PROFIL NEGARA JEPANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROFIL NEGARA JEPANG"

Transkripsi

1 PROFIL NEGARA JEPANG Kepala Negara Kaisar (Akihito, 7 Januari sekarang) Kepala pemerintahan Perdana Menteri (Yukio Hatoyama, sekarang Bentuk pemerintahan Kekaisaran Ibukota Tokyo Pemerintah lokal 43 prefektur dan 4 kotapraja Luas wilayah KM 2 Jumlah penduduk jiwa (tahun 2010) Suku bangsa Jepang (99%) Agama Shinto (mayoritas, Islam, Budha, Kristen Bahasa Jepang Mata uang Yen Lagu kebangsaan Kimi Gayo Produk Domestik Bruto US$ 4.354,37 milyar (2008) Pendapatan perkapita US$ (2009,IMF) Hasil agraris Beras, tembakau, buah dan sayuran Hasil industri Elektronik, otomotif, mesin, alat berat,farmasi, bahan kimia, manufaktur Hari Besar 3 November 1946 (Hari konstitusi) Kantor berita KYODO Bandara Internasional Haneda (tokyo) Narita (Tokyo)

2 Jepang merupakan Negara yang berbentuk kepulauan yang dinamakan oleh orang Jepang sendiri adalah Nippon dan mempunyai julukan Negara Matahari Terbit dan negeri Sakura. Jepang yang beribukota di Tokyo merupakan Negara Industri terbesar ke-2 setelah Amerika Serikat. Jepang merupakan negara kepulauan yang terletak di timur laut Benua Asia dan sebelah barat laut Samudera Pasifik. Nama internasional Jepang adalah Japan, sedangkan orang Jepang sendiri menamakan negerinya Nippon. Jepang juga dijuluki negara Matahari Terbit dan negara Sakura. Hingga saat ini Jepang merupakan negara industri terkemuka di Asia, bahkan nomor dua di dunia setelah Amerika Serikat. Ibu kota Jepang adalah Tokyo yang merupakan kota terbesar dan terdapat di dunia. 1. Luas wilayah : KM 2 ; 2. Letak Astronomis : 30º LU-47º LU dan 128º BT-146º BT; 3. Letak Geografis : Di kawasan Asia timur yang terpisah dari benua Asia, di sebelah timur benua Asia dan sebelah barat Samudera Pasifik; 4. Batas-batas : utara adalah Laut Okhstosk, Timur adalah Samudera Pasifik, Selatan adalah L Cina timur dan L. Filipina, dan barat adalah Laut J.Selat Korea; 5. Bentang alam : Terdiri dari pulau-pulau, empat pulau utama Jepang yaitu Hokkaido, Honsu, Sikoku, dan Khyushu. Pada umumnya adalah daerah bergunung-gunung yang titik tertingginya adalah G. Fuji atau Fujiyama (3778M). Pegunungan di Jepang merupakan masih termasuk rangkaian pegunungan Sirkum Pasifik, sehingga banyak gunung apinya. Sungai di Jepang pendek-pendek serta deras sehingga baik untuk pembangkit tenaga listrik. Danau di Jepang kecil-kecil yang terbesar adalah D. Biwa; 6. Iklim : Secara keseluruhan iklimnya yaitu muson laut sedang; 7. Keadaan penduduk : Pada tahun 1998, jumlah penduduk Jepang adalah jiwa. Pertumbuhan penduduk 0,3% dan kepadatannya adalah 326 jiwa per KM 2. Penduduk Jepang termasuk Induk bangsa Mongoloid, suku bangsa aslinya adalah suku bangsa Aino yang tinggal di P. Hokkaido. Penduduk Jepang yang terpadat adalah di P. Honsu dan bagian utara P.Khyushu; 8. Bentuk pemerintahaan : Kekaisaran yang menganut parlementer, Kepala negaranya adalah Kaisar/Tenno, dan Kepala pemerintahannya adalah Perdana Menteri; 9. Bahasa : Bahasa Jepang dengan huruf Kanji; 10. Agama : Sebagian besar Sinto dan selebihnya Budha;

3 11. Kegiatan Ekonomi : Industri, Pertanian, Perikanan, Pertambangan, Perhubungan dan perdagangan; 12. Kebudayaan: Jepang banyak menerima pengaruh dari Cina tetapi terdapat perbedaan yang jelas antara keduanya, seperti seni sendra tari, upacara minum the, tehnik merangkai bunga, DLL. Tapi kebudayaan Jepang yang harus dicontoh adalah suka bekerja keras dan Disiplin yang tinggi; 13. Bentuk kerja sama dengan Indonesia : Hubungan dengan Indonesia adalah dalam hal sebagai berikut : a. Bidang politik. Kedua Negara saling menempatkan duta besarnya masingmasing. b. Bidang ekonomi. Dalam bidang ekonomi terutama dalam bidang berikut: - Perdagangan. Ekspor ke jepang antara lain Minyak bumi mentah, gas alam cair, aluminium, bijih besi, timah, DLL. Sedangkan Inpor Indonesia yaitu Mesin-mesin kendaraan bermotor, Mesin Industri, peralatan elektronika, lembaran besi baja, kapal, bahan-bahan kimia, DLL. - Penanaman Modal. Jepang merupakan investor utama di bidang otomotif dan elektronika. c. Bidang Tekhnologi. Jepang membantu dalam pembangunan bendungan Asahan, pembangunan pabrik aluminium, dan pembangunan kilang minyak Plaju. d. Bidang pendidikan dan Kebudayaan. Misalnya saling tukar-menukar pelajar antar kedua Negara. A. KEADAAN ALAM

4 1) Letak dan Luas Wilayah Seacara astronomis Jepang terletak di antara 30 LU - 47 LU dan 128 BT BT, sedangkan secara geografis terletak di kawasan Asia Timur yang terpisah dari daratan Asia. Luas wilayah Jepang adalah km². Wilayahnya membentang dari utara ke selatan sepanjang lebih kurang km dan terdiri atas empat pulau utama, yaitu Pulau Hokkaido (Yesso) luasnya km², Pulau Honshu (Hondo), Pulau Shikoku, dan Pulau Kyushu( km²). Honshu merupakan pulau terbesar di Jepang yang luasnya km² dan memiliki penduduk yang paling padat. Di samping keempat pulau utama masih terdapat lebih dari pulau lainnya. Jepang memiliki lebih dari 3000 pulau yang terletak di pesisir lautan pasifik di timur benua asia. istilah kepulauan jepang merujuk kepada empat pulau besar, dari utara ke selatan. Hokaido, Honshu, Shikoku, serta kepulauan Ryukyu yang berada di selatan Kyushu. Sekitar 70 % hingga 80% dari wilayah jepang terdiri dari pegunungan yang berhutan-hutan, dan cocok untuk pertanian, indusri, serta pemukiman. Daerah yang curam berbahaya untuk dihuni karena resiko tanah longsor akibat gempa bumi, kondisi tanah yang lunak, dan hujan lebat. Oleh karena itu, permukiman penduduk terpusat di kawasan pesisir. Jepang termasuk salah satu negara berpenduduk terpadat di dunia. 2) Batas Wilayah Wilayah Jepang seluruhnya dibatasi oleh perairan (laut dan samudera). Adapun batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut. a) Sebelah utara berbatasan dengan Laut Okhotsk b) Sebelah selatan berbatasan dengan Laut Cina Timur dan Laut Filipina. c) Sebelah timur berbatasan dengan Samudera Pasifik d) Sebelah barat berbatasan dengan Laut Jepang dan Selat Korea. 3) Bentang Alam Daratan Jepang pada umumnya merupakan daerah yang bergunung-gunung dengan puncak tertinggi adalah Gunung Fuji atau Fujiyama (3.778 meter). Gunung ini dianggap keramat oleh bangsa Jepang dan menjadi lambang negara Matahari Terbit.Pegunungan di Jepang merupakan kelanjutan dari rangkaian jalur Pegunungan Sirkum Pasifik.

5 Di Jepang terdapat lebih dari 200 gunung api dan 77 buah diantaranya masih aktif sehingga letusan gunung api dan gempa bumi biasa terjadi. Di samping itu, wilayah Jepang juga tergolong labil.sekitar 16% daratan Jepang merupakan dataran rendah yang dapat ditanami. Dataran rendah ini umumnya terdapat di pantai dan terpisah oleh pegunungan. Di Pulau Honshu bagian timur terdapat 3 dataran rendah yang agak luas, yaitu Dataran Rendah Kwanto, Kinki, dan Nobi. Oleh karena kondisi wilayahnya sebagai negara kepulauan dan bergunung-gunung maka sungai di Jepang pendek-pendek dan alirannya sangat deras sehingga baik untuk pembangkit tenaga listrik dan irigasi. Pantai Jepang mempunyai banyak teluk sehingga sangat baik untuk pelabuhan alam. Danau di Jepang umumnya kecil-kecil dan yang merupakan danau terbesar adalah Danau Biwa di dekat Kyoto. 4) Iklim Secara keseluruhan Jepang mempunyai iklim muson laut sedang. Oleh karena Jepang terletak antara garis lintang 30 LU - 47 LU maka iklim Jepang bagian selatan berlainan dengan iklim bagian utara. Di bagian utara musim dingin bersalju, sedangkan musim panasnya pendek. Curah hujannya sedang sampai lebat. Pada bulan Desember-Januari terjaid musim dingin di bagian selatan, sedangkan di bagian utara tertutup salju. Pada bulan Juni-Juli saat musim panas bertiup angin muson tenggara sehingga Jepang bagian utara terasa sejuk, sedangkan bagian selatan panas. Curah hujan rata-rata mm/tahun. Suhu udara tahunan rata-rata 8 C di utara dan 17 C di selatan. Jepang sering dilanda angin taifun, sejenis badai tropis yang terjadi pada bulan September. Angin tersebut bertiup dari Samudera Pasifik melintasi bagian tenggara Pulau Honshu, Shikoku, dan Kyushu disertai gelombang pasang (tsunami) sehingga sangat membahayakan kehidupan penduduk di wilayah tersebut. Sekitar 60% daratan Jepang terdiri atas hutan. Sesuai dengan iklimnya tumbuhan alami Jepang bagian selatan adalah hutan musim, bagian tengah berupa hutan campuran, dan di bagian utara berupa hutan cemara

6 B. SISTEM PEMERINTAHAN Jepang adalah sebuah negara kepulauan yang didirikan oleh Kaisar Jimmu pada abad ke-7 SM. Jepang merupakan sebuah negara yang paling disegani di wilayah Asia karena memiliki tekhnologi yang jauh lebih maju dibandng dengan negara-negara di sekitarnya. Di Jepang terdapat 47 pemerintah daerah tingkat prefektur (setingkat provinsi) dan memiliki lebih dari 3300 pemerintah daerah pada tingkat bawah. Para kepala pemerintah daerah tersebut dipilih oleh rakyat setempat melalui pemilihan. Bentuk negara Jepang sendiri adalah sebuah negara yang monarki konstitusional yang sangat membatasi kekuasaan Kaisar Jepang. Mengenai sistem pemerintahan, Jepang menjalankan sistem pemerintahan parlementer, sama seperti yang dijalankan di Negara Inggris dan Kanada. Sejak tahun 1947 di Jepang mulai berlaku sebuah konstitusi atau Udang-Undang Dasar yang didasarkan pada tiga prinsip, yaitu : kedaulatan rakyat, hormat terhadap hak - hak asasi manusia, dan penolakan perang. Di Jepang, jabatan kepala negara ada di tangan Kaisar. Walaupun demikian, fungsi Kaisar sebagai kepala negara hanyalah sebagai seremonial belaka. Karena kedudukan Kaisar sendiri diatur dalam Undang-Undang Dasar sebagai simbol dan pemersatu rakyat. Sehingga Kaisar Jepang hanya bertindak sebagai kepala negara yang mengurusi segala urusan yang berhubungan dengan diplomatik. Sedangkan untuk jabatan kepala pemerintahan ada di tangan perdana menteri.

7 C. KEADAAN PENDUDUK Pada pertengahan tahun 2001 jumlah penduduk Jepang adalah jiwa. Pertumbuhan penduduknya rata-rata 0,3% setiap tahun, sedangkan kepadatan penduduknya 343 jiwa/km². Penduduk Jepang termasuk induk bangsa Mongoloid. Penduduk aslinya adalah suku bangsa Ainu yang tinggal di Pulau Hokkaido. Sebanyak 77% dari jumlah penduduknya tinggal di kota, khususnya di daerah-daerah industri besar di bagian tenggara dan selatan Honshu serta bagian utara Kyushu. Sebagian besar (93%) penduduk beragama Shinto yang memuja Dewa Matahari, dan sebagian lagi beragama Buddha. Bahasa nasionalnya adalah bahasa Jepang dengan menggunakan huruf D. MATA PENCAHARIAN Jepang termasuk negara industri terbesar didunia, dari barang keperluan sehari-hari seperti sumpit, sampai industri berat seperti pembuatan kapal. Oleh karena itu, banyak orang jepang yang bekerja sebagai karyawan. Para karyawan perusahaan menghabiskan banyak waktu di kantor dan sering kali harus menempuh jarak jauh dari rumah ketempat kerjanya. Sama seperti di Indonesia, terkadang perusahaan mengalihtugaskan karyawan kecabang dikota lain.

8 Meskipun perindustrian sudah sangat maju, masyarakat Jepang tidak meninggalkan mata pencaharian primer seperti pertanian dan perikanan. Selain itu ada juga banyak bisnis kecil, seperti usaha milik keluarga, sanggar seni, restoran kecil, serta toko di lingkungan perumahan. Bisnis demikian acapkali merupakan bisnis keluarga yang diwariskan turun temurun dari generasi ke generasi. Banyak mahasiswa, ibu rumah tangga, dan orang-orang tua yang sudah pensiun yang melakukan pekerjaan paruh waktu, misalnya sebagai petugas kebersihan, penjaga

9 toko, kasir dan sebagainya. Ada juga siswa SLTA yang bekerja paruh waktu, namun tidak banyak karena kesibukan sekolah. E. KEBUDAYAAN Dari segi kebudayaan, Jepang banyak menerima pengaruh dari China, tetapi antara keduanya tampak perbedaan yang jelas sehingga terlihat suatu ciri yang khas. Beberapa bentuk hasil budaya Jepang yang khas antara lain Chanoyu (upacara minum teh), judo juijitsu dan karate, ikebana (seni tata kebun dan merangkai bunga), Kabuki (sendratari), dan Joluri (sandiwara boneka). Selain itu, sistem nilai budaya yang baik adalah penduduk Jepang suka bekerja keras dan berdisiplin tinggi serta pantang menyerah. F. BENTUK NEGARA Jepang adalah negara kekaisaran yang menganut sistem parlementer. Kepala negaranya bergelar kaisar atau tenno. Kaisar tidak memegang pemerintahan, tetapi pemerintahannya dipegang oleh perdana menteri. Menurut kepercayaan bangsa Jepang, kaisar adalah keturunan Dewa Matahari (Dewa Amaterasu Omikami). Kekuasaan Jepang termasuk paling tua di dunia. Dinasti yang memerintah tidak pernah berganti sejak tahun silam. G. BENTUK KERJA SAMA JEPANG DENGAN INDONESIA Bentuk kerja sama Jepang dan Indonesia terwujud dalam bidang berikut ini. 1) Bidang politik Kedua negara saling menempatkan duta besarnya masing-masing 2)Bidang ekonomi Dalam bidang ekonomi khususnya dalam bidang berikut. a) Perdagangan Jepang merupakan negara tujuan ekspor utama Indonesia. Ekspor Indonesia ke Jepang adalah minyak bumi mentah, gas alam cair, aluminium, bijih logam, besi, timah, tembaga, bauksit, kayu lapis, mebel, dan kopi. Impor Indonesia dari Jepang

10 berupa hasil-hasil industri, seperti mesin kendaraan bermotor, peralatan mobil, barang-barang elektronika, lembaran besi baja, kapal, mesin industri, bahan-bahan kimia, dan pipa besi baja. b) Penanaman modal (investasi) Jepang menjadi negara investor utama bagi Indonesia, terutama di bidang industri otomotif dan elektronika. Jepang juga membantu memberikan pinjaman kredit kepada Indonesia melalui CGI (Consultative Group for Indonesia) dengan jumlah bantuan paling besar dibandingkan anggota lainnya 3) Bidang teknologi Jepang banyak membantu teknologi dan tenaga ahli kepada Indonesia, misalnya dalam pembuatan Bendungan Asahan, pabrik aluminium, dan pembangunan kilang minyak di Plaju. 4) Bidang pendidikan dan kebudayaan Dalam bidang pendidikan dan kebudayaan hubungan antara Indonesia dan Jepang diantaranya sebagai berikut. a) Di Jakarta telah dibentuk Lembaga Indonesia-Jepang yang menangani masalah peningkatan hubungan di bidang kebudayaan antara kedua negara. b) Saling tukar-menukar pelajar dan mahasiswa antara kedua Negara

11 JEPANG DI SUSUN OLEH : KELOMPOK : I ANGGOTA :1. ULFA HANUM ( ) 2. MUNIRA ( ) 3. LIA FAUZAYANI ( ) 4. AISYAH ( ) UNIT : VI /B MATKUL DOSPEN : GEOGRAFI REGIONAL DUNIA : SUMANTI M,Pd FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN ( FKIP ) UNIVERSITAS ALMUSLIM MATANG GELUMPANGDUA BIREUEN 2013/2014

BAB II GAMBARAN UMUM NEGARA JEPANG. Kepulauan Jepang yang terletak lepas pantai timur benua Asia,

BAB II GAMBARAN UMUM NEGARA JEPANG. Kepulauan Jepang yang terletak lepas pantai timur benua Asia, BAB II GAMBARAN UMUM NEGARA JEPANG 2.1. Letak Geografis Kepulauan Jepang yang terletak lepas pantai timur benua Asia, membentang seperti busur yang ramping sepanjang 3.800 KM. Luas totalnya adalah 377.815
