PENINGKATAN PERMAINAN BOLA VOLI MELALUI IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN LIKE GAMES

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENINGKATAN PERMAINAN BOLA VOLI MELALUI IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN LIKE GAMES"

Transkripsi

1 Jurnal Inovasi Pembelajaran Karakter (JIPK) Vol. 2, No. 1, Maret 2017 ISSN (Media Online) (Media Cetak ) IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN LIKE GAMES SMP Negeri 2 Songgom Brebes Jawa Tengah *Diterima Agustus 2016, disetujui November 2016, dipublikasikan Maret 2017 Abstrak Penelitian ini di latarbelakangi oleh hasil pengamatan peneliti ketika di lapangan bahwa proses pelaksanaan pembelajaran pendidikan jasmani di sekolah bahwa proses pembelajaran penjas jarang mempraktekkan permainan sehingga siswa kurang antusias terhadap pembelajaran dan kurang motivasi untuk mengikuti kegiatan, sehingga tujuan yang dicapai oleh guru tidak tercapai. Oleh karena itu, penulis tertarik untuk memperbaiki proses pembelajaran khususnya bola voli dengan menerapkan pendekatan teknis. Dengan tujuan untuk memperbaiki dan meningkatkan kualitas pembelajaran. Populasi dari penelitian ini, sampel siswa-siswi kelas VII yang berjumlah 30 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi, catatan lapangan, dan alat evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi pembelajaran bola voli like games dapat berhasil. Di mana pendekatan ini lebih menekankan pada pembelajaran siswa agar lebih tertarik dalam proses pembelajaran bola voli. Siswa merasa antusiasme selama proses pembelajaran bola voli melalui permainan Like Games. Penerapan pembelajaran pendekatan taktis memiliki dampak positif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa yang ditandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa dalam setiap siklus, yaitu siklus I Tindakan 1 (63,6 %), siklus I Tindakan 2 (75,9 %), siklus II Tindakan 1 ( 90,9%) dan Tindakan 2 (100 %). Kemampuan siswa dalam melakukan tugas gerak mengalami peningkatan, proses pembelajaran pun menjadi lebih menyenangkan dan tujuan pembelajaran tercapai. minat dan motivasi siswa menjadi lebih meningkat karena diberikan pembelajaran yang menarik dan menyenangkan bagi siswa Jurnal Inovasi Pembelajaran Karakter Kata Kunci: Like Games; Permainan bola voli; Pendidikan jasmani PENDAHULUAN Dalam melakukan berbagai aktivitas permainan, alat bantu memberikan peranan penting bagi terlaksananya suatu kegiatan yang berkaitan dengan permainan bola voli. Alat bantu itu sendiri berguna untuk mempermudah mempelajari berbagai keterampilan teknik dasar yang ada dalam permainan bola voli. Permainan dewasa ini dapat dikatakan sebagai olahraga yang telah memasyarakat. Telah memasyarakatnya permainan bola voli dapat diamati dengan banyaknya orangorang yang terlibat baik ditingkat desa maupun di kota-kota besar. Setiap acara pertandingan yang bersifat daerah maupun nasional umumnya mencantumkan permainan tersebut sebagai salah satu mata acaranya. Hal ini disebabkan karena alat-alatnya yang murah, prinsip bermain yang relatif sederhana, lapangan tidak terlalu luas bisa dilakukan oleh banyak orang mulai anak-anak hingga dewasa, baik pria maupun wanita. Dan yang pasti banyaknya gerakan dalam bola voli membuat tubuh jadi sehat. Dilihat dari segi kegiatan bermain bola voli, maka pola gerak para pemain dapat 1

2 diklasifikasikan menjadi, (1) memukul bola, (2) menerima bola, (3) menpass bola. Sebagaimana yang dikemukakan oleh Matsudaira, Toyoda dan Kayama yang dijelaskan oleh Theng (1973:13) teknik dasar terdiri dari: Memukul bola : Spike, service, pass satu tangan dan bawah. Dengan dikuasai teknik dasar tersebut, maka seseorang dapat bermain bola voli dengan baik. Permainan bola voli tampak sederhana, tetapi akan sulit bila dimainkan dengan tempo permainan secara cepat dan dinamis. Permainan bola voli selain menyenangkan sebagai hobi, juga dapat menjadi prestasi. Banyaknya pemain bola voli yang telah mendapat penghargaan. Selain itu permainan bola voli juga termasuk ke dalam kurikulum sekolah baik sekolah dasar maupun menengah. Hal ini berarti bahwa olahraga permainan bola voli merupakan salah satu alat pendidikan. Untuk itu kegiatan dan pelaksanaanya haruslah dirancang, diarahkan, dan dibina sedemikian rupa untuk mencapai tujuan pendidikan. Namun pada pelaksanaanya para guru dan pelatih pada khususnya harus memberikan perhatian yang cukup terhadap penerapan psikologis olahraga dalam pembinaan olahraga. Agar pada manfaatnya dapat sesuai dengan yang dibutuhkan oleh usia dewasa maupun anak-anak di sekolah. Berdasarkan hal tersebut maka perlu kiranya menerapkan metode yang sesuai untuk mempelajari teknik service atau spike tersebut sehingga tingkat penguasaan teknik dasar service akan tercapai sesuai dengan tujuan. METODE PENELITIAN Penelitian tindakan kelas ini, dilaksanakan di SMP Negeri 2 Songgom Kecamatan Songgom Kabupaten Brebes di mana penulis bekerja. Penentuan lokasi ini diharapkan memberi kemudahan khususnya menyangkut pengenalan lingkungan yang berhubungan dengan anak didik sebagai subjek penelitian atau menyangkut personel yang akan membantu dalam kelancaran kegiatan. Mengingat dalam penelitian tindakan kelas perlu dibantu pendamping sebagai mitra peneliti dalam hal ini kepala sekolah, rekan-rekan guru yang akan memberikan pemecahan masalah dalam kegiatan dari mulai perencanaan, tindakan, observasi, refleksi dan revisi. Jarak SMP Negeri 2 Songgom Kecamatan Songgom Kabupaten Brebes dari ibu kota kecamatan adalah 6 km ke sebelah timur, sebagian besar mata pencaharian orang tua siswa adalah buruh tani karena secara geografis daerah lembang merupakan daerah pertanian yang berhawa panas. Dilihat dari perekonomian masyarakat yang sebagian besar buruh tani, perhatian terhadap pendidikan pun kurang, indikatornya adalah : (1). Seragam merah putih pun yang dipakai anak-anak sebagian besar sudah lusuh, (2). Apabila ada kegiatan-kegiatan yang memerlukan pembiayaan, anak-anak kurang berminat, (3). Bila mengadakan les dan dipungut biaya seikhlasnya oleh guru kelas, anak- anak tidak semuanya yang mengikuti kegiatan tersebut dan inilah kendala-kendala yang dihadapi dalam peningkatan hasil pembelajaran di sekolah. Penelitian dilaksanakan di SMP Negeri 2 Songgom Kecamatan Songgom Kabupaten Brebes, pada kelas VII dengan jumlah siswa 40 orang, terdiri dari 22 orang siswa laki-laki dan 18 orang siswa perempuan. Secara umum bila ditinjau dari sosial budaya dan ekonomi masyarakat peserta didik masih tergolong kurang terhadap perhatian pendidikan dan ini terakumulasi terhadap kualitas pendidikan, walaupun hal tersebut bukan salah satu faktor yang menentukan kualitas pendidikan, masih banyak faktor lainnya seperti sarana prasarana, sumber daya manusia dan pelaksanaan kurikulum. Sumber Data Sumber data sangatlah penting dalam suatu penelitian, adapun yang dimaksud dengan sumber data adalah asal mula data yang diperoleh untuk mengumpulkan kelengkapan penelitian. Sumber data ada dua macam yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. Sumber data primer yaitu sumber data yang didapat secara langsung dari subyek penelitian, adapun sumber data sekunder adalah sumber dara yang diperoleh secara tidak langsung dari subyeknya. Instrumen yang digunakan oleh 2

3 penulis untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini adalah : (1). Observasi dilaksanakan oleh peneliti sebagai guru atau peneliti untuk mengetahui segala hal yang berhubungan dengan pelaksanaan pembelajaran pendekatan taktis. Alat yang digunakan adalah lembaran observasi tentang aktivitas guru dan siswa. Kegiatan observasi dilaksanakan pada saat kegiatan pembelajaran, untuk memperoleh data tentang pelaksanaan pembelajaran pemahaman bermain bola voli menggunakan media serta evaluasi hasil pembelajaran, serta faktor-faktor penunjang dan penghambat pelaksanaan pembelajaran. Menurut Marshall dalam sugiyono (2005:64) menyatakan bahwa Through observation, the researcher learn about behavior and the meaning attached to those behavior. Melalui observasi, peneliti belajar tentang perilaku, dan makna dari perilaku tersebut. Dikemukakan pula oleh Karl popper dalam Wiriaatmadja (2002:104) observasi adalah tindakan yang merupakan penafsiran dari teori.(2). Wawancara/angket dilakukan terhadap siswa sesudah pelaksanaan pembelajaran, dengan tujuan untuk memperoleh tanggapan dan kesulitan yang dihadapi selama melaksanakan kegiatan pembelajaran pendekatan taktis. (4). Catatan Lapangan yang merupakan alat penting, karena akan membahas dan berguna sebagai alat perantara, yaitu apa yang dilihat, didengar, dirasakan, dicium, dan diraba dengan catatan sebenarnya. Proses pelaksanaan dilakukan setiap selesai mengadakan penelitian. Hal ini selaras dengan pendapat Bogdan dan Biklen dalam Maleong (2005:209) bahwa, Catatan lapangan adalah catatan tertulis tentang apa yang didengar, dilihat, dialami, dan dipikirkan dalam rangka pengumpulan data dan refleksi terhadap data dalam penelitian kualitatif,(5). Kamera Foto digunakan untuk merekam kejadian selama pelaksanaan pembelajaran, juga sebagai alat untuk memberikan gambaran tentang apa yang terjadi dalam masalah penelitian. Menurut Bogdan dan Biklen dalam Maleong (2005:160) bahwa Ada dua katagori foto yang dapat dimanfaatkan dalam penelitian kualitatif, yaitu foto yang dihasilkan orang dan foto yang dihasilkan oleh peneliti sendiri. Validasi Data Teknik validasi data yang digunakan dalam penelitian ini adalah triangulasi, cheklist, audit trail, dan expert opinion. Triangulasi dilakukan dengan mengecek keabsahan data dengan sumber lain. Tujuannya untuk memperoleh derajat kepercayaan data maksimal. Kegiatan triangulasi dalam penelitian ini dilakukan melalui mitra peneliti yaitu kepala sekolah, guru, dan siswa. Cheklist dilakukan untuk memeriksa kebenaran antara pelaksanaan dan rencana tindakan sehingga dengan demikian diperoleh informasi tentang seluruh tindakan yang telah dilaksanakan beserta temuantemuan selama dalam pelaksanaan tindakan. Audit trail yaitu memeriksa hasil penelitian beserta prosedur dan metode pengumpulan datanya dengan mengkonfirmasikan bukti-bukti temuan yang telah diperiksa dalam tahap cheklist dengan sumber-sumber data. Hal ini dilakukan oleh penulis dengan mendiskusikan kebenaran data beserta prosedur pengumpulan data pada pembimbing. Expert opinion yaitu pengecekan terakhir terhadap kesahihan temuan-temuan peneliti kepada pakar yang profesional dalam bidang ini. Dalam hal ini penulis mengkonsultasikan temuan penelitian kepada pembimbing untuk memperoleh tanggapan dan arahan serta masukan sehingga validasi temuan penelitian dapat dipertanggungjawabkan. Interpretasi data dilakukan berdasarkan teori dan aturan normatif untuk memperoleh gambaran terhadap pelaksanaan pembelajaran permainan taktis Analisis Data Dalam penelitian tindakan kelas, analisis data dilakukan sejak awal penelitian, pada setiap aspek kegiatan penelitian. Peneliti juga dapat langsung menganalisis apa yang diamati, situasi dan suasana kelas / lapangan, hubungan guru dengan anak didik dan anak didik dengan teman yang lainnya. Analisis menurut Nasution dalam Sugiyono (2005:88) menyatakan bahwa : Melakukan analisis adalah pekerjaan yang sulit, memerlukan kerja keras, analisis memerlukan daya kreatif serta kemampuan intelektual yang tinggi. Tidak ada cara tertentu yang dapat diikuti untuk 3

4 mengadakan analisis, sehingga setiap peneliti harus mencari sendiri metode yang dirasakan cocok dengan sifat penelitiannya. Bahan yang sama bisa diklasifikasikan lain oleh peneliti yang berbeda. Lebih lanjut analisis data menurut Patton dalam Moleong (2005:280) dikemukakan bahwa : Proses mengatur urutan data, mengorganisasi kannya ke dalam suatu pola, katagori, dan satuan uraian dasar, ia membedakannya dengan penafsiran yaitu memberikan arti yang signifikan terhadap hasil analisis, menjelaskan pola uraian, dan mencari hubungan di antara dimensi-dimensi uraian. Hal ini berarti bahwa peneliti akan melakukan analisis data sejak tahap orientasi lapangan. Ini selaras dengan pendapat Miles dan Huberman (dalam Wiriaatmaja, (2005:139) yang menyatakan...the ideal model for data collection and analysis is one interweaves them from the beginning yang artinya model ideal dari pengumpulan data dan analisis data adalah secara bergantian berlangsung sejak awal. Pada tahap ini data ditelaah, direnungkan, dimaknai, dan diberi penjelasan supaya data yang telah didapat dicek untuk menentukan keabsahan data tersebut. Dalam penelitian ini pengecekan keabsahan data menggunakan ketekunan pengamatan. Data yang terjaring lewat observasi di tringulasi kepada guru dan siswa. Ini dilakukan setelah selesai pembelajaran. Hal ini selaras dengan pernyataan Maleong, (2005:175) yang menyatakan Pengecekan data dalam penelitian kualitatif dapat dilakukan dengan menggunakan beberapa teknik, misalnya ketekunan pengamatan, perpanjangan keikutsertaan, tringulasi dan pengecekan teman sejawat. Analisis data dilakukan melalui tiga tahap yaitu reduksi data, paparan data, dan penyimpulan. Reduksi data adalah proses penyederhanan yang dilakukan melalui seleksi, pemfokusan dan pengabstraksian data mentah menjadi informasi yang bermakna. Paparan data adalah proses penampilan data secara lebih sederhana dalam bentuk paparan naratif, repsentasi grafik dan sebagainya. Sedangkan penyimpulan adalah proses pengambilan intisari dari sajian data yang telah diorganisasikan dalam bentuk penyetaraan kalimat atau formula yang singkat dan padat tetapi mengandung Dalam penelitian tindakan kelas, analisis data dilakukan sejak awal penelitian, pada setiap aspek kegiatan penelitian. Peneliti juga dapat langsung menganalisis apa yang diamati, situasi dan suasana kelas / lapangan, hubungan guru dengan anak didik dan anak didik dengan teman yang lainnya. Analisis menurut Nasution dalam Sugiyono (2005:88) menyatakan bahwa : Melakukan analisis adalah pekerjaan yang sulit, memerlukan kerja keras, analisis memerlukan daya kreatif serta kemampuan intelektual yang tinggi. Tidak ada cara tertentu yang dapat diikuti untuk mengadakan analisis, sehingga setiap peneliti harus mencari sendiri metode yang dirasakan cocok dengan sifat penelitiannya. Bahan yang sama bisa diklasifikasikan lain oleh peneliti yang berbeda. Lebih lanjut analisis data menurut Patton dalam Moleong (2005:280) dikemukakan bahwa : Proses mengatur urutan data, mengorganisasikannya ke dalam suatu pola, katagori, dan satuan uraian dasar, ia membedakannya dengan penafsiran yaitu memberikan arti yang signifikan terhadap hasil analisis, menjelaskan pola uraian, dan mencari hubungan di antara dimensi-dimensi uraian. Hal ini berarti bahwa peneliti akan melakukan analisis data sejak tahap orientasi lapangan, yang artinya model ideal dari pengumpulan data dan analisis data adalah secara bergantian berlangsung sejak awal. Pada tahap ini data ditelaah, direnungkan, dimaknai, dan diberi penjelasan supaya data yang telah didapat dicek untuk menentukan keabsahan data tersebut. Dalam penelitian ini pengecekan keabsahan data menggunakan ketekunan pengamatan. Data yang terjaring lewat observasi di tringulasi kepada guru dan siswa. Ini dilakukan setelah selesai pembelajaran. Hal ini selaras dengan pernyataan Maleong, (2005:175) yang menyatakan Pengecekan data dalam penelitian kualitatif dapat dilakukan dengan menggunakan beberapa teknik, misalnya ketekunan pengamatan, perpanjangan keikutsertaan, tringulasi dan pengecekan teman sejawat. Analisis data dilakukan melalui tiga tahap yaitu reduksi data, paparan data, dan penyimpulan. Reduksi data adalah proses penyederhanaan yang dilakukan melalui seleksi, pemfokusan dan pengabstraksian data mentah menjadi informasi yang bermakna. Paparan data adalah proses penampilan data secara lebih sederhana dalam bentuk paparan naratif, repsentasi grafik dan sebagainya. Sedangkan 4

5 penyimpulan adalah proses pengambilan intisari dari sajian data yang telah diorganisasikan dalam bentuk penyetaraan kalimat atau formula yang singkat dan padat. HASIL DAN PEMBAHASAN Pada dasarnya dalam penelitian tindakan perlu dilakukan serangkaian tahapan-tahapan pekerjaan yang telah dilaksanakan dapat memenuhi hasil yang diharapkan berdasarkan minat, kegembiraan, pengetahuan, pemahaman, penampilan/kompetensi bermain, disiplin dan kerjasama. Kegiatan penelitian ini diawali dari kegiatan perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Dan masalah tersebut akan penulis jelaskan secara rinci adalah Permainan bola voli merupakan cabang olahraga yang paling banyak digemari oleh anak-anak SMP, karena banyak digemari maka dalam kegiatan penjas orkes pun anak-anak suka menawar kepada guru ingin selalu bermain bola voli, dengan berbekal pelajaran penjas orkes yang telah dilaksanakan dengan materi permainan bola voli, penulis angkat materi ini karena keterampilan bermain bola voli siswa sekolah menengah di SMP Negeri 2 Songgom kurang memuaskan karena pembelajaran penjas khususnya pembelajaran bola voli yang dilakukan kurang merangsang minat belajar atau tidak meningkatkan kemampuan siswa bermain, ini disebabkan oleh pendekatan tradisional yang terlalu dominan sehingga waktu belajar terlalu banyak dihabiskan untuk latihan-latihan teknik dasar/drill oleh guru, dengan pendekatan ini siswa hanya latihan servis atau pasing saja dengan demikian ada kesan pada siswa, bahwa pembelajaran bermain bola voli terkotak-70 kotak sehingga siswa merasa bosan dan tidak mengalami proses permainan yang sebenarnya sehingga siswa kurang tereksplorasi kebutuhannya dalam pembelajaran, minat belajarnya pun kurang terakomodasi guru, dan perlakuan ini mempengaruhi pada keterampilan bermain yang sesungguhnya masih rendah, aspek yang diobservasi dalam Mahendra dan Sucipto (2008:13) seperti Minat, kegembiraan, pengetahuan, pemahaman, kemampuan dan disiplin. Hasil yang didapatkan seperti aspek pemahaman mempunyai kontribusi yang paling kurang dibandingkan dengan aspek yang lainnya sehingga diperlukan perbaikan. Perbaikan yang dimaksudkan bukan hanya aspek pemahaman saja tetapi secara menyeluruh, Masalah-masalah yang dihadapi rendahnya pemahaman siswa antara lain : a. Siswa belum mampu melakukan lambungan bola (free ball) yang tepat ke sasaran (pemain passing). Ini cenderung ketika melakukan lambungan bola ke temannya, bola tidak sampai sehingga menimbulkan arah lambungan bola terlalu tinggi atau bolanya lurus dan cepat., yaitu : (1). Teknik dasar passing bawah untuk siswa pemula masih rendah. Di karenakan pengalaman belajar mereka belum dikondisikan dengan baik, (2). Belum ada persiapan untuk melakukan passing ke pengumpan, (3). Pembelajaran kurang merangsang minat belajar atau tidak meningkatkan kemampuan siswa bermain ini disebabkan oleh pendekatan tradisional yang terlalu dominan sehingga waktu belajar terlalu banyak dihabiskan untuk latihan-latihan teknik dasar/drill oleh guru dengan pendekatan ini siswa hanya latihan servis atau pasing saja dengan demikian ada kesan pada siswa, bahwa pembelajaran bermain bola voli terkotakkotak sehingga siswa merasa bosan dan tidak mengalami proses permainan yang sebenarnya sehingga siswa kurang tereksplorasi kebutuhannya dalam pembelajaran, minat belajar kurang terakomodasi guru, dan perlakuan ini mempengaruhi pada keterampilan bermain oleh sebab itu bila permasalahan ini tidak segera diatasi maka hasil belajar siswa pun tidak kompetitif. Siklus I Paparan Perencanaan 5

6 Berdasarkan data kegiatan dari hasil proses pembelajaran yang telah dilakukan, perencanaan yang dilakukan sama seperti pembelajaran yang telah dilakukan sebelumnya, tidak ada perubahan yang mencolok, yang membedakan hanyalah usaha mencari tambahan bola. Dengan mengumpulkan data dari observasi penampilan guru dan siswa, angket, dan catatan lapangan, maka disimpulkan refleksi pembelajaran selanjutnya adalah : (1). Diperlukan pengelompokan siswa yang seimbang khususnya dalam penguasaan keterampilan teknik dasar, (2). Jumlah bola untuk aktivitas siswa lebih banyak bergerak supaya ditambah, (3). Penjelasan untuk pelaksanaan tugas gerak supaya lebih dimengerti siswa, hilangkan penjelasan yang berbelit-belit, (4). Pertahankan motivasi belajar siswa, mulai dari kegiatan pendahuluan sampai kegiatan penutup. Pemberian motivasi bukan hanya diberikan kepada siswa yang kurang dalam melakukan tugas gerak, bagi siswa yang sudah terampil pun diperlukan sebagai bentuk mempertahankan motivasi belajar, (5). Berikan pada siswa untuk bermain bola voli sederhana untuk mempertahankan motivasi belajar siswa. Grafik 1. Distribusi Frekuensi Hasil Pembelajaran Siklus I Tindakan I 6

7 Grafik 2. Distribusi Frekuensi Hasil Pembelajaran Siklus I Tindakan II Siklus II Perencanaan penelitian tindakan kelas yang akan dilakukan sama seperti kegiatan sebelumnya hanya kegiatan yang mencolok adalah menetapkan materi pembelajaran yang ada hubungannya dengan materi pembelajaran sebelumnya hanya tingkat kesulitan yang berbeda, dan penurunan ketinggian net. Dari data hasil observasi, wawancara dan catatan lapangan, kemudian didiskusi dengan observer sebagai mitra peneliti, ditemukan beberapa hal yang menjadi kendala dan kelebihan pembelajaran pada siklus 2 tindakan I adalah sebagai berikut : (1). Siswa mulai agak mengerti tentang materi pemahaman permainan bola voli, (2). Penguasaan kemampuan bermain yang dilakukan siswa, mulai terlihat menunjukkan peningkatan khususnya terhadap siswa laki-laki baik dari segi teknik maupun segi taktik, (3). Pemberian feedback perlu diberikan kepada semua siswa sesuai dengan kebutuhannya, merata diberikan sesuai dengan aspek keterampilan yang dipelajarinya, (4). Untuk ayunan passing bawah, supaya lebih detail lagi, jelaskan kembali posisi kaki, sikap ayunan tangan, timing yang tepat dengan bola, (5). Perhatian siswa dalam pembelajaran mulai kurang fokus karena menghadap ke arah sinar matahari. Dari hasil observasi dan diskusi dengan mitra peneliti dapat dijadikan bahan refleksi pembelajaran siklus 2 tindakan 2 yaitu : (1). Gunakan feedback yang lebih spesifik seperti lihat bola, sikut harus lurus, dan follow through, (2). Pergantian kelompok belajar untuk menghindari kejenuhan belajar biar divariasikan, (3). Pengaturan aktivitas pembelajaran perlu ditingkatkan jangan sampai terjadi penumpukan aktivitas gerak pada sekelompok siswa, dan siswa yang lainnya tidak berfartisifasi aktif, (4). Demonstrasi gerakan perlu dilakukan dengan normal atau pelan-pelan contoh bisa dilakukan guru atau siswa, (5). Gunakan strategi berpikir cepat/ profesional untuk menanggulangi siswa yang bosan terhadap tugas gerak, (6). Berikan kesempatan kepada siswa yang belum menguasai tujuan pembelajaran dengan drill-drill pelajaran demi pelajaran, (7). Gunakan waktu yang cukup untuk kesempatan bermain bola voli yang sebenarnya untuk mempertahankan motivasi belajar siswa atau pembelajaran antara teach and play yang cukup, (8). Hindari situasi yang bisa mengurangi perhatian siswa belajar seperti menghadap ke arah sinar matahari. Pada Tindakan 2 siklus 2, yaitu Perencanaan penelitian tindakan kelas yang akan dilakukan sama seperti kegiatan sebelumnya hanya kegiatan yang mencolok adalah menetapkan materi pembelajaran yang ada hubungannya dengan materi pembelajaran sebelumnya hanya tingkat 7

8 kesulitan yang berbeda, dan penurunan ketinggian net. Dari data hasil observasi, wawancara dan catatan lapangan, kemudian didiskusi dengan observer sebagai mitra peneliti, ditemukan beberapa hal yang menjadi kendala dan kelebihan yaitu : (1). Siswa secara bertahap mengerti tentang pemahaman permainan bola voli, (2). Penguasaan kemampuan bermain, mulai menunjukkan peningkatan secara signifikan khususnya terhadap siswa laki-laki baik apakah segi teknik maupun segi taktik, segala sesuatu bila dilakukan dengan disiplin dan ada motivasi intrinsik yang kuat tugas gerak secara bertahap akan dikuasai, (3). Pemberian motivasi bisa divariasikan antara yang verbal maupun non verbal, (4). Dengan sentuhan kompetisi antar kelompok pembelajaran terasa lebih bermakna. Dari hasil observasi dan diskusi dengan mitra peneliti dapat dijadikan bahan refleksi pembelajaran yaitu : (1). Aktivitas siswa yang diobservasi seperti minat, kegembiraan, pengetahuan, pemahaman, penampilan, disiplin dan kerjasama menunjukkan arah yang lebih baik, (2). Siswa mulai mengerti keterkaitan antara keterampilan teknik dasar dengan situasi bermain yang sesungguhnya, (3). Bermain adalah dunia anak, pembelajaran melalui pendekatan bermain bisa meningkatkan minat, kegembiraan, pengetahuan, pemahaman, penampilan, disiplin dan kerjasama, (4). Proses belajar mengajar dikatakan berhasil apabila indikator-indikator yang telah ditentukan tercapai seperti pencapaian nilai yang baik seperti dijelaskan SB Djamarah (2000:97) : Bahwa tingkat keberhasilan prestasi belajar anak dalam proses interaksi dikatakan baik/minimal apabila bahan pelajaran dikuasai anak didik 66 % sampai 75% saja. Sedangkan Uzer Usman (1993:8) menjelaskan bahwa : Pembelajaran dikatakan berhasil apabila bahan pelajaran yang diajarkan hanya 75% s.d 84% dikuasai siswa. Dari hasil yang telah diperoleh apakah aktivitas guru maupun siswa mengalami perbaikan dari siklus ke siklus, sesuai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) yang berlaku di SMP Negeri 2 Songgom adalah 60, maka pembelajaran tidak perlu dilanjutkan ke siklus selanjutnya. Grafik 3. Rekapitulasi Peningkatan Hasil Pembelajaran Dari Data Awal, Siklus I Tindakan I, dan Tindakan 2, Siklus 2 Tindakan I dan 2 Berdasarkan grafik di atas, maka hasil pembelajaran melalui pendekatan permainan taktis seperti minat, kegembiraan, pengetahuan, pemahaman, kemampuan, disiplin, dan kerjasama mulai dari data awal sampai siklus 2 tindakan 2 mengalami peningkatan, sehingga pendekatan ini sangat baik bila diterapkan di sekolah menengah. 8

9 SIMPULAN Melalui latihan yang mirip dengan permainan yang sesungguhnya, minat dan kegembiraan seluruh siswa akan meningkat. Peningkatan pengetahuan taktik, penting bagi siswa untuk menjaga konsistensi keberhasilan pelaksanaan keterampilan gerak teknik yang sudah dimiliki. Memperdalam pemahaman bermain dan meningkatkan kemampuan pemahaman secara lebih efektif dari penampilan dalam satu permainan ke dalam permainan lainnya. Implikasi hasil penelitian pengelolaan proses belajar mengajar keterampilan bermain bola voli dengan model pembelajaran pendekatan taktis. Ada beberapa prinsip penting yang harus diperhatikan dalam mengelola proses belajar mengajar keterampilan bermain bola voli dengan model pembelajaran pendekatan taktis, yaitu; (1) kejelasan konsep dasar tujuan; (2) ada penjelasan dan demonstrasi; (3) meningkatkan kesadaran siswa tentang konsep bermain; (4) umpan balik yang segera dan bukan koreksi; (5) memecahkan masalah-masalah yang muncul dalam situasi permainan. Penerapan pembelajaran pendekatan taktis memiliki dampak positif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa yang ditandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa dalam setiap siklus, yaitu siklus I Tindakan 1 (63,6 %), siklus I Tindakan 2 (75,9 %), siklus II Tindakan 1 ( 90,9%) dan Tindakan 2 (100 %). Penerapan pembelajaran pendekatan taktis mempunyai pengaruh positif, yaitu dapat meningkatkan motivasi belajar siswa untuk mempelajari kembali materi pelajaran yang telah diterima, hal ini ditunjukkan dengan antusias siswa yang menyatakan bahwa siswa tertarik dan berminat dengan pembelajaran pendekatan taktis sehingga mereka menjadi termotivasi untuk belajar. DAFTAR PUSTAKA Andayani, dkk. Pemantapan Kemampuan Profesional. Penerbit Universitas Terbuka Bonnie Robison (1991:12), Bimbingan Petunjuk dan Teknik Bermain Bola Voli. Jakarta CV. Dahara Prize. BSNP (2006 : 703) (2007) Model Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Depdiknas Harsono. (2007:5). Teori dan Metodologi Pelatihan. Sekolah Pascasarjana. Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung Lutan (2001) Strategi Pembelajaran Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Pusat Penerbitan Universitas Terbuka Mahendra (2002 : 2) Pembelajaran Senam, Dirjen Dikdasmen, Jakarta Mahendra dan Sucipto ( 2008:12) Pendidikan Jasmani SMA/SMK Bahan Ajar Pendidikan & Latihan Profesi Guru (PLPG). UPI 2008 Moleong Lexy J (2002) Metodologi Penelitian Kualitatif, PT Remaja Rosdakarya Bandung. Nurhasan, (2001:168 ) Tes dan Pengukuran Dalam Pendidikan Jasmani Prinsip dan Penerapannya, Depdiknas Ditjen Dikdasmen dan Ditjen Olahraga Rochiati Wiriaatmaja (2005:12) Metode Penelitian Tindakan Kelas, PT Remaja RosdaKarya, Bandung. Saputra Yudha (2002 : 63) Pembelajaran Atletik Di Sekolah Dasar, Direktorat Jenderal Olahraga, Depdiknas. Subroto. (2001) Pembelajaran Dan Konsep Olahraga di Sekolah Dasar. Depdikanas. Jakarta. Sucipto. (2001) Pendekatan Keterampilan Taktis Dalam Pembelaiaran Pencak Silat. Depdikanas. Jakarta. Sugiyono (2005) Memahami Penelitian Kualitatif, CV. Alfabeta. Bandung Suherman Ayi (2004), Kumpulan Tulisan Penelitian Tindakan Kelas, Bandung. Yudi Hendrayana (2008) Bahan Ajar PLPG Penias SMA/SMK. FPOK UPI Zaenal Aqib. Penelitian Tindakan Kelas Untuk Guru. Yrama Widya. Bandung Tahun

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian tindakan kelas ini, dilaksanakan di SDN Sukarasa 3 dan 4 Kota

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian tindakan kelas ini, dilaksanakan di SDN Sukarasa 3 dan 4 Kota 40 BAB III METODE PENELITIAN A. Lokasi dan Waktu Penelitian 1. Lokasi Penelitian Penelitian tindakan kelas ini, dilaksanakan di SDN Sukarasa 3 dan 4 Kota Bandung, di mana penulis bekerja. Penentuan lokasi
