LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT"

Transkripsi

1 LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT PENGAWASAN PEMBANGUNAN MASJID AL IMAN DI DESA SIKUMPUL, KECAMATAN KALIBENING, KABUPATEN BANJARNEGARA, PROVINSI JAWA TENGAH oleh : 1. Anita Rahmawati, ST, M.Sc. 2. Bagus Soebandono, ST, M.Eng. 3. Restu Faizah, ST, MT. 4. Ir. Anita Widianti, MT. 5. Edi Hartono, ST, MT. 6. Wilis Diana, ST, MT. 7. Ir. Wahyu Widodo, MT. 8. Ir. Fadhillawaty S., MT. 9. Ir. Mandiyo Priyo, MT. 10. Sri Atmaja P. Rosyidi, ST, M.Sc.Eng., Ph.D, PE FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2016

2 KATA PENGANTAR Assalaamu alaikum wr. wb., Dalam rangka melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, kami berkesempatan melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan lokasi di Masjid Al Iman yang terletak di Desa Sikumpul, Kecamatan Kalibening, Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah. Pengabdian kepada masyarakat yang kami lakukan adalah berupa bantuan teknis maupun sebagian bantuan pendanaan pada pelaksanaan pembangunan masjid tersebut. Alhamdulillah kegiatan telah dimulai dan berjalan dengan lancar. Kami menyadari bahwa kegiatan ini dapat diselesaikan sesuai dengan rencana berkat bantuan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini kami menyampaikan terima kasih kepada : 1. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang telah memberikan bantuan pendanaannya. 2. Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang telah mengijinkan kami melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini. 3. Ketua Takmir Masjid Al Iman Desa Sikumpul, Kecamatan Kalibening, Kabupaten Banjarnegara yang telah mengijinkan kami untuk melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di masjid tersebut. Semoga hasil dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dapat bermanfaat terutama bagi warga Desa Sikumpul dan sekitarnya. Wassalaamu alaikum wr. wb. Yogyakarta, 1 Juli 2016 Koordinator, Anita Rahmawati,ST, M.Sc. NIK iv

3 DAFTAR ISI halaman RINGKASAN ii HALAMAN PENGESAHAN iii KATA PENGANTAR iv DAFTAR ISI v I. PENDAHULUAN 1 A. Analisis Situasi 2 B. Perumusan Masalah 3 C. Tujuan Kegiatan 4 D. Manfaat Kegiatan 4 II. PELAKSANAAN KEGIATAN 5 A. Tahap-Tahap Kegiatan 5 B. Lokasi Kegiatan 8 C. Waktu Kegiatan 8 III. HASIL KEGIATAN 9 IV. KESIMPULAN DAN SARAN 17 A. Kesimpulan 17 B. Saran 17 v

4

5 TAKMIR MASJID AL IMAN SIKUMPUL, KALIBENING, BANJARNEGARA, JAWA TENGAH Hal : Ucapan Terima Kasih Kepada Yth. Bapak Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta di Yogyakarta Assalaamu alaikum wr. wb., Bersama ini kami selaku Takmir Masjid Al Iman, Desa Sikumpul, Kecamatan Kalibening, Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah mengucapkan banyak terima kasih kepada Tim Pengabdian Kepada Masyarakat dari Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang terdiri dari : 1. Anita Rahmawati, ST, M.Sc. 2. Bagus Soebandono, ST, M.Eng. 3. Restu Faizah, ST, MT. 4. Ir. Anita Widianti, MT. 5. Edi Hartono, ST, MT. 6. Wilis Diana, ST, MT. 7. Ir. Wahyu Widodo, MT. 8. Ir. Fadhillawaty S., MT. 9. Ir. Mandiyo Priyo, MT. 10. Sri Atmaja P. Rosyidi, ST, M.Sc.Eng., Ph.D, PE yang telah membantu dalam program Pelaksanaan Pembangunan Masjid Al Iman di Desa Sikumpul, Kecamatan Kalibening, Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah. Demikian surat keterangan ini dibuat, semoga dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan banyak terima kasih. Wassalaamu alaikum wr. wb. Banjarnegara, 1 Agustus 2016

6 RINGKASAN Sebagai wujud dari penjabaran Tri Dharma Perguruan Tinggi, telah dilaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dalam program Pelaksanaan Pembangunan Masjid Al Iman di Desa Sikumpul, Kecamatan Kalibening, Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah. Tujuan utama dari kegiatan ini adalah untuk membantu warga masyarakat setempat dalam pembangunan masjid, baik berupa bantuan konsultasi teknis selama pelaksanaan, maupun bantuan sebagian pendanaan guna pengadaan material konstruksi. Direncanakan masjid tersebut akan dibangun menjadi bangunan tiga lantai yang akan dimanfaatkan sebagai Tempat Ibadah, Taman Kanak-Kanak, Taman Pendidikan Al Qur an dan disediakan juga Kamar Mandi umum. Alhamdulillah kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini telah dimulai dan masih dalam proses penyempurnaan desain dan rencana pembangunan akan dimulai setelah Hari Raya Idul Fitri 2016.

7 I. PENDAHULUAN Pertumbuhan kesadaran umat islam akan pentingnya pentingnya masjid sebagai tempat pusat segala kegiatan baik yang berkaitan dengan kegiatan keagamaan maupun kemasyarakatan saat-saat ini menjadi seperti jamur yang tumbuh dimusim hujan. Hanya pemaknaan pembangunan masjid di sebagian umat masih di identikaan hanya sebagai tempat ibadah spiritual atau kegiatan rutinitas kepada Alloh SWT dengan mengenyampingkan dari sisi Hablumminannas. Kabupaten Banjarnegara terletak. Diantara Lintang Selatan dan Bujur Timur. Sebelah Utara berbatasan dengan Kabupaten Pekalongan dan Batang, sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Wonosobo, sebelah Selatan berbatasan dengan Kabupaten Kebumen, dan sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Banyumas dan Kabupaten Purbalingga. Luas wilayah Kabupaten Banjarnegara: ,997 Ha atau sebesar 3,29 % dari luas seluruh wilayah propinsi Jawa Tengah yang terdiri dari 20 kecamatan (12 Kelurahan dan 266 Desa). Kecamatan Kalibening sendiri seluas 8.377,56 Ha atau 7,832 % dari luas total Kabupaten Banjarnegara. Kecamatan Kalibening merupakan kecamatan yang terletak di ketinggian mdpl, tertinggi ke Lima setelah Kecamatan Pandanarum, Batur, Wanayasa, dan Pejawaran. 1

8 A. Analisis Situasi Masjid Al Iman terletak di Dusun Kalisat, Desa Sikumpul, Kec. Kalibening, Kab. Banjarnegara, Prov. Jawa Tengah( gambar 1). Masjid tersebut dibangun tahun 1992 di atas tanah wakaf seluas 180 m2 dan luas bangunan 135 m2, masjid ini rutin digunakan untuk Menyelenggarakan kegiatan pendidikan (TPA, Madrasah, Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat), Menyelenggarakan Pengajian Rutin, Menyelenggarakan Dakwah Islam/Tabliq Akbar, Menyelenggarakan Kegiatan Hari Besar Islam, Menyelenggarakan Sholat Jumat, Menyelenggarakan Ibadah Sholat Fardhu, PKBM Pemberdayaan masyarakat. Jalan Raya kalibening Masjid Al Iman Pemukiman Warga Pemukiman Warga Pemukiman Warga Pemukiman Warga Jalan Raya kalibening Gambar 1. Peta Lokasi Desa Sikumpul 2

9 B. Perumusan Masalah Saat ini Masjid Al iman hanya mampu menampung sekitar 300 jamaah, sedangkan saat ini jumlah jamaah sudah mencapai jamaah, masjid Al Iman saat ini dirasakan terlalu kecil dan sudah tidak nyaman. Karena setiap tahun ada kecenderungan jumlah jamaah semakin meningkat, maka Takmir Masjid Al Iman berupaya untuk melengkapi sarana dan prasarana yang menunjang. Salah satunya adalah rencana untuk merekonstruksi masjid yang semula berupa bangunan 1 lantai yang terdiri dari bangunan induk, gudang, kamar mandi dan tempat wudhu menjadi bangunan 3 lantai yang akan digunakan untuk Ruang Sholat, Taman Kanak-Kanak (TK), PAUD, Taman Pendidikan Al Qur an (TPA), kamar mandi umum dan area parkir yang memadai. Diharapkan adanya prasarana yang optimal tersebut nantinya dapat menunjang proses kegiatan keagamaan dan pembelajaran. maka untuk memenuhi kebutuhan jamaah di desa sikumpul di design kan renovasi masjid Al-Iman seperti gambar berikut. Gambar 2. Prespektif Mesjid Al-Iman 3

10 Gambar3. Tampak depan 4

11 Gambar 3. Rencana area parkir, kamar mandi umum, r.takmir, dan gudang. 5

12 Gambar 4. Rencana r.pertemuan, perpustakaan, r.tk dan Paud, Dapur, Toilet, dan Tempat wudhu 6

13 Gambar 5. Rencana r.sholat, kamar takmir, gudang, Toilet, dan Tempat wudhu Pada gambar diatas menjelaskan bangunan masjid Al-Iman dibangunan 3 lantai dimana lantai 1 di fungsikan sebagai parkir dan ruang takmir dan lantai 2 di gunakan sebagai PAUD, dan dilantai 3 di fungsikan sebagai tempat ibadah. 7

14 C. Tujuan Kegiatan Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan pendampingan dalam pembangunan Masjid Al Iman menjadi bangunan yang representatif dari segi keamanan dan kenyamanan agar proses Keagamaan dan proses kegiatan pembelajaran di TK, PAUD dan TPA dapat berjalan lebih kondusif dan efektif. D. Manfaat Kegiatan Hasil dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berupa bangunan 3 lantai yang diharapkan dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya sebagai ruang ibadah, TK, PAUD, TPA, dan Area parkir. Disamping itu dengan melakukan kegiatan pengabdian masyarakat ini diharapkan akan terjalin kerja sama yang baik antara perguruan tinggi dan masyarakat. 8

15 II. PELAKSANAAN KEGIATAN A. Tahap-tahap kegiatan Tahap awal pengabdian kepada masyarat berupa pembongkaran masjid eksisting. Pada tahap ini tim masyarakat akan memulai pekerjaan pembangunan dengan membongkar dan membuat bowplank. Gambar 6. Pembongkaran bangunan gedung TK Tahap kedua yaitu melakukan pengukuran site agar desain dapat sesuai dengan keadaan di lapangan. 9

16 Gambar7. Proses pengukuran Gambar 8. Proses pengukuran 10

17 Pada tahap ketiga tim Pengabdian melakukan presentasi desain Masjid Al Iman ke masyarakat desa Sikumpul. Gambar 9. Presentasi desain Gambar10. Presentasi desain 11

18 B. Lokasi Kegiatan Kegiatan sosialisasi, pengukuran, dan presentasi dilaksanakan di Serambi Masjid Al Iman, Desa Sikumpul, Kalibening, Banjarnegara, Jawa Tengah. C. Waktu Kegiatan Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dimulai dari bulan September 2015 sampai sekarang. 12

19 III. HASIL KEGIATAN Gambar11. Pembongkaran Mesjid Gambar12. Kondisi awal masjid dan TK 13

20 Gambar13. Kondisi awal masjid dan TK Gambar14. Kondisi awal masjid dan TK. 14

21 IV. KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Kegiatan pengabdian kepada masyarakat berupa pengawasan yang akan dilaksanakan sekitar bulan Juli Dan dana untuk pembangunan Mesjid Al Iman ini dikumpulkan dari Infaq para Jamaah Mesjid dan sudah berjalan sekitar 10 % B. Saran 1. Perlu adanya pengawasan yang lebih instensif dikarenakan kemampuan dari tenaga dilapangan yang belum mumpuni. 2. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dapat dijadikan tempat untuk Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa ( KKN ). 15

22

23

A. Analisis Situasi. Jalan Raya kalibening. Masjid Al Iman. Pemukiman Warga. Pemukiman Warga. Pemukiman Warga. Pemukiman Warga. Jalan Raya kalibening

A. Analisis Situasi. Jalan Raya kalibening. Masjid Al Iman. Pemukiman Warga. Pemukiman Warga. Pemukiman Warga. Pemukiman Warga. Jalan Raya kalibening I. PENDAHULUAN Secara Astronomi Kabupaten Banjarnegara terletak. Diantara 7 12-7 31 Lintang Selatan dan 109 29 10 109 45 50 Bujur Timur. Sebelah Utara berbatasan dengan Kabupaten Pekalongan dan Batang,
