PENGARUH PENERIMAAN PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN KLATEN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PENERIMAAN PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN KLATEN"

Transkripsi

1 PENGARUH PENERIMAAN PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN KLATEN Syska Lady Sulistyowatie Universitas Widya Dharma Klaten Abstrak Pajak daerah merupakan pendapatan yang sangat penting bagi Kabupaten Klaten karena merupakan pendapatan yang digunakan untuk membiayai anggaran belanja pemerintah daerah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemerimaan pajak daerah dan retribusi daerah terhadap peningkatan dan pengaruh keduanya secara bersama-sama terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan pajak daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap. Sedangkan retibusi daerah tidak berpengaruh terhadap. Hasil analisis data secara simultan menunjukkan bahwa variabel pajak daerah dan retribusi daerah secara bersamasama berpengaruh secara signifikan terhadap. Kata kunci: Pajak Daerah, Retribusi Daerah, dan. Pendahuluan Saat ini semakin banyak negaranegara di dunia yang mulai memikirkan sektor pajak sebagai penghasilan terbesar dari suatu negara, bahkan negara yang kaya akan sumber daya alam sekalipun yang dahulu tidak begitu tertarik dengan sektor pajak, sekarang mulai memberlakukan bahkan memperketat aturan perpajakannya, salah satunya adalah negara Indonesia. Namun, ditengah maraknya program pemerintah di sekor pajak salah satunya pogram tax amnesty, hasilnya berbanding terbalik dengan tingkat kesadaran masyarakat yang masih rendah dalam hal membayar pajak. Dahulu pajak di Indonesia diatur dan dikelola oleh pemerintah pusat, tetapi sejak berlakunya Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah, pemerintah pusat memberikan kewenangan kepada pemerintah daerah untuk mengatur dan mengelola operasional pemerintahan daerah sesuai asas otonomi daerah untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat (Asteria, 2015). Dengan adanya sistem otonomi daerah, maka setiap daerah bertanggung jawab atas daerahnya masingmasing. Salah satu sumber Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang dapat dimaksimalkan pengelolaannya adalah pemasukan dari penerimaan pajak daerah dan retribusi daerah. Komponen adalah pajak daerah, retribusi daerah, hasil pengelolaan kekayaan daerah yang 346

2 dipisahkan, dan lain-lain Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang sah. 2. Untuk mengetahui pengaruh penerimaan retribusi daerah terhadap Pajak daerah merupakan jenis pajak yang dipungut oleh pemerintah daerah dan digunakan utuk membiayai rumah tangga daerahnya (Payu, 2014). Sedangkan retribusi daerah adalah pembayaran wajib oleh orang pribadi atau badan atas disediakannya jasa tertentu oleh pemerintah dan mendapatkan timbal balik secara langsung (Siahaan, 2013). Kabupaten Klaten merupakan salah satu kabupaten di daerah Jawa Tengah yang menerapkan otonomi daerah dan mengandalkan pajak sebagai sumber, utamanya dari sektor pajak daerah dan retribusi daerah. Berdasarkan latar belakang di atas tersebut, penulis ingin melakukan penelitian mengenai pengaruh penerimaan pajak terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerahj (PAD), teutama sektor pajak daerah dan retribusi daerah Kabupaten Rumusan Masalah 1. Bagaimana pengaruh penerimaan pajak daerah terhadap peningkatan Kabupaten Klaten? 2. Bagaimana pengaruh penerimaan retribusi daerah terhadap peningkatan Kabupaten Klaten? 3. Apakah terdapat pengaruh penerimaan pajak daerah dan retribusi daerah secara bersama-sama terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Klaten? Tujuan Penelitian 1. Untuk mengetahui pengaruh penerimaan pajak daerah terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten 3. Untuk mengetahui apakah penerimaan pajak daerah dan retribusi daerah secara bersama-sama berpengaruh terhadap peningkaran Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Tinjauan Pustaka 1. Pendapatan Asli Daerah merupakan semua penerimaan yang diperoleh daerah dari sumber-sumber dalam wilayahnya sendiri yang dipungut berdasarkan peraturan daerah sesuai dengan peraturan perudangundangan yang berlaku (Halim, 2004). Menurut Halim (2004), Pendapatan Asli Daerah (PAD) berasal dari empat sumber, yaitu : a. Pajak Daerah Pajak daerah adalah iuran wajib yang dilakukan oleh orangorang pribadi atau badan kepada daerah tanpa imbalan langsung yang seimbang yang dapat dipaksakan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku digunakan untuk membiayai penyelenggaraan pemerintahan di daerah dan pembangunan daerah. b. Retribusi Daerah Retribusi daerah adalah pungutan daerah sebagai pembayaran atas jasa atau pemberian izin tertentu yang khusus disediakan dan diberikan oleh pemerintah daerah untuk kepentingan orang pribadi atau badan. c. Hasil pengelolaan keuangan daerah yang dipisahkan Hasil pengelolaan keuangan daerah yang dipisahkan adalah 347

3 hasil penyertaan pemerintah daerah kepada Badan Usaha Milik Negara /Daerah / Swasta dan Kelompok Usaha Masyarakat. d. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang sah Lain-lain pendapatan asli daerah yang sah adalah pendapatan asli daerah yang tidak termasuk pada kelompok di atas pajak daerah, retribusi daerah, dan hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan. 2. Pajak Daerah Pajak daerah adalah pajak yang dipungut oleh pemerintah daerah, baik daerah tingkat I (tingkat provinsi) maupun daerah tingkat II ( pajak kabupaten / kota), dan digunakan untuk membiayai rumah tangga daerah masingmasing (Mardiasmo, 2016). Menurut Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, pajak daerah dibagi dua bagian, yaitu : a. Pajak provinsi, terdiri dari : pajak kendaraan bermotor, bea balik nama kendaraan bermotor, pajak bahan bakar kendaraan bermotor, pajak air permukaan, dan pajak rokok. b. Pajak kabupaten / kota,terdiri dari: pajak hotel, pajak restoran, pajak hiburan, pajak reklame, pajak penerangan jalan, pajak mineral bukan logam dan batuan, pajak parkir, pajak air tanah, pajak sarang burung walet, Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan, serta Bea peroleahan Hak atas Tanah dan Bangunan. 3. Retribusi daerah Retribusi Daerah menurut Mardiasmo (2016), yaitu pungutan yang dikenakan sehubungan dengan suatu jasa atau fasilitas yang diberikan oleh pemerintah secara langsung dan nyata kepada pembayar. Contoh : parkir, pasar, jalan tol, dsb. Menurut Undang- Undang Nomor 28 Tahun 2009, terdapat 30 jenis retribusi daerah yang dipungut oleh daerah dan dikelopokkan dalam 3 golongan, antara lain : a. Retribusi Jasa Umum, adalah retribusi atas jasa yang disediakan atau diberikan oleh pemerintah daerah untuk tujuan kepentingan dan kemanfaatan umum serta dapat dinikmati oleh orang pribadi atau badan. Jenis-jenis retribusi jasa umum terdiri dari : 1. Retribusi Pelayanan Kesehatan 2. Retribusi Pelayanan Persampahan / Kebersihan 3. Retribusi Penggantian Biaya Cetak Kartu Tanda Peduduk dan Akte Catatan Sipil 4. Retribusi Pelayanan Pemakaman dan Pengabuan Mayat 5. Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum 6. Retribusi Pelayanan Pasar 7. Retribusi Penguji Kendaraan Bermotor 8. Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran 9. Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta 10. Retribusi Pengujian Kapal Perikanan b. Retribusi Jasa Usaha, adalah retribusi atas jasa yang disediakan oleh pemerintah daerah dengan menganut prinsip komersial karena pada dasarnya dapat pula disediakan 348

4 oleh sektor swasta. Jenis-jenis Retribusi Jasa Usaha terdiri dari : 1. Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah 2. Retribusi Pasar Grosir dan/atau Pertokoan 3. Retribusi Tempat Pelelangan 4. Retribusi Terminal 5. Retribusi Tempat Khusus Pakir 6. Retribusi Tempat Penginapan / Pesanggahan / Villa 7. Retribusi Penyedotan Kakus 8. Retribusi Rumah Potong Hewan 9. Retribusi Pelayanan Pelabuhan Kapal 10. Retribusi Tempat Rekreasi dan Olah Raga 11. Retribusi Penyeberangan di Atas Air 12. Retribusi Pengelolaan Limbah Cair 13. Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah c. Retribusi Perizinan Tertentu, adalah retribusi atas kegiatan tertentu pemerintah daerah dalam rangka pemberian izin kepada orang pribadi atau badan yang dimaksudkan untuk pembinaan, pengaturan, pengendalian, dan pengawasan atas kegiatan pemanfaatan ruang, penggunaan sumber daya alam, barang, prasarana, sarana, atau fasilitas tertentu guna melindungi kepentingan Pengembangan Hipotesis umum dan menjaga kelestarian lingkungan. Jenis-jenis retribusi perizinan tertentu terdiri dari : 1. Retribuzi Izin Mendirikan Bangunan 2. Retribusi Izin tempat Penjualan Minuman Beralkohol 3. Retribusi Izin Gangguan 4. Retribusi Izin Trayek 1. Pengaruh pajak daerah terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerag (PAD) Kabupaten H 1 : Pajak daerah mempunyai pengaruh positif terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten 2. Pengaruh retribusi daerah terhadap peningkatan Kabupaten H 2 : Retribusi daerah mempunyai pengaruh negatif terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten 3. Pengaruh pajak daerah dan retribusi daerah terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten H 3 : Pajak daerah dan retribusi daerah secara bersama-sama mempunyai pengaruh positif terhadap peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten 349

5 Kerangka Teori Gambar 1 Kerangka Pikir Pajak Daerah Retribusi Daerah Pendapatan Asli Daerah (PAD) Metode Penelitian 1. Jenis Penelitian Jenis penelitian yang digunakan adalah penilitian analisis deskriptif kuantitatif. Penelitian ini menggunakan alat analisis statistik deskriptif, analisis regresi linier berganda, uji t, uji F, dan koefisien determinasi (R 2 ) dengan variabel independen pajak daerah dan retribusi daerah, sedangkan variabel dependennya adalah. 2. Populasi dan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah data Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang meliputi penerimaan pajak daerah, retribusi daerah, hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan, dan lainlain pendapatan asli daerah yang sah. Sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah data realisasi yang meliputi penerimaan pajak daerah dan retribusi daerah di Kabupaten Klaten dari tahun 2008 sampai dengan tahun Sumber Data Penelitian ini menggunakan data sekunder, yaitu jenis data yang diperoleh secara tidak langung dari sumber utama yaitu Kantor Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Keuangan Kabupaten Data dalam penelitian ini berupa Daftar Anggaran Realisasi Pendapatan Daerah Kabupaten Klaten dari tahun 2008 sampai dengan Penelitian ini dilakukan di Kantor Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Keuangan Kabupaten Klaten Jl. Pemuda No. 294 Klaten Selatan, Klaten, Jawa Tengah. Definisi Operasional Variabel 1. Pajak daerah Pajak daerah adalah kontribusi wajib oleh orang pribadi atau badan kepala daerah yang bersifat timbal balik secara langsung (Siahaan, 2013). 2. Retribusi daerah Retribusi daerah adalah pembayaran wajib oleh orang 350

6 pribadi atau badan atas disediakannya jasa tertentu oleh pemerintah dan mendapatkan timbal balik secara langsung (Siahaan, 2013). 3. adalah salah satu sumber pendanaan bagi daerah kabupaten / kota dengan contoh komponennya adalah pajak daerah dan retribusi daerah (Mafaza dkk, 2016). Teknik Analisis Data 1. Analisis Statistik Deskriptif Statistik memberikan gambaran atau deskripsi suatu data yang dilihat dari nilai rata-rata (mean), standar deviasi, varian maksimum, minimum sum range, skewness / kemencengan distribusi (Ghozali, 2012). 2. Analisis Regresi Linier Berganda Analisis linier berganda adalah hubungan secara linear antara dua atau lebih variabel independen (X 1, X 2,. X n ) dengan variabel dependen (Y). Analisis ini untuk mengetahui arah hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen apakah masing variabel independen berhubungan positif atau negatif dan untuk memprediksi nilai dari variabel dependen apabila nilai variabel mengalami kenaikan atau penurunan. Persamaan regresi linear berganda sebagai berikut: PAD = a + b 1 PD + b 2 RD + Keterangan: PAD = Pendapatan Asli Daerah (Variabel dependen) a = Konstanta (nilai PAD apabila PD and RD = 0) b = koefisien regresi (nilai peningkatan atau penurunan) PD = Pajak Daerah (Variabel independen) RD = Retribusi Daerah (Variabel independen) = Residual eror 3. Uji Hipotesis a. Uji t (Uji pengaruh parsial) Pengujian secara parsial menggunakan uji t (pengujian signifikansi secara parsial). Pengujian secara parsial ini dimaksudkan untuk melihat apakah pengaruh variabel independen secara individual terhadap variabel dependen signifikan atau tidak. b. Uji F Uji F adalah uji secara serempak untuk menguji ada tidaknya pengaruh yang signifikan pada variabel independen secara simultan terhadap variabel dependen. Uji F merupakan pengujian terhadap koefisiensi regresi secara bersama-sama yang bertujuan untuk menguji apakah secara bersama-sama semua variabel independen memiliki pengaruh terhadap variabel dependen. c. Koefisien Determinasi (R 2 ) Koefisien determinasi (R 2 ) mengukur seberapa jauh kemampuan model yang dibentuk dalam menerangkan variasi variabel independen. Nilai R 2 besarnya antara 0-1 (0 < R 2 < 1) koefisien determinasi ini digunakan untuk mengetahui seberapa besar variabel independen mempengaruhi variabel dependen. Apabila R 2 mendekati 1 berarti variabel 351

7 Pembahasan independen semakin berpengaruh terhadap variabel dependen. Kelemahan mendasar penggunaan koefisien determinasi adalah bias terhadap jumlah variabel dependen yang dimasukkan dalan model. 1. Hasil Statistik deskriptif Berdasarkan tabel 1 dapat diketahui nilai rata-rata (mean) dan standar deviasi pada tiap variabel. Nilai rata-rata Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar Rp ,56. Besarnya nilai standar deviasi lebih kecil dari nilai rata-rata, yaitu Rp ,77. Hal ini menunjukkan bahwa penyimpangan yang terjadi dalam pengelolaan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Klaten lebih kecil dari Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Tabel 1 Pajak Daerah Retribusi Daerah Valid N (listwise) Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Statistic Statistic Statistic Statistic Std. error , , , , , , , , , , , ,37 Nilai rata-rata variabel pajak daerah adalah Rp ,56 dan nilai standar deviasi sebesar Rp ,58. Nilai standar deviasi pajak daerah lebih kecil dari nilai rata-rata. Hal ini menunjukkan bahwa penyimpangan penerimaan pajak daerah yang terjadi di Kabupaten Klaten lebih kecil dari pendapatan pajak daerah itu sendiri. Sedangkan nilai rata-rata variabel retribusi daerah adalah Rp ,56 dan nilai standar Std. Deviation Statistic , , ,12 deviasi sebesar Rp ,12. Besarnya nilai standar deviasi retribusi daerah lebih kecil dari nilai rata-rata menujukkan bahwa penyimpangan penerimaan retribusi daerah yang terjadi di Kabupaten Klaten lebih kecil dari pendapatan retribusi daerah. 2. Uji t Uji t dilakukan untuk mengetahui atau menyelidiki lebih lanjut variabel independen manakah yang berpengaruh terhadap variabel dependen. Tabel 2 352

8 Model 1 Coefficiens a Unstandardized Coefficients Standardized T Coefficients B Std. Error Beta (Constant) 4,643 4,352 1,067 Pajak Daerah 1,133,184 1,129 6,171 Retribusi Daerah -,293,349 -,153 -,839 Sig.,327,001,434 a. Dependent Variable: Berdasarkan hasil analisis data pada tabel 2 di atas, maka persamaan regresinya adalah: PAD = 4, ,133 PD 0,293 RD + ɛ Persamaan regresi di atas dapat dijelaskan sebagai berikut: a. Nilai konstanta sebesar 4,643 yang artinya jika variabel penerimaan pajak daerah (PD) dan retribusi daerah (RD) sama dengan nol, maka besarnya adalah sebesar 4,643 atau 464,3%. b. Nilai penerimaan pajak daerah (PD) sebesar 1,133 yang berarti apabila terjadi kenaikkan pada vriabel pajak daerah (PD) dalam satu satuan, maka dapat meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar 1,133 atau 113,3%. Koefisien antara pajak daerah (PD) dan bernilai positif, artinya semakin meningkat pendapatan pajak daerah (PD) maka Pendapatan Asli Daerah (PAD) juga akan meningkat. c. Nilai penerimaan retribusi daerah (RD) sebesar -0,293 yang artinya jika variabel independen lainnya tetap dan variabel retribusi daerah (RD) mengalami kenaikkan sebesar satu satuan, maka Pendapatan Asli Daerah (PAD) akan mengalami penurunan sebesar - 0,293 atau -29,3%. Koefisien antara retribusi daerah (RD) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) bernilai negatif, artinya semakin meningkat pendapatan retribusi daerah (RD) maka akan semakin menurun. Selanjutnya uji t dilakukan dengan membandingkan t hitung dengan t tabel. Penelitian ini menggunakan taraf signifikan 5%d engan pengujian dua sisi 5% : 2 = 2,5% dengan derajat kebebasan (df) = n k atau df = 9 3 = 6 (n adalah jumlah sampel, dan k adalah jumlah variabel) maka diperoleh t tabel sebesar 2,447. Hasil olah data menggunakan uji t diperoleh: a. Berdasarkan hasil penghitungan pada tabel 2, variabel pajak daerah mempunyai t hitung sebesar 6,171 dengan taraf signifikansi 0,001 dibawah signifikasi 0,05 (5%). Dengan demikian t hitung lebih besar dari t tabel atau 6,171 > 2,447. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pajak daerah mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap 353

9 . Hasil ini membuktikan bahwa H 1 dapat diterima. Pajak daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Hasil penelitian ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Kusuma dan Wirawati (2013) dan Fitriana (2014). b. Berdasarkan hasil penghitungan pada tabel 2, variabel retribusi daerah mempunyai t hitung sebesar -0,839 dengan taraf signifikansi 0,434 diatas signifikasi 0,05 (5%). Dengan demikian t hitung lebih kecil dari t tabel atau -0,839 < 2,447. Hal tersebut dapat disimpulkan bahwa retribusi daerah tidak berpengaruh terhadap. Hasil ini membuktikan bahwa H 0 dapat diterima. Retribusi daerah tidak berpengaruh terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Hasil penelitian ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Lakoy dkk (2016). 3. Uji F Hasil uji F menggunakan program SPSS adalah sebagai berikut: Tabel 3 ANOVA a Model Sum of Squares Df Mean Square F Regression 1 Residual Total 2, , ,105,069 6,012 2,688 8 a. Dependent Variable: b. Predictors: (Constant), Retribusi Daerah, Pajak Daerah Sig.,000 b Pada penelitian ini nilai df1 = 3 1 = 2 dan nilai df2 = 9 3 = 6 maka diperoleh nilai F tabel sebesar 5,14. Hasil perhitungan yang ditunjukkan pada tabel 3 diperoleh nilai hitung sebesar 113,105. Jadi nilai F hitung lebih besar dari nilai F tabel yaitu 113,105 > 5,14 dan tingkat signifikan dibawah 0,005 atau 0,000 < 0,05. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa variabel pajak daerah dan retribusi daerah jika diuji secara bersamasama atau serempak berpengaruh secara signifikan terhadap. Maka H 0 ditolak dan H a diterima, yaitu pajak daerah dan retribusi daerah secara bersama-sama berpengaruh terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten 4. Koefisien Determinasi (R 2 ) Untuk mengetahui besarnya pengaruh pajak daerah dan retribusi daerah terhadap peningkatan Kabupaten Klaten dapat dilihat pada tabel 4 berikut: 354

10 Tabel 4 Model Summary Model R R Square Adjusted R Square 1,987 a,974,966 a. Predictors: (C0nstant), Retribusi Daerah, Pajak Daerah Std. Error estimate,10759 Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi, besarnya adjusted R square adalah 0,966 atau 96,6%. Hal ini berarti 96,6% Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Klaten dipengaruhi oleh dua variabel independen yaitu pajak daerah dan retribusi daerah. Sedangkan sisanya 100% - 96,6% = 3,4% dipengaruhi oleh variabel lain diluar kedua variabel independen tersebut. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis olah data yang telah dilakukan, maka kesimpulan yang dapat diambil adalah: 1. Hasil pengujian secara parsial menunjukkan bahwa variabel pajak daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten 2. Hasil pengujian secara parsial menunjukkan bahwa variabel retribusi daerah tidak berpengaruh terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten 3. Hasil pengujian secara simultan menunjukkan bahwa penerimaan pajak daerah dan retribusi daerah secara bersama-sama berpengaruh terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Saran Saran yang dapat kami berikan adalah: 1. Bagi pemerintah a. Pemerintah Kabupaten Klaten diharapkan untuk lebih agresif dalam mencari dan mengembangkan potensi daerah untuk meningkatkan penerimaan Pendapata Asli Daerah (PAD) dari sektor pajak daerah dan retribusi daerah. b. Memperketat dalam hal pengawasan dan tata kelola pajak daerah dan retribusi daerah. c. Meningkatkan sosialisasi di bidang pajak dan menetapkan sanksi yang tegas terhadap pelanggar pajak untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam hal membayar pajak daerah. 2. Bagi peneliti selanjutnya a. Penulis menyadari bahwa dalam penelitian ini masih banyak keterbatasan dan kekurangan karena hanya dilakukan pada periode yang singkat, yaitu data selama 9 tahun dan hanya menggunakan 3 variabel, sehingga diharapkan untuk penelitian selanjutnya lebih banyak menggunakan sampel dan variabel yang lebih lengkap agar didapatkan hasil yang lebih akurat. 355

11 Daftar Pustaka Asteria, Beta Analisis Pengaruh Penerimaan Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten / Kota Di Jawa Tengah. Jurnal Riset Manajemen. Vol. 2, No. 1, Januari 2015 Hal Fitriana Pengaruh Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (Pad) Di Kota Bontang. ejournal Ilmu Pemerintahan, 2014, 1 (2): Ghozali Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS 20. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Halim, Abdul Akuntansi Keuangan Daerah. Jakarta: Salemba Empat. Halim, Abdul Manajemen Keuangan Daerah Edisi Revisi. Yogyakarta: UPP AMP YKPN. Kusuma, Md. Krisna Arta dan Ni Gst. Putu Wirawati Analisis Penagruh Penerimaan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Terhadap Peningkatan Pad Sekabupaten/Kota Di Provinsi Bali. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 5.3 (2013): Lakoy, Toar Waraney, Daisy S.M Engka dan Steeva Y.L Tumangkeng Kontribusi dan Pengaruh Penerimaan Retribusi Daerah Terhadap Pendapatan Asli Daerah di Kabupaten Minahasa Selatan ( ). Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi Vol. 16, No. 01 Tahun Mafaza, Wildah, Yuniadi Mayowan dan Tri Henri Sasetiadi Kontribusi Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Dalam Pendapatan Asli Daerah (Studi Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Kabupaten Pacitan). Jurnal Perpajakan (JEJAK). Vol. 11, No. 1 Tahun Mardiasmo Perpajakan Edisi Terbaru Yogyakarta: Penerbit ANDI. Resmi, Siti Perpajakan: Teori dan Kasus Edisi 9 Buku 1. Jakarta: Salemba Empat. Payu, Boby Rantow Analisis Kontribusi Pajak Daerah Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Gorontalo. Jurnal Akuntansi. Vol. XVIII, No. 01, Januari 2014 Hal: Siahaan, P. Mariot Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Jakarta: Rajawali Pers. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah. Undang-Undang Republik IndonesiaNomor 29 Tahun 2009 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah. 356

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. daerah dari sumber-sumber dalam wilayahnya sendiri yang dipungut berdasarkan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. daerah dari sumber-sumber dalam wilayahnya sendiri yang dipungut berdasarkan BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. PENGERTIAN PENDAPATAN ASLI DAERAH Pendapatan Asli Daerah (PAD) merupakan semua penerimaan yang diperoleh daerah dari sumber-sumber dalam wilayahnya sendiri yang dipungut berdasarkan
