KAJIAN PENCAHAYAAN ALAMI TERHADAP KENYAMANAN VISUAL DAN TERMAL SECARA FISIOLOGIS PADA RUANG PRODUKSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KAJIAN PENCAHAYAAN ALAMI TERHADAP KENYAMANAN VISUAL DAN TERMAL SECARA FISIOLOGIS PADA RUANG PRODUKSI"

Transkripsi

1 KAJIAN PENCAHAYAAN ALAMI TERHADAP KENYAMANAN VISUAL DAN TERMAL SECARA FISIOLOGIS PADA RUANG PRODUKSI (Studi Kasus PT. Formosa Bag Indonesia Di Tegowanu Grobogan) T E S I S Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Magister Teknik Arsitektur Diajukan Oleh : NAMA : DIMAS SUKMA SEGARA NIM : PROGRAM STUDI MAGISTER ARSITEKTUR FAKULTAS ARSITEKTUR DAN DESAIN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATASEMARANG 2016

2 PRAKATA Puji syukur atas rahmat Tuhan YME sehingga Tesis dengan judul "Kajian Pencahayaan Alami Terhadap Kenyamanan Visual dan Termal Secara Fisiologis Pada Ruang Produksi (Studi Kasus PT. Formosa Bag Indonesia Di Tegowanu Grobogan)" dapat terselesaikan. Dan pada kesempatan ini, tidak lupa ucapan terima kasih disampaikan kepada : 1. Orang tua serta istri dan anak-anak. 2. Ibu Dr. Ir. VG. Sri Rejeki, MT selaku Kepala Jurusan Magister Teknik Arsitektur Unika Soegijapranata Semarang. 3. Bapak Prof. Dr-Ing LMF Purwanto dan juga ibu Ir. Etty Endang Listiati,MT selaku dosen pembimbing. 4. Pimpinan PT. Cipta Prima Sejahtera bapak Ir. Michael Pribadi dan ibu Ir. Lisya Setyowati. 5. Chairman PT. Formosa Development Mr. David Wang dan Mr. Leo. 6. Rekan kerja seprofesi dan seluruh civitas akademika Fakultas Arsitektur dan Desain Universitas Katolik Soegijapranata. Segala saran dan masukan dari pembaca akan bermanfaat bagi kemajuan dan perbaikan penelitian dimasa mendatang. Terima kasih. Semarang, September 2016 Penulis ii

3 HALAMAN PERSETUJUAN Nama : Dimas Sukma Segara, ST. NIM : Program Studi : Magister Arsitektur Konsentrasi Studi : Desain Arsitektur Judul Tesis : Kajian Pencahayaan Alami Terhadap Kenyamanan Visual dan Termal Secara Fisiologis Pada Ruang Produksi (Studi Kasus PT. Formosa Bag Indonesia Di Tegowanu Grobogan) Semarang, September 2016 Disetujui Oleh, Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II Prof. Dr-Ing LMF Purwanto NPP Ir. Etty Endang Listiati, MT NPP iii

4 HALAMAN PENGESAHAN Tesis dengan judul Kajian Pencahayaan Alami Terhadap Kenyamanan Visual dan Termal Secara Fisiologis Pada Ruang Produksi (Studi Kasus PT. Formosa Bag Indonesia Di Tegowanu Grobogan) Telah diajukan dan diuji oleh Dewan Penguji Tesis Program Magister Teknik Arsitektur Fakultas Arsitektur dan Desain Universitas Katolik Soegijapranata PadaTanggal 29 September 2016 Dosen Penguji : 1. Prof. Dr-Ing LMF Purwanto 2. Ir. Etty Endang Listiati, MT 3. Dr. Ir. A. Ardiyanto, MT Mengetahui, Ketua Program Studi Magister Teknik Arsitektur Universitas Katolik Soegijapranata Semarang Dr. Ir. VG. Sri Rejeki, MT iv

5 PERNYATAAN KEASLIAN Dengan ini saya menyatakan bahwa didalam penulisan tesis ini tidak terdapat karya yang pernah digunakan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau terbitan oleh orang lain, kecuali yang sengaja diacu atau dikutip dalam naskah tesis ini, sesuai tata tulis ilmiah yang baku dan disebutkan dalam daftar pustaka. Penulis bertanggung jawab sepenuhnya atas karya tulis ini. Semarang, September 2016 Yang menyatakan, ( Dimas Sukma Segara, ST ) v

6 ABSTRAK Salah satu industri yang berkembang secara signifikan di Jawa Tengah pada 2 tahun terakhir ini adalah industri TPT (tekstil dan produk tekstil). Produksi yang dihasilkan industri ini bergantung oleh kualitas dan keahlian tenaga kerja, sehingga harus didukung dengan kondisi ruang produksi yang memadai, termasuk sistem pencahayaan. PT. Formosa Bag Indonesia merupakan pabrik garmen yang menerapkan sistem pencahayaan alami untuk aktifitas produksinya. Intensitas cahaya yang tinggi tentu akan meningkatkan suhu udara di dalam ruang produksi. Dengan kondisi tersebut maka perlu dikaji bagaimana tingkat kenyamanan visual dan termal para pekerja sehingga dapat diketahui seberapa jauh elemen-elemen tersebut berpengaruh secara fisiologis kepada para pekerja. Metode deskriptif observasional digunakan untuk dapat mengeksplorasi elemen-elemen bangunan dan juga observasi lapangan. Setelah mempelajari dan menganalisa data yang didapat dengan menggunakan alat ukur, wawancara dan observasi lapangan, ditemukan bahwa sistem pencahayaan alami yang diterapkan mampu memenuhi kenyamanan visual pekerja tetapi menyebabkan suhu ruangan tidak nyaman untuk beraktifitas atau bekerja. Kata kunci: Pencahayaan Alami, Kenyamanan Visual & termal, Ruang Produksi ABSTRACT One of the most significantly developing industry in Central Java during the past 2 years is Textile and Textile Product industry. Products that are manufactured in the industry depend on not only quality but also the worker s skill, therefore, it must be supported with adequate manufacture room, including lighting system. PT. Formosa Bag Indonesia is a garment factory who apply natural lighting for their production activities. The high light intensity from the natural lighting increases the air temperature inside the production room. As the circumstances, a research is needed to find out the level of visual comfort and thermal of the workers so that it can be known how far the building elements physiologically affect them. Observational descriptive method is used to explore the building elements as well as field observation. After studying and analyzing the data obtained using a measuring instrument, interviews and field observation, it was discovered that the natural lighting systems that are applied are able to meet the visual comfort of the workers, although the air temperature was not comfortable for work activities. Keywords: Natural Lighting, Visual & Termal Comfort, Production Room vi

7 DAFTAR ISI Halaman Cover... i Prakata... ii Halaman Persetujuan... iii Halaman Pengesahan... iv Pernyataan Keaslian... v Abstrak... vi Daftar Isi... vii Daftar Tabel... ix Daftar Gambar... xi Daftar Grafik... xv BAB 1 Pendahuluan Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Dan Manfaat Penelitian Tujuan Manfaat Kerangka Pikir Sistematika Penulisan... 6 BAB II Landasan Teori Tinjauan Pencahayaan Alami Pengertian Faktor Penting Dalam Perencanaan Sistem Pencahayaan Alami Tinjauan Penghawaan Alami Pengertian Faktor Penting Dalam Perencanaan Penghawaan Alami Tinjauan Kenyamanan Kenyamanan Pandangan (Visual Comfort) Kenyamanan Kondisi Udara ( Termal Comfort ) vii

8 2.4. Software Analisa Terkait Pencahayaan Alami Aplikasi Suncalc.Org Velux Daylight Visualizer BAB III Metode Penelitian Jenis Dan Metode Penelitian Obyek Dan Lokasi Penelitian Populasi Dan Sampling Data Dan Metode Pengumpulan Data Jenis Data Metode Pengumpulan Data Metode Analisa Data Alat Penelitian Lux Meter Thermometer BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan Tinjauan Umum Karakteristik Subjek Penelitian Analisa Intensitas Pencahayaan Ruang Produksi Analisa Suhu Dan Kelembaban Ruang Ruang Produksi A. Suhu Udara B. Kelembaban Udara Ruang Produksi Analisa Kenyamanan Visual Dan Termal Ruang Produksi Analisa Elemen Ruang Produksi BAB V Simpulan dan Saran Simpulan Saran Daftar Pustaka Lampiran viii

9 DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Nilai-nilai pemantulan dan penyerapan berbagai bahan dan jenis permukaan Tabel 2.2. Persyaratan intensitas cahaya lingkungan kerja industri KEPMENKES 1405/MENKES/SK/XI/ Tabel 2.3. Kebutuhan iluminasi.. 36 Tabel 3.1. Fungsi dan luasan ruang.. 45 Tabel 4.1. Hasil pengukuran zona A Tabel 4.2. Tingkat kenyamanan responden zona A Tabel 4.3. Hasil pengukuran zona B Tabel 4.4. Tingkat kenyamanan responden zona B Tabel 4.5. Hasil pengukuran zona C Tabel 4.6. Tingkat kenyamanan responden zona C Tabel 4.7. Hasil pengukuran zona D Tabel 4.8. Tingkat kenyamanan responden zona D...89 Tabel 4.9. Hasil pengukuran zona E Tabel Tingkat kenyamanan responden zona E Tabel Hasil pengukuran zona F Tabel Tingkat kenyamanan responden zona F Tabel Hasil pengukuran zona G Tabel Tingkat kenyamanan responden zona G ix

10 Tabel Hasil pengukuran zona H Tabel Tingkat kenyamanan responden zona H Tabel Hasil pengukuran zona I Tabel Tingkat kenyamanan responden zona I Tabel 4.19a Komparasi Besar Intensitas Cahaya Tabel 4.20a Komparasi Suhu Temperatur Ruang Tabel 4.21a Komparasi Kelembaban Ruang Tabel 5.1. Komparasi kesesuaian standar persyaratan ideal Tabel 5.2. Sumber pencahayaan dan penghawaan alami x

11 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Ruang produksi pabrik garmen Gambar 2.2. Skema daerah tropis Gambar 2.3. Spektrum cahaya Gambar 2.4. Temperatur warna Gambar 2.5. Jalur matahari di Indonesia Gambar 2.6. Sebaran radiasi matahari Gambar 2.7. Penentuan letak matahari Gambar 2.7. Sumber kesilauan Gambar 2.8. Ilustrasi panas dalam ruang. 27 Gambar 2.9. Skema hubungan otak dan mata Gambar Lapisan kulit Gambar Tampilan software velux daylight visualizer 42 Gambar 3.1. Zoning area ruang produksi Gambar 3.2. Tim Surveyor Gambar 3.3. Gambar Luxmeter Gambar 3.4. Gambar Thermometer Infrared Gambar 3.5. Gambar Thermometer Ruang Gambar 4.1. Master Plan Kawasan Gambar 4.2. Foto Bangunan Utama Gambar 4.3. Denah Lantai 1 Bangunan Utama xi

12 Gambar 4.4. Denah Lantai 2 Bangunan Utama Gambar 4.5. Foto Area Kantor Gambar 4.6. Foto Area Persiapan Gambar 4.7. Foto Ruang Produksi Gambar 4.8. Foto Area Packing Gambar 4.9. Foto Area Gudang Jadi Lantai Gambar Foto Area Gudang Raw Material Lantai Gambar Foto Lavatory Gambar Foto Area Utility Gambar Foto Finish Lantai Pada Ruang Produksi Gambar 4.14 Foto Dinding Sebelah Timur Gambar Foto Dinding dan Clading Sebelah Utara Gambar Foto Jendela Gambar Plafond Ruang Rapat Lantai Gambar Atap UPV Gambar Denah pembagian zoning Gambar Denah zona A Gambar Foto responden Zona A. 69 Gambar Denah zona B Gambar Foto responden zona B Gambar Sumber cahaya zona B Gambar Denah zona C Gambar Foto responden zona C xii

13 Gambar Pintu zona C Gambar Denah zona D Gambar Foto responden zona D Gambar Denah zona E Gambar Foto responden zona E Gambar Denah zona F Gambar Foto responden zona F Gambar Denah zona G Gambar Foto responden zona G Gambar Denah zona H Gambar Foto responden zona H Gambar Denah zona I Gambar Foto responden zona I Gambar Opening pintu Gambar Jendela pada sisi utara dan selatan Gambar Jendela tipe A Gambar Jendela tipe B Gambar Clading dengan upvc semi transparan Gambar Potongan clading Gambar Denah atap upvc Gambar Orientasi bangunan terhadap sunpath Gambar Iluminasi atap semi transparant Gambar Iluminansi Jam WIB xiii

14 Gambar Iluminansi Jam WIB Gambar Iluminansi Jam WIB Gambar Sirkulasi Udara Gambar Potongan clading Gambar 5.1. Sistem evaporating cooling pad Gambar 5.2. Posisi evaporating cooling pad pada pabrik Gambar 5.3. Sirkulasi panas akibat radiasi sinar matahari Gambar 5.4. Penambahan exhoust fan pada ridge ventilator xiv

15 DAFTAR GRAFIK Grafik 4.1. Intensitas cahaya pada zona A Grafik 4.2. Temperatur ruang pada zona A...71 Grafik 4.3. Kelembaban ruang zona A...72 Grafik 4.4. Tingkat kenyamanan responden zona A...73 Grafik 4.5. Intensitas cahaya pada zona B Grafik 4.6. Temperatur ruang pada zona B...77 Grafik 4.7. Kelembaban ruang zona B...78 Grafik 4.8. Tingkat kenyamanan responden zona B...79 Grafik 4.9. Intensitas cahaya pada zona C Grafik 4.10 Temperatur ruang pada zona C...82 Grafik 4.11 Kelembaban ruang zona C...83 Grafik 4.12 Tingkat kenyamanan responden zona C...84 Grafik 4.13 Intensitas cahaya pada zona D...86 Grafik 4.14 Temperatur ruang pada zona D...87 Grafik 4.15 Kelembaban ruang zona D...88 Grafik 4.16 Tingkat kenyamanan responden zona D...89 Grafik 4.17 Intensitas cahaya pada zona E...91 Grafik 4.18 Temperatur ruang pada zona E...92 Grafik 4.19 Kelembaban ruang zona E...93 Grafik 4.20 Tingkat kenyamanan responden zona E...94 xv

16 Grafik 4.21 Intensitas cahaya pada zona F...96 Grafik 4.22 Temperatur ruang pada zona F...97 Grafik 4.23 Kelembaban ruang zona F...97 Grafik 4.24 Tingkat kenyamanan responden zona F...99 Grafik 4.25 Intensitas cahaya pada zona G Grafik 4.26 Temperatur ruang pada zona G Grafik 4.27 Kelembaban ruang zona G Grafik 4.28 Tingkat kenyamanan responden zona G Grafik 4.29 Intensitas cahaya pada zona H Grafik 4.30 Temperatur ruang pada zona H Grafik 4.31 Kelembaban ruang zona H Grafik 4.32 Tingkat kenyamanan responden zona H Grafik 4.33 Intensitas cahaya pada zona I Grafik 4.34 Temperatur ruang pada zona I Grafik 4.35 Kelembaban ruang zona I Grafik 4.36 Tingkat kenyamanan responden zona I Grafik 4.37 Komparasi besar intensitas cahaya Grafik 4.38 Komparasi suhu temperatur ruang Grafik 4.39 Suhu rata-rata ruang produksi Grafik 4.40 Komparasi kelembaban rata-rata ruang produksi Grafik 4.41 Komparasi kenyamanan ruang produksi Grafik 4.42 Perbandingan kenaikan suhu dalam dan luar xvi

STUDI TINGKAT KENYAMANAN TERMAL RUANG TAMU KOMPLEK PERUMAHAN SERDANG RESIDENCE MEDAN SKRIPSI OLEH HENDRA

STUDI TINGKAT KENYAMANAN TERMAL RUANG TAMU KOMPLEK PERUMAHAN SERDANG RESIDENCE MEDAN SKRIPSI OLEH HENDRA STUDI TINGKAT KENYAMANAN TERMAL RUANG TAMU KOMPLEK PERUMAHAN SERDANG RESIDENCE MEDAN SKRIPSI OLEH HENDRA 100406077 DEPARTEMEN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014 STUDI TINGKAT
