RENCANA PEMBELAJARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RENCANA PEMBELAJARAN"

Transkripsi

1 RENCANA PEMBELAJARAN Nama Sekolah Mata Pelajaran Kompetensi Dasar : Sakib Arsalan S.Pd : SMA ISLAM AL AZHAR 1 JAKARTA : GEOGRAFI : 1.7 Membedakan morfologi laut dan pesisir serta ciri-cirinya Standar Kompetensi : Indikator : Menentukan Zona Pesisir dan Laut Menganalisa morfologi dan gerak laut Menanalisa kualitas fisik air laut, suhu, dan salinitas Menganalisa Zona Teritorial dan ZEE Materi Pokok Kelas/Semester : Laut dan pesisir : X Sasaran Hasil Belajar : Siswa dapat mengembangkan pemahaman tentang morfologi laut dan pesisir serta ciri-cirinya Waktu : 2 x 45 menit Perangkat ICT/ sumber Yang digunakan : Hand-out, LKS, Buku Geografi, Lab Komputer, Lab Internet, Koneksi Internet dengan web broser dan sudah di install program Plug-In Flash, Java, Adobe, Macromedia, Power Point XP URL : Syarat mutlak Ketrampilan ICT Persiapan sebelum KBM : Siswa mampu mengoperasikan Internet, Excel dan Power Point : Memeriksa komputer/lab top, LCD, Website, Jaringan (LAN), Koneksi internet, Komputer yang ada di lab

2 Waktu Metode/Aktivitas guru Aktivitas Siswa Bahan/Peralatan/Sumb er 5 Menit Menjelaskan tujuan Membagi siswa dalam Mempersiapkan Lap Membagikan hand-out 5 kelompok Top, LCD, Presentasi kepada siswa Power point, situs/website 25 Menit 15 Menit Presentasi Diskusi Siswa mengamati paparan presentasi Siswa mendiskusikan tentang Morfologi laut dan pesisir, gerakan air laut,suhu dan salinitas, gelombang air laut (Tsunami)dan penentuan Zona teritorial dan ZEE Buku tulis dan alat tulis Buku tulis dan alat tulis 30 menit 15 Menit Siswa diminta pergi ke lab. Komputer / tugas mandiri di rumah dengan mencari warnet Membagikan instrumen penilaian kepada siswa (secara on line atau manual) Siswa bekerja dengan internet Siswa mengerjakan (jika on line hasilnya di kirim langsung ke alamat guru) On line tutorial berisi lokasi situs-situs, LKS yang berisikan intruksiintruksi yang harus dikerjakan siswa Lembaran tugas atau penyimpanan data (disket, CD) Metode Penilaian : Meliputi pertanyaan, pemecahan soal dan melengkapi data isian

3 LEMBAR KEGIATAN SISWA ( LKS ) 1. JUDUL : Merencanakan pengamatan ilmiah dalam bidang Geografi tentang Morfologi Laut dan Pesisir serta ciri-cirinya 2. MATA PELAJARAN : GEOGRAFI 3. KELAS / SEMESTER : X / 2 4. WAKTU : 2 X PETUNJUK BELAJAR : a. Baca LKS secara cermat sebelum anda mengerjakan tugas b. Baca Literatur lain untuk memperkuat pemahaman anda c. Kerjakan setiap langkah, sesuai dengan tugas d. Kumpulkan kepada guru sesuai dengan jadwal yang telah disepakati antara guru dan siswa e. Konsultasikan dengan guru jika menemui kesulitan dengan mengerjakan tugas 6. Kompetensi yang akan dicapai : Siswa mampu merencanakan pengamatan ilmiah dalam bidang Laut dan Pesisir serta ciri-cirinya 7. Informasi : a Ruang Lingkup Geografi Dalam ilmu Geografi dibahas tentang morfologi laut beserta ciri-cirinya Secara garis besar ruang lingkup materi tersebut akan menyangkut antara lain : - Zona Pesisir dan Laut

4 - Morfologi laut - Sifat Fisik air laut - Gerak dan gelombang air laut - Zona Teritorial dan ZEE b Membuat rancangan penelitian - Siswa menginventarisasi data-data yang berkaitan dengan ruang lingkup kelautan seperti diatas c Menentukan langkah kerja cara mengumpulkan data - Menyiapkan format isian dan gambar-gambar yang berkaitan dengan materi kelautan diatas d Menyusun Hipotesis - Menganalisa Morfologi pesisir dan laut - Membuat analisa tentang unsure-unsur yang berkaitan dengan kalautan - Membuat analisa tentang kejadian Tsunami di Aceh - Zona Teritorial dan ZEE Indonesia serta menganalisa tentang konflik yang terjadi di perbatasan Laut Indonesia e Menetapkan Instrumen - Membuat dan menyiapkan alat alat bantu yang akan digunakan dalam melaksanakan penelitian f Cara memperoleh data - Data diperoleh dengan cara mengumpulkan data data yang terkait dengan materi baik dari berbagai buku, Koran dan internet

5 - Melakukan wawancara dengan instansi yang terkait berkaitan dengan masalah kelautan. - Melakukan diskusi kelompok dalam membahas penelitian yang sedang dilaksanakan g Penilaian proses dan hasil LEMBAR PENILAIAN PENGAMATAN Aspek : PSIKOMOTORIK INDIKATOR : Siswa mampu melakukan pengamatan ilmiah tentang Morfologi laut dan cirri-cirinya di luar kelas Kelas/Semester : X/2 Mata Pelajaran : GEOGRAFI No Nama Aspek yang dinilai Skor Keterangan Keterangan No Aspek yang dinilai Skor 1 Partisipasi menyiapkan perangkat pengamatan 20 2 Keaktifan mengamati kegiatan 20 3 Keaktifan memberi usul/saran/masukan/bertanya 20 4 Keaktifan mempraktekkan kegiatan 40 Jumlah skor 100

6 LEMBAR PENILAIAN PENGAMATAN Aspek : Afektif Indikator : Melihat minat dan sikap siswa terhadap pelajaran geografi tentang materi Kelautan Kelas / Semester : X / 2 Mata Pelajaran : Geografi PERNYATAAN NO 1 Saya mengikuti pelajaran Geografi SKALA SL Sr Jr TP 2 Saya tidak bisa memahami pelajaran Geografi 3 Saya merasa Pelajaran Geografi bermanfaat 4 Saya berusaha menyerahkan tugas tepat waktu 5 Saya bertanya pada guru bila ada yang tidak jelas 6 Saya selalu mengerjakan setiap langkah kegiatan perancangan penelitian 7 Saya memiliki buku pelajaran Geografi Keterangan : NO Aspek yang dinilai Skor pernyataan positif Skor pernyataan negatif 1 Sl = Selalu Sr = Sering Jr = Jarang Tp = Tidak Pernah Tindak Lanjut : Jika anda dapat menyelesaikan tugas paling lama dua minggu maka anda boleh melanjutkan kegiatan berikutnya 10. Pustaka Acuan : Tim Geografi SMA 2005, Geografi X, untuk SMA, Erlangga Jakarta Kelas : X ( Sepuluh ) SEMESTER : Duan MATERI : Morfologi Laut

7 Pilihlah Jawaban dibawah ini dengan tepat! 1. Berdasarkan terjadinya, laut dibedakan menjadi a. laut ingresi, transgresi dan laut dalam b. laut regresi, transgresi dan ingresi c. laut tepi, pertengahan dan laut dalam d. laut teritorial, neritis dan abysal e. neritis, ingresi dan regresi 2. Laut-laut Indonesia menurut letaknya termasuk laut.. a. dalam b. pertengahan c. dangkal d. tepi e. pedalaman 3. Berikut ini yang merupakan contoh-contoh laut pedalaman adalah.. a. laut Jawa dan laut Baltik b. Laut Baltik dan laut Kaspia c. Laut Hitam dan Laut Merah d. Laut Kaspia dan Laut Hitam e. Laut Utara dan Laut Cina Selatan 4. Laut dalam yang terjadi karena dasar laut mengalami penururnan disebut laut.. a. regresi b. transgresi c. neritis d. ingresi e. batyal 5. Faktor-fsaktor penyebab terjadinya gelombang laut adalah.. a. kadar garam dan angin b. angin dan gempa laut c. gempa laut dan suhu air laut d. suhu air laut dan angin e. gempa laut dan kadar garam 6. Besar kecilnya kadar garam laut dipengaruhi oleh.. a. intensitas penguapan dan kedalaman laut b. curah hujan dan kedalaman laut c. warna dan muara sungai d. penguapan dan curah hujan e. kedalaman laut dan suhu 7. Yang tergolong arus panas adalah

8 a. benguela dan oyashio b. kuroshio dan brasilia c. canary dan peru d. peru dan california e. benguela dan canaray 8. Wilayah laut yang merupakan daerah yang kaya ikan dan tumbuhan adalah.. a. zone neritis b. zone pesisir c. zone abysal d. zone litoral e. zone bathyal a. pasang b. bathyal c. litoral d. abysal e. neritis 9. Palung laut tergolong dalam zone Arus labrador termasuk arus dingin karena berasal dari.. a. lintang tinggi b. daerah subtropis c. sekitar katulistiwa d. lintang rendah e. daerah tropis 11. Air laut akan mengalami pasang naik yang setinggi-tingginya jika dipenmgaruhi oleh grafitasi bulan. Hal ini disebut.. a. pasang purnama b. pasang surut c. elongasi d. pasang perbani e. konjungsi a. bathyal b. neritis c. litoral d. abysal e. trough 12. Laut yang kedalamannya mencapai 200 meter tergolong zona Laut dapat memiliki berbagai fungsi diantaranya adalah sebagai berikut, kecuali.. a. fungsi jalur lalulints b. fungsi kewilayahan c. manfaat politik dan strategis

9 d. manfaat perikanan dan peternakan e. fungsi klimatologis 14. Batas laut teritorial dan batas landas kontinen antara Indonesia dan Malaysia berimpit di.. a. Laut Andaman b. Selat Malaka c. Laut Cina Selatan d. Selat Karimata e. Laut Sulu 15. Laut yang terletak di antara garis dasar dengan garis batas teritorial disebut.. a. laut internal b. laut internasional c. laut teritorial d. zona ekonomi eksklusif e. laut lepas 16. Di bawah ini merupakan faktor-faktor penyebab amplitudo suhu air laut kecil, kecuali.. a. kalor jenis air laut relatif besar b. air laut mudah bergerak c. air laut banyak mengandung garam d. air laut lebih banyak memantulkan sinar e. besarnya penguapan 17. Besar kecilnya kadar garam air laut dipengaruhi oleh faktor-faktor berikut ini, kecuali.. a. intensitas penguapan, kedalaman laut b. curah hujan, kedalaman laut c. intensitas penguapan, curah hujan d. warna dan muara sungai e. kedalaman laut, suhu 18. Vortex adalah.. a. sejenis pulau karang b. pantai laut yang terjal c. putaran air laut di bagian permukaan d. putaran air laut di bagian dalam e. gelombang besar 19. Rumput laut banyak diusahakan di daerah.. a. Selat Karimata b. Selat Bali c. Utara Seram d. Barat Halmahera

10 e. Perairan Natuna 20. Sumber daya alam laut yang tidak dapat diperbaharui adalah a. garam dapur b. ubur-ubur c. rumput laut d. ikan tuna e. teripang 21. Garis khayal yang menghubungkan titik-titik dari ujung-ujung luar pulau dinamakan.. a. garis pulau b. garis pantai c. garis dasar d. garis internal e. garis batas 22. Dengan adanya kesepakatan hukum laut internasional pada tahun 1982, maka berarti negara Indonesia memiliki.. a. satu wilayah laut b. dua wilayah laut c. tiga wilayah laut d. empat wilayah laut e. lima wilayah laut 23. Menurut letaknya, wilayah laut dapat diklasifikasikan seperti berikut ini, kecuali.. a. laut tepi b. laut lithoral c. laut pedalaman d. laut pertengahan e. laut pasang surut 24. Laut yang terjadi karena menyempitnya luas permukaan laut sebagai akibat turunnya permukaan air laut, disebut.. a. laut transgresi b. laut ingresi c. laut regresi d. laut perubahan e. laut depensif 25. Laut yang menghubungkan dua benua disebut.. a. laut pedalaman b. laut tepi c. laut tengah d. laut mati e. laut merah

11 26. Laut Jwa, Selat Karimata, Selat Malaka termasuk dalam laut.. a. transgresi b. ingresi c. regresi d. emergence e. submergence 27. Lubuk Laut Banda, Palung Laut Mindanau yang mrupakan bagian laut yang sangat dalam termasuk dalam.. a. zona litoral b. zona neritis c. zona bathyal d. zona abysal e. zona coast line 28. Pada daerah pertemuan antara arus panas dan arus dingin banyak terdapat ikan, sebab.. a. di daerah tersebut memiliki kadar garam tinggi b. ikan lebih senang tinggal di daerah panas c. ikan yang terbawa oleh arus dingin terhenti di daerah tersebut d. daerah tersebut merupakan paparan, sehingga sinar matahari dapat menembusnya dan ikan hidup di dalamnya e. di daerah tersebut banyak zat asam arang yang baik untuk fotosintesis bagi plankton 29. Pengaruh arus panas terhadap kehidupan manusia dalam menjalankan usaha dagang, disebabkan oleh.. a. mendatangkan iklim yang nyaman b. pelabuhan tetap terbuka sepanjang tahun c. baik untuk pertanian d. baik untuk perikanan e. air lautnya selalu jernih 30. Relief dasar laut berupa bukit dalam laut yang memisahkan dua buah laut disebut.. a. lubuk laut b. palung laut c. ambang laut d. punggung laut e. dasar samudera

BAB 6: GEOGRAFI LAUT DAN PESISIR

BAB 6: GEOGRAFI LAUT DAN PESISIR www.bimbinganalumniui.com 1. Berdasarkan proses terjadinya Laut Banda adalah laut a. Transgresi b. Regresi c. Ingresi d. Tepi e. Pedalaman 2. Karena faktor tenaga endogen, dasar laut yang mengalami penurunan
