STRATEGI PEMBERDAYAAN USAHA KECIL DAN MENENGAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STRATEGI PEMBERDAYAAN USAHA KECIL DAN MENENGAH"

Transkripsi

1 Majalah Bisnis dan Iptek Vol.7, Satria, No. 2, Strategi Oktober Pemberdayaan 2014, UKM 2014 STRATEGI PEMBERDAYAAN USAHA KECIL DAN MENENGAH Rd. Okky Satria STIE Pasundan Bandung Abstract Must be recognized as having quite a lot of effort guidance and empowerment of small businesses conducted by the agencies concerned with the development of small businesses. However, small business development efforts often overlap and do on their own. Differences in perception regarding small businesses this in turn leads to the development of small businesses are still compartmentalized boxes or oriented sectors, in which each institution builder emphasis on sectors or fields of their own proxies. The result was two things: (1) the ineffectiveness of the direction of development; (2) the lack of a uniform indicators of success, because each agency builder seeks to pursue targets and objectives in accordance with the criteria they have set themselves. Keywords: empowerment of SMEs; coaching SMEs Abstrak Harus diakui telah cukup banyak upaya pembinaan dan pemberdayaan usaha kecil yang dilakukan oleh lembaga-lembaga yang concern dengan pengembangan usaha kecil. Hanya saja, upaya pembinaan usaha kecil sering tumpang tindih dan dilakukan sendirisendiri. Perbedaan persepsi mengenai usaha kecil ini pada gilirannya menyebabkan pembinaan usaha kecil masih terkotak-kotak atau sector oriented, di mana masing-masing instansi pembina menekankan pada sektor atau bidang binaannya sendiri-sendiri. Akibatnya terjadilah dua hal: (1) ketidakefektifan arah pembinaan; (2) tiadanya indikator keberhasilan yang seragam, karena masing-masing instansi pembina berupaya mengejar target dan sasaran sesuai dengan kriteria yang telah mereka tetapkan sendiri. Kata kunci: pemberdayaan UMKM; pembinaan UMKM 51

2 Pendahuluan Strategi pemberdayaan yang telah diupayakan selama ini dapat diklasifikasikan dalam beberapa aspek utama berikut ini: - Aspek managerial, yang meliputi: peningkatan produktivitas/omset/tingkat utilisasi/tingkat hunian, meningkatkan kemampuan pemasaran, dan pengembangan sumberdaya manusia. - Aspek permodalan, yang meliputi: bantuan modal (penyisihan 1-5% keuntungan BUMN dan kewajiban untuk menyalurkan kredit bagi usaha kecil minimum 20% dari portofolio kredit bank) dan kemudahan kredit (KUPEDES, KUK, KIK, KMKP, KCK, Kredit Mini/Midi, KKU). - Mengembangkan program kemitraan dengan besar usaha baik lewat sistem Bapak - Anak Angkat, PIR, keterkaitan hulu-hilir ( forward linkage), keterkaitan hilir-hulu (backward linkage), modal ventura, ataupun subkontrak. - Pengembangan sentra industri kecil dalam suatu kawasan apakah berbentuk PIK (Pemukiman Industri Kecil), LIK (Lingkungan Industri Kecil), SUIK (Sarana Usaha Industri Kecil) yang didukung oleh UPT (Unit Pelayanan Teknis) dan TPI (Tenaga Penyuluh Industri). - Pembinaan untuk bidang usaha dan daerah tertentu lewat KUB (Kelompok Usaha Bersama), KOPINKRA (Koperasi Industri Kecil dan Kerajinan). Program pemberdayaan yang dicanangkan kementrian koperasi dan UMKM antara lain: 1. Program penciptaan iklim usaha yang kondusif bagi UMKM Memfasilitasi terselenggaranya lingkungan usaha yang efisien secara ekonomi, sehat dalam persaingan, dan non-diskriminatif bagi kelangsungan dan peningkatan kinerja usaha UMKM 2. Program pengembangan sistem pendukung usaha bagi UMKM Mempermudah, memperlancar dan memperluas akses UMKM kepada sumberdaya produktif mempermudah, memperlancar dan memperluas akses UMKM kepada sumberdaya produktif 3. Program pengembangan kewirausahaan dan keunggulan kompetitif UKM Mengembangkan jiwa dan semangat kewirausahaan dan meningkatkan daya saing UKM 4. Program Pemberdayaan Usaha Skala Mikro 52

3 Meningkatkan pendapatan masyarakat yang bergerak dalam kegiatan usaha ekonomi di sektor informal yang berskala usaha mikro, terutama yang masih berstatus keluarga miskin 5. Pengembangan Kelembagaan Koperasi Harus diakui telah cukup banyak upaya pembinaan dan pemberdayaan usaha kecil yang dilakukan oleh lembaga-lembaga yang concern dengan pengembangan usaha kecil. Hanya saja, upaya pembinaan usaha kecil sering tumpang tindih dan dilakukan sendirisendiri. Perbedaan persepsi mengenai usaha kecil ini pada gilirannya menyebabkan pembinaan usaha kecil masih terkotak-kotak atau sector oriented, di mana masing-masing instansi pembina menekankan pada sektor atau bidang binaannya sendiri-sendiri. Akibatnya terjadilah dua hal: (1) ketidakefektifan arah pembinaan; (2) tiadanya indikator keberhasilan yang seragam, karena masing-masing instansi pembina berupaya mengejar target dan sasaran sesuai dengan kriteria yang telah mereka tetapkan sendiri. Karena egoisme sektoral/departemen, dalam praktek sering dijumpai terjadinya "persaingan" antar organisasi pembina. Bagi pengusaha kecil pun, mereka sering mengeluh karena hanya selalu dijadikan "obyek" binaan tanpa ada tindak lanjut atau pemecahan masalah mereka secara langsung. Machmud & Sidharta (2013; 2014) mengusulkan untuk mengembangkan model pendekatan manajemen strategik dalam pembinaan usaha kecil menarik untuk kita simak. Dalam praktek, struktur jaringan dalam kerangka organisasi pembinaan usaha kecil semacam ini dapat dilakukan dalam bentuk inkubator bisnis dan PKPK (Pusat Konsultasi Pengusaha Kecil). PKPK adalah ide dari Departemen Koperasi dan PPK, yang diharapkan dapat berfungsi sebagai wadah pengembangan pengusaha kecil menjadi tangguh dan atau menjadi pengusaha menengah melalui kerjasama dengan perguruan tinggi dan koordinasi antar instansi. Saat ini tercatat sudah ada 16 PKPK di Indonesia, yang tersebar di 13 propinsi, yang konon diperluas hingga 21 perguruan tinggi pada 18 propinsi. Kegiatan semacam ini ini merupakan suatu terobosan yang tepat mengingat potensi pengusaha kecil di Indonesia sangat memungkinkan untuk dikembangkan. 53

4 Lembaga-lembaga pendukung pengembangan usaha kecil (UK) Lembaga Peran yang dilakukan Pendukung 1. Pemerintah: 1.1. Deperin Perumusan kebijakan pengembangan, implementasi program, dan penyediaan fasilitas Program/intervensi * Pendidikan dan pelatihan * Penelitian dan pengembangan tekno produksi melalui R & D * Pelayanan teknis melalui UPT * Pelayanan informasi & konsultasi 1.2. Depdikbud * Peningkatan SDM melalui semua jalur: formal, informal, dan nonformal * Konsep link dan match antara dunia pendidikan dengan dunia usaha * Orientasi pendidikan sangat bias * Perantara UK dengan Bapak angkat * Program magang * Pelatihan melalui pendidikan masyarakat * Pembinaan kursus-kursus informal 1.3. Depnaker * Pembinaan dan penempatan tenaga kerja * Perumusan kebijakan ketenagakerjaan * Perhatian terfokus pada usaha menengah-besar-formal, belum ada program yang berorientasi pada UK * Pelatihan melalui BLK * Pengembangan pusat informasi * Penetapan KUM dan monitoringnya * Pengembangan usaha kecil dan usaha mandiri lebih ditujukan mengatasi penganggur ketimbang pengembangan usaha itu sendiri 54

5 1.4. Depsos Pembinaan UK sebagai bagian dari upaya pengentasan kemiskinan 1.5. Depkeu * Merancang kebijakan ekonomi yang kondusif bagi pengembangan UK * Mekanisme kontrol terhadap implementasi kebijakan yang telah diambil masih sangat minim Pelatihan-pelatihan * Pembentukan dan pembinaan UK, antara lain melalui alokasi 1-5% dana keuntungan BUMN * Penyederhanaan prosedur pelayanan finansial * Kontrol pelayanan finansial bagi usaha kecil 1.6. Bappenas * Perencanaan dan pengawasan pembangunan dengan titik berat pada pengentasan kemiskinan * Mekanisme kontrol terhadap lembaga pelaksana IDT sangat lemah 1.7. Depkop & * Merumuskan kebijakan pengembangan PPK UK * Berfungsi sebagai koordinator dalam gerakan pengembangan ekonomi rakyat 1.8. Pemda * Pengaturan perizinan usaha bersama Bappeda & * Pengaturan tata kota Dinas Tata Kota 2. Lembaga Peningkatan SDM melalui pendidikan Swasta & dan latihan perorangan 3. LSM * Lembaga pelayanan alternatif bagi usaha kecil yang berfungsi sebagai lembaga perantara untuk menjembatani keterbatasan pemerintah dan swasta * Pemetaan desa miskin * Inpres Desa Tertinggal (IDT) dengan orientasi penggunaan dana untuk kegiatan produktif * Peningkatan SDM * Pelayanan konsultasi bekerja sama dengan perguruan tinggi * Mengembangkan koperasi sebagai satu-satunya wadah kegiatan ekonomi rakyat * Penyediaan fasilitas tempat usaha (sentra atau pusat perdagangan) * Lokalisasi UK seringkali sangat merugikan karena memisahkan UK dari sistem sosial yang ada * Pengembangan SDM * Perantara dalam pasar kerja * Pengembangan berbagai kelompok swadaya masyarakat * Pelatihan teknis produksi dan 55

6 dalam menjangkau usaha kecil pengelolaan/administrasi 4. Lembaga penelitian di Perguruan Tinggi * Sangat berpotensi menjadi partner UK karena kedekatan hubungannya dengan UK * Koordinasi antar LSM maupun lembaga pendukung lainnya sangat minim * Lingkup kerja terbatas, serta ada ketergantungan finansial dan teknisi ahli yang akan mengancam keberlanjutan lembaga Penelitian dan pengembangan teknologi produksi, sumber daya manusia * Penelitian dan konsultasi * Intervensi efektif hanya dalam wilayah kerjanya * Masih belum menjangkau kelompok usaha kecil yang betulbetul marginal * Pengembangan skema pelayanan finansial di pedesaan * Pelatihan dan teknis manajemen untuk pedagang kecil 5. Asosiasi Pengusaha Kecil Idealnya asosiasi seperti ini terlibat langsung dalam negosiasi, perumusan kebijakan, monitoring, dan evaluasi * Konsultasi dan pembinanan * Pengorganisasian pengusaha kecil harus dibangun dengan tujuan spesifik dan dikaitkan dengan pemberdayaan * Distribusi informasi Dalam konteks inilah, dianjurkan pengambangan UKM perlu mendasarkan pada potensi UKM, yang dilandasai dengan pendekatan subsektor andalan dan penyelesaian masalah mendesak, Pertama, pelaksanaan pembangunan untuk meningkatkan perekonomian rakyat dan pendapatan asli daerah lebih diutamakan (terfokus) pada sektor dan subsektor andalan, dengan tetap tidak mengesampingkan ekstensifikasi untuk menggali sektor/subsektor lain untuk dijadikan andalan. Kedua, untuk mengatasi kendala yang sering terjadi dalam perkembangan industri kecil, sebaiknya perlu ditingkatkan adanya penyuluhan atau pelatihan bagi para pengusaha ataupun pekerjanya, agar terjadi transfer teknologi dari teknologi yang lebih modern. Pelatihan tersebut diutamakan pada bidang yang sesuai dengan unit usaha yang menjadi 56

7 andalan. Selain itu juga diperlukan pelatihan di bidang manajerial karena rata-rata pengusaha kecil lemah di bidang penguasaan manajemen dan banyak menggunakan tenaga kerja yang tidak terdidik. Ketiga, perlunya pemerintah daerah mengupayakan pola kemitraan bagi industri kecil dan rumah tangga agar lebih mampu untuk berkembang. Hubungan kemitraan bisa dilakukan dengan melibatkan pemerintah sendiri, BUMN/BUMD atau dengan mencarikan bapak angkat dari perusahaan swasta lainnya. Pola kemitraan ini paling tidak akan bisa menyelesaikan kendala pemasaran yang sering dihadapi oleh industri kecil. Keempat, UKM hendaknya lebih mengutamakan bahan baku lokal atau sumber daya alam lokal untuk mengantisipasi dampak ketidakstabilan ekonomi. Penggunaan potensi sumber daya alam sendiri akan lebih efisien dan efektif dalam rangka pengembangan industri. Namun harus diingat bahwa pemanfaatan sumber daya alam harus pula mempertimbangkan aspek lingkungan. Referensi Machmud, S., & Sidharta, I. (2013). Model Kajian Pendekatan Manajemen Strategik Dalam Peningkatan Sektor UMKM Di Kota Bandung. Jurnal Computech & Bisnis, 7(1), Machmud, S., & Sidharta, I. (2014). Business Models For SMEs In Bandung: Swot Analysis. Jurnal Ekonomi, Bisnis & Entrepreneurship, 8(1),

I. PENDAHULUAN. Pembangunan bangsa Indonesia ke depan sangat tergantung pada kualitas sumber

I. PENDAHULUAN. Pembangunan bangsa Indonesia ke depan sangat tergantung pada kualitas sumber I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pembangunan bangsa Indonesia ke depan sangat tergantung pada kualitas sumber daya manusia Indonesia yang sehat fisik dan mental serta mempunyai ketrampilan dan keahlian
