PEMERINTAH KOTA SURABAYA RENCANA KERJA DINAS PERHUBUNGAN KOTA SURABAYA TAHUN 2018

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMERINTAH KOTA SURABAYA RENCANA KERJA DINAS PERHUBUNGAN KOTA SURABAYA TAHUN 2018"

Transkripsi

1 PEMERINTAH KOTA SURABAYA RENCANA KERJA DINAS PERHUBUNGAN KOTA SURABAYA TAHUN 2018 i

2 DAFTAR ISI BAB I. PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang...1 I.1.1. Pengertian Renja...1 I.1.2. Proses Penyusunan Renja...1 I.1.3. Keterkaitan Antara Renja dengan Dokumen Perencanaan Lainnya...2 I.2. Landasan Hukum...3 I.2.1. Ketentuan tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) dan Kewenangan...3 I.2.2. Ketentuan tentang Perencanaan dan Penganggaran...8 I.3. Maksud dan Tujuan...8 I.3.1 Maksud Penyusunan Renja....8 I.3.2 Tujuan Penyusunan Renja...9 I.4. Sistematika Penulisan...9 BAB II. ANALISIS GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERHUBUNGAN dan EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PERHUBUNGAN TAHUN LALU II.1 Analisis Gambaran Pelayanan II.1.1 Analisis kondisi dan rencana tata ruang wilayah II.1.2 Analisis kondisi kewilayahan dan kependudukan II.1.3 Analisis terkait tugas dan fungsi pelayanan 11 II.1.4 Analisis kondisi pelayanan II.1.4a Hal-hal positif yang sudah berhasil ditingkatkan...12 II.1.4b Masalah dan tantangan yang dihadapi terkait pelayanan. 13 II.1.4c Kondisi/prediksi pelayanan yang diharapkan ke depan II.2.Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu dan Capaian Renstra...14 II.2.1 Keterkaitan antara Renstra Tahun dengan Renja Tahun II Visi...14 II Misi...16 II Tujuan...16 II Sasaran...16 ii

3 II.2.2 Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun II.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi...25 II.3.1 Tingkat Kinerja...25 II.3.2 Permasalahan dan Hambatan...25 II.3.3 Peluang dan Tantangan...27 II.3.4 Isu IsuPenting/Strategis Pelayanan...28 II.4.Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat...28 II.4.1 Proses Perolehan Usulan Program/Kegiatan dari Musrenbang...28 II.4.2 Kesesuaian Usulan Musrenbang dengan Isu Penting Penyelenggaraan Perangkat Daerah...28 II.4.3 Usulan program/kegiatan masyarakat...29 BAB III. TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN III.1. Tema, Tujuan, dan Sasaran Strategis Pembangunan Kota dalam RKPD III.2 Tema, Tujuan, dan Sasaran Strategis Renja Tahun III.2.1 Tema Pelayanan...34 III.2.2 Visi...34 III.2.3 Misi...35 III.2.4 Tujuan Strategis Renja...35 III.2.5 Sasaran Renja...36 III.3. Program dan Kegiatan III.3.1 Faktor-faktor yang Menjadi Pertimbangan dalam Penetapan Program dan Kegiatan...37 III.3.2 Garis Besar Rekapitulasi Program dan Kegiatan...37 BAB IV. PENUTUP...vi iii

4 DAFTAR TABEL Tabel Keterkaitan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Kota Surabaya Tabel Program Kinerja dalam Renstra Tabel Target Indikator Kinerja dalam Renstra Tabel Rekapiltulasi Hasil Evaluasi Pelaksanaan Renja s/d Tahun 2017 (Tahun Berjalan) Tabel Kajian Usulan Program/Kegiatan dari Masyarakat Tahun 2018 Tabel Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran RKPD 2018 Tabel Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Tahun 2018 dan Prakiraan Maju Tahun 2019 Pemerintah Kota Surabaya iv

5 DAFTAR GAMBAR Gambar Proses Penyusunan Renja Perangkat Daerah Gambar Keterkaitan Antar Dokumen Perencanaan dan Penganggaran v

6 BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Dalam rangka penyelenggaraan pemerintahan di Daerah, Kota Surabaya berkewajiban menyusun perencanaan kegiatan pembangunan sebagai satu kesatuan sistem perencanaan pembangunan daerah dengan tetap memperhatikan tugas pokok dan fungsi yang ada di. Perencanaan kegiatan pembangunan tersebut salah satunya disusun dalam Rencana Kerja (Renja) untuk jangka waktu 1 tahun. Rencana Kerja tahun 2018 disusun dengan memperhatikan pencapaian kinerja kegiatan pembangunan pada tahun sebelumnya, fenomena yang ada, isu strategis yang akan dihadapi pada tahun pelaksanaan rencana kerja serta masukan masukan dari masyarakat serta instansi lain yang terkait dengan sektor perhubungan. I.1.1. Pengertian Renja Rencana Kerja yang selanjutnya disingkat Renja Dishub adalah dokumen perencanaan untuk periode 1 (satu) tahun, yang memuat kebijakan, program dan kegiatan pembangunan baik yang dilaksanakan langsung oleh pemerintahan daerah maupun yang ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakat. Penyusunan Rencana Kerja dapat dikerjakan secara simultan/paralel dengan penyusunan RKPD, dengan fokus melakukan pengkajian terlebih dahulu terhadap kondisi eksisting pada, evaluasi pelaksanaan Renja PD tahun-tahun sebelumnya dan evaluasi kinerja terhadap pencapaian Renstra. I.1.2. Proses Penyusunan Renja Program, kegiatan, alokasi dana indikatif dan sumber pendanaan yang dirumuskan dalam RPJMD, RKPD, Renstra dan Renja disusun berdasarkan: a. Pendekatan kinerja, kerangka pengeluaran jangka menengah, serta perencanaan dan penganggaran terpadu; b. Kerangka pendanaan dan pagu indikatif; dan c. Urusan wajib yang mengacu pada SPM sesuai dengan kondisi nyata daerah dan kebutuhan masyarakat, atau urusan pilihan yang menjadi tanggung jawab PD. 1

7 I.1.3. Keterkaitan Antara Renja dengan Dokumen Perencanaan Lainnya Gambar 1.1 Proses Penyusunan Renja Perangkat Daerah 2

8 Gambar 1. 2 Keterkaitan Antar Dokumen Perencanaan dan Penganggaran I.2. Landasan Hukum I.2.1. Ketentuan tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) dan Kewenangan 1. Susunan Organisasi, Tata Kerja dan Kewenangan Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Surabaya Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Surabaya adalah sebagai berikut : (1) Daerah sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 ayat 9 adalah Kota Surabaya. (2) sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (4) huruf n adalah Tipe A yang menyelenggarakan urusan pemerintahan bidang. (3) UPTD sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 ayat 11, Unit Pelaksana Teknis adalah unsur pelaksana teknis Daerah/Badan Daerah yang melaksanakan kegiatan teknis operasional dan/atau kegiatan teknis penunjang tertentu. 2. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi Perangkat Daerah (O PD) Kota Surabaya berdasarkan Peraturan Walikota Surabaya Nomor 60 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan 3

9 Fungsi Serta Tata Kerja Kota Surabaya selanjutnya terinci sebagai berikut : (1) Susunan Organisasi terdiri dari : a. ; b. Sekretariat, membawahi : 1. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; 2. Sub Bagian Keuangan. c. Bidang Sarana dan Prasarana Transportasi; 1. Seksi Pengembangan Sarana dan Prasarana Transportasi; 2. Seksi Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Transportasi. d. Bidang Lalu Lintas; 1. Seksi Manajemen Lalu Lintas; 2. Seksi Rekayasa Lalu Lintas. e. Bidang Angkutan; 1. Seksi Angkutan Jalan; 2. Seksi Angkutan Rel, Perairan dan Udara. f. Bidang Pengendalian dan Operasional; 1. Seksi Pengawasan dan Penertiban; 2. Seksi Pembinaan dan Keselamatan. g. UPTD (Unit Pelaksana Teknis ); h. Kelompok Jabatan Fungsional. (2) memiliki tugas melaksanakan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah dan tugas pembantuan. (3) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana tersebut diatas, mempunyai fungsi : a. Perumusan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya; b. Pelaksanaan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya; c. Pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup tugasnya yang tertuang dalam dokumen perencanaan strategis; d. Penyusunan perencanaan sektoral sesuai dengan lingkup tugasnya; e. Pelaksanaan administrasi sesuai dengan lingkup tugasnya; dan f. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Walikota terkait dengan tugas dan fungsinya. 4

10 3. Keterkaitan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Kota Surabaya Berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2016 Tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah seperti tercantum dalam tabel sebagaimana berikut : Tabel 1.1 Keterkaitan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Kota Surabaya VISI : SURABAYA KOTA SENTOSA YANG BERKARAKTER DAN BERDAYA SAING GLOBAL BERBASIS EKOLOGI No. MISI TUJUAN SASARAN 1. Misi 1 : Mewujudkan sumber daya masyarakat yang berkualitas 2. Misi 2 : Memberdayakan masyarakat dan menciptakan seluas-luasnya kesempatan berusaha Meningkatkan kualitas pendidikan Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat Meningkatkan ketahanan pangan Meningkatkan kualitas dan prestasi generasi muda Meningkatkan kompetensi angkatan kerja untuk mengurangi pengangguran Meningkatkan penanganan PMKS Menurunkan PMKS melalui pemberdayaan PMKS usia produktif dalam kelompokkelompok usaha Mewujudkan pemerataan aksesibilitas dan kualitas pendidikan formal Mewujudkan pemerataan aksesibilitas dan kualitas pendidikan nonformal Meningkatkan aksesibilitas dan kualitas pelayanan kesehatan masyarakat bagi warga miskin Meningkatnya kualitas layanan kesehatan ibu dan anak Meningkatkan kualitas sarana, prasarana, serta tata kelola layanan kesehatan Mewujudkan lingkungan sehat di masyarakat Meningkatnya kualitas layanan KB dasar Meningkatkan ketersediaan, kualitas konsumsi, dan keamanan pangan Meningkatkan distribusi pangan Meningkatkan potensi pemuda dan organisasi pemuda dalam hal wawasan dan karakter kebangsaan agar mampu berpartisipasi dalam pelaksanaan pembangunan Meningkatkan dan mempertahankan prestasi olahraga di tingkat regional, nasional dan internasional Meningkatkan pemenuhan kesempatan kerja bagi angkatan kerja Menciptakan hubungan antar pemangku kepentingan dalam lingkup industrial yang harmonis Meningkatkan pelayanan pemenuhan kebutuhan dasar dan rehabilitasi PMKS Meningkatkan keterampilan PMKS usia produktif 5

11 3. Misi 3 : Memelihara keamanan dan Ketertiban umum 4. Misi 4 : Mewujudkan penataan ruang yang terintegrasi dan memperhatikan daya dukung kota 5. Misi 5 : Memantapkan sarana dan prasarana lingkungan dan permukiman yang ramah lingkungan 6. Misi 6 : Memperkuat nilai-nilai budaya lokal dalam sendi-sendi kehidupan masyarakat Meningkatkan pemberdayaan perempuan, serta perlindungan perempuan dan anak Meningkatkan ketentraman dan ketertiban umum untuk mendukung pelaksanaan pemerintahan daerah Mewujudkan sinkronisasi sistem penataan ruang dan sistem pertanahan Meningkatkan kualitas lingkungan hidup kota yang bersih dan hijau Mewujudkan sistem ketahanan yang handal terhadap bencana Memantapkan sarana prasarana pada kawasan perumahan dan permukiman untuk mewujudkan lingkungan yang berkualitas Meningkatkan upaya pengembangan dan pemanfaatan energi alternatif yang ramah lingkungan Meningkatkan upaya konservasi energi Melestarikan budaya lokal Meningkatkan minat dan budaya baca masyarakat Memantapkan wawasan, karakter, dan nilai-nilai kebangsaan Meningkatkan pemberdayaan perempuan Meningkatkan perlindungan perempuan dan anak Meningkatkan kualitas dan intensitas pengawasan dan pengendalian pelaksanaan peraturan daerah Meningkatkan kualitas pelaksanaan norma masyarakat, toleransi dan kerukunan antar umat beragama Meningkatkan sinkronisasi dan integrasi rencana rinci dan rencana induk sektoral dengan rencana tata ruang wilayah (RTRW) Mewujudkan penyediaan lahan untuk pembangunan bagi kepentingan umum Meningkatnya pengamanan dan pengelolaan aset tanah dan/atau bangunan Meningkatkan manajemen pengelolaan dan kualitas Ruang Terbuka Hijau (RTH) Optimalisasi sistem pengelolaan kebersihan dan persampahan secara terpadu yang berbasis masyarakat dengan penerapan teknologi tepat guna dan ramah lingkungan Meningkatkan kualitas udara dan air Pengembangan sistem penanggulangan bencana yang antisipatif dan tanggap Meningkatkan penyediaan serta pengelolaan lingkungan perumahan dan kawasan permukiman layak huni Meningkatkan upaya penerapan teknologi dan peran serta masyarakat dalam pengembangan dan pemanfaatan energi alternatif Meningkatkan upaya penerapan konservasi energi Meningkatkan perlindungan, pengembangan danpemanfaatan budaya lokal Mewujudkan peningkatan minat dan budaya baca masyarakat melalui peningkatan akses baca Mewujudkan wawasan, karakter dan nilai-nilai kebangsaan 6

12 7. Misi 7 : Mewujudkan Surabaya sebagai pusat penghubung perdagangan dan jasa antar pulau dan internasional 8. Misi 8 : Memantapkan tata kelola pemerintahan yang baik 9. Misi 9 : Memantapkan daya saing usaha-usaha ekonomi lokal, inovasi produk dan jasa, serta pengembangan industri kreatif 10. Misi 10 : Mewujudkan infrastruktur dan utilitas kota yang terpadu dan efisien Meningkatkan arus perdagangan internasional dan antar pulau dari dan menuju Surabaya Meningkatkan kinerja penyelenggaraan pemerintahan dan pelayanan publik Memantapkan kemandirian keuangan daerah Mendorong pemantapan daya saing UMKM pada sektor pertanian, barang dan jasa serta koperasi melalui peningkatan produktivitas dan pengembangan industri kreatif Meningkatkan kinerja pariwisata dalam rangka mewujudkan daya saing global Meningkatkan kinerja investasi dalam rangka mewujudkan daya saing global Mengembangkan dan mengoptimalkan kinerja sistem drainase kota Meningkatkan jaringan dan pelayanan transportasi kota yang terpadu Meningkatkan pembangunan dan pelayanan utilitas kota secara terpadu dan merata Peningkatan sistem manajemen city logistik Meningkatnya jaringan bisnis (G to G dan G to B) jasa dan perdagangan komoditi barang dalam skala internasional dan antar pulau yang ditunjang dengan pusat pelayanan informasi yang terintegrasi Meningkatkan kapasitas dan kompetensi aparatur pemerintahan Meningkatkan tata kelola administrasi pemerintahan yang baik Meningkatkan kualitas pelayanan publik Meningkatkan dan mengoptimalkan pengelolaan sumber penerimaan daerah secara efektif dan efisien Meningkatkan produktivitas UMKM sektor produksi barang dan jasa Meningkatkan produktivitas koperasi Meningkatkan produktivitas sektor pertanian Meningkatkan produktivitas sektor kelautan dan perikanan Meningkatkan pertumbuhan dan produktivitas pelaku sektor industri kreatif Meningkatkan jumlah transaksi keuangan yang dilakukan wisatawan Meningkatkan realisasi PMA dan PMDN (SPIPISE dan non SPIPISE) Penyediaan sistem drainase kota yang terpadu, efektif dan efisien Menyediakan dan meningkatkan kinerja jaringan jalan Menyediakan sistem manajemen transportasi yang berkualitas Penyediaan dan optimalisasi sistem angkutan umum massal yang berkualitas dan ramah lingkungan Meningkatnya sistem jaringan dan kualitas layanan air bersih Meningkatnya sistem jaringan dan kualitas PJU Meningkatnya pelayanan utilitas kota lainnya 7

13 I.2.2. Ketentuan tentang Perencanaan dan Penganggaran Peraturan peraturan yang digunakan dalam penyusunan rencana kerja terkait dengan perencanaan dan penganggaran, sebagai berikut : Peraturan yang memayungi perencanaan adalah : 1. Undang Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional; 2. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; 3. Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian Dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; 4. Peraturan Walikota Surabaya Nomor 26 Tahun 2017 tentang Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kota Surabaya Tahun Peraturan yang memayungi penganggaran adalah: 1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara; 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara; 3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah; 4. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah; 5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah kedua kali dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun I.3. I.3.1 Maksud dan Tujuan Maksud Penyusunan Renja Maksud penyusunan Rencana Kerja adalah : 1. Sebagai salah satu landasan dalam penyusunan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Kota Surabaya. 2. Menjabarkan rencana strategis kota dalam rencana strategis jangka pendek (1 tahun). 3. Menyelaraskan rencana strategis kota dengan pelayanan, usulan masyarakat, dan evaluasi kinerja tahun lalu menjadi rencana strategis. 8

14 I.3.2 Tujuan Penyusunan Renja Tujuan penyusunan Rencana Kerja adalah : 1. Mewujudkan sinergi dalam perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan di Kota Surabaya. 2. Menjadi pedoman dalam pelaksanaan pelayanan dalam jangka 1 tahun. 3. Menjadi pedoman dalam penyusunan rencana anggaran. I.4. Sistematika Penulisan Adapun sistematika penulisan Rencana Kerja tahun 2018 yaitu : 1. Pendahuluan 1.1. Latar Belakang 1.2. Landasan Hukum 1.3. Maksud dan Tujuan 1.4. Sistematika Penulisan 2. Analisis Gambaran Pelayanan dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Tahun Lalu Analisis Gambaran Pelayanan 2.2. Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu dan Capaian Renstra 2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi 2.4. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat 3. Tujuan, Sasaran, Program dan Kegiatan 3.1. Tema, Tujuan, dan Sasaran Strategis Pembangunan Kota dalam RKPD Tema, Tujuan, dan Sasaran Strategis Renja 3.3. Program dan Kegiatan 4. Penutup 9

15 BAB II ANALISIS GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERHUBUNGAN dan EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PERHUBUNGAN TAHUN LALU II.1 II.1.1 Analisis Gambaran Pelayanan Analisis kondisi dan rencana tata ruang wilayah Dalam rencana tata ruang wilayah Kota Surabaya dapat dilihat bahwa penataan ruang Kota Surabaya adalah mengembangkan ruang kota metropolitan yang mengarah pada kota perdagangan dan jasa. Guna mendukung perkembangan Kota Surabaya sebagai kota metropolitan yang berbasis perdagangan dan jasa, tentunya perlu didukung dengansarana prasarana transportasi yang memadai dan tetap menjaga sertameningkatkan kelancaran arus lalu lintas dan efisiensi transportasi barang dan jasa serta penumpang. Kajian Lingkungan Hidup Strategis Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (KLHS RPJMD) bertujuan untuk melihat kemba li RPJMD apakah telah mempertimbangkan aspek lingkungan hidup berkelanjutan. Sedangkan hasil kajian atas kebijakan, rencana, program maupun kegiatan sebagaimana tugas pokok dan fungsi perhubungan tentunya ada yang perlu untuk mendapat perhatian lebih jauh terhadap pembangunan berkelanjutan yaitu Program Pengembangan dan Peningkatan Sistem Transportasi. Dari hasil kajian, terdapat beberapa masukan atau usulan untuk melengkapi kebijakan, rencana, program maupun kegiatan dalam RPJMD yang berlandaskan pembangunan berkelanjutan yaitu : Program Pengembangan Sistem Transportasi Berkelanjutan. Program Peningkatan Sistem Manajemen Transportasi. Pengembangan Angkutan Massal Cepat (AMC). Pengembangan Angkutan Feeder. Pengembangan Park and Ride. Pengembangan Sarana dan Prasarana Transportasi. II.1.2 Analisis kondisi kewilayahan dan kependudukan Kota Surabaya sebagai ibukota Provinsi Jawa Timur terletak di tepi pantai utara Provinsi Jawa Timur atau tepatnya berada diantara 7 9'- 7 21' Lintang Selatan dan ' ' BujurTimur. Wilayahnya berbatasan dengan Selat Madura di sebelah Utara dan Timur, Kabupaten Sidoarjo di sebelah Selatan dan Kabupaten Gresik di sebelah Barat. 10

16 Secara topografi, sebagian besar (25.919,04 Ha) merupakan dataran rendah dengan ketinggian 3-6 meter di atas permukaan laut pada kemiringan kurang dari 3 persen, sebagian lagi pada sebelah barat (12,77 persen) dan sebelah selatan (6,52persen) merupakan daerah perbukitan landai dengan ketinggian25-50 meter di atas permukaan laut dan pada kemiringan 5 15persen. Jenis batuan yang ada terdiri dari 4 jenis yang pada dasarnya merupakan tanah liat atau unit-unit pasir. Sedangkan jenis tanah, sebagian besar berupa tanah alluvial, selebihnya tanah dengan kadar kapur yang tinggi (daerah perb ukitan). Sebagaimana daerah tropis lainnya, Surabaya mengenal 2 musim yaitu musim hujan dan kemarau. Curah hujan rata-rata 172 mm, dengan temperatur berkisar maksimum 30 C dan minimum 25 C. Secara geografis, Kota Surabaya terletak di hilir sebuahdaerah Aliran Sungai (DAS) Brantas yang bermuara di Selat Madura. Beberapa sungai besar yang berfungsi membawa dan menyalurkan banjir yang berasal dari hulu mengalir melintasi Kota Surabaya, antara lain Kali Surabaya dengan Q rata2 = 26,70m3/detik, Kali Mas dengan Q rata2 = 6,26 m3/detik dan Kali Jagirdengan Qrata2 = 7,06 m3/detik. Sebagai daerah hilir, Kota Surabaya dengan sendirinya merupakan daerah limpahan debit air dari sungai yang melintas dan mengakibatkan terjadinya banjir pada musim penghujan. Secara administrasi pemerintahan Kota Surabaya dikepalai oleh Walikota yang juga membawahi koordinasi atas wilayah administrasi kecamatan yang dikepalai oleh Camat. Jumlah kecamatan yang ada di Kota Surabaya sebanyak 31 kecamatan dan jumlah kelurahan sebanyak 154 kelurahan dan terbagi lagi menjadi Rukun Warga (RW) dan Rukun Tetangga (RT). II.1.3 Analisis terkait tugas dan fungsi pelayanan Tugas Pokok dan Fungsi Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi Perangkat Daerah (O PD) Kota Surabaya berdasarkan Peraturan Walikota Surabaya Nomor 60 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan Fungsi Kota Surabaya selanjutnya terinci sebagai berikut : II Tugas : sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (1) huruf a memiliki tugas melaksanakan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah dan tugas pembantuan. II Fungsi : Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana tersebut diatas, mempunyai fungsi : 11

17 1. Perumusan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya; 2. Pelaksanaan kebijakan sesuai dengan lingkup tugasnya; 3. Pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan 4. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Walikota terkait dengan tugas dan fungsinya. II.1.4 Analisis kondisi pelayanan II.1.4a Hal-hal positif yang sudah berhasil ditingkatkan a. Peningkatan pelayanan Pengujian Kendaraan Bermotor Terdapat 2 unit Pengujian Kendaraan Bermotor, yaitu Unit Pengujian Tandes dan Unit Pengujian Wiyung yang dulunya dilakukan secara manual sekarang dilakukan pelayanan berbasis IT / Pengujian Kendaraan Bermotor secara online. Dengan tujuan untuk meningkatkan pelayanan pengujian dan transparansi bagi masyarakat dan menghidarkan praktek percaloan. (mempermudah masyarakat melakukan pengawasan terhadap Pengujian Kendaraan Bermotor) b. Pelayanan Bidang Lalu Lintas Mengaplikasikan traffic light berbasis Teknologi yang terintegrasi secara real time dengan sistem ITS-ATCS (Intelligent Transport System Adaptive Traffic Control System). Sampai sekarang sudah 58 simpang yang terintegrasi dengan sistem ITS-ATCS. Rencana kedepan adalah pemasangan baru traffict light dan penambahan cctv pada setiap simpang. c. Pelayanan Bidang Prasarana Meningkatkan prasarana seperti perbaikan dan pembangunan shelter landasan, gedung terminal dan penambahan CCTV di terminal. d. Pelayanan Angkutan Massal Proses persiapan pengembangan angkutan massal cepat berupa studi studi dan kajian yg terus dilakukan dan sedang dalam proses pembangunan Park and Ride di Mayjen Sungkono Surabaya. Telah terbentuknya 5 (lima) unit koperasi angkutan umum khususnya angkutan feeder. e. Pelayanan Perparkiran Pembuatan Peraturan Walikota (Perwali) Surabaya Nomor 2 Tahun 2015 Tentang Tata Cara Pemberian Honorarium Petugas Parkir. Menetapkan Perwali Nomor 36 Tahun 2015 tentang Perubahan Tarif Retribusi 12

18 Pelayanan Parkir Di Tepi Jalan Umum dan Perwali Nomor 37 Tahun 2015 tentang Perubahan Tarif Retribusi Tempat Khusus Parkir. Pembuatan dan Penerapan parkir zona merupakan Peraturan Walikota Surabaya Nomor 3 Tahun 2017 Tentang Pedoman Penetapan Parkir Zona di Kota Surabaya dan Nomor 1 Tahun 2009 Tentang Penyelenggaraan Perparkiran dan Retribusi Parkir. f. Pembinaan kesadaran tertib berlalu lintas Kegiatannya berupa pembinaan keselamatan lalu lintas kepada pelajar dilaksanakan sebanyak 24 kali selama satu tahun. Pembinaan keselamatan lalu lintas kepada masyarakat dilaksanakan sebanyak 4 kali selama satu tahun. Pemilihan pelajar pelopor tertib lalu lintas dilaksanakan 1 kali selama satu tahun dan pemilihan pengemudi teladan angkutan umum dilaksanakan 1 kali selama satu tahun. II.1.4b Masalah dan tantangan yang dihadapi terkait pelayanan Permasalahan yang dihadapi 1. Meningkatnya angka kecelakaan dan kemacetan lalu lintas yang disebabkan pelanggaran lalu lintas. 2. Kurang optimalnya sarana dan prasarana transportasi yang menunjang keselamatan, keamanan dan kenyamanan pengguna transportasi. 3. Belum optimalnya kualitas pelayanan angkutan umum dan meningkatnya penggunaan kendaraan pribadi. 4. Penataan dan pengendalian parkir yang belum optimal sehingga berdampak terhadap kemacetan lalu lintas. 5. Kurang optimalnya kualitas pelayanan pengujian kendaraan bermotor. 6. Kurangnya sarana prasarana dan sumber daya manusia untuk menunjang operasional. 7. Pembangunan dan pertumbuhan jaringan jalan baru serta pertumbuhan jumlah kendaraan bermotor memerlukan sistem manajemen dan pengendalian lalu lintas yang efektif dan efisien. Tantangan yang dihadapi : 1. Tingginya minat menggunakan kendaraan bermotor belum diiringi dengan disiplin dan kesadaran dalam mematuhi peraturan lalu lintas. 13

19 2. Semakin meningkatnya kebutuhan sarana dan prasarana transportasi yang berkualitas untuk mendukung pengembangan transportasi yang aman dan nyaman. 3. Penyediaan angkutan massal cepat yang aman, nyaman dan terjangkau yang dapat mendorong minat masyarakat untuk lebih memilih penggunaan angkutan umum dibanding kendaraan pribadi. 4. Penataan dan peningkatan sistem pengelolaan parkir yang efisien dan efektif agar dapat mengurangi kemacetan lalu lintas. 5. Peningkatan sistem pelayanan pengujian kendaraan bermotor yang dapat memberikan kemudahan kepada masyarakat dan menjamin kualitas hasil pengujian yang akurat. 6. Penyediaan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia dengan didukung sarana prasarana operasional yang memadai. 7. Pengembangan sistem manajemen dan pengendalian lalu lintas dengan pemanfaatan teknologi tepat guna berbasis teknologi informasi. II.1.4c Kondisi/prediksi pelayanan yang diharapkan ke depan 1. Terselenggaranya lalu lintas kendaraan bermotor yang aman, nyaman, tertib dan lancar. 2. Tersedianya sarana prasarana transportasi yang berkualitas, aman, nyaman dan tersebar secara merata diwilayah Kota Surabaya. 3. Tersedianya angkutan massal cepat secara terpadu dan berkelanjutan yang dapat menjamin keamanan, kenyamanan, ketepatan, dan terjangkau bagi setiap lapisan masyarakat. 4. Terwujudnya penyelenggaraan pelayanan parkir bagi masyarakat yang efektif dan efisien. 5. Terwujudnya kualitas kelaikan kendaraan bermotor yang dapat menjamin keamanan, kenyamanan dan keselamatan pengguna kendaraan bermotor. 6. Tersedianya sumber daya manusia dan sarana prasarana operasional yang dapat meningkatkan kualitas kinerja. 7. Terselenggaranya aplikasi dan sistem informasi yang dapat memberikan kemudahan dalam melakukan manajemen dan pengendalian lalu lintas secara efisien dan efektif. 14

20 II.2. Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu dan Capaian Renstra II.2.1 Keterkaitan antara Renstra Tahun dengan Renja Tahun 2018 II Visi Visi Kota Surabaya: Surabaya Kota Sentosa yang Berkarakter dan Berdaya Saing Global Berbasis Ekologi Penjelasan Visi : Pokok Visi Sentosa : Surabaya sebagai kota yang mampu menjamin warganya dalam kondisi makmur, sehat, aman, selamat dan damai untuk berkarya dan beraktualisasi diri Pokok Visi Berkarakter : Surabaya sebagai kota yang memiliki watak, kepribadian yang arif dengan mempertahankan budaya lokal, yang tercermin dalam perilaku warga kota yang berlandaskan falsafah pancasila Pokok Visi Berdaya Saing Global : Surabaya sebagai kota yang mampu menjadi hub/pusat penghubung perdagangan dan jasa antar pulau dan internasional dengan didukung pemerataan akses ke sumberdaya produktif, tata kelola pemerintahan yang baik, infrastruktur dan utilitas kota yang terpadu dan efisien serta mampu memantapkan usaha-usaha ekonomi lokal, inovasi produk dan jasa dan pengembangan industri kreatif berdaya saing di pasar global Pokok Visi Berbasis Ekologi : Surabaya sebagai kota yang penataan ruangnya mampu mengintegrasikan fungsi kawasan perdagangan/jasa dan kawasan permukiman dengan sistem jaringan jalan dan transportasi, mampu mengantisipasi resiko bencana serta mampu melestarikan kawasan pesisir dengan tetap memperhatikan daya dukung kota melalui pemantapan sarana dan prasarana lingkungan dan permukiman yang ramah lingkungan Visi Kota Surabaya adalah : MENUJU TRANSPORTASI BERKUALITAS DAN BERKELANJUTAN Penjelasan Visi : 1. Terwujudnya Transportasi yang berkualitas yaitu mengandung pengertian bahwa transportasi diselenggarakan dengan : 15

21 1) Handal artinya mempunyai Responsif, Akuntabilitas, Aksesibilitas yang tinggi. 2) Efisien dan Efektif yaitu dapat menghemat waktu dan biaya serta tepat guna. 3) Terjangkau yaitu dapat melayani semua wilayah dengan tarif yang ekonomis. 4) Mengutamakan keselamatan pengguna jasa transportasi dan menekan tingkat kecelakaan seminimal mungkin. 2. Terwujudnya Transportasi yang berkelanjutan (berwawasan lingkungan ) yaitu mengandung pengertian bahwa transportasi diselenggarakan dengan : 1) Mewujudkan penggunaan angkutan masal yang dibutuhkan oleh individu dan masyarakat yang aman, nyaman dan selamat. 2) Mewujudkan efisiensi penggunaan bahan bakar transportasi. Contohnya penggunaan sistem ITS-ATCS yang mengurangi tingkat kepadatan pada traffic light sehingga mengakibatkan boros bahan bakar. 3) Membatasi emisi, meminimalkan penggunaan sumber daya yang tidak dapat diperbarui, membatasi penggunaan sumber daya yang dapat diperbarui agar kualitasnya tetap terjaga. II Misi Misi Kota Surabaya yang terkait dengan Misi adalah : a. Misi no. 4 Mewujudkan penataan ruang yang terintegrasi dan memperhatikan daya dukung kota. b. Misi no. 7 Mewujudkan Surabaya sebagai pusat penghubung perdagangan dan jasa antar pulau dan internasional. c. Misi no. 8 Memantapkan tata kelola pemerintahan yang baik. d. Misi no. 10 Mewujudkan infrastruktur dan utilitas kota yang terpadu dan efisien. II Tujuan Tujuan yang terkait dengan tugas dan fungsi adalah : a. Meningkatkan kualitas lingkungan hidup kota yang bersih dan hijau. 16

22 b. Meningkatkan arus perdagangan internasional dan antar pulau dari dan menuju Surabaya. c. Meningkatkan kinerja penyelenggaraan pemerintahan dan pelayanan publik. d. Meningkatkan jaringan dan pelayanan transportasi kota yang terpadu. II Sasaran Mengacu kepada visi dan misi, dan tujuan yang telahditetapkan dan mempertimbangkan permasalahan yang tengahdihadapi serta berupaya mengoptimalkan potensi sumber daya yang tersedia, maka sasaran yang terkait dengan tugas dan fungsi adalah : a. Mengelola Sarana Dan Prasarana Serta Administrasi Perkantoran Perangkat Daerah b. Melaksanakan Kegiatan Sesuai Dengan Perencanaan Untuk Mendukung Keberhasilan Program c. Mengoptimalkan Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan Sektor d. Meningkatkan Keselamatan Berlalu Lintas Pengguna Jalan e. Mengoptimalkan Sistem Manajemen Angkutan Barang f. Mengoptimalkan Pengelolaan Lingkungan untuk Menekan Pencemaran Udara dan Air g. Mengendalikan Kelaikan Jalan Kendaraan Angkutan Umum 17

23 No Program Tabel 2.1 Program Kinerja dalam Renstra Indikator Sesuai Tugas dan Fungsi Perangakat Daerah Kondisi kinerja pada indikator awal periode RPJMD Target capaian setiap tahun Kondisi kinerja pada akhir periode RPJMD (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) 1. Program Pembangunan dan Pengelolaan Sarana dan Prasarana Kedinasan 2. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 3. Program Perencanaan Pembangunan Daerah 4. Program Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan 5. Program Peningkatan Sistem Manajemen Transportasi a. Persentase sarana dan prasarana perkantoran dalam kondisi baik b. Persentase Ketepatan Pemenuhan Sarana Dan Prasarana Perkantoran Tingkat kepuasan pegawai terhadap pelayanan administrasi perkantoran a. Persentase Ketepatan Waktu Penyusunan Dan Pelaporan Dokumen Perencanaan Strategis dan/atau Sektoral b. Persentase PD Lingkup Bidang Fisik dan Prasarana yang Dokumen Perencanaan Tahunannya Berkualitas Persentase ketepatan waktu pelayanan perizinan dan non perizinan a. Kecepatan rata-rata kendaraan di jalan kewenangan Kota 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% N/A 72% 74% 76% 78% 80% 60% 100% 100% 100% 100% 100% 60% 65% 70% 75% 80% 85% 70% 72% 74% 76% 78% 80% 28,90 km/jm 29,19 km/jm 30,06 km/jm 31,27 km/jm 31,89 km/jm b. Persentase selisih tingkat kecelakaan lalu lintas 2% 2% 2% 2% 2% 2% 32,53 km/jm 6. Program Manajemen Lalu Lintas Angkutan Barang 7. Program Pengendalian dan Pengawasan Dampak Lingkungan Rata-rata waktu tempuh kendaraan barang dari dan menuju hub Persentase ketaatan/ kepatuhan kegiatan usaha terhadap aspek lingkungan 120,4 menit 112,88 menit 106,24 menit 100,33 menit 95,05 menit 90,30 menit 40% 50% 60% 70% 80% 95% 8. Program Pengembangan Sistem Transportasi Berkelanjutan a. Rata-rata headway angkutan umum (Angkot/feeder) 26 menit 26 menit 25 menit 25 menit 23 menit 23 menit b. Rata-rata headway angkutan umum (Bus Kota) 43,32 menit 43,32 menit 42,57 menit 42,50 menit 41,83 menit 40,54 menit c. Persentase penyediaan sarana prasarana pendukung transportasi berkelanjutan 100% 100% 100% 100% 100% 100%

24 Tabel 2.2 Target Indikator Kinerja dalam Renstra Tahun Kode Urusan - Program - Kegiatan Indikator Kinerja Program / Kegiatan Lokasi Rencana Tahun 2017 Rencana Tahun 2018 Target Capaian Kinerja Lokasi Target Capaian Kinerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Catatan Penting Program Peningkatan Sistem Manajemen Transportasi Pelaksanaan Pengujian Kendaraan Bermotor Pembangunan Sarana Prasarana Transportasi Pembangunan Sarana Prasarana Transportasi (Tahun Jamak/Multiyears) Kecepatan rata-rata kendaraan di jalan kewenangan kota Persentase selisih tingkat kecelakaan lalu lintas Jumlah kendaraan bermotoryang melaksanakan pengujian Jumlah bangunan sarana prasarana transportasi yang dibangun Jumlah Bangunan Sarana Prasarana Transportasi Yang Dibangun Pembinaan Keselamatan Lalu Lintas Jumlah Masyarakat Yang Mengikuti Kegiatan Pembinaan Keselamatan Lalu Lintas Pemeliharaan Perlengkapan Jalan Jumlah Perlengkapan Jalan yang Dipelihara Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Jumlah Lokasi Sarana dan Transportasi Prasarana Transportasi yang Dipelihara Penertiban, Pengawasan & Pengendalian Parkir, Terminal dan LLAJ Waktu Penertiban, Pengawasan & Pengendalian Parkir, Terminal dan LLAJ Penertiban Parkir, Terminal dan LLAJ Jumlah Objek Kendaraan yang Ditertibkan Pengadaan Perlengkapan Jalan Jumlah Perlengkapan Jalan yang Diadakan Pengadaan Perlengkapan Jalan Yang Jumlah Pengadaan Perlengkapan Jalan Dibiayai dari DAK Transportasi yang Dibiayai dari DAK Transportasi Pengelolaan Parkir Waktu pelaksanaan kegiatan pengelolaan parkir Pengelolaan Parkir Tepi Jalan Umum Jumlah Parkir Tepi Jalan Umum yang Dikelola Pengembangan Sarana Prasarana Jumlah Sarana Prasarana Transportasi Transportasi yang Dikembangkan

25 Kode Urusan - Program - Kegiatan Indikator Kinerja Program / Kegiatan Lokasi Rencana Tahun 2017 Rencana Tahun 2018 Target Capaian Kinerja Lokasi Target Capaian Kinerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Peningkatan Pelayanan Dan Keselamatan Jumlah Perlintasan Kereta Api yang Angkutan Dijaga Penyelenggaraan Manajemen Lalu Lintas Jumlah Dokumen Penyelenggaraan Manajemen Lalu Lintas Yang Tersusun Penyelenggaraan Sarana Transportasi Bagi Pelajar Penyusunan Dokumen Penunjang Pembangunan Sarana Prasarana Transportasi Pengelolaan Parkir Tempat Khusus Jumlah Sarana Transportasi bagi Pelajar yang Diselenggarakan Jumlah Dokumen Penunjang Pembangunan Sarana Prasarana Transportasi yang Disusun Jumlah Parkir Tempat Khusus yang Dikelola Catatan Penting Program Pengembangan Sistem Transportasi Berkelanjutan Rata-rata headway angkutan umum (Angkot/feeder) Rata-rata headway angkutan umum (Bus Kota) Persentase penyediaan sarana prasarana pendukung transportasi berkelanjutan Pengelolaan Terminal Angkutan Umum Waktu pelaksanaan pengelolaan terminal angkutan umum Pengembangan Angkutan Umum Massal Persentase Keberhasilan Perkotaan Pengembangan angkutan umum massal perkotaan Penyelenggaraan Pelayanan Angkutan Umum Persentase Keberhasilan Penyelenggaraan Pelayanan Angkutan Umum Program Manajemen Lalu Lintas Angkutan Barang Rata-rata waktu tempuh kendaraan barang dari dan menuju hub Penyelenggaraan Pelayanan Aksesibilitas Angkutan Barang Jumlah dokumen kegiatan penyelenggaraan pelayanan aksesibilitas angkutan barang yang tersusun Program Pengendalian dan Pengawasan Dampak Lingkungan Pengendalian Pencemaran Udara Dari Sumber Bergerak Persentase ketaatan/ kepatuhan kegiatan usaha terhadap aspek lingkungan Waktu pelaksanaan kegiatan pengendalian pencemaran udara dari sumber bergerak

26 Kode Urusan - Program - Kegiatan Indikator Kinerja Program / Kegiatan Lokasi Rencana Tahun 2017 Rencana Tahun 2018 Target Capaian Kinerja Lokasi Target Capaian Kinerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Program Pelayanan Perizinan dan Non Ketepatan waktu pelayanan perizinan Perizinan dan non perizinan Intensifikasi dan Ekstensifikasi Sumber- Sumber Pendapatan Daerah Bidang Jumlah lembar yang tercetak untuk kegiatan Intensifikasi dan Ekstensifikasi Sumber-Sumber Pendapatan Daerah Bidang Penyediaan Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan Bidang Jumlah Lembar Penyediaan Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan Bidang yang Tercetak Catatan Penting Program Perencanaan Pembangunan Daerah Penyusunan dan Evaluasi Perencanaan Strategis Penyusunan Dokumen Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Perangkat Daerah Ketepatan waktu penyusunan dan pelaporan dokumen perencanaan strategis dan/atau sektoral Persentase PD lingkup bidang fisik dan prasarana yang dokumen perencanaan tahunannya berkualitas Jumlah dokumen penyusunan dan evaluasi perencanaan strategis Jumlah Dokumen Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Perangkat Daerah yang disusun Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Tingkat kepuasan pegawai terhadap pelayanan administrasi perkantoran Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran Persentase Ketersediaan Barang dan Perangkat Daerah Jasa Perkantoran Program Pembangunan dan Pengelolaan Sarana dan Prasarana Kedinasan Pemeliharaan dan Pengadaan Sarana Perkantoran Persentase sarana dan prasarana perkantoran dalam kondisi baik Persentase ketepatan pemenuhan sarana dan prasarana perkantoran Jumlah unit sarana dan prasarana perkantoran yang dipelihara dan diadakan

27 II.2.2 Evaluasi Pelaksanaan Renja Dalam penyusunan rencana kerja khususnya program dan kegiatan telah ditetapkan indikator kinerja program ( outcome) dan kegiatan ( output) serta target kinerja capaian program/kegiatan dan realisasi. Pada tahun 2018 melaksanakan 8 program dan 24 kegiatan. Dari data yang ada diharapkan bahwa target kinerja program/kegiatan yang telah ditetapkan dapat terealisasi dengan tingkat realisasi 90%. Pencapaian kinerja Tahun 2017 agar dapat diketahui guna mengembangkan organisasi ke depan, dilakukan pengukuran kinerja pada kegiatan yang dilaksanakan untuk mencapai tujuan dan sasaran sesuai dengan indikator dan target yang telah ditetapkan. Pengukuran kinerja selain sebagai upaya pengembangan organisasi kedepan juga sebagai sistem koreksi performa masing masing bidang di. Evaluasi pelaksanaan kinerja Tahun 2017 performa dari masing masing bidang tidak dapat diperoleh secara spesifik karena pengukuran kinerja masih dalam pengembangan. Pada Evaluasi kinerja ini dijelaskan mengenai pengukuran kinerja yang telah dilaksanakan yang tertuang dalam program dan kegiatan untuk mencapai tujuan dan sasaran organisasi. Indikator kinerja dari kegiatan dijelaskan berdasarkan masukan (input), keluaran (output), hasil (outcome) sebagaimana Tabel 2.3. (Rekapitulasi Hasil Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja s/d Tahun 2017). 22

28 Tabel 2.3 Rekapitulasi Hasil Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja s/d Tahun 2017 (Tahun Berjalan) Kode Program/Kegiatan Indikator Kinerja Kegiatan(Output) Target Kinerja dan Anggaran Renja PD Tahun 2017 Realisasi Capaian Kinerja dan Anggaran Renja PD Tahun 2017 (s/d Triwulan II) Tingkat Capaian Kinerja dan Realisasi Anggaran Renja PD Tahun 2017 (%) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Unit PD Penanggung Jawab ,97% Program Peningkatan Sistem Manajemen Transportasi Kecepatan rata-rata kendaraan di jalan kewenangan kota ,67% Pelaksanaan Pengujian Kendaraan Jumlah kendaraan bermotoryang melaksanakan ,67% Bermotor Pembangunan Sarana PrasaranaTransportasi Pembangunan Sarana Prasarana Transportasi (Tahun Jamak/Multiyears) pengujian Jumlah bangunan sarana prasarana transportasi yang dibangun Jumlah Bangunan Sarana Prasarana Transportasi Yang Dibangun Pembinaan Keselamatan Lalu Lintas Jumlah masyarakat yang mengikuti kegiatan pembinaankeselamatan lalu lintas Pemeliharaan Perlengkapan Jalan Jumlah perlengkapan jalan yang dilakukan pemeliharaan Pemeliharaan Sarana PrasaranaTransportasi Penertiban, Pengawasan dan Pengendalian Parkir, Terminal dan LLAJ Jumlah lokasi sarana dan prasarana transportasi yang dilakukan pemeliharaan Waktu pelaksanaan penertiban, pengawasan dan pengendalian parkir, terminal dan LLAJ Pengadaan Perlengkapan Jalan Jumlah perlengkapan jalan yang dilakukan pemasangan Pengadaan Perlengkapan Jalan Yang Dibiayai DAK Transportasi Jumlah Pengadaan Perlengkapan Jalan Yang Dibiayai DAK Transportasi ,95% ,05% ,66% ,04% ,56% ,99% ,35% ,00% Pengelolaan Parkir Waktu pelaksanaan kegiatan pengelolaan parkir ,61% Pengembangan Sarana PrasaranaTransportasi Peningkatan Pelayanan Dan Keselamatan Angkutan Penyelenggaraan Manajemen Lalu Lintas Penyelenggaraan Transportasi Bagi Pelajar Penyusunan Dokumen Penunjang Pembangunan Sarana Prasarana Transportasi Jumlah lokasi sarana prasarana transportasi yang dilakukan pengembangan Waktu pelaksanaan kegiatan peningkatan pelayanan dan keselamatan angkutan Jumlah dokumen penyelenggaraan manajemen lalu lintas yang tersusun Waktu pelaksanaan penyelenggaraan transportasi bagi pelajar Jumlah dokumen penunjang pembangunan sarana prasarana transportasi ,90% ,63% ,25% ,22% ,79%

29 Program Pengembangan Sistem Transportasi Berkelanjutan Pengelolaan Terminal Angkutan Umum Pengembangan Angkutan Umum Massal Perkotaan Penyelenggaraan Pelayanan Angkutan Umum Program Manajemen Lalu Lintas Angkutan Barang Penyelenggaraan Pelayanan Aksesibilitas Angkutan Barang Program Pengendalian dan Pengawasan Dampak Lingkungan Pengendalian Pencemaran Udara Dari Sumber Bergerak Program Perencanaan Pembangunan Daerah Penyusunan dan Evaluasi Perencanaan Strategis Program Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan Intensifikasi dan Ekstensifikasi Sumber Sumber Pendapatan Daerah Bidang Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Penyediaan Barang dan Jasa Perkantoran Perangkat Daerah Rata-rata headway angkutan umum (Angkot/feeder) Rata-rata headway angkutan umum (Bus Kota) Waktu pelaksanaan pengelolaan terminal angkutan umum Persentase Keberhasilan Pengembangan angkutan umum massal perkotaan Persentase Keberhasilan Penyelenggaraan Pelayanan Angkutan Umum Rata-rata waktu tempuh kendaraan barang dari dan menuju hub Jumlah dokumen kegiatan penyelenggaraan pelayanan aksesibilitas angkutan barang yang tersusun Waktu pelaksanaan kegiatan pengendalian pencemaran udara dari sumber bergerak Ketepatan waktu penyusunan dan pelaporan dokumen perencanaan strategis dan/atau sektoral Jumlah dokumen penyusunan dan evaluasi perencanaan strategis Ketepatan waktu pelayanan perizinan dan non perizinan Jumlah lembar yang tercetak untuk kegiatan intensifikasi dan ekstensifikasi sumber sumber pendapatan daerah bidang Tingkat kepuasan pegawai terhadap pelayanan administrasi perkantoran Jumlah jenis barang dan jasa perkantoran yang disediakan ,56% ,73% ,08% ,97% ,18% ,18% ,31% ,31% ,74% ,74% ,16% ,16% ,97% ,97% Program Pembangunan dan Pengelolaan Sarana dan Prasarana Kedinasan Pengadaan dan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Perkantoran Indeks kepuasan Perangkat Daerah terhadap Pemenuhan kebutuhan sarana dan prasarana perkantoran Tingkat capaian keberhasilan pelaksanaan program Jumlah unit sarana dan prasarana perkantoran yang dipelihara ,63% ,63%

30 II.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi 1. Menindak tegas juru parkir yang menaikkan tarif parkir tidak sesuai dengan aturan Perwali. 2. Bagaimana mengalihkan pengguna kendaraan pribadi beralih ke moda angkutan umum. 3. Bagaimana mewujudkan angkutan umum yang nyaman, aman, selamat dan terjangkau bagi masyarakat. 4. Bagaimana mewujudkan pelayanan bidang berbasis teknologi informasi secara penuh. II.3.1 Tingkat Kinerja 1. Masih rendahnya pelayanan angkutan umum di Kota Surabaya, sehingga mendorong orang untuk menggunakan kendaraan pribadi. 2. Terjadinya kemacetan lalu lintas di jalan-jalan protokol di jam-jam puncak pagi dan sore sebagai akibat dari tidak seimbangnya pertumbuhan insfrastuktur dengan pertumbuhan kendaraan. II.3.2 Permasalahan dan Hambatan Permasalahan dan Hambatan Transportasi Secara Umum Di Kota Surabaya No Uraian Permasalahan dan Hambatan 1. Pengujian Kendaraan Bermotor Kurang optimalnya sistem pelayanan pengujian yang terintegrasi berbasis website. Belum tersedianya tanah dan gedung pengujian kendaraan bermotor milik pemkot Surabaya. Kurangnya kesadaran masyarakat akan pentingnya kelaikan kendaraan bermotor demi keselamatan dalam berkendara. Kurangnya sumber daya manusia yang berkompeten dalam pelaksanaan pengujian kendaraan bermotor. 2. Terminal di Kota Surabaya Kurang tersedianya terminal angkutan umum (sub terminal) yang melayani origin destination (OD) dan sebagian sub terminal masih menggunakan badan jalan, sehingga berdampak kemacetan lalu lintas. 25

31 Kurangnya fasilitas utama dan fasilitas pendukung terminal angkutan umum. Masih terbatasnya kesediaan lahan untuk pengembangan pembangunan terminal dan sub terminal angkutan umum. 3. Angkutan Umum Masih rendahnya kualitas pelayanan angkutan umum (belum adanya jadwal perjalanan angkutan umum) dan kondisi fisik angkutan umum yang jelek. Belum terintegrasinya jaringan trayek angkutan umum Trunk Line (jaringan utama) dengan angkutan Feeder ( angkutan pengumpang) dan angkutan Kereta Api. Belum adanya gaji bagi pengemudi angkutan umum dan masih berlakunya system setoran bagi pengemudi angkutan umum, berdampak berhentinya angkutan umum disembarang tempat mencari penumpang, sehingga mengakibatkan gangguan hambatan samping lalu lintas. Belum terbentuknya badan usaha angkutan umum kota. Belum terlayaninya jaringan trayek angkutan umum bagi daerah pengembangan baru dan CBD baru Dominasi kendaraan pribadi lebih tinggi dari pada penggunaan angkutan umum. Kurang tersedianya sarana dan prasarana pendukung penggunaan bahan bakar alternatif (BBG) Belum terwujudnya angkutan massal cepat (trem way dan monorail) 4. Parkir di Kota Surabaya Masih adanya penggunaan jalan diluar fungsinya (badan jalan digunakan untuk parkir). Banyaknya pelanggaran yang terjadi di lokasi lokasi parkir akibat kurang disiplinnya jukir antara lain: tidak diberikannya karcis kepada pelanggan, penggunaan karcis parkir berulang-ulang dan menyelenggarakan parkir pada tempat yang dilarang parkir. Belum optimalnya pendapatan retribusi tepi jalan umum. Belum adanya upah jukir yang sesuai dengan UMK. 26

32 Belum tersedianya gedung parkir off street dijalan Protokol dan CBD (Pusat Kegiatan), berdampak badan jalan digunakan parkir. 5. Sarana dan Prasarana Transportasi Kurang tersedianya jaringan jalan di Surabaya yang menghubungkan Utara dan Selatan, Timur dan Barat. Kurang terpenuhi kebutuhan perlengkapan jalan dibandingkan dengan jaringan jalan seperti rambu lalu lintas, marka jalan, dan APILL (Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas) pada ruas jalan jalan kota Surabaya. Kurang terkoneksinya secara keseluruhan persimpangan jalan yang bersinyal ( Traffic Light) terkoneksi dengan jaringan ITS (Inteligent Transport System), sehingga Management Traffic belum bisa berjalan optimal. Kurang tersedianya fasilitas halte angkutan umum sesuai dengan kebutuhan jaringan trayek angkutan umum trunk line dan feeder (angkutan pengumpan). Kondisi fasilitas halte yang kurang optimal dalam fungsinya dikarenakan lokasinya kurang tepat. Kurang tersedianya fasilitas pendukung halte seperti papan petunjuk, lampu, rute, dan papan informasi trayek. Kurangnya penyediaan gedung parkir di perbatasan masuk kota untuk mengakomodir pengguna kendaraan pribadi beralih ke moda angkutan umum. Kurang tersedia lahan milik pemerintah kota untuk membangun gedung parkir. 6. Angkutan Laut dan Udara Belum optimalnya tugas dan fungsi bidang laut dan udara dikarenakan keterbatasan kewenangan yang dimiliki pemerintah Kota Surabaya. 7. Perilaku Pengguna Jalan 8. Pelayanan Bidang Rendahnya disiplin pengguna jalan mengakibatkan tingginya angka kecelakaan. Belum optimalnya pelayanan bidang Perbuhungan (Pengujian Kendaraan Bermotor, Parkir, Ijin Trayek, Pelayanan Terminal, dan Perijinan Angkutan) secara online yang berbasis website. 27

PERUBAHAN RENCANA KERJA

PERUBAHAN RENCANA KERJA PEMERINTAH KOTA SURABAYA PERUBAHAN RENCANA KERJA Kota Tahun Anggaran 2017 i DAFTAR ISI BAB I. PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang... 1 I.1.1. Pengertian Renja... 1 I.1.2. Proses penyusunan Renja... 1 I.1.3.
