PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP TARGET PENJUALAN PADA DINASTY EGG TRAY DI DESA PONGGOK KABUPATEN BLITAR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP TARGET PENJUALAN PADA DINASTY EGG TRAY DI DESA PONGGOK KABUPATEN BLITAR"

Transkripsi

1 PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP TARGET PENJUALAN PADA DINASTY EGG TRAY DI DESA PONGGOK KABUPATEN BLITAR SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (S.E.) Pada Program Studi Akuntansi OLEH: FEBTI NURMA SRI AMUMPUNI NPM : FAKULTAS EKONOMI (FE) UNIVERSITAS NUSANTARA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA UN PGRI KEDIRI

2 2

3 3

4 PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN PADA DINASTY EGG TRAY DI DESA PONGGOK KABUPATEN BLITAR Febti Nurma Sri Amumpuni Fakultas Ekonomi Prodi Akuntansi Faisol.M.M dan Dra. Puji Astuti.M.M.,M.Si.Ak UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI Abstrak Yang melatar belakangi hasil pengamatan, bahwa dengan adanya peranan sistem informasi akuntansi yang memadai akan meningkatkan kualitas pelayanan terhadap pelanggan. Dengan diterapkannya sistem informasi akuntansi dapat membantu mengefektifkan usaha tersebut dalam menunjang target penjualan dapat dilaksanakan dengan efektif. Tujuan penelitian ini untuk mendiskripsikan mengenai sistem informasi akuntansi penjualan Egg Tray di peusahaan Dinasty di Desa Ponggok Kabupaten Blitar. Dalam p-eneliti ini informasi yang telah diperoleh akan dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Fokus penelitian ini adalah bagaimana peranan sistem informasi akuntansi terhadap target penjualan. Dalam melihat fenomena menunjukkan bahwa perusahaan Dinasty ini memprosuksi Egg Tray menjual barang dagangannya ke masyarakat disekitarnya. Karena di sekitar Dinasty ini adalah tempat produksi ayam petelur yang sangat besar. Oleh karena itu Dinasty ini memperoleh Egg Tray. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peranan sistem informasi akuntansi didalam perusahaan untuk mencapai target penjualan Dinasty Egg Tray ini belum memilikii sisitem yang sangat memadai dalam mencapai target penjualan dengan masuknya penelitian didalam perusahaan ini diharapkan sisitem informasi akuntansi bisa digunakan secara tepat agar proses penjualan pada Dinasty Egg Tray ini bisa berjalan dengan lancer segala resiko bias terhindarkan. Kata kunci : Sistem Informasi akuntansi, Penjualan 4

5 I. LATAR BELAKANG A. Latar Belakang Semakin berkembangnya teknologi dan semakin sengitnya persaingan antar perusahaan di era globalisasi ini, mengharuskan pengelolaan berbagai faktorfaktor yang ada dalam perusahaan dilakukan secara professional dan tepat. Demikian juga segala aktifitas yang meliputi perencanaan, pengorganisasian dan pengawasan. Ukuran yang sering dipakai dalam menilai sukses tidaknya manajemen suatu perusahaan terutama perusahaan yang profit oriented adalah laba. Menurut Mulyadi (2001 : 513 ) Laba terutama dipengaruhi oleh berbagai factor yaitu harga jual, biaya produksi dan biaya pemasaran serta volume penjualan produk. Menurut Soemarsono (2002 : 274) Sistem Informasi Penjualan diartikan sebagai suatu pembuatan pernyataan penjualan, kegiatan akan dijelaskan melalui prosedur-prosedur yang meliputi urutan kegiatan sejak diterima pesanan dari pembeli, pengecekan barang ada atau tidak ada dan diteruskan dengan pengiriman barang yang disertai dengan pembuatan faktur dan mengadakan pencatatan atas penjualan yang berlaku. Menurut Diana (2011:110) dengan adanya sistem informasi akuntansi penjualan diharapkan agar konsumen dapat membayar piutang secara tepat waktu kepada perusahaan. Dengan adanya ketepatan waktu atas pembayaran piutang konsumen, perusahaan dapat terhindar dari kerugian piutang. Dalam merancang sistem informasi akuntansi biaya diperlukan pemahaman yang menyeluruh atas struktur organisasi perusahaan dan jenis informasi biaya yang dibutuhkan oleh semua tingkatan menagemen. Hubungan timbal balik antara sistem managemen serta karyawan mempunyai implikasi keperilakuan yang nyata. Sistem tersebut memperlancar menghambat usaha-usaha untuk mencapai hasil yang diinginkan, tergantung dari seberapa baik pertimbangan keperilakuan diterapkan dalam mengembangkan, mengurus dan 5

6 memperbaiki sistem serta dalam hal mendidik karyawan agar memahami prosedur pengendalian biaya. B. Fokus Penelitian Dengan mengevaluasi sebab dan akibat masalah yang di hadapi olehdinasty Egg Tray DesaPonggokKabupatenBlitar, maka dapat dibuat suatu rumusan masalah agar tidak terjadi penyimpangan dalam pembahasan masalah. Adapun rumusan masalahnya sebagai berikut: Bagaimana peranan sistem informasi akuntansi terhadap target penjualan pada Dinasty Egg Tray di Desa Ponggok Kabupaten Blitar? C. Ruang Lingkup Penulis akan membahas sistem informasi Akuntansi pada Dinasty Egg Tray Di Desa Ponggok Kabupaten Blitar. Berdasarkan penjelasan yang diuraikan maka fokus penelitian dalam hal ini adalah Sistem akuntansi penjualanpada Dinasty Egg TrayDesa Ponggok Kabupaten Blitar. D. TujuanPenelitian II. Peneliti disini bertujuan untuk mengetahui sistem informasi akuntansi penjualan pada Dinasty Egg Tray di Desa Ponggok Kabupaten Blitar. METODE A. PendekatandanJenisPenelitian Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif B. Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan di Dinasty Egg Tray di desa Ponggok Kabupaten Blitar.Penelitian ini dilaksanakan dalam waktu lima bulan terhitung mulai bulan Maret sampai dengan bulan Agustus C. Sumber Data Yang dimaksud sumber data adalah subyek dari mana data dapat diperoleh. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah : 1. Data primer. Menurut sugiyono (2013:137) Data primer adalah sumber data yang langsung memberikan data kepada pengumpul data.data primer 6

7 dari penelitian pada Dinasty Egg Tray ini yaitu dengan cara melakukan wawancara tentang sistem informasi akuntansi serta target penjualan 2. Data sekunder. Menurut Sugiyono (2013:137) Data sekunder adalah sumber data yang tidak langsung memberikan data kepada pengumpul data. Data sekunder yang dibutuhkan dalam penelitian pada Dinasty Egg Tray ini adalah berupa dokumen tentang profil dan penjelasan singkat, struktur organisasi, serta laporan tim bagian penjualan dan pemasaran barang. D. Prosedur Pengumpulan Data Dengan menggunakan wawancara terhadap manajer perusahaan, kemudian pengambilan data berupa profil perusahaan. Selanjutnya data-data yang diperoleh dari wawancara dan daftar pertanyaan diolah menjadi data tertulis. 1. File Research Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode wawancara, observasi dan dokumentasi. a. Metode Wawancara Menurut Sugiyono (2013:231) wawancara adalah sebagai berikut: Wawancara merupakan pertemua dua orang untuk bertukar informasi dan ide melalui Tanya jawab, sehingga dapat dikontruksikan makna dalam suatu topik tertentu. b. Metode Observasi ` Menurut Sugiyono (2013:145) observasi adalah sebagai berikut: Observasi merupakan suatu proses yang kompleks, suatu proses yang tersusun dari berbagai proses biologis dan psikhologis. c. Metode Dokumentasi Menurut Sugiyono (2013:240) Dokumen merupakan catatan peristiwa yang sudah berlalu. 2. Library Research Dengan mengumpulkan cara bahan-bahan dari berbagai sumber dan 7

8 mempelajari literatur-literatur yang berhubungan dengan topik pembahasan untuk memperoleh dasar teoritis. E. Teknik Analisis Data Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data penelitian kepustakaan dan penelitian lapanganserta menggunakan teknik pengumpulan data pertanyaan tulisan dan interview. III. HASIL DAN KESIMPULAN A. Pembahasan 1. Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Sistem informasi akuntansi penjualan pada Dinasty Egg Tray di Desa Ponggok Kabupaten Blitar yang disesuaikan dengan teori menurut Mulyadi (2008:202) sistem penjualan tunai adalah kegiatan yang dilakukan oleh penjual dalam menjual barang atau jasa dengan harapan akan memperoleh laba dari adanya transaksi-transaksi tersebut dan penjualan dapat diartikan sebagai pengalihan atau pemindahan hak kepemilikan atas barang atau jasa dari pihak penjual ke pembeli. Maka hasil temuan dari peranan sistem informasi akuntansi penjualan pada Dinasty Egg Tray di Desa Ponggok Kabupaten Blitar, menunjukkan bahwa: a. Alur penjualan yang mengatur jelas garis komando dalam sistem penjualan menjadikan proses penjualan di pabrik Egg Tray menjadi lebih efektif dan aman. b. Hal ini dibuktikan dengan tidak adanya resiko penyelewengan barang keluar dari gudang sampai ketangan pembeli ( barang sesuai dengan pesanan). 2. Bagian-bagian yang terkait dalam sistem penjualan a. Bagian Penjualan b. BagianAdministrasi c. Bagian Gudang 3. Dokumen yang digunakan a. Faktur penjualan tunai b. Kartu gudang c. Bukti Kas Masuk 8

9 d. Kwitansi e. Bukti pembayaran 4. Catatan akuntansi yang terkait a. Jurnal Pengeluaran Kas b. Penerimaan Kas c. Buku Besar d. Kartu Gudang 5. Evaluasi Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Kebaikan a. Adanya laporan yang dibuat oleh masing masingbagian. b. Sistem penjualan sudah sesuai dengan prosedur-prosedur. c. permintaan barang sesuai dengan permintaan barang pembeli. Keburukan a. Tidak adanya pemisahan tugas-tugas b. Tidak terdapatnya kartu persedian pada bagian administrasi untuk dapat dicocokkan dengan kartu gudang. c. Dalam bagian administrasi di Dinasty Egg Tray seharusnya memiliki bagian administrasi sendiri. d. Demikian juga bagian keuangan seharusnya berdiri sendiri, sehingga dapat memperkecil terjadinya penyelewengan keuangan IV Kesimpulan resiko Dari hasil analisis data mengenai peranan sistem informasi akuntansi penjualan pada Dinasty Egg Tray di Desa Ponggok Kabupaten Blitar dan pembahasan penelitian ini dapat direkomendasikan beberapa hal sebagai berikut: 1. Dalam bagian administrasi di Dinasty Egg Tray seharusnya memiliki bagian administrasi sendiri. 2. Demikian juga bagian Saran keuangan seharusnya berdiri sendiri, sehingga dapat memperkecil terjadinya resiko penyelewengan keuangan. Dengan omset ratusan juta perbulan seharusnya diadakan pemisahan antara bagian administrasi dan bagian keuangan, agar resiko penyelewengan bisa 9

10 terhindari,selanjutnya target maksimal. penjualan bisa tercapai secara 10

11 DAFTAR PUSTAKA Agus Mulyanto Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi. Pustaka Pelajar. Yogyakarta Darsono dan Ashari Pedoman Praktis Memahami Laporan Keuangan. Yogyakarta: Andi. Fandy. Tjiptono Satrategi Pemasaran, Edisi Kedua. Yogyakarta:Andi Gaol. L. Jimmy Sistem Informasi Manajemen dan Aplikasi. Jakarta PT. Grasindo Halim,Abdul dan Bambang Supono. 2005, Akuntansi Manajemen. Edisi Satu. Yogyakarta Hall, James Sistem Informasi Akuntansi, Edisi Empat, Salemba Empat. Jakarta Haryono,S.2003 Penyaluran kredit Keuangan, Surabaya, Jayabaya Hasan.Ali Marketing. Yogyakarta. Med Press IAI Sistem Informasi Akuntansi. Edisi Ke Sembilan, Salemba Empat. Jakarta Sugiyono, 2013.Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif dan Kualitatif, Bandung: Alfabeta. Soemarso. S.R Akuntansi Sektor Publik. Edisi Lima, Salembva Empat. Jakarta. Sujarweni, Wiratna V Sistem Akuntans. Pustaka Baru, Yogyakarta Marshal B. Romney, Paul John Steinbert. 2006, Sistem Informasi Akuntansi, Salemba Empat. Jakarta Mulyadi Sistem Akuntansi. Edisi 3. Salemba Empat. Jakarta Mulyadi Sistem Akuntansi.UGM. Edisi 3. Salemba Empat. Yogyakarta Mulyadi Sistem Informasi Akuntansi, Edisi ke tiga. Salemba Empat.Jakarta Fe.Ubhara.ac.id/Ojs/Index.php/ Equity/article/ view/105. Oleh Elis dwi Mulyani, Siti rosyafiah. Mahsina Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Dalam Menunjang Efektivitas pengendalian Internal Penjualan Pt. Peony Indah Makmur. Ejournal,Unstat.ac.id/index.php/account tability/article/view/4938. Judhistia P.J Baramuli Herman Kramoy (2013) yang berjudul Evaluasi Sistim Informasi Akuntansi Penjualan PT. Ciputra Internasional Manado. Oleh Siska Kumala, Tri Lestari,Arief Rahman.Peranan Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Pengendalian Intern Penjualan Tunai Untuk Mencapai Efisiensi Dan Efektifitas Pada Koperasi Karyawan Eccindo di PT. ECCO INDONESIA SIDOARJO 11

12 oleh Novita Sari, Rika KhurlinaE,S.E.,M.T.I, Raisa Pratiwi S.E.,M.Si. Analisis Sistem Informasi Akuntansi Penjualan Kredit Pada Omset Penjualan Motor Honda di PT. Astra Imternasional Tbk 12

ANALISIS PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI PENERIMAAN KAS DARI PIUTANG SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN INTERN PADA KSU SRI LESTARI BLITAR SKRIPSI

ANALISIS PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI PENERIMAAN KAS DARI PIUTANG SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN INTERN PADA KSU SRI LESTARI BLITAR SKRIPSI ANALISIS PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI PENERIMAAN KAS DARI PIUTANG SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN INTERN PADA KSU SRI LESTARI BLITAR SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana
