PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015"

Transkripsi

1 ii

2 PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015 ( Study Kasus pada Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV Tahun Akademik 2013/2014 ) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Program Strata Satu (S-1) Dalam Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo Oleh SITI ROSYIDAH NIM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN PRODI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO AGUSTUS, 2015 iii

3 iv

4 v

5 vi

6 MOTTO JANGAN JADIKAN SESUATU HAL YANG SULIT MENJADI BEBAN, JADIKANLAH HAL YANG SULIT MENJADI TUMPUAN MERAIH KESUKSESAN vii

7 PERSEMBAHAN Alhamdulillahirabbil alamin Alhamdulillahirabbil alamin Alhamdulillahirabbil alamin Akhirnya aku sampai titik ini, tak henti-hentinya aku mengucap syukur kepada- Mu ya Rabb Ku persembahkan karya tulis ini untuk : Ibu dan Bapakku tercinta, terima kasih banyak atas kasih sayang yang tak hentihentinya, memberikan doa, memberikan dukungan dalam setiap langkahku serta didikkan yang setiap saat selalu diberikan tanpa mengenal lelah. Kakek, Nenek, keluarga besar serta saudara-saudara yang selalu mendo akan, memberi dukungan dan motivasi kepadaku selama ini. Ibu dan Bapak Dosen yang telah membimbing, memberikan wawasan dan memberikan bekal ilmu untukku. Kepada teman-teman Mahasiswa Prodi PPKn seperjuangan, khususnya seangkatanku yang tak bisa tersebutkan namanya satu persatu. Begitu banyak pengalaman, cerita, suka, duka dan solidaritas yang luar biasa sehingga membuat hari-hari semasa kuliah lebih berarti. Terima kasih untuk tawa yang pernah tercipta. Kalian luar biasa. Kisah saat kita berjuang bersama adalah kisah yang sangat mahal harganya, dan tak bisa tergantikan oleh apapun jua. Teman-teman KKN kelompok 2 yang selalu memberi dukungan, semangat dan motivasi. Terima kasih banyak, Kalian sudah seperti keluargaku sendiri. Yang terbaik dan spesial Mada, Ika, Novita, Endah, Leni, Devi, Putri, Mbak Unun, Ami, Jihan, Susi terima kasih atas bantuan, doa, nasehat, hiburan, traktiran, viii

8 ojekkan dan semangat yang kamu berikan selama kuliah, aku tak akan melupakan semua yang telah kamu berikan selama ini. Almamaterku Universitas Muhammadiyah Ponorogo, Aku bangga bisa memakai almamater ini. ABSTRAK Rosyidah, Siti Persepsi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap Pemilihan Umum Kepala Daerah Kabupaten Ponorogo Tahun 2015 (Study Kasus pada Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV Tahun Akademik 2013/2014). Skripsi, Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Pembimbing (I) Ardhana Januar Mahardhani,S.AP., M.KP. Pembimbing (II) Drs. Eko Herry Suprayitno. M.Pd. Kata Kunci : Persepsi Mahasiswa, Pilkada Pilkada merupakan salah satu pesta demokrasi rakyat dalam memilih kepala daerah yang ada di wilayah baik wilayah Kabupaten maupun di wilayah Provinsi. Pilkada secara konstitusional di atur dalam ayat 4 Pasal 18 Undang-Undang Dasar tahun 1945 yaitu Gubernur, Bupati, dan Walikota sebagai Kepala pemerintahan Provinsi, Kabupaten dan Kota dipilih oleh rakyat secara demokratis. Melalui pilkada masyarakat khususnya mahasiswa akan memberikan pilihan dan suara melalui pesta demokrasi tentang pemilihan kepala daerah yang akan memimpin dan menyelenggarakan pemerintahan dalam periode yang telah ditentukan dengan undang-undang. Dalam penelitian ini rumusan masalah yang dibahas adalah : Bagaimana persepsi mahasiswa FKIP Prodi PPKn semester IV tahun akademik 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap pemilihan umum kepala daerah Kabupaten Ponorogo tahun 2015?. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa FKIP Prodi PPKn semester IV tahun 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap pemilihan umum kepala daerah Kabupaten Ponorogo tahun Penelitian ini dilaksanakan di Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Sumber data adalah mahasiswa PPKn semester IV tahun akademik 2013/2014. Prosedur pengumpulan data menggunakan metode wawancara, dokumentasi, dan studi dokumentasi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis diskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat keragaman persepsi mahasiswa FKIP Prodi PPKn semester IV tahun akademik 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap Pilkada Kabupaten Ponorogo tahun 2015 yaitu arti pilkada, pandangan pilkada, persyaratan bakal calon kepala dan wakil kepala daerah, bentuk ix

9 partisipasi di pilkada, serta harapan di Pilkada. Saran yang dapat peneliti berikan adalah agar mahasiswa mampu memahami pendidikan politik, mempelajari peraturan dan perundang-undangan untuk menambah wawasan dalam pelaksanaan pilkada dan ikut berpartisipasi dalam pelaksanaan pilkada untuk menentukan suatu pemimpin di daerah setempat. ABSTRACT Rosyidah, Siti "Perception Student University of Ponorogo on Election of Regional Head Ponorogo 2015 (Case Study on Student Guidance and Counseling Prodi PPKn IV Semester Academic Year 2013/2014)". Thesis, Pancasila and Citizenship Education, the Faculty of Education, University of Muhammadiyah Ponorogo. Supervisor (I) Ardhana Januar Mahardhani, S.AP., M.KP. Supervisor (II) Drs. Eko Herry Suprayitno. M.Pd. Keywords: Perception of Students, Elections The elections were a democratic party one of the people in choosing the head region in either the district or region in the province. The elections constitutionally set in paragraph 4 of Article 18 of the Constitution in 1945 that governors, regents, and the mayor as head of provincial governments, district and city democratically elected by the people. Through the community, especially the student election will provide choice and voice through the democratic party of the local elections that will lead and organize the administration within the period specified by law. In this study the formulation of the problem discussed is: '' What are the perceptions of students FKIP Prodi PPKn fourth semester of academic year 2013/2014 the University of Muhammadiyah Ponorogo toward elections of regional heads Ponorogo 2015? ". This study aims to determine students' perceptions of FKIP Prodi PPKn fourth semester of the year 2013/2014 the University of Muhammadiyah Ponorogo toward elections of regional heads Ponorogo This research was conducted at the University of Muhammadiyah Ponorogo. The data source is PPKn students of fourth semester of the academic year 2013/2014. The procedure of collecting data using interviews, documentation, and documentation study. Analysis of the data used in this research is qualitative descriptive analysis. Based on the results of the study indicate that there are students' perceptions of diversity FKIP Prodi PPKn fourth semester of 2013/2014 academic year of the University of Muhammadiyah Ponorogo 2015 elections that the meaning of the election, the election outlook, the requirements of prospective head and deputy head of the region, the form of participation in the elections, as well as hope in the elections. x

10 Suggestions given is that students are able to understand political education, regulation and legislation to broaden the implementation of the elections and participated in the implementation of the election to determine a leader in the local area. KATA PENGANTAR Segala puji hanya kepada Allah SWT atas limpahan rahmat, nikmat, dan hidayah-nya yang tidak terhingga, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir ini. Tugas akhir ini yang berjudul PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015 (Study Kasus pada Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV Tahun Akademik 2013/2014) sebagai salah satu syarat kelulusan untuk mencapai Gelar Sarjana Program Strata Satu (S-1) dalam Ilmu Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini baik perorangan maupun kelembagaan. Oleh karena itu, penulis menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada : 1. Bapak Drs. H. Sulton, Msi selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 2. Bapak Dr. Bambang Harmanto, M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. xi

11 3. Bapak Ardhana Januar Mahardhani, S.AP., M.KP selaku Ketua Jurusan PPKn Universitas Muhammadiyah Ponorogo yang telah memberikan ijin kepada penulis sehingga penelitian dapat dilaksanakan. 4. Bapak Ardhana Januar Mahardhani, S.AP., M.KP selaku Pembimbing I yang telah banyak memberikan saran dan masukan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 5. Bapak Drs. Eko Hery Suprayitno, M.Pd selaku Pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu untuk membimbing dalam penyusunan skripsi ini. 6. Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Ponorogo yang telah membantu penulis dalam melaksanakan penelitian guna pengumpulan data. 7. Semua pihak yang telah membantu penulis, sehingga penulisan skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih banyak kekurangan dan belum sempurna, oleh karena itu penulis berharap kritik dan saran untuk penyempurnaan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca khususnya dan perkembangan ilmu pendidikan umumnya. Amin Ponorogo, 31 Agustus 2015 SITI ROSYIDAH NIM xii

12 DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL...i LEMBAR LOGO... ii HALAMAN JUDUL... iii LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING... iv LEMBAR PENGESAHAN... v PERNYATAAN KEASLIHAN TULISAN... vi MOTTO... vii PERSEMBAHAN... viii ABSTRAK... ix KATA PENGANTAR... xi DATAR ISI... xiii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 5 xiii

13 BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Persepsi... 7 B. Mahasiswa C. Pilkada BAB III METODE PENELITIAN A. Pendekatan dan Jenis Penelitian B. Tahap-Tahap Penelitian C. Kehadiran Penelitian D. Lokasi Penelitian E. Sumber Data Penelitian F. Prosedur Pengumpulan Data G. Analisis Data H. Pengecekan Keabsahan Temuan BAB IV PAPARAN DATA DAN TEMUAN PENELITIAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian Kondisi Geografis Kabupaten Ponorogo Kondisi Monografis Kabupaten Ponorogo Kondisi Penelitian di Universitas Muhammadiyah Ponorogo B. Deskripsi Hasil Penelitian Persepsi Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV tahun akademik 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap Pemilihan Umum Kepala Daerah Kabupaten Ponorogo tahun xiv

14 C. Pembahasan Persepsi Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV tahun akademik 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo terhadap Pemilihan Umum Kepala Daerah Kabupaten Ponorogo tahun BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN xv

15 DAFTAR TABEL Tabel Nama Halaman 1.1 Jumlah Penduduk di Wilayah Kabupaten 34 Ponorogo Menurut Jenis Kelamin. 1.2 Fakultas dan Program Studi Universitas 39 Muhammadiyah Ponorogo Tahun Akademik 2013/2014. xvi

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Nama 1 Daftar Nama Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV Tahun Akademik 2013/2014 Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 2 Keterangan Bimbingan Skripsi. 3 Surat Keterangan Penelitian. 4 Pedoman Wawancara. 5 Dokumentasi Wawancara. 6 Undang-Undang No. 1 Tahun 2015 Tentang Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota. xvii

PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015

PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015 PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO TERHADAP PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH KABUPATEN PONOROGO TAHUN 2015 (Study Kasus pada Mahasiswa FKIP Prodi PPKn Semester IV Tahun Akademik 2013/2014)
