EFEK TERAPI SABUN JERAWAT TERHADAP KEJADIAN AKNE VULGARIS PADA REMAJA PUTRI DINILAI SEGI KEPARAHAN LESI KARYA TULIS ILMIAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "EFEK TERAPI SABUN JERAWAT TERHADAP KEJADIAN AKNE VULGARIS PADA REMAJA PUTRI DINILAI SEGI KEPARAHAN LESI KARYA TULIS ILMIAH"

Transkripsi

1 EFEK TERAPI SABUN JERAWAT TERHADAP KEJADIAN AKNE VULGARIS PADA REMAJA PUTRI DINILAI SEGI KEPARAHAN LESI KARYA TULIS ILMIAH Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Derajat Sarjana Kedokteran pada Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Disusun oleh Nama : Yunita Dwi Herwati Nomer Mahasiswa : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2011 ii

2 HALAMAN PENGESAHAN KTI EFEK TERAPI SABUN JERAWAT TERHADA AP KEJADIAN AKNE VULGARIS PADAA REMAJAA PUTRI DINILAI SEGI KEPARAHAN LESI Disusun oleh Nama No. Mahasiswa : Yunita Dwi Herwati : Telah di seminarkan dan diujikan pada tanggal 20 Desember 2011 Dosen Pembimbing Dosen Penguji dr. Siti Aminah TSE, Sp.KK.,M..Kes dr. Hj. Inayati Habib, M.Kes Mengetahui, Dekan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dr. H. Ardi Pramono, Sp. An.,M.Kes iii

3 HALAMAN MOTTO Hai orang-orang yang beriman, Jadikanlah sabar dan shalatmu Sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar (Q.S Al-Baqarah: 153) Ilmu akan mengangkat derajat orang mukmin diatas tingkatan hamba lainnya (Q.S Mujadalah : 11) Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu pasti ada kemudahan. Maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain, dan hanya kepada Tuhanmulah kamu berharap (Q.S Al-Insyiroh :5-6)... Jenius adalah 1% inspirasi dan 99% keringat. Tidak ada yang dapat menggantikan kerja keras. Keberuntungan adalah sesuatu yang terjadi ketika kesempatan bertemu dengan kesiapan... (Thomas A. Edison) Success is not the key to happiness. Happiness is the key to success. If you love what you are doing, you will be successful. (Albert Schweitzer) Tell me and I forget, Teach me and I remember, Involve me and I learn (Benjamin Franklin) iv

4 Karya Tulis Ilmiah ini kupersembahkan untuk :.. Allah SWT atas segala rahmat dan karunia yang tiada henti.... Mama, Dra. Endang Dwi Retnowati dan Papa, Kombes. POL. Drs. Heru Teguh Prayitno yang senantiasa dengan tulus dan ikhlas memanjatkan doa di setiap ibadahnya, mencurahkan seluruh kasih sayang, memberikan nasihat, motivasi, dukungan semangat, bimbingan serta ilmu yang tak mungkin kudapatkan di bangku pendidikan. Terima kasih atas segala yang terbaik yang mama dan papa berikan untukku. Karena apa yang ku raih sampai saat ini tidak lepas dari restu mama dan papa.. v

5 PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini Nama : Yunita Dwi Herwati NIM : Program Studi Fakultas : Pendidikan Dokter : Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Menyatakan bahwa dengan sebenarnya bahwa Karya Tulis Ilmiah yang saya tulis ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri dan belum pernah diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi mana pun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir Karya Tulis Ilmiah ini. Apabila di kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut. Yogyakarta, 20 Desember 2011 Yang membuat pernyataan, Yunita Dwi Herwati vi

6 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.. Alhamdulilah puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan taufik dan hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan Karya Tulis Ilmiah yang berjudul Efek Terapi Sabun Jerawat Terhadap Kejadian Akne Vulgaris Pada Remaja Putri Dinilai Segi Keparahan Lesi. Penulisan Karya Ilmiah ini merupakan sebagian persyaratan untuk memperoleh derajat sarjana kedokteran pada Fakultas Kedokteran & Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Penulis menyadari bahwa penulisan Karya Ilmiah ini dapat terselesaikan berkat doa, bimbingan, motivasi dan kerjasama dari berbagai pihak, oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada : 1. dr. H. Ardi Pramono, Sp.An.,M.Kes. selaku dekan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 2. dr. Siti Aminah TSE, Sp.KK.,M.Kes. selaku dosen pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktu memberikan bimbingan, arahan, motivasi serta inspirasi gagasan bagi penulis dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah ini. 3. dr. Hj. Inayati Habib, M.Kes. selaku dosen penguji yang telah memberikan penilaian dan saran yang membangun kepada penulis. 4. Kepala Sekolah MTS Negeri II Yogyakarta atas izin yang diberikan untuk melakukan penelitian ini. 5. Pak Makmur, Bu Sus dan Bu Prapti, guru-guru MTS Negeri II Yogyakarta atas bantuan dan kerjasamanya selama penelitian berlangsung. 6. Adik-adik siswi kelas IX MTS Negeri II Yogyakarta selaku responden penelitian ini. Terima kasih atas bantuan, kerjasama dan kebersamaannya. vii

7 7. Kedua orangtuaku tercinta, Kombes. Pol. Drs. Heru Teguh Prayitno dan Dra. Endang Dwi Retnowati serta kakakku Herwinda Octaviana Presti, S.Ked atas segala doa, kasih sayang, dan dukungan yang telah diberikan kepada penulis. 8. Sahabat seperjuanganku, Rahma Wijanarti, atas semangat dan kebersamaannya. Alhamdulilah akhirnya kita dapat menyelesaikan karya tulis ini. 9. Teman-temanku : Kapit, Atek, Ajeng, Teh Dev, Mirza, Alma, Ito, Ema, Bella, Retno atas segala bantuan, masukan, serta untaian kata penyemangat. 10. Rekan-rekan sejawat pendidikan dokter angkatan 2008 serta semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Penulis menyadari, bahwa dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini masih jauh dari kata sempurna. Masih banyak kekurangan baik dari segi isi ataupun penulisannya, untuk itu penulis mengucapkan mohon maaf yang sebesar besarnya. Penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun, agar dikemudian hari penulis dapat mempersembahkan suatu hasil yang memenuhi syarat dan lebih baik. Akhir kata penulis mengharapkan Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan menambah khasanah ilmu pengetahuan terutama ilmu kedokteran. Terimakasih. Wassalamu alaikum Wr.Wb. Yogyakarta, 20 Desember 2011 Yunita Dwi Herwati viii

8 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii MOTTO... iii HALAMAN PERSEMBAHAN... iv PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii INTISARI... xiv ABSTRACT... xv BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Permusan Masalah... 4 ix

9 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Keaslian Penelitian... 5 E. Manfaat Penelitian... 6 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA... 8 A. Akne Vulgaris Definisi Epidemiologi Faktor Resiko Patogenesis Gejala Klinis Diagnosis Derajat Keparahan Terapi B. Pembersih Wajah ( Sabun Jerawat) C. Kerangka Konsep D. Hipotesis BAB III. METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian B. Tempat dan Waktu Penelitian C. Populasi dan Sampel Penelitian D. Variabel dan Definisi Operasional E. Alat dan Bahan F. Instrumen Penelitian x

10 G. Cara Pengumpulan Data H. Analisa Data I. Kesulitan Penelitan J. Etika Penelitian BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Karakteristik Responden Analisis Paired Sample T Test Analisis Independent Sample T Test B. Pembahasan BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

11 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Kelebihan dan Kekurangan Metode Derajat Keparahan Akne Tabel 2. Derajat Keparahan Akne Tabel 3. Global Acne Grading System ( GAGS) Tabel 4. Combined Acne Severity Classification Tabel 5. Karakteristik Responden Berdasarkan Riwayat Keluarga Tabel 6. Karakteristik Responden Berdasarkan Riwayat Menstruasi Tabel 7. Tes Normality Tabel 8. Tes Homogensi Tabel 9. Uji Beda Sebelum dan Sesudah Terapi (Paired T Test) Tabel 10. Uji Beda Keparahan Lesi (Independent Sample T Test) xii

12 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Bagan Penelitian Gambar 2. Rerata Jumlah Total Lesi Setiap Dua Minggu xiii

13 xiv

14 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Formulir Persetujuan Setelah Penjelasan (INFORMED CONSENT FORM) Lampiran 2. Prosedur Penelitian Lampiran 3. Instruksi untuk Responden Penelitian Lampiran 4. Kuesioner Data Pribadi Lampiran 5. Karakteristik Responden Berdasarkan Riwayat Keluarga Lampiran 6. Karakteristik Responden Berdasarkan Riwayat Menstruasi Lampiran 7. Tes Normalitas dan Homogensi Lampiran 8. Uji Paired Sample T Test Lampiran 9. Uji Independent Sample T Test xv

15 Efek Terapi Sabun Jerawat Terhadap Kejadian Akne Vulgaris Pada Remaja Putri Dinilai Segi Keparahan Lesi Yunita Dwi Herwati 1, Siti Aminah 2 ¹Program Studi Kedokteran, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UMY ²Departemen Kulit dan Kelamin, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UMY INTISARI Akne vulgaris merupakan self- limited disease yang melibatkan folikel sebasea dan terjadi terutama pada remaja. Membersihkan wajah dengan sabun jerawat diduga merupakan salah satu terapi akne vulgaris yang efektif serta dikaitkan dengan penurunan keparahan lesi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efek terapi sabun jerawat terhadap kejadian akne vulgaris pada remaja putri dinilai segi keparahan lesi. Penelitian ini menggunakan metode quasi eksperimental dengan pre test dan post test control. Subyek penelitian ini adalah 36 remaja putri dengan akne vulgaris derajat ringan sampai sedang yang terbagi menjadi tiga kelompok, sabun jerawat A, B dan plasebo. Waktu pemakaian sabun selama 6 minggu. Penilaian keparahan lesi dengan cara menghitung jumlah total lesi non inflamasi dan lesi inflamasi pada wajah bagian dahi, hidung, pipi kanan, pipi kiri dan dagu. Data dianalisis menggunakan uji independent sample t-test dan paired sample t-test. Rerata keparahan lesi pada kelompok sabun A, sabun B, dan plasebo saat awal perlakuan berturut-turut sebesar (22,6 ± 20,156, 41,50 ± 29,293, dan 37,18 ± 30,182). Sedangkan saat akhir perlakuan sebesar (12,30 ± 11,422, 25,80 ± 22,675 dan 25,18 ± 25,596). Hasil paired sample t-test menunjukan penurunan keparahan lesi yang bermakna pada ketiga kelompok sabun (sabun A p=0,015, sabun B p=0,009, dan plasebo p=0,002). Perbedaan keparahan lesi antara sabun jerawat dengan plasebo dianalisis dengan independent sample t-test menunjukan terdapat perbedaan tidak bermakna. Perbedaan antara sabun A dengan plasebo (p=0,708) dan perbedaan sabun B dengan plasebo (p=0,505). Kata kunci: akne vulgaris, sabun jerawat, keparahan lesi. Therapeutic Effects Acne Soap for Acne Vulgaris Incident in Girls Assessed from Severity of Lesions xvi

16 Yunita Dwi Herwati 1, Siti Aminah 2 ¹Program Studi Kedokteran, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UMY ²Departemen Kulit dan Kelamin, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UMY ABSTRACK Acne vulgaris is a self limited disease involving the sevaceous follicles and occurs primarily in adolescents. Cleaning face with acne soap thought to be one of the effective treatment of acne vulgaris and this is associated with decreasing severity of lession. The purpose of this study was to determine therapy effects acne soap for acne vulgaris incident in girls assessed from severity of lesions. This research uses quasi experimental method with pre test ad post test control. Subjects of this study were 36 girls with acne vulgaris of mild to moderate which are devided into three groups, acne soap A, B and placebo. The time of study had been taken for 6 weeks. Assesment severity of lesions are by counting the total of non-inflamatory lesions and inflamatory lesions on the face of the forehead, nose, right cheek, left cheeck and chin. The data is analyzed with paired and independent sample t-test. The mean level severity of lesions in group soap A, soap B, and placebo at beginning of study consecutively were (22,6 ± 20,156, 41,50 ± 29,293, dan 37,18 ± 30,182). While at the end of study were (12,30 ± 11,422, 25,80 ± 22,675 dan 25,18 ± 25,596). The results of paired sample t-test showed a significant decrease severity of lession in three of groups soap (soap A p=0,015, soap B p=0,009, and placebo p=0,002). The differences in severity of lesions between acne soap with placebo were analyzed with independent sample t-test, showed there were no significant differences. The differences between soap A with placebo (p=0,708) and the differences between soap B with placeno (p=0,505). Keyword : acne vulgaris, acne soap, severity of lesions. xvii

EFEK TERAPI SABUN JERAWAT TERHADAP KEJADIAN AKNE VULGARIS PADA REMAJA PUTRI DINILAI SEGI KUALITAS HIDUP KARYA TULIS ILMIAH

EFEK TERAPI SABUN JERAWAT TERHADAP KEJADIAN AKNE VULGARIS PADA REMAJA PUTRI DINILAI SEGI KUALITAS HIDUP KARYA TULIS ILMIAH EFEK TERAPI SABUN JERAWAT TERHADAP KEJADIAN AKNE VULGARIS PADA REMAJA PUTRI DINILAI SEGI KUALITAS HIDUP KARYA TULIS ILMIAH Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Derajat Sarjana Kedokteran
