PENGARUH KOMPOSISI ETANOL PADA EKSTRAKSI SENYAWA ANTIKOLESTEROL DARI PRODUK FERMENTASI Monascus sp

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH KOMPOSISI ETANOL PADA EKSTRAKSI SENYAWA ANTIKOLESTEROL DARI PRODUK FERMENTASI Monascus sp"

Transkripsi

1 PENGARUH KOMPOSISI ETANOL PADA EKSTRAKSI SENYAWA ANTIKOLESTEROL DARI PRODUK FERMENTASI Monascus sp Marlia Singgih 1*, Sophi Damayanti 1, Vienna Saraswaty 2, Diah Ratnaningrum 2, Sri Priatni 2 1. Sekolah Farmasi ITB, Jl. Ganesha 10, Bandung Pusat Penelitian Kimia LIPI, Jl. Sangkuriang, Bandung * marlia@fa.itb.ac.id Jakarta, 7-8 November 2013 ABSTRAK Produk fermentasi Monascus pada beras atau angkak telah diketahui sebagai produk pangan fungsional hipolipidemik karena mengandung senyawa metabolit sekunder lovastatin. Monakolin K atau lovastatin merupakan inhibitor bagi enzim HMG-Co) reduktase yang mengkatalisis reduksi dari HMG-CoA pada biosintesis kolesterol. Umumnya angkak menjadi kurang disukai karena rasa dan aromanya. Ekstraksi angkak merupakan suatu alternatif, karena lebih mudah diformulasi menghasilkan produk pangan fungsional yang disukai. Tujuan dari penelitian ini adalah mempelajari pengaruh komposisi etanol dalam ekstraksi senyawa antikolesterol lovastatin pada produk fermentasi Monascus sp. Pada penenelitian ini digunakan etanol dengan komposisi 20% - 70% yang mengandung asam fosfat 0,25% dan 0,75%. Kandungan lovastatin, citrinin dan pigmen merah pada ekstrak etanol yang diperoleh, dianalisis pada panjang gelombang masing-masing 238 nm, 330 nm dan 500 nm dan diidentifikasi dengan metode KLT. Berdasarkan pengamatan absorbansi dari lovastatin dan uji KLT, pelarut etanol 40% dan asam fosfat 0,75% bekerja optimal dalam proses ekstraksi senyawa antikolesterol pada produk fermentasi Monascus sp. Kata kunci: Monascus, antikolseterol, ekstraksi,lovastatin atau lovastatin adalah salah satu jenis obat antikolesterol golongan statin yang telah disetujui I. PENDAHULUAN Hiperkolesterolemia atau tingginya kadar kolesterol dalam darah dapat menyebabkan berbagai jenis penyakit yang berbahaya diantaranya adalah penyakit jantung koroner. Penyakit jantung koroner adalah salah satu penyebab kematian utama di seluruh dunia. WHO memperkirakan lebih dari 60% kematian di negara berkembang disebabkan oleh penyakit jantung koroner [10] Senyawa golongan statin atau golongan HMGCoA reduktase telah terbukti memiliki efek untuk menurunkan kadar lipid serum dengan cara menghambat biosintesis kolesterol sehingga terjadi penurunan penyakit kardiovaskuler [5]. Lovastatin oleh FDA pada tahun Berbagai macam fungi telah dilaporkan memiliki potensi sebagai penghasil Monacolin K, diantaranya adalah Monascus sp, Aspergillus sp., Acremonium chrysogenum, Penicillium funiculosum, Trichoderma viridae dan T. longibrachiatum [1]. Akan tetapi sampai saat ini upaya untuk memproduksi Monacolin K terkendala pada hasil yang terlalu sedikit dan mahalnya biaya produksi [8]. Produk fermentasi Monascus sp. telah dikenal di Indonesia dengan nama Angkak. Metabolit sekunder yang terkandung dari hasil fermentasi 19

2 Monascus sp. selain Monacolin K adalah senyawa GABA yang berperan sebagai agen hipotensi dan asam dimerumat yang memiliki aktivitas antioksidan, sehingga produk dari hasil fermentasi ini dapat digolongkan sebagai pangan fungsional [12]. Produk angkak saat ini yang dijual dalam bentuk beras merah kering kurang diminati oleh konsumen karena baik rasa, kelarutan dan bentuknya kurang menarik. Saat ini telah berkembang metode teknologi mikroenkapsulasi dimana teknologi ini selain melindungi zat aktif, yang juga dapat menutupi rasa ataupun aroma yang tidak diinginkan dari bahan aktif. Melalui teknologi ini kestabilan dari bahan aktif yang mudah menguap, sensitif terhadap cahaya, oksidasi atau panas dapat dipertahankan. Ekstraksi angkak merupakan suatu alternatif, karena lebih mudah diformulasi menghasilkan produk pangan fungsional yang disukai. Tujuan dari penelitian ini adalah mempelajari pengaruh komposisi etanol dalam ekstraksi senyawa antikolesterol lovastatin pada produk fermentasi Monascus sp. II. BAHAN DAN METODE Bahan Bahan-bahan yang digunakan adalah: isolat Monascus purpureus koleksi PP Kimia LIPI, beras pera, media PDA, etanol teknis, etil asetat teknis, methanol pa., asetonitril pa., dan bahan-bahan penunjang lainnya. Metode Proses Fermentasi Monascus Purpureus Pada fermentasi Monascus sp disiapkan starter Monascus sp dari satu agar miring isolat yang disuspensikan dengan air steril sebanyak 10 ml. Suspensi Monascus sp selanjutnya diinokulasikan ke substrat beras (beras:air = 1:1) yang telah di autoklaf selama 15 menit. Inkubasi dilakukan pada nampan aluminium bertutup dan berpori ukuran 35x25 cm, pada suhu 30 o C selama 10 hari. Mulai hari ke 5 sampai hari ke 10, permukaan substrat disemprot air steril sekitar 30% v/b. selanjutnya, hasil fermentasi dikeringkan pada suhu 50 o C. Selanjutnya produk fermentasi Monascus (MFR) digunakan untuk proses ekstraksi. Proses Ekstraksi Produk Fermentasi M.purpureus 1. Pelarut etil asetat (Metode Sun et al, 2011 yang dimodifikasi) 10 gram MFR diekstraksi dalam pelarut etil asetat ph 3 menggunakan shaker selama 2 jam. Hasil ekstraksi kemudian disaring menggunakan kertas saring dalam corong kaca. Larutan filtrat lalu dicuci dengan 1 ml larutan Na 2 CO 3 5% dalam corong pemisah. Larutan etil asetat lalu dievaporasi hingga menghasilkan ekstrak MFR. Kemudian ekstrak dilarutkan menggunakan 5 ml methanol serta dilakukan analisis dengan TLC menggunakan lovastatin pembanding untuk mengetahui adanya lovastatin yang terkandung dalam ekstrak. Sisa larutan ekstrak kemudian diencerkan sebanyak empat kali pengenceran. Hasil pengenceran ekstrak kemudian dianalisis dengan spektrofotometer pada panjang gelombang 283 nm, 330 nm, dan 500 nm. 2. Variasi konsentrasi pelarut ethanol 20%, 30%, 40%, 50% dan phospat 0.75% (Metode Sun et al, 2011 yang dimodifikasi) 1 gram MFR masing-masing diekstraksi dalam 10 ml campuran larutan etanol 20%, 30%, 40%, 50% dan fosfat 0.75% menggunakan waterbath pada suhu 65 o C selama 30 menit. Hasil ekstraksi kemudian disaring menggunakan kertas saring dalam corong kaca. Larutan filtrat lalu diekstraksi kembali dengan menambahkan 10 ml larutan etil asetat ph 3 dalam corong pemisah. Larutan fasa etil asetat lalu dipisahkan dan dievaporasi hingga menghasilkan ekstrak. Residu hasil ekstraksi dengan pemanasan lalu ditambahkan 10 ml larutan etil asetat dan diekstraksi kembali menggunakan shaker selama 2 jam. Hasil ekstraksi residu kemudian disaring dan diambil bagian filtrat. Filtrat kemudian dicuci dengan 1 ml larutan Na 2 CO 3 5% dalam corong pemisah. Larutan fasa etil asetat dievaporasi hingga menghasilkan ekstrak Ekstrak yang telah didapatkan kemudian dilarutkan dengan 5 ml methanol dan dianalisis menggunakan TLC untuk mengetahui adaya senyawa lovastatin dan diencerkan hingga 6 kali pengenceran. Hasil pengenceran ekstrak kemudian dianalisis dengan spektrofotometer pada panjang gelombang 283 nm, 330 nm, dan 500 nm. 20

3 3. Variasi konsentrasi pelarut ethanol 60%, 70% dan phospat 0.75% 1 gram MFR masing-masing diekstraksi dalam 10 ml campuran larutan etanol 60%, 70% dan fosfat 0.75% menggunakan waterbath pada suhu 65 o C selama 30 menit. Hasil ekstraksi kemudian disaring menggunakan kertas saring dalam corong kaca. Larutan filtrat lalu diuapkan menggunakan cawan penguap hingga volume larutan filtrat tersisa 1-2 ml. Sisa larutan dan ekstrak pada cawan penguap kemudian di ekstraksi kembali dengan menambahkan 10 ml larutan etil asetat ph 3 dalam corong pemisah. Larutan fasa etil asetat lalu dipisahkan dan dievaporasi hingga menghasilkan ekstrak. Residu hasil ekstraksi dengan pemanasan lalu ditambahkan 10 ml larutan etil asetat dan diekstraksi kembali menggunakan shaker selama 2 jam. Hasil ekstraksi residu kemudian disaring dan diambil bagian filtrat. Filtrat kemudian dicuci dengan 1 ml larutan Na 2 CO 3 5% dalam corong pemisah. Larutan fasa etil asetat dievaporasi hingga menghasilkan ekstrak Ekstrak yang telah didapatkan kemudian dilarutkan dengan 5 ml methanol dan dianalisis menggunakan TLC untuk mengetahui adanya senyawa lovastatin dalam ekstrak. Kemudian sisa larutan analisis TLC diencerkan hingga 6 kali pengenceran. Hasil pengenceran ekstrak kemudian dianalisis dengan spektrofotometer pada panjang gelombang 283 nm, 330 nm, dan 500 nm. menunjukkan bahwa untuk menghasilkan ekstrak lovastatin yang optimum dapat menggunakan beberapa pelarut seperti asetonitril, metanol, etil asetat, butil asetat, toluen dan kloroform [9]. Asetonitril merupakam pelarut yang paling maksimum mengikat lovastatin, tetapi etil asetat merupakan pelarut yang baik untuk analisis konsentrasi lovastatin dan citrinin yang ada pada sampel MFR hingga kisaran dari 77 sampai 92% [3]. Lovastatin dapat larut dalam kondisi ekstraksi asam pada ph 3 4,2. Ekstrak MFR kemudian dicuci menggunakan larutan Na 2 CO 3 5% untuk menetralisir suasana asam pada ekstraksi lovastatin dan dievaporasi. Ekstrak MFR yang telah dievaporasi dilarutkan dalam metanol untuk dianalisis kandungan lovastatinnya, senyawa yang diduga citrinin, dan pigmen menggunakan spektrofotometer UV-vis U Hasil absorbansi yang telah didapatkan lalu diplotkan dalam kurva standar lovastatin sehingga didapatkan konsentrasi lovastatin. Kurva standar lovastatin dapat dilihat pada Gambar 1. Pembuatan kurva standar dilakukan setiap kali menentukan kadar lovastatin di dalam sampel uji untuk mengurangi galat yang disebabkan oleh ketidakstabilan alat akibat perbedaan waktu analisis. Persamaan dari kurva standar lovastatin ialah y= x dengan R 2 sebesar III. HASIL DAN PEMBAHASAN Ekstraksi MFR untuk mendapatkan senyawa lovastatin dilakukan dengan menggunakan sampel MFR yang telah diperoleh melalui tahap fermentasi oleh strain Monascus sp. menggunakan metode fermentasi substrat padat dimana metode ini merupakan salah satu pilihan terbaik untuk memproduksi metabolit dari mikroba dengan menggunakan bahan baku yang bernilai murah. Penggunaan spesies Monascus akan meningkatkan produksi dari metabolit sekunder lovastatin pada saat proses fermentasi, sehingga diharapkan dengan penggunaan strain jamur ini akan didapatkan lovastatin yang melimpah. Dalam tahapan ini, fermentasi menggunakan strain Monascus sp dilakukan pada substrat beras yang ditambahkan air (1:1). Ekstraksi dilakukan dengan pemberian larutan etil asetat ph 3 dengan bantuan shaker pada suhu ruang selama 2 jam pada kecepatan 130 rpm. Studi yang telah dilakukan 21 Gambar 1. Kurva standar Lovastatin (metode spektrofotometri :238nm) Hasil analisis ekstrak lovastatin menggunakan spektrofotometer UV-vis menunjukkan adanya serapan. dimana serapan tersebut menunjukkan adanya senyawa lovastatin. Absorbansi yang timbul lalu diplotkan kedalam persamaan kurva standar lovastatin sehingga dapat diketahui

4 konsentrasi lovastatinnya. Ekstrak MFR pada pelarut etil asetat selain dianalisis kandungan lovastatinnya, dilakukan pula analisis untuk mengetahui senyawa yang diduga citrinin dan adanya pigmen. Salah satu uji yang dilakukan dalam analisis lovastatin yaitu analisis senyawa yang diduga citrinin yang ditandai adanya serapan pada λ 330 nm. Pada hasil analisis terdapat serapan yang diduga dikarenakan adanya senyawa citrinin yang ikut terekstraksi bersama senyawa lovastatin. Adanya senyawa citrinin yang timbul merupakan salah satu hasil metabolit sekunder yang dihasilkan pula oleh penggunaan strain Monascus disamping dihasilkannya senyawa lovastatin. Senyawa lovastatin dan senyawa citrinin merupakan senyawa poliketida derivatif yang dapat dihasilkan pada waktu yang sama [7], sehingga dalam mengekstraksi lovastatin akan dimungkinkan terdapatnya senyawa citrinin yang ikut terekstraksi. Analisis adanya pigmen yang dihasilkan oleh strain Monascus sp telah dilakukan pada studi ini. Analisis kandungan pigmen dilakukan untuk mengetahui pengaruh kandungan lovastatin yang diperoleh dari ekstraksi MFR dengan kandungan pigmen yang didapatkan; Pigmen yang dapat dihasilkan oleh jamur tersebut ialah pigmen berwarna kuning hingga merah. Data analisis serapan untuk pigmen dari hasil ekstrak MFR menggunakan pelarut etil asetat bernilai negatif. Hasil negatif tersebut menunjukkan tidak adanya serapan yang timbul, dimana hasil tersebut dimungkinkan karena pigmen yang ada dalam MFR belum mampu diekstraksi dengan menggunakan pelarut etil asetat ph 3. Pada awal studi telah dilakukan ekstraksi menggunakan pelarut etil asetat yang efektif untuk mengikat lovastatin. Pada studi ini dilakukan kombinasi penggunaan pelarut etanol (20%, 30%, 40%, 50%) dan kombinasi pelarut asam fosfat (0.25% dan 0.75%) untuk isolasi lovastatinnya. Keefektifan penggunaan etanol-fosfat dalam mengisolasi lovastatin dan dan membuang citrinin telah dibuktikan pada studi yang dilakukan oleh Chun-Lin Lee et al pada tahun Pengaruh konsentrasi asam fosfat pada ekstraksi MFR dilakukan untuk mengetahui kandungan lovastatin, senyawa yang diduga citrinin dan pigmen yang akan berhasil diekstraksi dengan konsentrasi etanol yang tetap. Hasil ekstraksi lovastatin, senyawa diduga citrinin, dan pigmen pada pelarut etanol 20% dan kombinasi asam fosfat dapat dilihat pada Tabel 1. Tabel 1. Data hasil absorbansi ekstrak MFR Pelarut λ 238 λ 330 λ 500 Etil aetat ph 3 etoh 20%- 0.25% fosfat - Etil asetat etoh 20%- 0.75% fosfat - Etil asetat Hasil absorbansi ekstrak lovastatin dengan pelarut etanol dan kombinasi asam fosfat menghasilkan nilai absorbansi yang berbeda. Absorbansi yang berbeda diduga dipengaruhi oleh adanya perbedaan konsentrasi asam fosfat yang berbeda. Hal tersebut telah dibahas sebelumnya pada penelitian Chun- Lin Lee et al (2007), dimana konsentrasi asam fosfat yang berbeda akan mempengaruhi keasaman dari pelarut etanol pada saat ekstraksi, dan menaikan konsentrasi lovastatin yang berhasil diekstraksi. Senyawa yang diduga citrinin menghasilkan nilai absorbansi yang berbeda pada penggunaan konsentrasi asam fosfat yang berbeda. Nilai absorbansi senyawa yang diduga citrinin pada konsentrasi asam fosfat 0,75% menunjukan nilai yang lebih besar dibandingkan penggunaan asam fosfat 0,25%. Perbedaan konsentrasi pada asam fosfat diduga mempengaruhi adanya senyawa citrinin yang ikut terekstraksi. Hasil studi ini sesuai dengan hasil penelitian yang telah dilakukan oleh Lee et al. (2007), dimana hasil ekstraksi senyawa citrinin dengan penggunaan asam fosfat yang lebih besar mengakibatkan banyaknya senyawa citrinin yang ikut terkstraksi karena kondisi asam yang lebih besar ditemukan menjadi sebuah kondisi yang efektif untuk menaikan kemampuan hidrofobik bagi lovastatin dan citrinin, tetapi efek tersebut akan lebih akan lebih berpengaruh besar pada senyawa lovastatin dibandingkan dengan senyawa citrinin.. 22

5 Analisis kandungan pigmen untuk uji pendukung ekstrak lovastatin dari MFR menunjukan hasil yang berbeda. Pigmen yang berhasil diekstraksi menggunakan pelarut dengan kombinasi asam fosfat 0,75%. Kombinasi pelarut asam fosfat 0,75% mampu mengikat pigmen pada ekstrak dikarenakan faktoer keasaman dari pelarut ekstraksi akan mempengaruhi banyaknya pigmen yang mampu diekstrak oleh pelarut. Salah satu cara untuk mengambil pigmen dari angkak ialah pengaruh keasaman larutan. berhasil diekstrak, dimana absorbansi lovastatin dan absorbansi pigmen berbanding lurus. Analisis ekstrak sampel MFR dengan kombinasi konsentrasi pelarut etanol (20%,30%,40%,50%) serta asam fosfat (0.75%) diukur konsentrasi lovastatinnya dengan menggunakan alat spektrofotometer UV-Vis. Data hasil absorbansi kombinasi penggunaan pelarut etanol dan asam fosfat dapat dilihat pada Gambar 2. Berdasarkan gambar grafik terlihat bahwa kandungan lovastatin berjumlah lebih besar dibandingkan senyawa yang diduga citrinin. Penggunaan pelarut etanol-fosfat terbukti menunjukkan keefektifan dalam ekstraksi lovastatin dalam jumlah yang besar pada studi ini. Kondisi optimum yang didapat untuk mengekstraksi lovastatin dalam jumlah besar terlihat pada penggunaan konsentrasi etanol 40%. Pada penelitian Lee et al. (2007), penggunaan konsentrasi yang optimum dalam mengekstraksi lovastatin terdapat pada konsentrasi etanol 50%. Adanya perbedaan hasil studi ini diduga akibat perbedaan penggunaan strain jamur dan sampel yang digunakan, penggunaan bahan pelarut ekstraksi serta kondisi ekstraksi pada laboratorium. Pada panjang gelombang 330 nm spektrofotometer mendeteksi adanya senyawa yang diduga citrinin, hal tersebut ditunjukan dengan adanya absorbansi dari filtrat ekstraksi. Nilai absorbansi yang cukup besar terlihat pada konsentrasi etanol 40%. Adanya senyawa yang diduga citrinin dalam jumlah besar dengan kondisi optimum pada ekstraksi lovastatin membuat kondisi tersebut tidak cocok untuk optimalisasi ekstraksi lovastatin dengan konsentrasi besar, dan senyawa yang diduga citrinin dalam jumlah rendah. Pada keseluruhan kombinasi etanol (20%,30%,40%,50%) dan asam fosfat 0.75% sudah mampu mengikat pigmen dalam sampel MFR. Terdapat sebuah keterkaitan antara absorbansi pigmen yang berhasil terekstraksi dengan absorbansi lovastatin yang 23 Gambar 2. Hasil analisis spektrofotometri pada ekstrak MFR (kombinasi etanol 20%-70% dan asam fosfat 0.75%) Ekstrak MFR yang telah dilarutkan dalam kombinasi pelarut etanol (60%, 70%), dan asam fosfat (0.75%) dilakukan melalui dua kali tahap evaporasi, hal ini dikarenakan semakin besarnya kadar etanol dan semakin sedikitnya jumlah air dalam larutan akan membuat kelarutan etanol dalam etil asetat menjadi besar, hal tersebut akan membuat senyawa lovastatin tidak berpindah kepada larutan etil asetat ph 3, tetapi bercampur dengan etil asetat ph 3. Nilai absorbansi lovastatin yang terlihat pada grafik menunjukan nilai yang besar. Kemampuan pelarut etanol dengan konsentrasi diatas 50% dalam mengekstrak senyawa lovastatin yang sesuai dengan penelitian yang telah dilakukan oleh Chun-Lin Lee et al (2007), dimana konsentrasi etanol yang semakin besar akan menaikan jumlah senyawa lovastatin yang diekstraksi dan akan menurunkan konsentrasi senyawa citrinin. Kandungan senyawa yang diduga citrinin pada pelarut etanol 60% dengan kombinasi pelarut asam fosfat 0,75% bernilai lebih rendah dibandingkan kandungan senyawa yang diduga citrinin menggunakan pelarut etanol 40% dan asam fosfat 0,75%. Dengan data tersebut diduga untuk mengekstraksi senyawa lovastatin dari ekstrak MFR dalam jumlah besar dan senyawa yang diduga citrinin dalam jumlah rendah dapat menggunakan kombinasi pelarut etanol 60% dan asam fosfat 0,75%. Konsentrasi pigmen yang berhasil diekstraksi menggunakan kombinasi pelarut etanol diatas 50% terdapat dalam jumlah yang besar. Keasaman dari pelarut etanol

6 mempengaruhi konsentrasi pigmen yang berhasil diekstraksi. Kandungan lovastatin tertinggi diperoleh pada komposisi etanol 40% dan asam fosfat 0,75% yaitu sekitar 25 ppm. Hasil analisis dapat dilihat pada Gambar 3 etoh 40%-fosfat 0.75%, 6: etoh 50%-fosfat 0.75%. Hasil uji KLT yang telah disemprotkan asam molibdat terhadap sampel dengan konsentrasi pelarut dibawah 50% menunjukan beberapa fragmentasi. Fragmentasi senyawa lovastatin ditunjukan pada kotak merah dalam Gambar 2 dimana terdapat spot yang sejajar antara sampel dengan senyawa pembanding lovastatin dalam plat KLT. Spot paling jelas terlihat pada spot ke lima yaitu ekstrak MFR yang diekstraksi oleh etanol 40% dan asam fosfat 0.75%. Spot yang lebih tebal pada KLT dapat menunjukkan konsentrasi lovastatin yang semakin besar pada ekstrak dengan pelarut etanol 40% dan asam fosfat 0.75%. Gambar 3. Pengaruh komposisi etanol (kombinasi etanol 20 70% dan asam fosfat 0.75%) terhadap konsentrasi lovastatin pada ekstrak MFR Ekstrak yang diperoleh dari kombinasi pelarut etanol dan asam fosfat dikonfirmasi kandungan lovastatinnya dengan uji KLT. Uji KLT terhadap ekstrak dilakukan dengan menggunakan fasa diam plat silica dan fasa gerak/eluen kloroform:etil asetat (7:3). Hasil uji KLT kemudian dianalisis dengan lampu UV untuk mengetahui fragmentasinya. Hasil analisis fragmentasi sampel yang dianalisis dengan lampu UV tidak disertakan. Plat silica yang telah dianalisis dibawah sinar UV lalu disemprotkan dengan asam molibdat. Hasil uji KLT terhadap ekstrak pada kombinasi konsentrasi pelarut etanol dibawah 50% dan asam fosfat setelah disemprotkan asam molibdat dapat dilihat pada Gambar Gambar 4. Data KLT ekstrak MFR menggunakan eluen kloroform:etil asetat =7:3 (1: lovastatin pembanding, 2: etoh 20%-fosfat 0.25%, 3 : etoh 20%-fosfat 0.75%, 4: etoh 30%-fosfat 0.75%, 5 : 24 IV. KESIMPULAN Berdasarkan keseluruhan hasil dari absorbansi lovastatin dan uji KLT dimungkinkan bahwa pelarut yang bekerja optimal dalam mengisolasi lovastatin ialah pada pelarut etanol 40% dan asam fosfat 0,75%. DAFTAR PUSTAKA [1] Ahmad A, Panda BP, Khan S., Ali M., dan Javed S, 2009, Downstreaming and purification of Lovastatin from Monascus purpureus culture, Thai J. Pharm. Sci., 33, [2] AOAC. Association Official Of Analytical Chemistry AoacPeer-Verified Methods Program. Maryland: Aoac International. [3] Contam, E. P Scientific Opinion On The Risks For Public And Animal Health Related To The Presence Of Citrinin In Food And Feed. European Food Safety Authority (Efsa), [4] Chun-Lin Lee, W.-P. C.-J.-M A Simple And Rapid Approach For Removing Citrinin While Retaining Monacolin K In Red Mold Rice. Agricultural And Food Chemistry, [5] DepKes RI, 2006, Pharmaceutical Care untuk Pasien Penyakit Jantung Koroner : Fokus Sindrom Koroner Akut, Direktorat Bina Farmasi Komunitas dan Klinik, DitJen Bina Kefarmasian dan Alat Kesehatan, Bakti Husada, Jakarta.

7 [6] Júlio Cesar De Carvalho, B. O Biopigments From Monascus: Strains Selection, Citrinin Production And Color Stability. Brazilian Archives Of Biology And Technology, [7] Lin Lee C., Wang J.J., Kuo S.L., Pan T.M., (2006), Monascus fermentation of dioscorea for increasing the production of cholesterollowering agent-monacolin K and antiinflamation agent-monascin, Appl. Microbiol Biotechnol 72: [8] Sun JL, Zou X, Liu AY, Xiao TF, 2011, Elevated yield of Monacolin K in Monascus purpureus by Fungal Elicitor and Mutagenesis of UV and LiCl, Biol Res, 44, [9] R.C Pansurya, R. S Supercritical Fluid Extraction Of Lovastatin From The Wheat Bran Obtained After Solid-State Fermentation. Food Technology Biotechnology, [10] WHO,2012, /cvd_atlas_13_coronaryhd.pdf, diakses : 24 Juli 2012 [11] Xu Ganrong, C. Y Prevention Of Pigment Interference In Hp:C Analysis Of Monascus Citrinin And Monacolins. Food And Fermentation Industry, Y.C. Su, J.J. Wang, T.T.Lin, And T.M.Pan Production Of Secondary Metabolites, ᵞ- Amino Butyric Acid And Monakolin K By Monascus, J. Ind. Microbiol. Biotechnol. 30:

III. METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi penelitian meliputi aspek- aspek yang berkaitan dengan

III. METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi penelitian meliputi aspek- aspek yang berkaitan dengan III. METODOLOGI PENELITIAN Metodologi penelitian meliputi aspek- aspek yang berkaitan dengan preparasi sampel, bahan, alat dan prosedur kerja yang dilakukan, yaitu : A. Sampel Uji Penelitian Tanaman Ara
