ETHICAL AND SOCIAL ISSUES IN INFORMATION SYSTEMS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ETHICAL AND SOCIAL ISSUES IN INFORMATION SYSTEMS"

Transkripsi

1 The image part with relationship ID rid2 was not found in the file. ETHICAL AND SOCIAL ISSUES IN INFORMATION SYSTEMS Emil Yaditya (264762) Nitia Priyustina (296436) Fitria Utaminingsih (297330) Wahyudin (297135) Aloysius Kukuh (299494) Kelompok 1 28 September 2011 Sistem Teknologi Informasi

2 Etika dan Dimensi Moral Era Informasi Seperangkat aturan dasar tentang apa yang benar dan apa yang salah, yang menjadi pedoman individu untuk memutuskan apakah perilaku yang mereka lakukan sudah sesuai dengan peraturan yang ada. Page 2

3 Tren Kunci Teknologi yang Meningkatkan Permasalahan Etika Kekuatan komputasi berlipat ganda Biaya atau ongkos penyimpanan data menurun secara drastis. Kemajuan-kemajuan analisis data Kemajuan-kemajuan pada Internet dan teknologi jaringan PROFILING DoubleClick ChoicePoint NORA Page 3

4 Etika dan Masyarakat Informasi Konsep dasar : Responsibility Accountability Liability Due process Analisis Etis : Identifikasi fakta Konflik dan nilai Stakeholders Pilihan Konsekuensi Page 4

5 Prinsip Etika Golden Rule Immanuel Kant s Categorical Imperative Descartes rule of change Utilitarian Principle Risk Aversion Ethical no free lunch rule Page 5

6 Permasalahan Privasi Pengertian Privasi Hak individu untuk bebas dari intervensi pihak lain Peraturan Mengenai Privasi Amerika, Eropa, Indonesia Tantangan Internet Cookies, web beacons, spyware Kebijakan privasi Google Page 6

7 Property Rights Hak Kekayaan Intelektual Rahasia Dagang Hak Cipta Hak Paten Tantangan Page 7

8 Permasalahan dalam Kaitannya dengan Teknologi Informasi Cedera karena sistem informasi Tingginya biaya perbaikan Keseimbangan kekuasaan Cepatnya perubahan Menciptakan batasan Ketergantungan dan vulnerability Kejahatan komputer Ketenagakerjaan Kesamaan dan Akses Sosial Resiko kesehatan Page 8

9 Review Kasus Scott Jerome-Parks dan Alexandra Jn-Charles meninggal karena adanya kesalahan teknologi dalam proses radioterapi mereka sehingga mengakibatkan mereka overdosis radiasi. Jerome-Parks overdosis karena multileaf collimator yang dipasangkan padanya terbuka Page 9

10 Cont d Jn-Charles meninggal karena akselerator yang digunakannya belum diprogram untuk disisipi wedge yang merupakan komponen krusial Software yang digunakan adalah Varian Permasalahan sejenis banyak juga terjadi di tempat lain Page 10

11 Cont d Permasalahan-permasalahan tersebut disebabkan karena Kompleksitas alat Peralatan bekerja terlalu keras Tidak terlaporkannya kebanyakan kasus sejenis Kurangnya peraturan yang mengatur Kurangnya kerjasama berbagai pihak untuk mengatasi masalah tersebut Page 11

12 Case study Questions Konsep yang ditampilkan dalam kasus tersebut adalah accountability, dimana tidak terdapat kejelasan mengenai siapa yang seharusnya bertanggung jawab atas pemeliharaan alat dan atas kesalahan yang terjadi. Permasalahan etika yang muncul: Jawab: Political issues Tanggung jawab moral bagi pemerintah untuk membuka informasi yang sebenarnya terkait kasus kematian akibat kesalahan prosedur penggunaan mesin radiasi dan meregulasi ulang terkait kebijakan penyediaan mesin-mesin kesehatan dari Page 12 supplier

13 Cont d Social issues Muncul dilema apakah penggunaan teknologi radiasi dalam kesehatan ini mampu meningkatkan harapan hidup seseorang atau justru akan mempercepat proses kematian orang tersebut akibat kesalahan prosedur pengoperasian teknologi kesehatan maupun human eror. Ethical issues Menjadi tanggungan siapa apabila kasus seperti Scott Jerome-Parks dan Alexandra Jn-Charles terulang? Di dalam kasus seperti ini semua pihak terkait dalam pengoperasian mesin radiasi harusnya tetap bertanggung jawab. Page 13

14 Cont d 2. Elemen yang bertanggung jawab dalam berbagai masalah tersebut: Teknisi Melakukan kelalaian dalam updates software serta prosedur keamanan dengan tidak melakukan pengujian alat Dokter Melakukan kesalahan dalam penggunaan alat Software Programmer Tidak mendesain produk mereka sesuai dengan kebutuhan teknisi Manajemen Rumah Sakit Mempekerjakan oran-orang yang kurang berpengalaman dan tidak memberikan training yang memadai Pemerintah Kurang tegas dalam penegakan hukum & pelaporan jika terjadi insiden (malpraktik), serta adanya masalah sertifikasi teknisi dalam akuntanbilitas dan control yg kurang (peran sebagai regulator buruk) Page 14

15 Cont d 3. Menurut kami, pihak-pihak yang terkait memang seharusnya lebih disalahkan dalam kasus ini. Kesalahan bukan hanya terdapat pada kesalahan teknis semata, melainkan juga karena kurangnya kerjasama mereka dalam menyelesaikan permasalahan yang terjadi. Page 15

16 Cont d 4. Adanya pusat pelaporan akan memudahkan pihak yang berwenang (pemerintah, teknisi, programmer, pengguna) untuk mengetahui infromasi mengenai perkembangan kasus-kasus yang ada, di mana letak kesalahan terjadi, apa saja tindakan yang sudah dilakukan untuk memperbaikinya, persebaran kasus, dan lain-lain. Page 16

17 Cont d 5. Berdasarkan kasus yang saya baca, banyak terdapat kesalahan mengenai pelaporan adanya kesalahan dalam terapi, karena itu saya ingin membuat suatu software yang dapat secara otomatis menampilkan jika ada sesuatu yang tidak beres saat terapi dilakukan. Data tersebut akan ditampilkan di layar yang dapat dilihat oleh dokter maupun pihak lain yang bersangkutan. Dengan demikian tidak akan ada kesalahan hanya karena lupa untuk melaporkan keadaan pasien. Sehingga dapat dengan cepat diputuskan langkah yang baik untuk pasien. Page 17

18 Page 18

19 KASUS LAPINDO PT Lapindo Brantas adalah anak perusahaan orang terkaya Indonesia (versi Forbes = US$ 5,4 Miliar) yaitu Aburizal Bakrie yang juga seorang mantan Menkokesra pada tahun 2007 lalu

20 Apakah Hanya Sekadar Bencana Nasional/Musibah? Banyak yang menilai kasus ini berawal dari keinginan menghemat biaya operasional PT Lapindo dengan tidak memasang casing(selubung bor), sehingga dalam pengeboran yang dilakukan Lapindo tidak sesuai dengan standar keamanan yang telah ditetapkan. Fakta : hasil pertemuan International Conference & Exhibition dilaksanakan di Cape Town International Conference Center di Afrika Selatan pada tanggal Oktober 2008 yang diselenggarakan oleh American Association of Petroleum Geologists (AAPG) dihadiri oleh ahli geologi seluruh dunia, menyebutkan 42 suara ahli berpendapat penyebab pengeboran, 3 suara menilai karena gempa Yogyakarta, sedangkan 13 suara menganggap kombinasi antara kedua penyebab tersebut dan 16 suara tidak memberikan pendapat.

21 Fakta dan Argumen Penanganan Kasus Kucuran dana APBN untuk menambal dan mengganti kerugian yang dialami masyarakat Sidoarjo Tentu ini sangat menguntungkan dari segi finansial pihak PT Lapindo Brantas yang notabene adalah anak perusahaan orang terkaya Indonesia ( versi Forbes = US$ 5,4 Miliar ) yaitu Aburizal Bakrie yang juga seorang mantan Menkokesra pada tahun 2007 lalu. Sungguh sangat tidak logis!!! bagaimana tidak, resiko kerugian dan kesalahan bisnis yang dilakukan oleh personal harus ditanggung oleh dana APBN.Sehingga dengan politik tersebut secara tidak langsung pada hakikatnya telah terjadi korupsi terhadap uang negara secara sistematis dan struktural sehingga pihak publik dibuat tidak sadar dan merasa dirugikan.

22 Cont d dibentuknya badan TP2LS ( Tim Pengawas Penanggulangan Lumpur Lapindo ) tidak bersikap objektif dalam menjalankan tugasnya. Bahkan lebih cenderung berpihak dan menguntungkan PT Lapindo, dengan kata lain badan TP2LS ini lebih cocok dan relevan disebut sebagai kepanjangan tangan Abu Rizal Bakrie. Sebagai contohnya adalah TP2LS melakukan manipulasi data dengan hanya melaporkan 4 Desa yang terendam dari jumlah keseluruhannya adalah 11 Desa.

23 Analisis Kasus Dilema etis kasus Lapindo: antara manfaat dan kerugian negara serta masyarakat. Utilitarianisme Manfaat yang dirasakan dari pengeboran Lapindo lebih kecil bila dibandingkan penderitaan warga, apalagi karena masalah yang tidak kunjung dapat diselesaikan (tidak etis) Golden Rule Lapindo tidak memperlakukan setiap orang seperti dirinya sendiri (tidak etis)

24 Cont d Categorical Imperative Jika semua orang mengebor, maka negara akan hancur (tidak etis) Rule of Change Jika diulang terus maka akan mengakibatkan berbagai kerusakan (tidak etis) Risk Aversion Potential cost Lapindo sangat besar (tidak etis) Ethical no free lunch Lapindo tidak menghargai kepemilikan warga atas tanahnya dan Indonesia atas APBNnya (tidak etis)

25 Kesimpulan Terlepas dari berbagai keuntungan yang dijanjikan, apa yang dilakukan Lapindo tidaklah etis.

26 Terima Kasih Page 26

Etika Teknologi Informasi. Wawan Setiawan, Waslaluddin, Enjang Ali Nurdin, Muhamad Nurul Hana, Dedi Rohendi, Tasma Sucita

Etika Teknologi Informasi. Wawan Setiawan, Waslaluddin, Enjang Ali Nurdin, Muhamad Nurul Hana, Dedi Rohendi, Tasma Sucita Etika Teknologi Informasi Wawan Setiawan, Waslaluddin, Enjang Ali Nurdin, Muhamad Nurul Hana, Dedi Rohendi, Tasma Sucita 1 T u j u a n Peta etika teknologi informasi sebagai dasar pijakan pengembangan,
