GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR DAERAH PASIRSUREN DAN SEKITARNYA, KABUPATEN SUKABUMI, JAWA BARAT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR DAERAH PASIRSUREN DAN SEKITARNYA, KABUPATEN SUKABUMI, JAWA BARAT"

Transkripsi

1 GEOLOGI DAN ANALISIS STRUKTUR DAERAH PASIRSUREN DAN SEKITARNYA, KABUPATEN SUKABUMI, JAWA BARAT TUGAS AKHIR A Diajukan Sebagai Syarat Dalam Mencapai Kelulusan Strata Satu (S-1) Di Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung Disusun oleh: WINDEATI ARGAPADMI PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI FAKULTAS ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2009

2 LEMBAR PENGESAHAN GEOLOGI DAN ANALISA STRUKTUR DAERAH PASIR SUREN DAN SEKITARNYA, KABUPATEN SUKABUMI, JAWABARAT Diajukan sebagai syarat untuk menyelesaikan tugas akhir sarjana strata satu pada Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung Windeati Argapadmi NIM : Pembimbing Dr. Ir. Chalid Idham Abdullah NIP i

3 SARI Daerah penelitian secara administratif berada di daerah Pasir Suren dan sekitarnya, Kecamatan Pelabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat. Posisi geografis daerah penelitian terletak antara 6º57 6-6º59 8 BT & 106º º38 51 LS meliputi wilayah dengan luas 25 km 2 (5 km x 5 km). Secara geologi daerah penelitian merupakan bagian dari Cekungan Bogor. Daerah penelitian ini dibagi dalam tiga satuan geomorfologi berdasarkan klasifikasi Lobeck (1939), yaitu; Satuan Perbukitan Lipatan, Satuan Perbukitan Vulkanik, dan Satuan Dataran Aluvial. Di daerah penelitian tersingkap batuan berumur Tersier yang berasal dari Formasi Saguling, Formasi Bantargadung, Formasi Cimandiri, dan Formasi Bojonglopang serta batuan berumur Kuarter berupa Endapan Vulkanik Kuarter. Stratigrafi daerah penelitian dibagi menjadi enam satuan litostratigrafi tak resmi yang terbentuk dari Miosen Tengah hingga Resen, dari tua ke muda adalah sebagai berikut: Satuan Breksi, Satuan Tufa-Batupasir, Satuan Batulanau, Satuan Batugamping, Satuan Lava Andesit, dan Satuan Endapan Aluvial. Struktur geologi yang berkembang di daerah penelitian terdiri dari sesar naik berarah relatif WNW-ESE, sesar geser berarah relatif utara-selatan dan timurlautbaratdaya, serta perlipatan dengan sumbu berarah relatif WNW-ESE. Struktur geologi di daerah penelitian terbentuk relatif bersamaan dalam satu fase deformasi dengan arah tegasan utama NNE-SSW, dan saling terkait dalam mengakomodasikan kompresi dan pemendekan yang terjadi dalam menghasilkan suatu sistem anjakan-lipatan dengan struktur penyerta berupa sesar sobekan. ii

4 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kehadirat Allah SWT, karena hanya atas rahmat dan karunia- Nya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan judul Geologi dan Analisis Struktur, Daerah Pasirsuren dan Sekitarnya, Kab. Sukabumi, Jawa Barat. Banyak hal yang telah dilalui hingga penulis dapat menyelesaikan laporan tugas akhir ini. Dimulai dari masa TPB yang cukup berat hingga awal penulis mempelajari tentang geologi dan kini penulis dapat menyelesaikan laporan tugas akhir sebagai syarat untuk mencapai gelar Strata-1 di Program Studi Teknik Geologi. Tugas akhir ini bukanlah akhir dari pembelajaran, namun suatu perjalanan baru dalam pembelajaran yang lebih luas karena dalam seluruh hidup kita adalah untuk belajar. Penulis menyadari bahwa laporan tugas akhir ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun, agar dalam penyusunan berikutnya penulis dapat lebih baik lagi. Semoga laporan ini dapat menjadi sumbangan kecil bagi pembelajaran ilmu geologi di Indonesia Bandung, 1 April 2009 Windeati Argapadmi iii

5 UCAPAN TERIMA KASIH Tugas akhir ini tidak mungkin selesai tanpa bantuan dari berbagai pihak yang telah membantu pengerjaan tugas akhir in, baik langsung maupun tidak langsung. Maka pada kesempatan kali ini penulis ini menghaturkan terimakasih kepada: Allah SWT atas karunia serta rahmat dari-nya, karena hanya berkat petunjuk- Nya dan pertolongan-nya penulis dapat merampungkan laporan tugas akhir ini. Penulis juga mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Dr. Ir. Chalid Idham Abdullah, sebagai pembimbing yang telah memberikan petunjuk serta bimbingan selama melakukan tugas akhir, sehingga tugas akhir ini dapat selesai. Keluarga penulis yang selalu mendukung penulis dalam segala hal untuk menyelesaikan tugas akhir ini serta selama melakukan studi di Bandung, penulis ucapkan banyak terima kasih yang tak terhingga. Ibu dan Bapak, terima kasih atas segalanya yang telah diberikan, penulis pasti pulang ke rumah sejauh apapun penulis pergi. Buat Adek, jangan takut untuk meraih hal yang sangat kamu cita-citakan, kakak pasti akan mendukung. Untuk Om Irian, Tante Yati, Teguh, Putri, dan Mas Cipto yang telah menyediakan rumah yang penuh dengan kehangatan keluarga pada tahun pertama masa kuliah penulis di ITB. Pak Agus, Bu Rina, Pak Edi, Pak Asep, Pak Johan, Pak Andri, dan Pak Bambang terima kasih atas kritik dan masukannya yang sangat bermanfaat bagi penyusunan laporan tugas akhir ini. Pimpinan, seluruh dosen, dan karyawan di lingkungan Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian, terimasih atas segala bentuk bantuannya sehingga penulias dapat menelesaikan studi di ITB. Alumni GEA 73 atas bantuan beasiswanya untuk mengerjakan tugas akhir lapangan di Sukabumi. Mang Idin dan keluarga beserta seluruh warga Dusun Ciloa atas keramahtamahanya selama penulis melaksanakan penelitian. Tidak lupa kepada Mang Helmi, Mang Egi, serta seluruh geng ojek Ciloa untuk jasa ojeknya. Terimaksih ya, Mang! Bayu, Ryan, dan Ditha yang telah menemani penulis selama di lapangan. Ditha, Yucir, Ninik Ojes, dan Kang Ipan untuk bantuannya mengerjakan analisis-analisis yang kurang dikuasai oleh penulis. iv

6 Seluruh anggota biasa HMTG GEA ITB untuk wadah berhimpunnya. Khususnya untuk Fanny, Agung, Thomas, Yoga, Ijal, Dhanur, Jaka, Ngkong, Teguh, Ryan, Farliz, Sigit, Indah, Dody, Dian, Tata, Ira, Dini, Tomi, Yula, Daud, Dana, Adji, jemblink, Riky, Ega, Endo, Cory, Andro, Vivi, Rico, Grandis, Asep, Anjar, Dadan, Yubat, Lia, Ambar, Ditha, Johan, Kartika, Ridwan, Etikha, Guna, Apet, Pret, Rubon, Cardo, Rachman, Zamzam, Yucir, Sapta, Fairuz, Iyot, Fadly, Topan, Khrisna, Fredy, Arrie, Diki, Barus, Chan2, Adit untuk pertemanannya selama ini. Semoga persahabatan kita tak lekang oleh waktu. Teman-teman di Liga Film Mahasiswa ITB untuk kegiatan-kegiatan anehnya, jalan-jalanya, serta selalu memberikan suasana segar di antara kepenatan kampus. Ditunggu ya syukwisnya! Keluarga besar merah Sisgahana 70, khususya angkatan Pasat; Eem, Dingga, Abang Riza, Laras, Pitenk, Angel, Murat, Satrio, Nifa, Ines, Putro, Amahl, dan BW untuk kekeluargaannya kapanpun dan dimanapun serta silahturahminya yang tidak pernah putus dan tidak akan pernah putus. Teman-teman di Sangkuriang Q6; Arti, Chandra, Karin, Ega, Ayu, Titie, Ana, Asty, Kanti, Kak Tia, Mbak Nuruk, Kak Fikri, dan Mbak Lisa yang selalu membuat penulis merasa di rumah selama menjalani studi di Bandung. Buat Karin, termakasih ya pinjaman laptopnya! Untuk semua pihak yang tidak tersebutkan satu-persatu yang telah membantu penulis selama menempuh studi di Bandung. Et enfin, mille merci à נ יר ר סj דj pour son attention, son amour, son soutien, sa patience, et de nous avoir fait de Bandung une ville pleine de petites histoires memorables. J'espère qu'elles continueront à l'avenir. L'auteur est certaine que Dieu nous fasse passer par le plus beau chemin avec une belle fin. Ryan, je t aime. v

7 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL Hal. LEMBAR PENGESAHAN... SARI... KATA PENGANTAR... UCAPAN TERIMAKASIH... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR FOTO... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv vi ix xi xii BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Maksud dan Tujuan Lokasi dan Kesampaian Daerah Kondisi Umum Daerah Penelitian Permasalahan Metode dan Tahapan Penelitian Tahap Persiapan Tahap Penelitian Lapangan Tahap Pengolahan Data Tahap Penyusunan Laporan dan Penyajian Data... 6 BAB II GEOLOGI REGIONAL Fisiografi Stratigrafi Regional Tatanan Tektonik dan Struktur Geologi Regional BAB III GEOLOGI DAERAH PENELITIAN Geomorfologi Satuan Perbukitan Lipatan vi

8 3.1.2 Satuan Perbukitan Vulkanik Satuan Dataran Aluvial Stratigrafi Satuan Breksi Satuan Tufa-Batupasir Satuan Batulanau Satuan Batugamping Satuan Lava Andesit Satuan Endapan Aluvial Struktur Geologi BAB IV STRUKTUR GEOLOGI Struktur Sesar Sesar Naik Babakansirna Sesar Mendatar Menganan Cibaregbeg Sesar Mendatar Menganan Cikananga Struktur Lipatan Sinklin Cikobak Sinklin Bojongkoneng Antiklin Cibaregbeg Antiklin Simpenan Sinklin Cihurang Sinklin Cikananga Sinklin Cikawini Mekanisme Pembentukan Struktur Geologi BAB V SEJARAH GEOLOGI Miosen Tengah Awal (N9 N11) Miosen Tengah Tengah (N12 N13) Miosen Tengah Atas (N14 N15) Miosen Akhir Pliosen - Pleristosen Pleistosen Resen BAB VI KESIMPULAN vii

9 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN viii

10 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Peta indeks dan lokasi daerah penelitian (Microsoft Encarta, 2006)... 2 Gambar 2.1 Kondisi tektonik di Indonesia (Hall, 2001)... 7 Gambar 2.2 Fisiografi Jawa Barat (van Bemmelen,1949)... 9 Gambar 2.3 Penampang stratigrafi terpulihkan U S di Jawa Barat (Martodjojo, 1984) Gambar 2.4 Pola umum struktur di Jawa Barat (Martodjojo, 1984) Gambar 2.5 Jalur subduksi purba (Katili, 1974) Gambar 3.1 Peta Topografi daerah penelitian Gambar 3.2 Diagram bunga kelurusan dari peta topografi daerah penelitian Gambar 3.3 Citra Shuttle Radar Topographic Mission daerah penelitian Gambar 3.4 Kolom kesebandingan stratigrafi daerah penelitian dengan peneliti-peneliti sebelumnya Gambar 3.5 Kolom stratigrafi umum daerah penelitian Gambar 3.6 Peta geologi daerah penelitian Gambar 3.7 Model Turbidit Kipas Laut Dalam (Walker, 1984) (kiri) dan diagram terbentuknya turbidit (Koesoemadinata, 1985) (kanan) Gambar 3.8 Singkapan Satuan Tufa-Batupasir di Sungai Cibaregbeg Gambar 3.9 Urutan ideal hipotetis dari progradasi suatu system Kipas Bawahlau di atas basin plain (Walker dan Mutti, 1973) Gambar 3.10 Singkapan Satuan Batulanau di lokasi SRN Gambar 3.11 Penampang yang menunjukkan zonasi pertumbuhan reef (James,1983 op. cit. Tucker dan Wright, 1990) Gambar 4.1 Posisi sesar-sesar yang terdapat di daeah peneltian (bagian yang ditebalkan) Gambar 4.2 Posisi lipatan-lipatan yang terdapat di daeah peneltian (bagian yang ditebalkan) ix

11 Gambar 4.3 Zona foreland (area biru) pada tektonik back arc, lokasi pembentukan jalur anjakan-lipatan (slide kuliah Tektonika- Geologi ITB, 2007) Gambar 4.4 Model sesar sobekan (tear fault) yang memisahkan blok-blok dengan respon berbeda terhadap pemendekan yang terjadi (Twiss dan Moores, 1992) Gambar 4.5 Fault Propagation Fold, tipe lipatan yang berhubungan dengan sesar anjak (Suppe, 1985 op cit Marshak dan Mitra, 1988; Twiss dan Moores, 1992) Gambar 5.1 Rangkuman sejarah geologi di daerah penelitian x

12 DAFTAR FOTO Foto 3.1 Lembah sempit (kiri) berbentuk V di Sungai Cijarian dan lembah yang lebar (kanan) berbentuk U di Sungai Citarik Foto 3.2 Punggungan Sinklin yang memanjang NW-SE Foto 3.3 Punggungan Homoklin Timur yang memanjang barat-timur (foto mengarah ke selatan) Foto 3.4 Perbukitan Vulkanik yang memanjang utara-selatan (foto ke arah barat) Foto 3.5 Dataran Aluvial di lembah Sungai Citarik (arah foto ke selatan) Foto 3.6 Singkapan Satuan Breksi di Sungai Cijarian Foto 3.7 Singkapan yang menunjukkan struktur laminasi sejajar dan laminasi konvolut pada Satuan Tufa-Batupasir di Sungai Cibaregbeg Foto 3.8 Singkapan Satuan Batulanau di Sungai Cijarian Foto 3.9 Singkapan Satuan Batugamping di Sungai Cijarian Foto 3.10 Singkapan kontak antara Satuan Batugamping dengan Satuan Batulanau di Cikawini) Foto 3.11 Singkapan Satuan Lava Andesit yang menunjukkan kekar kolom (kiri) dan autobreksia (kanan) Foto 3.12 Endapan Aluvial di lembah Sungai Citarik Foto 4.1 Bukti sesar naik Babakansirna berupa lapisan tegak di lokasi SRN-17 (atas) dan kekar gerus di lokasi SRN-15 (bawah) Foto 4.2 Bukti sesar mendatar menganan Cibaregbeg berupa kekar gerus di lokasi SBR Foto 4.3 Bukti sesar mendatar menganan Cikananga berupa pergeseran menganan lapisan (atas) dan kekar gerus (bawah) di lokasi SKN xi

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A Lampiran B Lampiran C Lampiran D Lampiran E Lampiran F-1 Lampiran F-2 Lampiran F-3 Lampiran F-4 Analisis Kalsimetri Analisis Mikropaleontologi Analisis Granulometri Analisis Petrografi Analisis Struktur Peta Geomorfologi Peta Lokasi & Lintasan Peta Geologi Peta Struktur xii

BAB IV STRUKTUR GEOLOGI

BAB IV STRUKTUR GEOLOGI BAB IV STRUKTUR GEOLOGI 4.1 Struktur Sesar Struktur sesar (Gambar 4.1) yang berkembang di daerah penelitian terdiri dari sesar naik berarah relatif WNW-ESE, sesar geser berarah relatif utara-selatan dan
