IV. GAMBARAN UMUM Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Pertanian Negara Berkembang dan Maju Periode

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IV. GAMBARAN UMUM. 4.1. Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Pertanian Negara Berkembang dan Maju Periode 1980-2008"

Transkripsi

1 38 IV. GAMBARAN UMUM 4.1. Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Pertanian Negara Berkembang dan Maju Periode Berdasarkan Gambar 4.1, periode 198 hingga 28 perkembangan GDP pertanian negara-negara berkembang dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Cina dan India. Pada tahun 198 GDP pertanian Cina sebesar 68,23 miliar US$ dan pada tahun 28 GDP pertanian Cina sebesar 251,2 miliar US$ sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan sektor pertanian sebesar 368,16 persen. Pada tahun 198 GDP pertanian India sebesar 53,78 miliar US$ dan pada tahun 28 GDP pertanian India sebesar 123,3 miliar US$ sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan sektor pertanian sebesar 229,28 persen. GDP Riil Pertanian (US$) 3E E+11 2E E+11 1E+11 5E+1 Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko Mesir Afrika Selatan Turki Gambar 4.1. Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Pertanian Negara Berkembang, Sedangkan untuk Indonesia dan Thailand pada tahun 1998 mengalami penurunan GDP pertanian akibat krisis moneter yang dialami kedua negara. Pada tahun 1997 GDP pertanian Indonesia sebesar 25,7 miliar US$ dan pada tahun

2 GDP pertanian Indonesia sebesar 24,74 miliar US$ sehingga telah terjadi penurunan pertumbuhan sektor pertanian sebesar 1,33 persen. Pada tahun 1997 GDP pertanian Thailand sebesar 1,25 miliar US$ dan pada tahun 1998 GDP pertanian Thailand sebesar 1,1 miliar US$ sehingga telah terjadi penurunan pertumbuhan sektor pertanian sebesar 1,47 persen. Memasuki tahun 1999, GDP pertanian Indonesia dan Thailand sudah mulai stabil dan cenderung mengalami peningkatan. Besaran GDP pertanian rata-rata per tahun yang dihasilkan negara berkembang dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Cina, India, Brasil, Indonesia, Turki, Meksiko, Mesir, Argentina, Thailand, dan Afrika Selatan. GDP Riil Pertanian (US$) 1.4E E+11 1E+11 8E+1 6E+1 4E+1 2E+1 AS UK Kanada Jepang Korea Selatan Australia Selandia Baru Spanyol Italia Perancis Gambar 4.2. Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Pertanian Negara Maju, Berdasarkan Gambar 4.2, periode 198 hingga 28 perkembangan GDP pertanian negara-negara maju dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Amerika Serikat. Pada tahun 198 GDP pertanian Amerika Serikat sebesar 45,43 miliar US$ dan pada tahun 28 GDP pertanian Amerika Serikat

3 4 sebesar 12,9 miliar US$ sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan sektor pertanian sebesar 266,1 persen. Sedangkan GDP pertanian Jepang cenderung mengalami penurunan. GDP pertanian Jepang terbesar yaitu pada tahun 1987 sebesar 9,95 miliar US$ dan pada tahun 28 sebesar 83,7 miliar US$ sehingga telah terjadi penurunan pertumbuhan sektor pertanian sebesar 8,2 persen. Besaran GDP pertanian rata-rata per tahun yang dihasilkan negara maju dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Amerika Serikat, jepang, Perancis, Italia, Korea Selatan, Spanyol, Kanada, United Kingdom, Australia, dan Selandia Baru Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Industri Negara Berkembang dan Maju Periode Berdasarkan Gambar 4.3, periode 198 hingga 28 perkembangan GDP industri negara-negara berkembang dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Cina. Pada tahun 198 GDP industri Cina sebesar 62,33 miliar US$ dan pada tahun 28 GDP industri Cina sebesar 1318,7 miliar US$ sehingga telah terjadi peningkatan GDP industri sebesar 2115,65 persen. Sedangkan untuk Indonesia dan Thailand pada tahun 1998 mengalami penurunan GDP industri akibat krisis moneter yang dialami kedua negara. Pada tahun 1997 GDP industri Indonesia sebesar 81,57 miliar US$ dan pada tahun 1998 GDP industri Indonesia sebesar 7,19 miliar US$ sehingga telah terjadi penurunan pertumbuhan sektor industri sebesar 13,95 persen. Pada tahun 1997 GDP industri Thailand sebesar 51,33 miliar US$ dan pada tahun 1998 GDP industri Thailand sebesar 44,66 miliar US$ sehingga telah terjadi penurunan pertumbuhan sektor industri sebesar 13 persen. Memasuki tahun 1999, GDP industri Indonesia dan

4 41 Thailand sudah mulai stabil dan cenderung mengalami peningkatan. Besaran GDP industri rata-rata per tahun yang dihasilkan negara berkembang dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Cina, Brasil, Meksiko, India, Turki, Indonesia, Argentina, Thailand, Afrika Selatan, dan Mesir. GDP Riil Industri (US$) 1.4E E+12 1E+12 8E+11 6E+11 4E+11 2E+11 Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko Mesir Afrika Selatan Turki Gambar 4.3. Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Industri Negara Berkembang, Berdasarkan Gambar 4.4, periode 198 hingga 28 perkembangan GDP industri negara-negara maju dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Amerika Serikat dan Jepang. Pada tahun 198 GDP industri Amerika Serikat sebesar 1285,4 miliar US$ dan pada tahun 28 GDP industri Amerika Serikat sebesar 2245,8 miliar US$ sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan sektor industri sebesar 74,7 persen. Pada tahun 198 GDP industri Jepang sebesar 132,22 miliar US$ dan pada tahun 28 GDP industri Jepang sebesar 1616,43 miliar US$ sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan sektor industri sebesar 56,5 persen. Besaran GDP industri rata-rata per tahun yang

5 42 dihasilkan negara maju dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Amerika Serikat, jepang, United Kingdom, Italia, Perancis, Kanada, Spanyol, Korea Selatan, Australia, dan Selandia Baru. GDP Riil Industri (US$) 2.5E+12 2E E+12 1E+12 5E+11 AS UK Kanada Jepang Korea Selatan Australia Selandia Baru Spanyol Italia Perancis Gambar 4.4. Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi di Sektor Industri Negara Maju, Perkembangan Emisi Gas Rumah Kaca di Negara Berkembang dan Maju Periode Perkembangan Emisi Karbondioksida (CO 2 ) di Negara Berkembang dan Maju Periode Berdasarkan Gambar 4.5, periode 198 hingga 28 perkembangan emisi CO 2 negara-negara berkembang dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Cina dan India. Pada tahun 198 emisi CO 2 Cina sebesar ,4 kilotonne dan pada tahun 28 emisi CO 2 Cina sebesar ,2 kilotonne sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan emisi CO 2 sebesar 479,28 persen. Pada tahun 198 emisi CO 2 India sebesar ,4 kilotonnne dan pada tahun

6 43 28 emisi CO 2 India sebesar ,7 kilotonne sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan emisi CO 2 sebesar 499,9 persen. Besaran emisi CO 2 rata-rata per tahun yang dihasilkan negara berkembang dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Cina, India, Meksiko, Afrika Selatan, Brasil, Indonesia, Turki, Thailand, Argentina, dan Mesir. CO2 (kilotonne) Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko Mesir Afrika Selatan Turki Gambar 4.5. Perkembangan Emisi Karbondioksida di Negara Berkembang, Berdasarkan Gambar 4.6, periode 198 hingga 28 perkembangan emisi CO 2 negara-negara maju dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Amerika Serikat. Pada tahun 198 emisi CO 2 Amerika Serikat sebesar ,8 kilotonne dan pada tahun 28 emisi CO 2 Amerika Serikat sebesar ,2 kilotonne sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan emisi CO 2 sebesar 15,67 persen.

7 44 CO2 (kilotonne) AS UK Kanada Jepang Korea Selatan Australia Selandia Baru Spanyol Italia Perancis Gambar 4.6. Perkembangan Emisi Karbondioksida di Negara Maju, Sedangkan United Kingdom dan Perancis cenderung mengalami penurunan, pada tahun 198 emisi CO 2 United Kingdom dan Perancis berturutturut sebesar 57929,7 kilotonnne dan 55363,9 kilotonnne dan pada tahun 28 emisi CO 2 United Kingdom dan Perancis berturut-turut sebesar ,5 kilotonne dan ,9 kilotonnne sehingga telah terjadi penurunan pertumbuhan emisi CO 2 sebesar 9,7 persen dan 25,4 persen. Besaran emisi CO 2 rata-rata per tahun yang dihasilkan negara maju dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Amerika Serikat, Jepang, United Kingdom, Kanada, Korea Selatan, Italia, Perancis, Australia, Selandia Baru, dan Spanyol.

8 Perkembangan Emisi Nitrogen Oksida (N 2 O) di Negara Berkembang dan Maju Periode Berdasarkan Gambar 4.7, periode 198 hingga 28 perkembangan emisi N 2 O negara-negara berkembang dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Cina dan India. Pada tahun 198 emisi N 2 O Cina sebesar 765,11 kilotonne dan pada tahun 28 emisi N 2 O Cina sebesar 1764,38 kilotonne sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan emisi N 2 O sebesar 23,6 persen. Pada tahun 198 emisi N 2 O India sebesar 37,32 kilotonne dan pada tahun 28 emisi N 2 O India sebesar 763,55 kilotonne sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan emisi N 2 O sebesar 26,2 persen. Besaran emisi N 2 O rata-rata per tahun yang dihasilkan negara berkembang dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Cina, India, Brasil, Indonesia, Meksiko, Argentina, Turki, Afrika Selatan, Mesir, dan Thailand. N2O (kilotonne) Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko Mesir Afrika Selatan Turki Sumber: EDGAR, diolah Gambar 4.7. Perkembangan Emisi Nitrogen Oksida di Negara Berkembang,

9 46 Berdasarkan Gambar 4.8, periode 198 hingga 28 perkembangan emisi N 2 O negara-negara maju dalam sampel memiliki kecenderungan yang menurun kecuali Korea Selatan. Periode 22 hingga 28 perkembangan emisi N 2 O Korea Selatan memiliki kecenderungan yang sangat meningkat mencapai 1843,24 kilotonne pada tahun 25. Amerika Serikat sebagai penghasil rata-rata emisi N 2 O terbesar periode 198 hingga 28 diantara negara-negara maju lainnya dalam sampel, pada tahun 198 merupakan tahun dimana Amerika Serikat menghasilkan emisi N 2 O terbesar yaitu sebesar 1215,22 kilotonne. Besaran rata-rata emisi N 2 O per tahun yang dihasilkan negara maju dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Amerika Serikat, Korea Selatan, Australia, Perancis, Kanada, United Kingdom, Jepang, Italia, Spanyol, dan Selandia Baru. N2O (kilotonne) AS UK Kanada Jepang Korea Selatan Australia Selandia Baru Spanyol Italia Perancis Sumber: EDGAR, diolah Gambar 4.8. Perkembangan Emisi Nitrogen Oksida di Negara Maju,

10 Perkembangan Emisi Metana (CH 4 ) di Negara Berkembang dan Maju Periode Berdasarkan Gambar 4.9, periode 198 hingga 28 perkembangan emisi CH 4 negara-negara berkembang dalam sampel cenderung mengalami peningkatan terutama Cina dan India. Pada tahun 198 emisi CH 4 Cina sebesar 41387,4 kilotonne dan pada tahun 28 emisi CH 4 Cina sebesar 732,9 kilotonne sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan emisi N 2 O sebesar 76,9 persen. Pada tahun 198 emisi CH 4 India sebesar kilotonne dan pada tahun 28 emisi CH 4 India sebesar 28874,5 kilotonne sehingga telah terjadi peningkatan pertumbuhan emisi CH 4 sebesar 36,4 persen. Besaran emisi CH 4 rata-rata per tahun yang dihasilkan negara berkembang dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke terkecil yaitu Cina, India, Brasil, Indonesia, Meksiko, Argentina, Thailand, Turki, Afrika Selatan, dan Mesir. CH4 (kilotonne) Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko Mesir Afrika Selatan Turki Sumber: EDGAR, diolah Gambar 4.9. Perkembangan Emisi Metana di Negara Berkembang,

11 48 Berdasarkan Gambar 4.1, periode 198 hingga 28 perkembangan emisi CH 4 negara-negara maju dalam sampel cenderung berfluktuasi. Selama periode 198 hingga 28, Amerika Serikat sebagai penyumbang emisi CH 4 terbesar diantara negara-negara maju dalam sampel. 199 merupakan tahun dimana Amerika Serikat menghasilkan emisi CH 4 terbesar yaitu sebesar 3363,6 kilotonne. Besaran rata-rata emisi CH 4 per tahun yang dihasilkan negara maju dalam sampel pada periode 198 hingga 28 bila diurutkan dari yang terbesar ke yang terkecil yaitu Amerika Serikat, Australia, United Kingdom, Kanada, Perancis, Jepang, Italia, Spanyol, Selandia Baru, dan Korea Selatan. CH4 (kilotonne) AS UK Kanada Jepang Korea Selatan Australia Selandia Baru Spanyol Italia Perancis Sumber: EDGAR, diolah Gambar 4.1. Perkembangan Emisi Metana di Negara Maju,

Lampiran 1. Perkembangan GDP Riil Pertanian (Constant 2000, Juta US$) Negara Berkembang Tahun Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko

Lampiran 1. Perkembangan GDP Riil Pertanian (Constant 2000, Juta US$) Negara Berkembang Tahun Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko Lampiran 1. Perkembangan GDP Riil Pertanian (Constant 2, Juta US$) Negara Berkembang Tahun Indonesia Thailand Cina India Brasil Argentina Meksiko Mesir Afrika Selatan Turki 198 14751.87 6487.26 68232.337
