BAB I PENDAHULUAN. Dalam usaha untuk mencapai hal tersebut, tentu ada banyak hal yang perlu. perusahaan mencapai kesuksesan yang diinginkan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Dalam usaha untuk mencapai hal tersebut, tentu ada banyak hal yang perlu. perusahaan mencapai kesuksesan yang diinginkan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dunia usaha telah memasuki tahap persaingan yang semakin ketat dengan munculnya pelaku-pelaku usaha baru yang berpartisipasi dalam berbagai bidang dunia usaha. Setiap pelaku usaha saling bersaing dan mengembangkan bisnis mereka semaksimal mungkin dan berkeinginan untuk melakukan ekspansi usaha. Dalam usaha untuk mencapai hal tersebut, tentu ada banyak hal yang perlu diperhatikan oleh setiap pelaku usaha salah satunya adalah manajemen yang baik pada perusahaan. Pengaturan manajemen yang mumpuni tentu akan membawa perusahaan mencapai kesuksesan yang diinginkan Sistem manajemen yang perlu diperhatikan oleh setiap pelaku usaha seperti manajemen pemasaran, manajemen operasional, manajemen SD, manajemen persediaan, dll. Pada sektor distribusi, persediaan merupakan komponen penting atas keberlangsungan proses bisnis agar operasional perusahaan dapat tetap berjalan tanpa hambatan yang dapat merugikan perusahaan. Didalam manajemen persediaan, perencanaan dan pengendalian persediaan merupakan 2 hal yang perlu diperhatikan secara spesifik. Perencanaan dan pengendalian persediaan adalah sebuah proses yang dapat menciptakan kinerja pengaturan persediaan yang efesien. Dengan adanya perencanaan dan pengendalian persediaan, perusahaan dapat menghindari masalah-masalah yang terkait dengan persediaan. Masalah-masalah terhadap persediaan antara lain, kekurangan dan penumpukan persediaan. Kekuranan persediaan dalam perusahaan distribusi tentu akan mengecewakan konsumen

2 apabila produk yang dimaksud sedang mengalami kekosongan. Begitu juga bila terjadi penumpukan persediaan tentu juga akan menyebabkan perusahaan merugi karena tingginya biaya yang dibutuhkan untuk memelihara persediaan tersebut atau yang biasa disebut biaya persediaan. Tidak hanya masalah-masalah umum seperti yang disebutkan, tentu ada beberapa masalah yang tidak disadari seperti rusaknya persediaan karena berbagai faktor, kadaluarsa produk karena terlalu lama ditumpuk, dll. Untuk menghindari permasalahan-permasalahan tersebut, perusahaan sebaiknya memiliki sistem pengendalian persediaan yang sesuai dengan jenis perusahaan dan operasional yang digunakan, guna menghindari hal-hal yang dapat merugikan perusahaan. Salah satu metode dalam perencanaan dan pengendalian persediaan adalah Economic Order Quantity (EOQ). Metode ini merupakan model manajemen pengendalian persediaan yang bertujuan untuk mengendalikan jumlah persediaan secara optimal dan ekonomis. Menurut Handoko (2011:339), model EOQ digunakan untuk menentukan kuantitas pesanan persediaan yang meminimumkan biaya langsung penyimpanan persediaan dan biaya kebalikannya (inverse cost) pemesanan persediaan. Metode ini sangat baik untuk digunakan perusahaan distribusi karena dapat mengatur jumlah pembelian optimal dan frekuensi pembelian yang terjadwal sehingga dapat menghemat anggaran perusahaan dalam biaya persediaan. Metode EOQ juga menyediakan persediaan pengaman atau yang biasa disebut safety stock untuk mengantisipasi kekurangan persediaan. Toko Creative Interior merupakan UMKM yang bergerak dibidang usaha interior. Toko Creative Interior menjual berbagai jenis produk-produk interior

3 seperti parquet, wallpaper, perabotan, dll. Toko Creative Interior terletak di jalan Pasar III Krakatau no 77 Medan, Sumatera Utara dan sudah berdiri sejak tahun Tidak hanya melayanin penjualan, Toko Creative Interior juga menerima pemesanan dan pemasangan parquet pada perhotelan, perumahan, rumah pribadi, perkantoran dll. Pelanggan Toko Creative Interior tidak hanya berasal dari kota Medan, namun juga berasal dari berbagai kota seperti kota Banda Aceh, Binjai, Kisaran, dll. Toko Creative Interior kerap mendapatkan pemesanan dan pemasangan produk parquet dalam jumlah besar pada kantor-kantor baru, perhotelan, perumahan, dll. Tabel 1.1 Daftar Pelanggan Toko Creative Interior No Nama Alamat 1 PT. Inti Surya Distribusi 2 PT. Intan Hevea Industry JL. Jenderal Gatot Subroto No. 146, Medan JL. Kom L Yos Sudarso, Km. 10 5, Glugur Kota, Medan 3 Hotel Graha Kardopa JL. Sultan Hassanuddin No. 7E, Binjai 4 Hotel KNO JL. Batang Kuis No. 19, Deli Serdang 5 Pangkalan Udara Soewondo JL. Imam Bonjol, Suka Damai, Medan Polonia. 6 Hotel Bintang JL. Imam Bonjol, Kisaran. 7 Nada Karaoke JL. Sei Renggas, Kisaran Sumber: Toko Creative Interior (2016) Berdasarkan hasil wawancara singkat penulis terhadap manajer toko yaitu Bpk. Ronny Chandra, bahwa Toko Creative Interior belum memiliki manajemen persediaan yang baik dan hanya melakukan pemesanan persediaan apabila stok

4 persediaan telah menipis atau habis. Hal ini juga yang sering menyebabkan delay pada saat pemasangan parquet atau adanya pemesanan beberapa produk pada Toko Creative Interior namun tidak dapat dipenuhi karena mengalami kekosongan produk. Tidak hanya itu, Toko Creative Interior juga belum memperhatikan biaya penyimpanan persediaan yang harus ditanggung secara spesifik dan lebih fokus kepada penjualan dan operasional. Dari permasalahan yang telah diuraikan di atas, maka Toko Creative Interior membutuhkan suatu model pengendalian persediaan yang dapat membantu merencanakan jumlah persediaan yang optimal dan pengendalian persediaan yang sesuai agar tidak terjadi penumpukan atau kekurangan persediaan, yaitu metode manajemen pengendalian persediaan Economic Order Quantity (EOQ). Atas dasar tersebut, peneliti tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul Analisis Pengendalian Persediaan Dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) Pada Toko Creative Interior. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang tersebut, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Berapakah jumlah pembelian rata-rata persediaan dalam 1 periode apabila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ)? 2. Berapakah jumlah frekuensi pembelian dalam 1 periode bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ)? 3. Berapakah total biaya persediaan bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ)?

5 4. Berapakah jumlah Safety Stock bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ)? 5. Berapakah jumlah Reorder Point bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ)? 1.3 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1. Jumlah pembelian rata-rata persediaan dalam 1 periode apabila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ). 2. Jumlah frekuensi pembelian dalam 1 periode bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ). 3. Total biaya persediaan bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ). 4. Jumlah Safety Stock bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ). 5. Jumlah Reorder Point bila Toko Creative Interior menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ). 1.4 Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi pihak-pihak yang bersangkutan, antara lain: 1. Penulis Sebagai perbandingan antara materi yang didapatkan selama proses perkuliahan dan realisasi di lapangan. Penelitian ini juga sebagai salah satu persyaratan bagi penulis dalam menyelesaikan studi untuk memperoleh gelar

6 Sarjana Administrasi Bisnis pada Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis FISIP USU. 2. Pemilik Usaha Dapat memberikan informasi berguna bagi pemilik usaha untuk menyelesaikan permasalahan yang dihadapi terkait pengendalian persediaan. 3. Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Penelitian ini diharapkan dapat menjadi referensi yang berguna bagi mahasiswa/i ilmu administrasi bisnis dalam melakukan penelitian dengan objek atau masalah yang sama dan mengembangkannya pada penelitian selanjutnya.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Bentuk Penelitian Bentuk penelitian pada penelitian ini adalah penelitian komparatif dengan pendekatan kualitatif. Menurut Sujarweni (2015:74), penelitian komparatif adalah
