BAB 1 PENDAHULUAN. profesional, diharapkan karyawan bekerja secara produktif. Pengelolaan karyawan. dan pengembangan karirnya (Mangkunegara, 2011: 1).

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. profesional, diharapkan karyawan bekerja secara produktif. Pengelolaan karyawan. dan pengembangan karirnya (Mangkunegara, 2011: 1)."

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Dalam suatu organisasi atau perusahaan, peranan manajemen sumber daya manusia (SDM) sangatlah penting. Dengan pengaturan manajemen SDM secara profesional, diharapkan karyawan bekerja secara produktif. Pengelolaan karyawan secara profesional ini harus dimulai sejak perekrutan karyawan, penyeleksian, pengklasifikasian, penempatan karyawan sesuai dengan kemampuan, pelatihan, dan pengembangan karirnya (Mangkunegara, 2011: 1). Pemberdayaan manusia (karyawan) merupakan salah satu upaya untuk menciptakan lingkungan kerja yang aman dan nyaman sehingga karyawan dapat memberikan kontribusi yang optimal bagi perusahaan. Bagi PT. Mitra Info Parama, mengelola karyawan ratusan hingga ribuan untuk skala nasional bukan perkara yang mudah, jika dilihat dari karakteristik individu dan perspektif budaya yang berbeda satu sama lain. Sehingga dibutuhkan keinginan dan keterampilan yang kuat untuk mencetak karyawan yang mampu menghasilkan kinerja yang optimal bagi perusahaan. Stres kerja merupakan aspek yang penting bagi perusahaan terutama keterkaitannya dengan kinerja karyawan. Menurut Handoko (2008:200), stres kerja adalah suatu kondisi ketegangan yang mempengaruhi emosi, proses berpikir dan kondisi seseorang. Hasilnya, stres yang terlalu besar dapat mengancam kemampuan seseorang untuk menghadapi lingkungan, yang akhirnya mengganggu pelaksanaan tugas-tugasnya, berarti mengganggu prestasi kerjanya". 1

2 2 Perusahaan harus memiliki kinerja, kinerja yang baik atau tinggi dapat membantu perusahaan memperoleh keuntungan. Sebaliknya bila kinerja menurun dapat merugikan perusahaan. Menurut Mangkunegara (2005:67), kinerja adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seorang pegawai dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang di berikan kepadanya. Oleh karenanya kinerja karyawan perlu memperoleh perhatian antara lain dengan jalan melaksanakan kajian berkaitan dengan variabel stres kerja. Dalam jangka pendek, stres yang dibiarkan begitu saja tanpa penanganan yang serius dari pihak perusahaan membuat karyawan menjadi tertekan, tidak termotivasi dan frustasi menyebabkan karyawan bekerja tidak optimal sehingga kinerjanya pun akan terganggu. Dalam jangka panjang, karyawan tidak dapat menahan stres kerja maka ia tidak mampu lagi bekerja di perusahaan. Pada tahap yang semakin parah, stres bisa membuat karyawan menjadi sakit atau bahkan akan mengundurkan diri (turnover). PT. Mitra Info Parama merupakan Perusahaan Nasional yang bergerak dibidang jasa, dengan bisnis utama memfasilitasi pemeliharaan integrasi layanan teknologi informatika (Menyediakan produk dan jasa, Instal, Set up dan Maintenance Infrastruktur IT) di dalam suatu perusahaan. Sehingga PT. Mitra Info Parama harus terus berusaha untuk meningkatkan kepuasan kerja karyawannya agar kinerja yang mereka berikan pada perusahaan yang menggunakan jasa mereka meningkat. Stres kerja dapat dilihat dari suara yang muncul dari karyawan seperti munculnya keluhan-keluhan seputar masalah pekerjaan. Hal-hal yang menjadi keluhan karyawan yaitu banyaknya beban

3 3 pekerjaan yang harus diselesaikan karena sebagian karyawan kurang memanfaatkan waktu kerja yang ada sehingga pekerjaan tidak dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Kondisi ini menyebabkan terjadinya penumpukan pekerjaan, yang pada akhirnya menjadi beban yang harus segera diselesaikan. Beban yang semakin bertambah akan mengakibatkan karyawan menjadi stres. Berdasarkan hasil wawancara yang dilakukan penulis dengan Bapak Kukuh Baskoro selaku Manager HRD PT. Mitra Info Parama, ternyata beberapa karyawan mengalami stres kerja seperti suasana kerja yang tidak nyaman dan beban kerja yang berlebih sehingga mengakibatkan menurunnya kinerja karyawan. Karyawan yang bekerja dalam suasana tertekan tidak akan bisa memberikan hasil kerja yang baik dan berprestasi. Hal tersebut secara tidak langsung akan menghilangkan peluang untuk mendapatkan promosi. Dalam beberapa waktu, di PT. Mitra Info Parama terdapat fenomena yang mengindikasikan adanya kinerja karyawan yang menurun saat Project Jenius dilakukan, yaitu adanya tingkat turnover yang tergolong tinggi. Tingkat turnover di PT. Mitra Info Parama Region Jabodetabek selama kurun waktu 3 bulan terakhir dapat ditampilkan pada tabel dibawah ini : Tabel 1.1 Tingkat Pergantian Karyawan Stres kerja yang dialami oleh karyawan dapat merugikan perusahaan karena tidak imbangnya antara produktivitas dengan biaya yang dikeluarkan

4 4 untuk membayar gaji, tunjangan, dan fasilitas lainnya. Banyak karyawan yang tidak masuk kerja dengan berbagai alasan, atau pekerjaan tidak selesai pada waktunya bisa terjadi karena kelambanan ataupun karena banyaknya kesalahan yang berulang. Oleh karena masalah-masalah yang dijelaskan tersebut, maka penting bagi PT. Mitra Info Parama untuk memenuhi kebutuhan karyawan dan menciptakan kenyamanan kerja sehingga sangat tidak mungkin untuk terkena stres. Berdasarkan uraian diatas, maka penulis berkeinginan untuk melakukan penelitian dan tertarik untuk melakukan penyusunan Laporan Tugas Akhir dengan mengambil judul : PENGARUH STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. MITRA INFO PARAMA (STUDI KASUS PADA PT. MITRA INFO PARAMA). 1.2 Identifikasi Masalah Dalam perkembangannya, untuk memahami berbagai macam karakter karyawan dalam suatu perusahaan tidaklah mudah. Dibutuhkan pendekatan yang intensif agar kita sebagai manajer dapat mengambil tindakan yang dianggap perlu untuk mengembangkan dan mempertahankan karyawan. Berdasarkan permasalahan yang telah dikemukakan dalam latar belakang pemilihan judul diatas, masalah yang akan diindentifikasi dalam penyusunan laporan tugas akhir adalah : 1. Bagaimana Tingkat Stres Kerja Karyawan pada PT. Mitra Info Parama? 2. Bagaimana Kinerja Karyawan pada PT. Mitra Info Parama?

5 5 3. Seberapa besar Pengaruh Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Mitra Info Parama? 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian Maksud dari penelitian adalah untuk membantu penulis dalam mengaplikasikan ilmu untuk memberi bahan bagi penyusunan Tugas Akhir yang menjadi salah satu syarat untuk menempuh Ujian Sarjana pada Fakultas Bisnis dan Manajemen Jurusan Manajemen Universitas Widyatama Bandung. Adapun tujuan dari penelitian adalah : 1. Untuk mengetahui Tingkat Stres Kerja pada PT. Mitra Info Parama. 2. Untuk mengetahui Kinerja Karyawan pada PT. Mitra Info Parama. 3. Untuk mengetahui Pengaruh Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Mitra Info Parama. 1.4 Manfaat Penelitian Penulis berharap penelitian ini dapat memberikan manfaat untuk berbagai pihak, yaitu: 1. Bagi Penulis Hasil kerja praktik ini dapat memberi pengalaman dan menambah wawasan serta membandingkan antara yang telah didapat diperkuliahan dengan praktik yang sebenarnya. 2. Bagi Perusahaan

6 6 Diharapkan dapat berguna bagi perusahaan sebagai bahan masukan dan informasi terhadap aktivitas perusahaan khususnya mengenai stres kerja yang ada hubungannya dengan kinerja karyawan sehingga dapat dilakukan usaha-usaha untuk mengurangi stres pada karyawan. 3. Bagi Pihak Lain Dapat menjadi acuan dan bahan pembelajaran serta referensi bagi penulis lainnya yang akan melakukan penelitian dengan judul atau materi yang sama. 1.5 Metode Penelitian Mengacu kepada tujuan penelitian yang telah ditetapkan, maka dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif, menurut Moh. Nazir (2003:54) metode deskriptif adalah : Suatu metode dalam meneliti status sekelompok manusia, suatu objek, suatu set kondisi, suatu sistem pemikiran, ataupun suatu kelas peristiwa pada masa sekarang. Tujuan dari penilitian deskriptif ini adalah membuat deskriptif, gambaran atau lukisan secara sistematis, faktual, dan akurat mengenai fakta-fakta, sifat-sifat serta hubungan antar fenomena yang diselidiki. Penulis menggunakan beberapa metode pengumpulan data dalam penelitian tersebut yang terdiri dari : 1. Studi Pustaka (Library Research) Studi pustaka adalah teknik pengumpulan data melalui peninjauan kepustakaan untuk membandingkan kenyataan dilapangan dengan teori sebenarnya. Data tersebut dapat dikumpulkan dengan cara membaca dan

7 7 mempelajari literatur, diktat perkuliahan dan buku-buku yang relevan dengan masalah yang berhubungan dengan stres kerja dan kinerja karyawan. 2. Studi Lapangan (Field Research) a. Wawancara yaitu teknik pengumpulan data melalui tanya jawab langsung kepada sejumlah responden terpilih yang berkaitan dengan pengaruh stres kerja terhadap kinerja karyawan PT. Mitra Info Parama. b. Observasi yaitu teknik pengumpulan data dimana peneliti terlibat langsung untuk mengamati pengaruh stres kerja terhadap kinerja karyawan PT. Mitra Info Parama. c. Kuesioner terknik pengumpulan data dengan menggunakan dan memberikan daftar pertanyaan yang telah disiapkan kemudian dibagikan kepada setiap responden untuk diisi dan dijawab. d. Dokumentasi yaitu teknik pengumpulan data yang digunakan untuk mendapatkan data mengenai keadaan PT. Mitra Info Parama secara umum, keadaan stres kerja dan kinerja karyawan. 1.6 Lokasi Penelitian Untuk memperoleh data informasi yang diperlukan dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini, penulis melakukan penelitian pada PT. Mitra Info Parama yang berlokasi di Jl. Ciputat Raya No.3 Jakarta Selatan, waktu penelitian dimulai pada tanggal 1 September 2016 sampai dengan 30 September 2016.

8 8 1.7 Schedule Penelitian dan Bimbingan Tabel 1.2

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Pasal 1 ayat 9 UU No. 13 Tahun 2003 Ketenagakerjaan,

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Pasal 1 ayat 9 UU No. 13 Tahun 2003 Ketenagakerjaan, BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Dewasa ini perubahan di segala bidang terus berkembang pesat, dan kita harus mampu beradaptasi dengan perubahan-perubahan itu, terutama dalam meningkatkan
