BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI JAWA TIMUR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI JAWA TIMUR"

Transkripsi

1 BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI JAWA TIMUR

2 Seuntai Kata Sensus Pertanian 2013 (ST2013) merupakan sensus pertanian keenam yang diselenggarakan Badan Pusat Statistik (BPS) setiap 10 (sepuluh) tahun sekali sejak Pelaksanaan ST2013 merupakan amanat Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1997 Tentang Statistik dan mengacu pada sejumlah rekomendasi dari FAO yang menetapkan The World Programme for the 2010 Around Agricultural Censuses Covering Periode Pelaksanaan ST2013 dilakukan secara bertahap, yaitu pencacahan lengkap usaha pertanian pada Mei 2013, dilanjutkan dengan pendataan rinci melalui Survei Pendapatan Rumah Tangga Usaha Pertanian pada November 2013 dan Survei Struktur Ongkos Komoditas Pertanian Strategis dalam setiap subsektor pertanian pada Mei-Oktober Buku Laporan Hasil Sensus Pertanian 2013 (Pencacahan Lengkap) ini merupakan hasil pencacahan lengkap usaha pertanian pada Mei Buku ini disusun untuk memberikan gambaran rinci mengenai kondisi usaha pertanian Provinsi Jawa Timur tahun 2013 menurut subsektor. Informasi lebih lanjut dapat dilihat pada website Publikasi ini merupakan persembahan kedua setelah publikasi Hasil Sensus Pertanian 2013 (Angka Sementara) yang sebelumnya dirilis pada awal September Kami mengucapkan terima kasih yang setinggi-tingginya atas bantuan semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah ikut berpartisipasi dalam menyukseskan Sensus Pertanian Surabaya, Desember 2013 Kepala Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Timur M. Sairi Hasbullah, M.A. 1

3 Laporan Hasil Sensus Pertanian 2013

4 Jumlah Usaha Pertanian (ribu) Laporan Hasil Sensus Pertanian 2013 Hasil ST2013 menunjukkan bahwa usaha pertanian di Jawa Timur didominasi oleh rumah tangga. Hal ini tercermin dari besarnya jumlah rumah tangga usaha pertanian jika dibandingkan dengan perusahaan pertanian berbadan hukum atau pelaku usaha lainnya yaitu selain rumah tangga dan perusahaan pertanian berbadan hukum. Jumlah rumah tangga usaha pertanian di Jawa Timur Tahun 2013 tercatat sebanyak rumah tangga, berkurang sebesar 21,16 persen dari tahun 2003 yang tercatat sebanyak rumah tangga. Sedangkan jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum Tahun 2013 tercatat sebanyak 410 perusahaan dan pelaku usaha lainnya sebanyak unit. Kabupaten Malang tercatat sebagai kabupaten dengan jumlah rumah tangga usaha pertanian terbanyak di tahun 2013, yaitu sebanyak rumah tangga. Sedangkan pada periode yang sama, Kabupaten Situbondo tercatat sebagai kabupaten dengan jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum terbanyak dan Kabupaten Mojokerto tercatat sebagai kabupaten dengan jumlah usaha pertanian lainnya terbanyak. Penurunan jumlah rumah tangga usaha pertanian terbesar terjadi di Kota Madiun, dengan penurunan jumlah rumah tangga usaha pertanian sebesar 75,29 persen. Gambar 1 Perbandingan Jumlah Usaha Pertanian di Provinsi Jawa Timur, Tahun 2003 dan Ruta ,653 0,410 Perusahaan 5

5 No. Tabel 1 Jumlah Usaha Pertanian menurut Kabupaten/Kota dan Pelaku Usaha Tahun 2003 dan 2013 Kabupaten/Kota Perusahaan Pertanian Berbadan Hukum Rumah Tangga Usaha Pertanian (RT) (Perusahaan) Pertumbuhan Pertumbuhan Absolut % Absolut % Usaha Pertanian Lainnya (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) 01 Pacitan , , Ponorogo , , Trenggalek , , Tulungagung , , Blitar , , Kediri , , Malang , , Lumajang , , Jember , , Banyuwangi , , Bondowoso , , Situbondo , , Probolinggo , , Pasuruan , , Sidoarjo , , Mojokerto , , Jombang , , Nganjuk , , Madiun , , Magetan , , Ngawi , , Bojonegoro , , Tuban , , Lamongan , , Gresik , , Bangkalan , Sampang , Pamekasan , Sumenep , , Kota Kediri , , Kota Blitar , , Kota Malang , , Kota Probolinggo , , Kota Pasuruan , , Kota Mojokerto , , Kota Madiun , , Kota Surabaya , , Kota Batu , ,00 9 JAWA TIMUR , ,

6 Gambar 2 Peta Sebaran Usaha Pertanian, Tahun

7 Jumlah Perusahaan Usaha pertanian ditinjau dari banyaknya perusahaan pertanian berbadan hukum, terlihat didominasi oleh Subsektor Perkebunan dan Subsektor Perikanan. Jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum Subsektor Perkebunan adalah sebanyak 141 perusahaan, sedangkan jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum Subsektor Perikanan adalah sebanyak 100 perusahaan. Subsektor Tanaman Pangan ternyata merupakan subsektor yang memilki jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum paling sedikit, diikuti oleh Subsektor Hortikultura. Jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum Subsektor Tanaman Pangan pada tahun 2013 tercatat sebanyak 28 perusahaan, sedangkan jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum Subsektor Hortikultura tercatat sebanyak 36 perusahaan. Penurunan jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum tertinggi antara tahun 2003 sampai tahun 2013 terjadi di Subsektor Perikanan, yang mengalami penurunan sebesar 55,75 persen. Sedangkan pada periode yang sama, Subsektor Tanaman Pangan mengalami penurunan jumlah perusahaan pertanian berbadan hukum paling rendah, yaitu tercatat sebesar 5 rumah tangga. Gambar 4 Perbandingan Jumlah Perusahaan Berbadan Hukum di Provinsi Jawa Timur Menurut Subsektor, Tahun 2003 dan Tanaman Pangan Hortikultura Perkebunan Peternakan Perikanan Kehutanan

8 Jumlah Rumah Tangga (10.000) Subsektor Tanaman Pangan terlihat mendominasi usaha pertanian di Jawa Timur. ST2013 mencatat bahwa jumlah rumah tangga usaha pertanian terbanyak di Jawa Timur adalah di Subsektor Tanaman Pangan dan Subsektor Peternakan. Jumlah rumah tangga usaha pertanian Subsektor Tanaman Pangan adalah sebanyak rumah tangga dan jumlah rumah tangga usaha pertanian Subsektor Peternakan adalah sebanyak rumah tangga. Subsektor Perikanan ternyata merupakan subsektor yang memilki jumlah rumah tangga usaha pertanian paling sedikit, diikuti oleh Subsektor Jasa Pertanian. Jumlah rumah tangga usaha pertanian Subsektor Perikanan pada tahun 2013 tercatat sebanyak rumah tangga, sedangkan jumlah rumah tangga usaha pertanian Subsektor Jasa Pertanian tercatat sebanyak rumah tangga. Penurunan jumlah rumah tangga usaha pertanian tertinggi antara tahun 2003 sampai tahun 2013 terjadi di Subsektor Hortikultura, yang mengalami penurunan sebesar 41,91 persen. Sedangkan pada periode yang sama, Subsektor Perikanan mengalami penurunan jumlah rumah tangga usaha pertanian paling rendah, yaitu tercatat sebesar rumah tangga. Gambar 3 Perbandingan Jumlah Rumah Tangga Pertanian di Provinsi Jawa Timur Menurut Subsektor, Tahun 2003 dan Tanaman Pangan Hortikultura Perkebunan Peternakan Perikanan Kehutanan Jasa Pertanian

9 No. Tabel 2 Jumlah Usaha Pertanian menurut Subsektor dan Pelaku Usaha Tahun 2003 dan 2013 Sektor/Subsektor Rumah Tangga Usaha Pertanian (RT) Perusahaan Pertanian Berbadan Hukum (Perusahaan) Pertumbuhan Pertumbuhan Absolut % Absolut % Usaha Pertanian Lainnya (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) Sektor Pertanian , , Subsektor 1. Tanaman Pangan , ,15 67 Padi , ,14 59 Palawija , , Hortikultura , , Perkebunan , , Peternakan , , Perikanan , ,75 64 Budidaya Ikan , ,22 64 Penangkapan Ikan , , Kehutanan , , Jasa Pertanian , Usaha pertanian lainnya di Subsektor Peternakan memiliki jumlah usaha pertanian terbanyak pada tahun 2013, yaitu sebanyak 492 usaha, diikuti oleh Subsektor Kehutanan yang tercatat memiliki jumlah usaha pertanian sebanyak 252 usaha. Sedangkan subsektor Perkebunan pada tahun 2013 merupakan subsektor dengan jumlah usaha pertanian lainnya paling sedikit (56 usaha). 10

10 Jumlah Rumah Tangga (10.000) Apabila diklasifikasikan menurut golongan luas lahan, pada tahun 2003 terlihat bahwa jumlah rumah tangga usaha pertanian yang menguasai lahan kurang dari m2 mendominasi jumlah rumah tangga usaha pertanian di Jawa Timur. Sedangkan pada tahun 2013 jumlah rumah tangga usaha pertanian yang menguasai lahan antara m2 mendominasi jumlah rumah tangga usaha pertanian di Jawa Timur. Tercatat bahwa pada tahun 2013, jumlah rumah tangga usaha pertanian dengan luas lahan <1.000 m2 adalah sebesar rumah tangga, mengalami penurunan sebesar 52,41 persen dibandingkan tahun 2003, yang tercatat sebanyak rumah tangga. Usaha pertanian dengan luas lahan antara m2 pada tahun 2013 adalah sebanyak rumah tangga, meningkat sebesar 3,92 persen bila dibandingkan dengan tahun 2003 yang tercatat sebanyak rumah tangga. Golongan luas lahan m2 tercatat mempunyai jumlah rumah tangga usaha pertanian sebanyak rumah tangga pada tahun 2013 mengalami penurunan sebanyak 995 rumah tangga jika dibandingkan tahun 2003 (0,06 persen). Sedangkan untuk golongan luas lahan lebih dari m2 usaha rumah tangga pertaniannya masih tergolong sedikit. Kondisi ini menunjukkan bahwa semakin banyak rumah tangga usaha pertanian yang memiliki luas lahan yang kecil. Gambar 5 Perbandingan Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Golongan Luas Lahan yang Dikuasai, Tahun 2003 dan < Golongan Luas Lahan (m 2 )

11 Tabel 3 Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Golongan Luas Lahan yang Dikuasai, Tahun 2003 dan 2013 No. Golongan Luas Lahan (m2) Pertumbuhan Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 < , , , , , , ,01 JUMLAH ,16 Tabel 3 menunjukkan bahwa pada tahun 2003 tercatat jumlah rumah tangga usaha pertanian dengan luas lahan antara m 2 adalah sebanyak rumah tangga. Pada tahun 2013, terjadi penurunan jumlah rumah tangga usaha pertanian dengan luas lahan antara m 2 sebesar 10,12 persen, yaitu menjadi sebanyak rumah tangga. Namun yang perlu dicermati, ternyata masih terdapat rumah tangga usaha pertanian yang menguasai lahan kurang dari m 2, meskipun jumlahnya menurun antara tahun 2003 dan Tercatat jumlah rumah tangga usaha pertanian dengan luas lahan kurang dari m 2 pada tahun 2013 adalah sebanyak rumah tangga, menurun dibandingkan dengan tahun 2003 yang tercatat sebanyak rumah tangga. 12

12 Gambar 6 Perbandingan Rumah Tangga Pertanian Pengguna Lahan dan Petani Gurem, Tahun 2013 Pengguna Lahan Bukan Pengguna Lahan Petani Gurem Petani Non Gurem 0,94% 99,06% 23,62% 75,44% Rumah tangga usaha pertanian pengguna lahan ternyata mendominasi rumah tangga usaha pertanian di Jawa Timur. Dari sebanyak rumah tangga usaha pertanian di Jawa Timur, sebesar 0,94% merupakan rumah tangga usaha pertanian bukan pengguna lahan ( rumah tangga). Sedangkan rumah tangga usaha pertanian pengguna lahan sebesar 99,06%, atau sebanyak rumah tangga. Rumah tangga pertanian pengguna lahan dapat digolongkan ke dalam dua kelompok besar, yaitu rumah tangga petani gurem (rumah tangga usaha pertanian yang menguasai kurang dari m 2 lahan) dan rumah tangga petani non gurem (rumah tangga usaha pertanian yang menguasai lebih dari atau sama dengan m 2 lahan). Hasil ST2013 menunjukkan bahwa rumah tangga usaha pertanian pengguna lahan masih didominasi oleh rumah tangga petani gurem. Dari sebanyak rumah tangga usaha pertanian di Jawa Timur, sebesar 75,44 persen ( rumah tangga) merupakan rumah tangga petani gurem. Sedangkan rumah tangga petani non gurem tercatat sebesar 23,62 persen, atau sebanyak rumah tangga. 13

13 Tabel 4 Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian Pengguna Lahan dan Rumah Tangga Petani Gurem Menurut Kabupaten/Kota Tahun 2003 dan 2013 Rumah Tangga Usaha Pertanian Pengguna Lahan Rumah Tangga Petani Gurem No Kabupaten/Kota Pertumbuhan Pertumbuhan Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) 01 Pacitan , ,56 02 Ponorogo , ,69 03 Trenggalek , ,22 04 Tulungagung , ,22 05 Blitar , ,68 06 Kediri , ,71 07 Malang , ,56 08 Lumajang , ,57 09 Jember , ,62 10 Banyuwangi , ,73 11 Bondowoso , ,90 12 Situbondo , ,93 13 Probolinggo , ,18 14 Pasuruan , ,91 15 Sidoarjo , ,71 16 Mojokerto , ,91 17 Jombang , ,45 18 Nganjuk , ,19 19 Madiun , ,43 20 Magetan , ,65 21 Ngawi , ,14 22 Bojonegoro , ,44 23 Tuban , ,75 24 Lamongan , ,92 25 Gresik , ,74 26 Bangkalan , ,60 27 Sampang , ,41 28 Pamekasan , ,99 29 Sumenep , ,28 30 Kota Kediri , ,00 31 Kota Blitar , ,20 32 Kota Malang , ,03 33 Kota Probolinggo , ,80 34 Kota Pasuruan , ,26 35 Kota Mojokerto , ,98 36 Kota Madiun , ,37 37 Kota Surabaya , ,72 38 Kota Batu , ,94 JAWA TIMUR , ,25 14

14 Gambar 7 Peta Sebaran Rumah Tangga Petani Gurem, Tahun 2013 Dilihat dari kondisi demografi petani menurut jenis kelamin, hasil ST2013 menunjukkan bahwa jumlah petani dengan jenis kelamin laki-laki lebih tinggi dibandingkan perempuan. Kondisi ini terjadi di seluruh subsektor. Subsektor Tanaman Pangan dan Peternakan merupakan subsektor yang memiliki jumlah petani berjenis kelamin laki-laki tertinggi, yaitu sebanyak petani untuk Subsektor Tanaman Pangan dan sebanyak petani untuk Subsektor Peternakan. 15

15 Jumlah Petani (ribu) Subsektor Peternakan dan Subsektor Tanaman Pangan merupakan subsektor yang memiliki jumlah petani berjenis kelamin perempuan tertinggi, yaitu sebanyak petani untuk Subsektor Peternakan dan sebanyak petani untuk Subsektor Tanaman Pangan. Gambar 8 Perbandingan Jumlah Petani Menurut Sektor/Subsektor dan Jenis Kelamin Tahun , , , , , , , , ,287 76,870 17,043 3,682 Tanaman Pangan Hortikultura Perkebunan Peternakan Budidaya Ikan Penangkapan Ikan 1.322, ,174 Kehutanan Laki-Laki Perempuan 16

16 Tabel 5 Jumlah Petani Menurut Sektor/Subsektor dan Jenis Kelamin Tahun 2013 No Sektor/Subsektor Laki-laki Perempuan Jumlah Absolut % Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Sektor Pertanian , , ,00 Subsektor 1. Tanaman Pangan , , ,00 2. Hortikultura , , ,00 3. Perkebunan , , ,00 4. Peternakan , , ,00 5. Perikanan Budidaya Ikan , , ,00 Penangkapan Ikan , , ,00 6. Kehutanan , , ,00 17

17 Jumlah Petani (ratus) Gambar 9 Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin Kepala Rumah Tangga Tahun < Laki-Laki Perempuan Kelompok umur di atas 24 tahun terlihat mendominasi jumlah kepala rumah tangga usaha pertanian. Tercatat sebanyak rumah tangga usaha pertanian yang kelompok umur kepala rumah tangganya di atas 24 tahun. Jumlah rumah tangga usaha pertanian dengan kelompok umur kepala rumah tangga kurang dari 15 tahun, yaitu sebanyak 685 rumah tangga, sedangkan jumlah rumah tangga usaha pertanian kelompok umur kepala rumah tangga antara tahun adalah sebanyak rumah tangga. Rumah tangga usaha pertanian dengan kepala rumah tangga laki-laki juga terlihat lebih tinggi jumlahnya jika dibandingkan dengan kepala rumah tangga perempuan. Kecenderungan ini terjadi serupa di masingmasing kelompok umur. Jumlah rumah tangga usaha pertanian kelompok umur kurang dari 15 tahun dengan kepala rumah tangga laki-laki tercatat sebesar 574 rumah tangga, lebih tinggi daripada kepala rumah tangga perempuan yang tercatat sebesar 111 rumah tangga. 18

18 Tabel 6.a Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin Kepala Rumah Tangga Tahun 2013 No Kelompok Umur Kepala Rumah Tangga Laki-laki Perempuan Jumlah Absolut % Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 < , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,00 JUMLAH , , ,00 Hal serupa terjadi di kelompok umur tahun. Jumlah rumah tangga usaha pertanian kelompok umur tahun dengan kepala rumah tangga laki-laki tercatat sebesar rumah tangga, lebih tinggi daripada kepala rumah tangga perempuan yang tercatat sebesar rumah tangga. Untuk kelompok umur lebih dari 24 tahun, kepala rumah tangga laki-laki tercatat sebesar rumah tangga, lebih tinggi daripada kepala rumah tangga perempuan yang tercatat sebesar rumah tangga. 19

19 Tabel 6.b Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin Petani Utama Tahun 2013 Kelompok Laki-laki Perempuan Jumlah No Umur Petani Utama Absolut % Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 < , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,00 JUMLAH , , ,00 Jika dilihat berdasarkan jenis kelamin petani utama, terlihat bahwa jumlah petani utama laki-laki lebih tinggi dibandingkan perempuan. Konsep petani utama dimaksud disini adalah petani yang mempunyai penghasilan terbesar dari dari seluruh petani yang ada di rumah tangga usaha pertanian. Sama halnya bila dirinci menurut kelompok umur kepala rumah tangga, kelompok usia di atas 24 tahun terlihat mendominasi jumlah rumah tangga usaha pertanian. Tercatat sebanyak rumah tangga usaha pertanian yang kelompok umur petani utamanya di atas 24 tahun. Jumlah rumah tangga usaha pertanian dengan kelompok umur petani utama kurang dari 15 tahun, yaitu sebanyak 838 rumah tangga, sedangkan jumlah rumah tangga usaha pertanian kelompok umur petani utama antara tahun adalah sebanyak rumah tangga. Rumah tangga usaha pertanian dengan petani utama laki-laki juga terlihat lebih tinggi jumlahnya jika dibandingkan dengan petani utama perempuan. Kecenderungan ini terjadi hampir serupa di masing-masing kelompok umur. Jumlah rumah tangga usaha pertanian kelompok umur kurang dari 15 tahun dengan petani utama laki-laki tercatat sebesar 733 rumah tangga, lebih tinggi daripada petani utama perempuan yang tercatat sebesar 105 rumah tangga. 20

20 Jumlah Sapi-Kerbau (ribu) Gambar 10 Jumlah Sapi dan Kerbau Menurut Jenis Kelamin, Tahun Sapi Potong Sapi Perah Kerbau Jantan Betina Jumlah sapi dan kerbau pada tahun 2013 tercatat sebanyak ekor, terdiri dari ekor sapi perah, ekor sapi potong, dan ekor kerbau. Jumlah sapi dan kerbau betina lebih tinggi bila dibandingkan dengan jumlah sapi dan kerbau jantan. Hasil ST2013 menunjukkan bahwa jumlah sapi dan kerbau betina sebanyak ekor dan jumlah sapi dan kerbau jantan sebanyak ekor. Kabupaten dengan jumlah sapi dan kerbau terbanyak adalah Kabupaten Sumenep, dengan jumlah sapi dan kerbau sebanyak ekor. Sedangkan Kota Mojokerto adalah kota dengan jumlah sapi dan kerbau paling sedikit (151 ekor). Jumlah sapi potong terbanyak terdapat di Kabupaten Sumenep, yaitu sebanyak ekor, dan jumlah sapi perah terbanyak adalah Kabupaten Pasuruan, dengan jumlah sapi perah sebanyak ekor. 21

21 Tabel 7 Jumlah Sapi dan Kerbau Menurut Kabupaten/Kota dan Jenis Kelamin, Tahun 2013 Sapi Potong Sapi Perah Kerbau Jumlah No Kabupaten/Kota Sapi dan Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah Jantan Betina Jumlah Kerbau (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) 01 Pacitan Ponorogo Trenggalek Tulungagung Blitar Kediri Malang Lumajang Jember Banyuwangi Bondowoso Situbondo Probolinggo Pasuruan Sidoarjo Mojokerto Jombang Nganjuk Madiun Magetan Ngawi Bojonegoro Tuban Lamongan Gresik Bangkalan Sampang Pamekasan Sumenep Kota Kediri Kota Blitar Kota Malang Kota Probolinggo Kota Pasuruan Kota Mojokerto Kota Madiun Kota Surabaya Kota Batu JAWA TIMUR

22 Gambar 11 Peta Sebaran Jumlah Sapi dan Kerbau Menurut Jenis Kelamin, Tahun

23 Rata-rata Luas Lahan (m 2 ) Perbandingan rata-rata luas lahan yang dikuasai per rumah tangga usaha pertanian menunjukkan bahwa dibandingkan tahun 2003, luas lahan sawah yang dikuasai rumah tangga usaha pertanian di wilayah Jawa Timur pada tahun 2013 mengalami peningkatan. Rata-rata luas lahan pertanian yang dikuasai per rumah tangga usaha pertanian tahun 2003 tercatat sebesar 1.878,85 m 2, sedangkan pada tahun 2013 tercatat sebesar 3.669,11 m 2. Apabila lahan pertanian dikelompokkan menurut jenis lahan sawah dan bukan sawah, maka rata-rata luas lahan sawah yang dikuasai per rumah tangga usaha pertanian lebih tinggi dibandingkan rata-rata luas lahan bukan sawah. Tercatat rata-rata luas lahan sawah yang dikuasai per rumah tangga usaha pertanian adalah sebesar 1.858,10 m 2, sedangkan rata-rata luas lahan bukan sawah yang dikuasai per rumah tangga usaha pertanian adalah sebesar 1.811,01 m 2. Gambar 12 Rata-rata Luas Lahan yang Dikuasai per Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Jenis Lahan, Tahun 2003 dan Lahan Sawah Lahan Bukan Sawah Lahan Bukan Pertanian

24 Tabel 8 Rata-rata Luas Lahan yang Dikuasai per Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Kabupaten/Kota dan Jenis Lahan Tahun 2003 dan 2013 (m 2 ) Jenis Lahan Lahan Bukan No Kabupaten/Kota Pertanian Lahan Pertanian Lahan yang dikuasai Lahan Sawah Lahan Bukan Sawah Jumlah (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) 01 Pacitan 453,89 197,71 794,95 876, , , , , , ,23 02 Ponorogo 411,23 308, , , , , , , , ,85 03 Trenggalek 375,39 220,19 573,02 705, , , , , , ,63 04 Tulungagung 380,11 413,98 651, ,65 933, , , , , ,98 05 Blitar 407,24 357,71 737, , , , , , , ,91 06 Kediri 509,45 471,81 878, ,57 672, , , , , ,17 07 Malang 253,43 217,76 534,14 898, , , , , , ,66 08 Lumajang 345,99 232,89 956, , , , , , , ,68 09 Jember 253,65 255, , ,27 569, , , , , ,44 10 Banyuwangi 272,27 290,08 996, ,97 815, , , , , ,16 11 Bondowoso 245,14 139, , , , , , , , ,22 12 Situbondo 297,70 183, , , , , , , , ,36 13 Probolinggo 240,25 162, , , , , , , , ,21 14 Pasuruan 225,35 153,59 770, , , , , , , ,96 15 Sidoarjo 192,52 285,00 338, ,35 250, ,45 588, ,80 781, ,80 16 Mojokerto 285,93 274, , ,32 476, , , , , ,10 17 Jombang 245,44 279, , ,16 440,13 995, , , , ,93 18 Nganjuk 306,74 337, , ,66 454,84 693, , , , ,33 19 Madiun 408,00 338, , ,07 480, , , , , ,14 20 Magetan 383,04 361, , ,88 835, , , , , ,71 21 Ngawi 368,14 334, , ,20 708, , , , , ,50 22 Bojonegoro 453,88 317, , ,39 730, , , , , ,11 23 Tuban 384,71 280, , , , , , , , ,12 24 Lamongan 333,65 243, , , , , , , , ,41 25 Gresik 261,60 229,59 943, , , , , , , ,34 26 Bangkalan 643,50 436, , , , , , , , ,58 27 Sampang 388,13 289, , , , , , , , ,33 28 Pamekasan 428,23 258, , , , , , , , ,07 29 Sumenep 359,43 184,54 902, , , , , , , ,38 30 Kota Kediri 204,00 325,27 205, ,46 27, ,36 232, ,81 436, ,08 31 Kota Blitar 253,89 325,67 193, ,76 127,42 503,40 320, ,16 574, ,83 32 Kota Malang 115,55 213,66 49, ,04 69, ,00 118, ,04 234, ,70 33 Kota Probolinggo 177,78 154,84 286, ,95 45,47 466,92 332, ,87 509, ,71 34 Kota Pasuruan 124,17 128,24 182, ,00 97, ,93 279, ,93 403, ,16 35 Kota Mojokerto 162,19 202,40 101, ,26 13, ,99 114, ,26 276, ,65 36 Kota Madiun 201,23 254,83 163, ,57 34,86 387,44 198, ,00 399, ,83 37 Kota Surabaya 81,00 122,82 8, ,39 16, ,80 24, ,20 105, ,02 79 Kota Batu 185,10 146,49 347,95 991,82 590, ,47 938, , , ,79 JAWA TIMUR 301,16 273,96 907, ,10 971, , , , , ,06 25

25 Jumlah Rumah Tangga (ribu) Gambar 13 Perbandingan Jumlah Rumah Tangga Jasa Pertanian Menurut Sub Sektor, Tahun Tanaman Pangan Hortikultura Perkebunan Peternakan Perikanan Kehutanan Subsektor tanaman pangan merupakan subsektor yang memiliki jumlah rumah tangga jasa pertanian terbanyak. Hasil ST2013 mencatat bahwa jumlah rumah tangga jasa pertanian subsektor tanaman pangan tahun 2013 adalah sebesar rumah tangga. Sedangkan jumlah rumah tangga jasa pertanian paling sedikit tercatat pada subsektor perikanan, yaitu sebanyak rumah tangga jasa pertanian. Subsektor perkebunan tercatat memiliki jumlah rumah tangga jasa pertanian sebanyak rumah tangga, sedangkan subsektor holtikultura, peternakan, dan kehutanan memiliki jumlah rumah tangga jasa pertanian masing-masing sebanyak , , dan rumah tangga. Apabila dikaji per kabupaten/kota, terlihat bahwa Kabupaten Bojonegoro merupakan kabupaten/kota dengan jumlah rumah tangga jasa pertanian terbanyak, sedangkan Kota Madiun merupakan kabupaten/kota dengan jumlah rumah tangga jasa pertanian paling sedikit. 26

26 Tabel 9 Jumlah Rumah Tangga Jasa Pertanian Menurut Kabupaten/Kota dan Sub Sektor, Tahun 2013 No Kabupaten/Kota Jumlah Rumah Jumlah Ruta Jasa Pertanian Subsektor Tangga Jasa Tanaman Pertanian Hortikultura Perkebunan Peternakan Perikanan Kehutanan Pangan (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) 01 Pacitan Ponorogo Trenggalek Tulungagung Blitar Kediri Malang Lumajang Jember Banyuwangi Bondowoso Situbondo Probolinggo Pasuruan Sidoarjo Mojokerto Jombang Nganjuk Madiun Magetan Ngawi Bojonegoro Tuban Lamongan Gresik Bangkalan Sampang Pamekasan Sumenep Kota Kediri Kota Blitar Kota Malang Kota Probolinggo Kota Pasuruan Kota Mojokerto Kota Madiun Kota Surabaya Kota Batu JAWA TIMUR

27 28 Gambar 14 Peta Sebaran Usaha Pertanian Rumah Tangga Jasa Pertanian, Tahun 2013

28 Jumlah Rumah Tangga (ribu) Gambar 15 Perbandingan Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian yang Melakukan Pengolahan Hasil Pertanian Menurut Sub Sektor, Tahun Tanaman Pangan Hortikultura Perkebunan Peternakan Perikanan Kehutanan Subsektor tanaman pangan merupakan subsektor yang memiliki jumlah rumah tangga usaha pertanian yang melakukan pengolahan hasil pertanian terbanyak. Jumlah rumah tangga usaha pertanian yang melakukan pengolahan hasil pertanian subsektor tanaman pangan tahun 2013 tercatat sebesar rumah tangga. Sedangkan jumlah rumah tangga usaha pertanian yang melakukan pengolahan hasil pertanian paling sedikit tercatat pada subsektor perikanan, yaitu sebanyak rumah tangga. Subsektor perkebunan tercatat memiliki jumlah rumah tangga usaha pertanian yang melakukan pengolahan hasil pertanian sebanyak rumah tangga, sedangkan subsektor holtikultura, peternakan, dan kehutanan memiliki jumlah rumah tangga usaha pertanian yang melakukan pengolahan hasil pertanian masingmasing sebanyak , , dan rumah tangga. 29

29 No Tabel 10 Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian yang Melakukan Pengolahan Hasil Pertanian Menurut Kabupaten/Kota dan Subsektor, Tahun 2013 Kabupaten/Kota Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian yang melakukan Pengolahan dari hasil pertanian Produksi Sendiri Tanaman Pangan Subsektor Hortikultura Perkebunan Peternakan Perikanan Kehutanan (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) 01 Pacitan Ponorogo Trenggalek Tulungagung Blitar Kediri Malang Lumajang Jember Banyuwangi Bondowoso Situbondo Probolinggo Pasuruan Sidoarjo Mojokerto Jombang Nganjuk Madiun Magetan Ngawi Bojonegoro Tuban Lamongan Gresik Bangkalan Sampang Pamekasan Sumenep Kota Kediri Kota Blitar Kota Malang Kota Probolinggo Kota Pasuruan Kota Mojokerto Kota Madiun Kota Surabaya Kota Batu JAWA TIMUR

30 Gambar 16 Peta Sebaran Rumah Tangga Usaha Pertanian yang Melakukan Pengolahan Hasil Pertanian, Tahun

31 S etiap pembangunan, termasuk pula pembangunan di bidang pertanian, bila diharapkan berhasil baik maka memerlukan perencanaan yang matang dan teliti serta didasarkan atas angka-angka statistik khususnya di bidang pertanian yang lengkap, aktual, dan dapat dipercaya. Oleh karena itu, dengan dilaksanakannya Sensus Pertanian 2013 ini, diharapkan dapat memberi solusi dan pencerahan dari berbagai kalangan baik pemerintah maupun swasta sebagai bahan untuk membuat kebijakan dan evaluasi program pembangunan pertanian. Semoga dengan tema Menyediakan Informasi untuk Masa Depan Petani yang Lebih Baik, kiranya dapat menjadi penyemangat bagi semua kalangan pengambil kebijakan demi terwujudnya masa depan petani yang lebih baik. 32

32 BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI JAWA TIMUR Jl. Raya Kendangsari Industri No Surabaya Telp. : (031) , , Fax. : (031) Homepage : bps3500@bps.go.id

BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI DKI JAKARTA

BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI DKI JAKARTA BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI DKI JAKARTA Seuntai Kata Sensus Pertanian 2013 (ST2013) merupakan sensus pertanian keenam yang diselenggarakan Badan Pusat Statistik (BPS) setiap 10 (sepuluh) tahun sekali
