PERANAN DAKWAH RADIOQU FM DALAM MENANGKAL KRISTENISASI SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANAN DAKWAH RADIOQU FM DALAM MENANGKAL KRISTENISASI SKRIPSI"

Transkripsi

1 PERANAN DAKWAH RADIOQU FM DALAM MENANGKAL KRISTENISASI (Analisis Program Siaran Dakwah Radioqu FM Di Kecamatan Cigugur, Kuningan) SKRIPSI Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial pada Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Gunung Djati Oleh Suharjo JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG 2016 M

2 ABSTRAK Suharjo. Peranan Dakwah Radioqu FM Dalam Menangkal Kristenisasi (Analisis Program Siaran Dakwah Radioqu FM Di Kecamatan Cigugur, Kuningan). Perkembangan informasi saat ini, menjadikan media massa berperan dalam memberi informasi, mendidik, serta mempengaruhi masyarakat atau khalayak. Para da i dapat memanfaatkan media massa dalam berdakwah, seperti yang dilakukan oleh para da i yang berada di kecamatan Cigugur, yang memanfaatkan radio sebagai media massa yang mempermudah mereka dalam menyampaikan pesan-pesan dakwah kepada mad u. Penelitian ini ingin mengetahui bagaimana Radioqu FM dalam menangkal kegiatan kristenisasi di Kecamatan Cigugur. Tujuan dari penelitian ini yaitu : 1) Mengetahui program Radioqu FM menyiarkan informasi dakwah kepada masyarakat dalam menangkal kristenisasi. 2) Mengetahui cara Radioqu FM mendidik masyarakat dalam menangkal kristenisasi.3) Mengetahui cara Radioqu FM mempengaruhi para masyarakat dalam menangkal kristenisasi. Media massa khususnya radio memiliki fungsi diantaranya: 1) Menyiarkan informasi yang mencangkup mengenai akhlak, akidah dan ibadah. 2) Mendidik. Media massa dalam program siarannya selalu menyajikan pesan-pesan atau tulisan-tulisan selalu mengandung pengetahuan sehingga dapat mendidik khalayak secara personal dan keluarga. 3) Mempengaruhi. Media massa dapat melakukan kontrol sosial secara leluasa dan bertanggung jawab. Sehingga, melalui fungsi dari media massa khususnya radio dapat dimanfaatkan untuk menyampaikan pesan dakwahnya kepada mad u dan dapat menangkal kegiatan kristenisasi khususnya di Kecamatan Cigugur. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Social Responsibility Theory atau teori tanggung jawab sosial dari Astuti. Berdasarkan hasil penelitian, Peranan Radioqu FM dalam berdakwah untuk menangkal kristenisasi di Cigugur, Kuningan, dapat disimpulkan sebagai berikut: 1) Radioqu FM dalam menyampaikan informasi dakwah untuk menangkal kristenisasi, dilakukan melalui beberapa peranan yaitu: menyiarkan ilmu keislaman, menyiarkan berita Islam, menyiarkan informasi kebutuhan masyarakat, menyiarkan waktu shalat, dan menyiarkan teladan Nabi. 2) Radioqu FM dalam mendidik masyarakat untuk menangkal kristenisasi, dilakukan melalui beberapa peranan yaitu: mendidik melalui tanya jawab masalah umat, mendidik melalui kisah teladan, dan mendidik pola hidup sehat. 3) Radioqu FM dalam mempengaruhi masyarakat untuk menangkal kristenisasi, dilakukan melalui beberapa peranan yaitu: mempengaruhi untuk mendorong rajin ibadah, mempengaruhi untuk mempertahankan akidah, mempengaruhi pola pikir umat non Muslim bahwa Islam agama damai, dan mempengaruhi melalui seni Islam. i

3 ii

4 iii

5 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Jakarta Utara pada tanggal 28 Oktober Penulis adalah anak pertama dari tiga bersaudara dari pasangan Kholipah dan Usid. Penulis mempunyai dua adik dan semuanya perempuan yaitu Siti Nurzeha dan Wina Junipah Sholehah. Saat ini penulis tinggal di Blok Sukamampir Rt. 004 Rw. 001 Desa Pabedilan Kulon Kecamatan Pabedilan Kabupaten Cirebon. Penulis menyelesaikan pendidikan Sekolah Dasar di SDN 2 Pabedilan Kulon pada tahun 2000 dan selesai pada tahun Kemudian pada tahun 2006 samapai 2012, penulis menimba ilmu di Pondok Pesantren Modern Al-Ikhlash selam 6 tahun lamanya, dan melanjutkan pendidikan tinggi di UIN Sunan Gunung Djati Bandung Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam tahun 2012 sampai Selama menjadi mahasiswa, penulis tidak terjun dalam bidang perpolitikan kampus. Karena, menurut penulis perpolitikan dikampus hanya buang-buang waktu saja. Namun, penulis aktif di bidang olah raga yaitu sepak bola dan menjadi anggota pemain di Juruasan Komunikasi dan Penyiaran Islam. Untuk menjalin tali silaturrahmi antar warga Cirebon, penulis ikut serta dalam keorganisasian yaitu IKMAWATI singkatan dari Ikatan Mahasiswa Warga Cirebon. iv

6 KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah SWT yang telah menciptakan langit dan bumi beserta isinya, serta telah menganugrahkan nikmat yang sangat besar kepada penulis, yaitu nikmat sehat dan nikmat Islam. Dengan segala rahma dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Sholawat beserta salam semoga tetap tercurah limpahkkan kepada Nabi akhir zaman Nabi Muhammad SAW, kepada keluarganya, sahabatnya, dan kita selaku umatnya. Tiada kata yang pantas diucapkan selain kata syukur atas nikmat dan ridho Allah SWT, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Selama proses penyususnan skripsi ini, banyak sekali tantangan, kesulitan, hambatan, dan godaan yang dilalui oleh penulis, seperti kesulitan dalam melawan rasa malas. Akhirnya, berkat do a dan motivasi serta kesungguhan jiwa dan raga dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Peranan Radioqu FM Dalam Berdakwah Untuk Menangkal Kristenisasi (Analisis Program Siaran Dakwah Radioqu FM Dalam Berdakwah Untuk Menangkal Kristenisasi Di Kecamatan Cigugur, Kuningan), dapat diselesaikan pada waktunya. Penulis menyadari dengan sepenuh hati, banyak dukungan, bimbingan, serta hiburan, baik secara moril dan material sehingga skripsi ini dapat diselesaikan pada waktunya. Maka dari itu, dalam kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada: v

7 1. Bapak Drs. H. Mukhlis Aliyudin, M.Ag dan Dr. Aang Ridwan, M.Ag, selaku Ketua dan Sekertaris Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam yang selalu memberikan dukungan, motivasi, nasihat dan do a sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 2. Bapak Drs. H. Yaya, M.Ag, selaku dosen pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan masukan kepada penulis. 3. Bapak Dr. Uwes Fatoni, M.ag. selaku pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, masukan, bertukar pikiran dan lain-lain. Sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 4. Dekan Dakultas Dakwah dan Komunikasi serta seluruh staf pengajar Fakultas Dakwah dan Komuniksi. 5. Bapak Drs. Yayat Hidayat, yang bersedia memberikan data-data perusahaan. 6. Penyiar Muhaimin dan Iqbal, yang telah meluangkan waktu untuk menjawab semua pertanyaan-pertanyaan observasi, bersedia memberikan dokumen Radioqu FM, serta memberiakan tempat untuk bernaung ketika penulis melakukan observasi lapangan. 7. Untuk Mamah dan Ayah yang penulis sayangi, dengan sepenuh hati, penuh kesabaran, dan memberikan dukungan moril, do a yang tak pernah putus maupun material untuk kesuksesan penulis yang sangat berharga selama menimba ilmu di UIN Bandung. Semoga selalu dalam naungan dan perlindungan Allah SWT. vi

8 8. Ari Bayhaqi, Ari Bowo, dan Frima Ramadhan yang telah bersedia mundar-mandir untuk kepentingan penulis. Sehingga penulis dapat melakukan observasi lapaangan, mendapatkan tanda tangan dosen pembimbing dan lain-lain hingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 9. Aah Sumirah yang selalu memberikan motivasi, do a, dukungan, keluhan, dan kasih sayang. Semoga kebersamaan kita diridhai oleh keluarga dan Allah SWT, amin. 10. C.A.U, KPI 2012 yang selalu saling menyemangati dalam setiap ujian yang harus dilalui. 11. Ikmawati yang selalu memberikan motivasi kepada penulis. 12. Al-Ikhlash Bandung Raya yang selalu memberikan motivasi, do a, dukungan dan lain-lain. Dan kepada semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, semoga semua bantuan yang diberikan kepada penulis menjadi amal baik dan mendapatkan ganjaran pahala dari Allah SWT, amin. Bandung, Agustus 2016 Penulis vii

9 DAFTAR ISI ABSTRAK...i LEMBARAN PERSETUJUAN...ii LEMBARAN PENGESAHAN...iii RIWAYAT HIDUP...iv KATA PENGANTAR...v DAFTAR ISI...viii DAFTAR TABEL...xi DAFTAR GAMBAR...xii BAB I PENDAHULUAN...1 A. Latar Belakang Masalah...1 B. Rumusan Masalah...7 C. Tujuan dan Kegunaan Penelitian...8 D. Penelitian Terdahulu...9 E. Kerangka Pemikiran...10 F. Langkah-langkah Penelitian Lokasi Penelitian Metode Penelitian Jenis Data dan Sumber Data...22 a. Observasi...22 b. Wawancara...22 c. Kepustakaan...22 viii

10 4. Analisis Data...23 BAB II KAJIAN TEORETIS TENTANGRUANG LINGKUP DAKWAH, RADIO DAN KRISTENISASI...24 A. Tinjauan tentang Dakwah Pengertian Dakwah Tujuan Dakwah Unsur-unsur Dakwah...31 B. Tinjauan tentang Radio Pengertian Radio Sejarah Radio Fungsi Radio Radio Sebagai Media Dakwah...45 C. Kegiatan Kristenisasi Pengertian kristenisasi Bentuk kristenisasi Program Kristenisasi Sikap Islam terhadap Kristenisasi...59 BAB III PEMBAHASAN PENELITIAN DAN HASIL...64 A. Siaran Dakwah Radioqu FM Sejarah Berdirinya Radioqu FM Tujuan Pendirian Radioqu FM Visi dan Misi Radioqu FM Struktur Organisasi Radioqu FM...69 ix

11 5. Program Radioqu FM...71 B. Kegiatan Kristenisasi di Cigugur...74 C. Peranan Radioqu FM dalam Menyampaikan Informasi Dakwah untuk MenangkalKristenisasi...81 D. Peranan Radioqu FM dalam Mendidik Masyarakat untuk menangkalkristenisasi E. Peranan Radioqu FM Mempengaruhi Masyarakat dalam Menangkal Kristenisasi BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN x

12 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Perkembangan Radio...42 Tabel 3.1 Program Siaran Harian Radioqu FM...72 Tabel 3.2 Program Siaran Mingguan Radioqu FM...73 Tabel 3.3 Peranan Menyampaikan Informasi Tabel 3.4 Peranan Dalam Mendidik Masyarakat Tabel 3.5 Peranan Dalam Mempengaruhi Masyarakat Muslim dan non Muslim xi

13 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Kerangka Pemikiran...20 Gambar 3.1 Struktur Radioqu FM...70 xii

NILAI-NILAI DAKWAH DALAM BUKU 30 DONGENG SEBELUM TIDUR UNTUK ANAK MUSLIM

NILAI-NILAI DAKWAH DALAM BUKU 30 DONGENG SEBELUM TIDUR UNTUK ANAK MUSLIM NILAI-NILAI DAKWAH DALAM BUKU 30 DONGENG SEBELUM TIDUR UNTUK ANAK MUSLIM SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Dakwah Dan Komunikasi Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Mencapai Gelar Sosial Islam Oleh RAHMIDA
