarkan penilaian-penilaian dari variabel-variabel yang digunakan

12 Gambar. Struktur Hierarki Penentuan Kawasan Agroindustri

13 Metode Analisis Data No. Sasaran Tahapan Analisis Input Data Alat Analisis Output Menganalisa Menganalisis Data nilai produksi Analisis LQ, dan SSA -Komoditas unggulan Komoditas Unggulan komoditas basis, (rupiah) komoditas 1. Sektor Pertanian di Kabupaten berdaya pertumbuhan saing, cepat, sektor pertanian di setiap kecamatan tahun Probolinggo dan pertumbuhan yang 2012 progresif Menganalisa faktor- Menganalisis faktor- Variabel-variabel yang Analisis AHP Teridentifikasi faktor-faktor faktor penentu faktor prioritas dalam diperoleh dari sintesa yang prioritas dalam 2. kawasan agroindustri menentukan kawasan kajian pustaka terkait penentuan kawasan agroindustri penentuan kawasan agroindustri agroindustri Menentukan kawasan Menentukan kawasan Nilai bobot dari hasil Analisis Penilaian Terlihat kecamatan- agroindustri agroindustri yang AHP beserta data Variabel kecamatan mana yang 3. berdasarkan komoditas unggulan sesuai dengan faktorfaktor yang telah kuantitatif tiap variabel paling potensial untuk kawasan agroindustri sektor pertanian ditentukan berdasarkan komoditas unggulan sektor pertanian

14

15 ASPEK GEOGRAFIS DAN ADMINISTRATIF Kabupaten Probolinggo berada pada posisi Lintang Selatan (LS) dan Bujur Timur (BT). Secara geografis, terletak di lereng gunung-gunung yang membujur dari Barat ke Timur, yakni Pegunungan Tengger, Gunung Lamongan dan Gunung Argopuro. Letak geografis daerah berbatasan dengan : Utara : Selat Madura Timur : Kabupaten Situbondo dan Kabupaten Bondowoso Barat : Kabupaten Pasuruan Selatan : Kabupaten Lumajang, Kabupaten Malang dan Kabupaten Jember Sedangkan di sebelah Utara bagian tengah terdapat Daerah Otonom yaitu Kota Probolinggo dengan 3 (tiga) Kecamatan. Sumber: Kabupaten Probolinggo dalam Angka

16 PETA 1.1 ADMINISTRASI WILAYAH KABUPATEN PROBOLINGGO

17 No. Tabel. Luas Lahan Menurut Penggunaannya Peruntukkan Luas ( Ha) Persen (%) 1. Hutan ,68 32,89 2 Tegal ,96 31,13 3 Sawah ,70 4 Permukiman ,04 7,60 5 Perkebunan 1, ,30 swasta/rakyat 6 Kebun campur 1.186,57 0,69 7 Industri 866,56 0,51 8. Hutan Rakyat 625,32 0,37 9. Tambak 1.320,06 0, Lain-Lain 1.045,36 0,66 Jumlah , Berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Probolinggo Tahun , rencana peruntukkan untuk kawasan industri dibagi menjadi tiga, yaitu berupa Kawasan Industri Estate, Sentra Industri Kecil, dan Kawasan yang dikembangkan sebagai Zona Industri Berkembang. Tabel. Luas Lahan Peruntukkan Kawasan Industri dan Sentra-Sentra Industri Kecil Sumber: Kabupaten Probolinggo dalam Angka, 2013 Sumber: Peta Rencana Pola Ruang RTRW Kabupaten Probolinggo

18 Jumlah penduduk yang bekerja sesuai dengan mata pencahariannya masing-masing dengan ketentuan diatas 15 tahun yang terbesar adalah bermata pencaharian di bidang pertanian yaitu sebesar orang, Sedangkan terendah yaitu bermata pencaharian jasa sebesar orang. Jumlah Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian j i w a 50,000 45,000 40,000 35,000 30,000 25,000 20,000 15,000 10,000 5,000 0 Sukapura Sumber Kuripan Bantaran Leces Tegal Siwalan Banyuanyar Tiris Krucil Gading Pakuniran Kotaanyar Paiton Besuk Kraksaan Krejengan Pajarakan Maron Gending Dringu Wonomerto Lumbang Tongas Sumberasih PERTANIAN

19 Jumlah Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian j i w a 3,000 2,500 2,000 1,500 1, Sukapura Sumber Kuripan Bantaran Leces Tegal Siwalan Banyuanyar Tiris Krucil Gading Pakuniran Kotaanyar Paiton Besuk Kraksaan Krejengan Pajarakan Maron Gending Dringu Wonomerto Lumbang Tongas Sumberasih INDUSTRI Jumlah Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian 6,000 5,000 4,000 3,000 2,000 PERDAGANGAN 1,000 0 Sukapura Sumber Kuripan Bantaran Leces Tegal Siwalan Banyuanyar Tiris Krucil Gading Pakuniran Kotaanyar Paiton Besuk Kraksaan Krejengan Pajarakan Maron Gending Dringu Wonomerto Lumbang Tongas Sumberasih

20 j i w a 2,000 1,800 1,600 1,400 1,200 1, Jumlah Penduduk Menurut Mata Pencaharian Sukapura Sumber Kuripan Bantaran Leces Tegal Siwalan Banyuanyar Tiris Krucil Gading Pakuniran Kotaanyar Paiton Besuk Kraksaan Krejengan Pajarakan Maron Gending Dringu Wonomerto Lumbang Tongas Sumberasih JASA Jumlah Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian 35,000 30,000 j i w a 25,000 20,000 15,000 10,000 LAINNYA 5,000 0 Sukapura Sumber Kuripan Bantaran Leces Tegal Banyuanyar Tiris Krucil Gading Pakuniran Kotaanyar Paiton Besuk Kraksaan Krejengan Pajarakan Maron Gending Dringu Wonomerto Lumbang Tongas Sumberasih

21 Struktur jaringan jalan di Kabupaten Probolinggo diklasifikasikan menjadi tiga, yaitu: 1.Jalan Negara, berfungsi sebagai jalan arteri primer yang menghubungkan Surabaya-Probolinggo dan Probolinggo-Banyuwangi 2.Jalan Propinsi, berfungsi sebagai jalan arteri primer yang menghubungkan Probolinggo- Lumajang dan sebagai jalan kolektor primer yang menghubungkan Probolinggo-Sukapura 3.Jalan Kabupaten, berfungsi sebagai jalan lokal primer yang menghubungkan antar ibukota kecamatan. Panjang Jalan Menurut Jenis Permukaan dan Kondisi Permukaan Kabupaten Probolinggo Tahun 2012 No. Keadaan Jalan Jalan Negara Jalan Propinsi Jalan Kabupaten Jenis Permukaan a. Aspal 68,054 37,61 768,036 1 b. Kerikil - - 7,379 c. Tanah ,404 d. Tidak dirinci Jumlah 68,054 37,61 785,819 Kondisi Jalan a. Baik 20,37 5, ,439 2 b. Sedang 36,484 27, ,9 c. Rusak 11,2 4,5 51,747 d. Rusak berat ,733 Jumlah 68,054 37,61 785,819 No. Jenis Pelanggan Jumlah Pelanggan Volume (m3) 1 Sosial Rumah Tangga Instansi Pemerintah Niaga Industri Kecil Industri Besar Khusus Tangkian Jumlah No. Golongan Pelanggan Pemakaian (kwh) 1. Sosial Rumah Usaha,Multiguna dan Hotel Industri Perkantoran Jalan Jumlah

22 Jumlah Fasilitas Pasar Menurut Kecamatan di Kabupaten Probolinggo Tahun 2012 No. Kecamatan Jumlah 1. Sukapura 1 2. Sumber 1 3. Kuripan - 4. Bantaran 1 5. Leces 1 6. Tegal 1 Siwalan 7. Banyuanyar 3 8. Tiris 1 9. Krucil Gading Pakuniran Kotaanyar Paiton Besuk Kraksaan Krejengan Pajarakan Maron Gending Dringu Wonomerto Lumbang Tongas 3 Jumlah Industri Kecil Menengah Menurut Kecamatan di Kabupaten Probolinggo Tahun 2012

23 Pertumbuhan (%) Sektor PERTANIAN 4,60 4,79 3,21 2,22 2,50 Tanaman Bahan Pangan 4,57 4,86 2,01 1,46 1,58 Tanaman Perkebunan 3,69 3,76 3,96 2,58 3,73 Peternakan 5,07 5,19 5,49 3,14 3,45 Kehutanan 2,65 2,77 2,86 2,28 2,62 Perikanan 5,23 5,56 6,03 4,39 4,44 Pertumbuhan sektor pertanian di Kabupaten Probolinggo naik lebih cepat dari tahun 2008 ke tahun 2009 menjadi 4,79 %, kemudian pada tahun berturut-turut turun menjadi 3,21 %, 2,22 % dan 2,50 %. Kontribusi SubSektor Pertanian dalam PDRB Kabupaten Probolinggo Tahun 2012 Sumber: Kabupaten Probolinggo dalam Angka, 2013

24

25 Hasil Analisa LQ

26

27

28

29

30 ANALISA SHIFT-SHARE (PERTUMBUHAN PROPORSIONAL)

31

32

33

34

35 ANALISA SHIFT-SHARE (PERTUMBUHAN PANGSA WILAYAH)

36

37

38

39 ANALISA SHIFT-SHARE (PERTUMBUHAN PROGRESIF)

40

41

42

43 KOMODITAS UNGGULAN

44

45

46

47

48 Komoditas unggulan yang terpilih di masing-masing kecamatan di Kabupaten Probolinggo Industri Pengolahan yang telah ada di Kabupaten Probolinggo Kebijakan pemerintah terkait pengembangan agroindustri di Kabupaten Probolinggo Hasil Kompilasi Sub Sektor Tanaman Pangan dan Hortikultura, Sub Sektor Peternakan dan Sub Sektor Perikanan

49 Hasil AHP Faktor Penentu Sub Sektor Tanaman Pangan dan Hortikultura 11,6 % 12,2 % 14 % 15,5 % 16,6 % 30 % Ketersediaan Lahan Kelembagaan Keberadaan Pasar Ketersediaan Tenaga Kerja Infrastruktur dan Aksesibilitas Ketersediaan Bahan Baku Dengan nilai inkonsistensi 0.02 dimana < 0.1 maka keenam faktor tersebut dianggap valid dan dapat digunakan dalam penentuan kawasan agroindustri di Kabupaten Probolinggo

50 Hasil AHP Faktor Penentu Sub Sektor Peternakan 11,2 % 12,4 % 13,6 % 16,5 % 17,4 % 29 % Keberadaan Pasar Kelembagaan Ketersediaan Lahan Infrastruktur dan Aksesibilitas Ketersediaan Tenaga Kerja Ketersediaan Bahan Baku

51 Hasil AHP Faktor Penentu Sub Sektor Perikanan 11,9 % 12,8 % 14,3 % 14,8 % 17,9 % 28,2 % Kelembagaan Ketersediaan Lahan Keberadaan Pasar Infrastruktur dan Aksesibilitas Ketersediaan Tenaga Kerja Ketersediaan Bahan Baku Dengan nilai inkonsistensi 0.02 dimana < 0.1 maka keenam faktor tersebut dianggap valid dan dapat digunakan dalam penentuan kawasan agroindustri di Kabupaten Probolinggo

52 Nilai Bobot Kombinasi Variabel Subsektor Tanaman Pangan dan Hortikultura (%) bobot AHP

53 Nilai Bobot Kombinasi Variabel Subsektor Peternakan (%) bobot AHP

54 Nilai Bobot Kombinasi Variabel Subsektor Perikanan (%) bobot AHP

55 Analisa Penilaian Variabel Dari bobot hasil kombinasi variabel pembentuk faktor penentuan kawasan agroindustri tersebut, kemudian dijadikan input data untuk melakukan analisis selanjutnya, yaitu penilaian variabel-variabel yang digunakan untuk mengetahui prioritas kawasan agroindustri berdasarkaan nilai total tertinggi. Hasil bobot AHP variabel dikalikan dengan nilai variabel yang telah ditransformasi ke dalam bentuk skor. Nilai skor diperoleh dari perhitungan aritmatika progressi atau deret aritmatika dengan input data sebanyak 11 data berdasarkan alternatif kecamatan yang akan dianalisa. a) Menentukan kelas: 5 Log N = 5 Log (11) = 5(1,04) = 5,20 ~ 5 b) Menentukan interval : A+X+2X+3X+4X+5X=B 15X=B-A X= B-A/15 dengan B adalah nilai maksimum dan A nilai minimum data Interval Kelas Skor (A) to (A+X) 1 (A+X) to (A+X+2X) 2 (A+X+2X) to (A+X+2X+3X) 3 (A+X+2X+3X) to (A+X+2X+3X+4X) 4 (A+X+2X+3X+4X) to (A+X+2X+3X+4X+5X) 5 Untuk mengetahui hasil perhitungan analisis penilaian variabel dapat dilihat pada tabel berikut Tabel

56 Berdasarkan penilaian variabel-variabel pembentuk faktor penentuan kawasan agroindustri, kecamatan yang paling potensial untuk kawasan agroindustri subsektor tanaman pangan hortikultura yaitu Kecamatan Tongas dengan total nilai bobot tertinggi sebesar 4,041. Sedangkan kecamatan yang paling potensial untuk kawasan agroindustri subsektor peternakan yaitu Kecamatan Kraksaan dengan total nilai bobot tertinggi sebesar 3,896. Kecamatan yang paling potensial untuk kawasan agroindustri sub sektor perikanan yaitu Kecamatan Paiton dengan total nilai bobot tertinggi sebesar 4,366

57

58 KESIMPULAN Komoditas Unggulan Faktor- Faktor Penentu KAWASAN AGRO- INDUSTRI Terpilih 18 komoditas unggulan yang tersebar di seluruh kecamatan dan berdasarkan tinjauan kebijakan pemerintah terkait pengembangan agroindustri, subsektor yang akan dikembangkan dalam pengembangan agroindustri yaitu Subsektor Tanaman Pangan, Subsektor Peternakan dan Subsektor Perikanan Faktor-faktor penentu kawasan agroindustri dengan nilai bobot (tingkat pengaruh) terbesar yaitu faktor ketersediaan bahan baku, baik untuk subsektor tanaman pangan, peternakan dan perikanan Kecamatan Tongas untuk agroindustri tanaman pangan dan hortikultura dengan komoditas unggulan mangga dan jagung, Kecamatan Kraksaan untuk agroindustri peternakan dengan komoditas unggulan sapi potong, dan Kecamatan Paiton untuk agroindustri perikanan dengan komoditas perikanan laut.

59 TERIMA KASIH L/O/G/O

Penentuan Kawasan Agroindustri Berbasis Komoditas Unggulan Sektor Pertanian di Kabupaten Probolinggo

Penentuan Kawasan Agroindustri Berbasis Komoditas Unggulan Sektor Pertanian di Kabupaten Probolinggo JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 2, No.1, (2014) 2337-3520 (2301-928X Print) 1 Penentuan Kawasan Agroindustri Berbasis Komoditas Unggulan Sektor Pertanian di Kabupaten Probolinggo Firda Nurul Lailia dan Eko Budi
