Blog: Bismillahirrohmanirrohiim Assalamu alaikum Wr Wb

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Blog: Bismillahirrohmanirrohiim Assalamu alaikum Wr Wb"

Transkripsi

1 Bismillahirrohmanirrohiim Assalamu alaikum Wr Wb Pada tutorial kali ini akan dibahas bagaimana cara membuat kartu keanggotaan (membership card) memanfaatkan fasilitas Mail Merge, preview dari membership card yang akan dibuat seperti gambar berikut : Gambar 1 TIK_X_smt2_Pert.9_Membuat_Kartu_Keanggotaan 1

2 1. Setelah program MS Word 2007 dijalankan, yang pertama kali dilakukan adalah mengatur lembar kerja, pada menu Page Layout > pilih grup Page Setup dengan mengklik, kemudian tentukan sebagai berikut : Paper size : A4 Margins Top : 1 cm Left : 1 cm Bottom : 1 cm Right : 1 cm Orientation : Portrait Multiple pages : Normal Apply to : Whole document Jika sudah selesai, klik OK. 2. Selanjutnya, masih pada menu Page Layout -> Columns -> pilih Two sehingga lembar kerja menjadi dua kolom. 3. Ketiklah teks (untuk nomor anggota/member ID sesuaikan posisinya dengan background, lihat Gambar 1) dengan menggunakan menu Tabs supaya rapi seperti yang ditunjukkan gambar di bawah ini : Gambar 2 4. Sisipkan WordArt, Insert -> WordArt -> pilih WordArt style 16 -> ketik Membership Card -> OK. Aturlah posisi dan ukurannya sesuai dengan gambar di atas (Gambar 1), agar WordArt mudah dipindahkan, dalam keadaan terpilih (klik pada WordArt: Membership Card), klik menu Format - > Text Wrapping -> pilih In Front of Text. Terakhir, ubah Shadow Effect, klik menu Format -> Shadow Effect -> pilih Shadow Style Copy WordArt Membership Card sehingga menjadi dua. Pada menu Format, pada grup WordArt Styles, ubah menjadi WordArt style 2 (Gambar 3), klik Change Shape -> Plain Text (Gambar 4). Aturlah posisi dan ukurannya sesuai dengan gambar di atas (Gambar 1), lakukan seperti langkah 4. Lalu, klik Shape Fill -> pilih warna Orange. Klik Shape Fill -> Gradient -> Linear Down (Gambar 5). TIK_X_smt2_Pert.9_Membuat_Kartu_Keanggotaan 2

3 Gambar 3 Gambar 4 Gambar 5 6. Sisipkan gambar komputer, Insert -> Clip Art -> pada Clip Art Pane, klik Go -> cari gambar komputer seperti pada preview di atas (Gambar 1) -> klik ganda (double click) -> aturlah posisi dan ukurannya. 7. Sisipkan logo Pesat (bisa diganti sesuai keinginan), Insert -> Picture -> pilih logo Pesat -> Insert. Aturlah posisi dan ukurannya seperti tampak pada preview di atas (Gambar 1), klik logo Pesat - > klik menu Format -> Text Wrapping -> Behind Text. Ubah warna, Format -> Recolor -> Background color 2 Light. 8. Untuk hiasan, buat 3 buah garis dengan ketebalan masing-masing ¾ pt, 1 ½ pt, dan 3 pt (Gambar 6). Pilih ketiga garis -> Format -> Group -> Group (Gambar 7). Kemudian, Send to Back -> Send Behind Text (Gambar 8), sehingga tampak seperti gambar preview di atas (Gambar 1). TIK_X_smt2_Pert.9_Membuat_Kartu_Keanggotaan 3

4 Gambar 6 Gambar 7 Gambar 8 9. Sisipkan Shape, Insert -> Shapes -> Rounded Rectangle (Gambar 9). Aturlah ketumpulan sudut, ukuran, dan posisinya seperti pada gambar preview di atas. Format -> Shape Styles -> Diagonal Gradient Accent 6 (Gambar 10). Format -> Send to Back -> Send to Back (Gambar 11). Gambar 9 Gambar 10 Gambar 11 TIK_X_smt2_Pert.9_Membuat_Kartu_Keanggotaan 4

5 10. Buatlah background untuk nomor keanggotaan (member ID). Sisipkan shape Rounded Rectangle seperti pada langkah 9 (lihat Gambar 9). Aturlah warna, ukuran, dan posisinya seperti pada gambar preview di atas (Gambar 1). Format -> Shape Outline -> No Outline (Gambar 12). Letakkan di bawah teks nomor anggota (lihat Gambar 8). Gambar Selanjutnya, buatlah basis data/database dengan format MS Excel 2007 seperti yang diperlihatkan Gambar 13. Kemudian simpan dengan nama dan tempat sesuai keinginan (misal namanya Daftar Anggota.xlsx disimpan di Documents). Gambar Kembali ke Membership Card yang sudah dibuat (MS Word 2007). Impor data dari file Excel yang sudah dibuat, Klik menu Mailings -> Select Recipients -> Use Existing List (Gambar 14) -> buka file Excel Daftar Anggota.xlsx dan klik Open (Gambar 15) -> pada kotak dialog Select Table pilih Sheet1$, lalu OK (Gambar 16). TIK_X_smt2_Pert.9_Membuat_Kartu_Keanggotaan 5

6 Gambar 14 Gambar 15 Gambar Letakkan kursor sejajar dengan Name, kemudian sisipkan Field Name, Mailings -> Insert Merge Field -> Name (Gambar 17). Lakukan juga pada NIS, Class, Place, Birth Date, Address, Phone, dan Member ID, tambahkan Rules setelah Member ID, klik Rules -> Next Record (Gambar 18). sehingga hasilnya seperti Gambar 19. Untuk melihat hasilnya (Gambar 20), klik Preview Results (Gambar 17). Gambar 17 Gambar 18 Gambar 19 Gambar Copy format yang sudah jadi sejumlah data di Excel, yaitu 10 record (lihat Gambar 1). TIK_X_smt2_Pert.9_Membuat_Kartu_Keanggotaan 6

7 15. Tahap akhir dari pembuatan Kartu Keanggotaan ini, menjadikan dokumen master menjadi dokumen baru (Gambar 23). Finish & Merge -> Edit Individual Documents (Gambar 21) -> All (Gambar 22). Simpan dokumen baru dengan nama sesuai keinginan (misal Kartu Keanggotaan.docx). Gambar 21 Gambar 22 Gambar 23 Semoga bermanfaat. Alhamdulillahi Robbil Alamiin Wassalamu alaikum Wr Wb TIK_X_smt2_Pert.9_Membuat_Kartu_Keanggotaan 7

PAKET PROGRAM APLIKASI

PAKET PROGRAM APLIKASI PAKET PROGRAM APLIKASI Minggu ke6/stimata/linda@stimata.ac.id Menambahkan Style pada Gambar O Caranya: O 1. Klik gambar O 2. Pada tab Format group Picture Styles, pilih salah satu style. O 3. Selesai.
