Menurut Fahmi (2011) kinerja keuangan adalah suatu analisis yang dilakukan untuk melihat sejauh mana suatu perusahaan telah melaksanakan dengan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Menurut Fahmi (2011) kinerja keuangan adalah suatu analisis yang dilakukan untuk melihat sejauh mana suatu perusahaan telah melaksanakan dengan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum Objek Penelitian The Indonesian Institute For Corporate Governance (IICG) didirikan 2 Juni 2000 atas inisiatif Masyarakat Transparansi Indonesia (MTI) dan tokoh masyarakan untuk memasyarakatkan konsep, praktik dan manfaat Good Corporate Governance (GCG kepada dunia usaha khususnya dan masayarakat luas pada umumnya. IICG merupakan salah satu peran dari masyarakat sipil untuk mendorong terciptanya dunia usaha indonesia yang terpercaya, etis, dan bermartabat. Sebagai organisasi independen dan nirlaba, IICG berkomitmen mendorong praktik GCG atau Tata Kelola Perusahaan yang baik di indonesia dan mendukung serta membantu perusahaan-perusahaan dalam menerapkan konsep Corporate Governance. ( Dalam melakukan tugasnya IICG melakukan penelitian riset yang menghasilkan Corporate Governance Preception Index (CGPI). CGPI merupakan program riset dan pemeringkatan penerapan GCG di Indonesia. CGPI adalah salah satu inisiatif mendorong penegakan GCG di Indonesia melalui pernilaian penerapan GCG yang menuntut perusahaan terus mengembangkan dan memperbaiki kualitas dari berbagai prespektif secara berkelanjutan. Dalam penelitian ini dipakai perusahaan yang sudah melakukan praktik Corporate Governance yang terdaftar dalam CGPI pada periode Perusahaan yang terdaftar dalam CGPI belum tentu terdaftar di BEI. Perusahaan diambil sebagai objek penelitian karena perusahaan yang mempunyai praktik Coporate Governance yang baik diharapkan memiliki kinerja yang baik pula Latar Belakang Penelitian Perusahaan-perusahaan di Indonesia yang sudahgo public mengalami perkembangan yang sangat pesat. Perusahaan go public menuntut agar setiap pimpinan dan seluruh karyawannya dapat menunjukkan tindakan yang terpuji kepada stakeholder dan dapat bertanggungjawab atas semua tindakan dan keputusannya dalam mengelola perusahaan. 1

2 Menurut Fahmi (2011) kinerja keuangan adalah suatu analisis yang dilakukan untuk melihat sejauh mana suatu perusahaan telah melaksanakan dengan menggunakan aturan-aturan pelaksanaan keuangan secara baik dan benar. Menurut Brigham dan Houston (2006) banyak rasio-rasio dalam menghitung kinerja keuangan perusahaan salah satunya return on assets (ROA) yang merupakan rasio profitabilitas perusahaan yang diukur dengan membandingkan laba bersih dengan total aset perusahaan, untuk mengukur efektivitas penggunaan aset perusahaan. Dipakainya ROA karena pengembalian laba atas aset perusahaan menunjukkan kemampuan perusahaan dalam mengelola aset perusahaan dengan efektif untuk menghasilkan laba. Terdapat fenomena yang terjadi pada PT Antam yang pada tahun 2013 kehilangan untung yang cukup signifikan meski volume penjualan emas melonjak 44%. Penujualan bersih perseroan naik tipis dari 7,13 triliun pada 2012 menjadi 8,8 triliun pada Dimana, beban pokok penjualan naik dari 5,72 triliun pada 2012 menjadi 7,52 triliun pada Sedangkan laba kotor turun menjadi 1,28 triliun pada 2013 dari 1,41 triliun pada Hal yang memberatkan perseroan adalah kenaikan beban penjualan dan pemasaran dari 98,21 miliar menjadi 111,65 miliar. ( PT Antam yang memiliki total aset sebesar 21 triliun kurang efektif dalam mengelola asetnya yang menyebabkan lebih besar pengeluaran beban daripada laba yang didapatkan. Dalam jurnal Leyla Ramadhan (2013) salah satu penyebab buruknya kinerja keuangan perusahaan adalah adanya konflik keagenan. Pandangan teori agensi dimana terdapat pemisahan antara pihak pengelola perusahaan dan pemilik perusahaan yang mengakibatkan munculnya potensi konflik dapat mempengaruhi kualitas laba yang dilaporkan. Pihak manajemen yang mempunyai kepentingan tertentu akan cenderung menyusun laporan laba yang sesuai dengan tujuannya dan bukan demi kepentingan pemilik. Menurut Widhasrahtama (2010) dalam jurnal Leyla Ramadhan (2013) menyatakan bahwa pengaruh dari konflik keagenan ini akan menyebabkan turunnya nilai perusahaan sehingga diperlukan suatu mekanisme pengendalian 2

3 yang dapat menyelaraskan perbedaan kepentingan antara kepentingan kedua belah pihak, yaitu mekanisme corporate governance. Menurut IICG, corporate governance adalah serangkaian mekanisme yang merngarahkan dan mengendalikan suatu perusahaan agar operasional perusahaan berjalan sesuai dengan harapan para pemangku kepentingan (stakeholder). Dalam menilai tingkat atau pemeringkatan Corporate Governance dapat dilakukan dengan cara scoring atau Corporate Governance Score yang dilakukan oleh lembaga atau peneliti independen dalam pemeringkatan Corporate Governance dari perusahaanperusahaan di tiap negara. The Indonesia Institute For Corporate Governance (IICG), sebuah lembaga swadaya yang setiap tahun secara rutin melakukan pemeringkatan praktek GCG untuk perusahaan publik sejak tahun Hasil scoring dari pemeringkatan tingkat corporate governance yang dilakukan oleh IICG berupa corporate governance preception index (CGPI). CGPI merupakan program riset dan pemeringkatan penerapan GCG pada perusahaan-perusahaan di Indonesia. Menurut Jensen dan Meckling (1976) dalam Solomon (2010), agency theory menggambarkan pihak manajemen sebagai agen lebih banyak tahu tentang perusahaan dan bisa memanfaatkan posisinya tersebut untuk keuntungan pihaknya. Hal ini akhirnya mendesak akan adanya suatu sistem pengawasan yang baik yang dikenal dengan good corporate governance. Good corporate governance akan bermanfaat untuk mempermudah memperoleh modal, cost of capital jadi lebih rendah dan berpengaruh baik pada harga saham. Dengan demikian penerapan good corporate governance dimungkinkan mampu meningkatkan kinerja perusahaan terhadap return on assets yang menjadi sinyal yang direspon para investor mempengaruhi nilai perusahaan (Ratih, 2011). Menurut Lukito Dewandaya sebagai presiden direktur PT Astra Graphia, Tbk dengan adanya implementasi good corporate governance, kinerja perusahaan menjadi jauh lebih efisien sehingga perusahaan berpeluang menghasilkan keuntungan yang lebih besar. Hal ini ternyata juga berkaitan dengan peningkatan terhadap kinerja pasar perusahaan. Keuntungan yang besar yang bisa diperoleh 3

4 perusahaan akan memberikan potensi pembagian deviden yang lebih besar pula. (Susanti dan Sudantoko, 2012) Perusahaan yang melakukan praktik good corporate governance diharapkan oleh para pemegang kepentingan untuk dapat mengelola perusahaannya dengan lebih efisien, sehingga tidak ada kegiatan perusahaan yang tidak memiliki nilai tambah di lakukan oleh perusahaan. Dengan adanya efisiensi dalam pengelolaan perusahaan diharapkan kinerja keuangan lebih baik sehingga keuntungan yang didapatkan pemangku kepentingan lebih besar. Terdapat fenomena pada PT Antam yang mengalami penurunan peringkat oleh beberapa lembaga. PT Pemeringkatan Efek Indonesia menurunkan peringkat Antam dan obligasi penawaran umum berkelanjutan (PUB) I 2011 dari AAmenjadi A. Penurunan peringkat disebabkan oleh rendahnya potensi pendapatan dan arus kas. Selain Pefindo, pemeringkatan Antam juga mengalami penurunan oleh dua perusahaan pemeringkatan global. Moody s Investor Services menurunkan peringkat Antam dari Ba3 menjadi B2. Standar and Poor s Ratings Service menurunkan peringkat korporasi perusahaan dari B+ menjadi B-. ( Dampak dari kurangnya tata kelola perusahaan yang kurang baik tentunya akan mengakibatkan munculnya keraguan masyarakat atau pemangku kepentingan pada perusahaan dan institusi pendukungnya. PT Antam yang melaksanakan praktik corporate governance memiliki masalah dalam pengelolaan perusahaannya. PT Antam masuk dalam peringkat perusahaan terpercaya dalam penelitian GCG yang dilakukan oleh IICG tetapi tidak sesuai dengan pernyataan Lukito Dewandaya diatas yang seharusnya perusahaan yang memiliki praktik corporate governance yang baik dapat lebih efisien sehingga dapat menghasilkan keuntungan yang lebih besar. Hubungan antara corporate governance terhadap kinerja keuangan telah diteliti oleh Susanti dan Sudantoko (2012) yang menunjukkan bahwa corporate governance memiliki pengaruh positif terhadap kinerja keuangan. Yang berarti semakin baik praktik GCG dalam perusahaan maka akan semakin baik pula kinerja keuangan perusahaan. Sementara penelitian Ratih (2011) dan Prasinta (2012) 4

5 menunjukkan bahwa praktik GCG tidak berpengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan. Selain corporate governance, faktor lain yang dapat mensejajarkan kepentingan pihak pengelolaan dan pemilik perusahaan adalah dengan menggunakan struktur modal. Salah satu keputusan penting yang dihadapi oleh manajer keuangan dalam kaitannya dengan kelangsungan operasi perusahaan adalah keputusan pendanaan atau keputusan struktur modal. Struktur modal merupakan suatu keputusan keuangan yang berkaitan dengan komposisi hutang, saham preferen dan saham biasa yang harus digunakan oleh perusahaan. Manajer harus mampu menghimpun dana baik yang bersumber dari dalam perusahaan maupun luar perusahaan secara efisien. (Leyla, 2013) Menurut Sawir (2005:10), struktur modal adalah pendanaan permanen yang terdiri dari utang jangka panjang, saham preferen, dan modal pemegang saham. Nilai buku dari modal pemegang saham terdiri dari saham biasa, modal disetor atau surplus, modal dana kumulasi ditahan. Struktur modal merupakan bagian dari struktur keuangan. DER merupakan salah satu rasio leverage yang menunjukkan perbandingan antara total utang dengan modal sendiri. Menurut Kasmir (2008: ) rasio ini digunakan untuk mengetahui jumlah dana yang disediakan oleh kreditor dengan pemilik perusahaan sehingga rasio ini berfungsi untuk mengetahui setiap rupiah modal sendiri yang dijadikan jaminan utang. Dipakainya DER karena semakin banyak pendanaan yang di biayai dari hutang maka akan semakin besar beban bunga yang dikeluarkan yang mengakibatkan semakin kecil laba yang dihasilkan. Hal ini mungkin dapat mengurangi beban pajak yang harus dibayarkan perusahaan tetapi deviden yang di terima pemilik semakin sedikit yang merugikan untuk pemilik yang dapat menyebabkan konflik keagenan. Terdapat fenomena yang terjadi pada PT Antam yang telah mengalami penurunan peringkat yang disebabkan oleh rendahnya potensi pendapatan dan arus kas. Antam menyatakan tetap berkomitmen untuk mengambil pendekatan yang hati-hati dan konservatif dalam belanja modal perusahaan. Antam juga tetap fokus mempertahankan posisi perusahaan sebagai entitas kunci industri pertambangan 5

6 mglobal yang didukung jumlah cadangan dan sumberdaya yang besar. Dengan kondisi neraca perusahaan yang terbatas, Antam tengah mengkaji rencana belanja modal perusahaan agar peningkatan jumlah hutang dapat ditekan serendah mungkin. Namun tetap dapat menyelesaikan proyek-proyek pengembangan. PT Antam yang memiliki komposisi hutang sebesar 9 triliun dari 12 triliun modal yang mempunyai resiko kegagalan yang tinggi yang menyebabkan perusahaan merugi dan membuat kinerja keuangan perusahaan tidak baik karena pengelolaan yang buruk. Hubungan antara struktur modal terhadap kinerja keuangan telah diteliti oleh Rosyadah et al(2013) dan Afrinda (2013) yang menunjukkan bahwa struktur modal memiliki pengaruh negatif terhadap kinerja keuangan. Yang berarti saat DER meningkat maka ROA akan menurun, begitu juga sebaliknya apabila DER menurun maka akan meningkatkan tingkat ROA perusahaan. Selain faktor corporate governance dan struktur modal, faktor lain yang mempengaruhi kinerja keuangan adalah umur perusahaan. Umur listing merupakan umur perusahaan sejak terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Perusahaan terdaftar di BEI untuk melakukan IPO. Initial Public Offering (IPO) merupakan penawaran saham untuk pertama kalinya (Jogiyanto, 1998).Perusahaan yang beroperasi lebih lama mempunyai kenaikan yang lebih besar untuk menyediakan informasi perusahaan yang lebih banyak dan luas dari pada yang baru saja berdiri (NurhidayatidanIndriantoro, 1998). Umur perusahaan diukur dengan menggunakan selisih tahun pada laporan tahunan dengan tahun perusahaan IPO. Dari fenomena diatas PT Antam mengalami kerugian yang seharusnya bisa dihindari dengan pengalaman perusahaan yang didirikan tahun 1968 ini seharusnya dapat mengelola perusahaannya lebih baik. Hubungan antara umur perusahaan dengan ROA sudah diteliti oleh Ahmad et al (2012) yang menunjukkan bahwa umur perusahaan tidak berpengaruh terhadap ROA perusahaan karena tidak semua perusahaan memiliki kinerja keuangan yang selalu stabil karena perubahan-perubahan kebijakan manajemen. Sedangkan penelitian Leyla (2013) umur perusahaan memiliki pengaruh positif terhadap ROA 6

7 karena perusahaan yang lebih tua lebih bisa mengatasi masalah-masalah yang akan terjadi. Faktor lain yang mempengaruhi kinerja keuangan adalah ukuran perusahaan. Menurut Ferry dan Jones dalam Sujianto(2001), ukuran perusahaan menggambarkan besar kecilnya suatu perusahaan yang ditunjukkan oleh total aktiva, jumlah penjualan, rata rata total penjualan dan rata rata total aktiva. Jadi, ukuran perusahaan merupakan ukuran atau besarnya asset yang dimiliki oleh perusahaan. Ukuran perusahaan diproksikan dengan total aktiva yang kemudian diubah dalam bentuk natural log agar data yang didapat tidak terlalu besar. Dari fenomena diatas PT Antam yang memiliki jumlah cadangan dan sumber daya yang besar belum tentu menghasilkan laba yang besar pula karena perusahaan belum tentu bisa mengelola sumberdaya tersebut secara efektiv dan efisien. Hubungan antara ukuran perusahaan dengan ROA sudah diteliti oleh Sunarto dan Prasetyo (2009) yang menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap ROA. Yang berarti ukuran perusahaan yang besar dapat meningkatkan ROA perusahaan. Penelitian ini menarik untuk dilakukan karena pengelolaan kinerja yang baik dianggap penting sebagai wujud pertanggungjawaban manajemen (agen) kepada pemilik (prinsipal). Berdasarkan latar belakang masalah tersebut, maka juduls kripsi ini adalah Pengaruh Corporate Governance dan Struktur Modal terhadap Kinerja Keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI Tahun Perumusan Masalah Kinerja keuangan perusahaan merupakan salah satu aspek yang dilihat sebelum melakukan investasi bagi investor. Dalam melakukan investasi, investor ingin agar investasi yang dilakukannya tidak merugi. Namun jika pengambilan keputusan dalam melakukan investasi tidak dilakukan dengan cepat maka investor dapat tertinggal dari pasar. Karena itu investor harus melihat faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinerja keuangan perusahaan dalam jangka panjang agar bisa memprediksi apakah kinerja keuangan akan tetap baik dalam jangka panjang apa tidak. 7

8 Faktor-faktor yang menjadi pertimbangan investor dalam melihat faktor yang mempengaruhi kinerja keuangan perusahaan sangat luas. Beberapa studi terdahulu yang terkait dengan kinerja keuangan memakai corporate governance, struktur modal, umur perusahaan dan ukuran perusahaan untuk melihat kinerja keuangan perusahaan Pertanyaan Penelitian Berdasarkan uraian latar belakang penelitian diatas maka penulis mengidentifikasi pertanyaan yang akan diteliti sebagai berikut: 1) Bagaimana corporate governance, struktur modal, umur perusahaan, ukuran perusahaan dan kinerja keuangan pada yang terdaftar dalam CGPI tahun ? 2) Apakah corporate governance, struktur modal, umur perusahaan, ukuran perusahaan berpengaruh secara simultan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun ? 3) Apakah corporate governance berpengaruh secara parsial terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun ? 4) Apakah struktur modal berpengaruh secara parsial terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun ? 5) Apakah umur perusahaan berpengaruh secara parsial terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun ? 6) Apakah ukuran perusahaan berpengaruh secara parsial terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun ? 1.5. Tujuan Penelitian Berdasarkan perumusan masalah diatas maka tujuan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui corporate governance, struktur modal, umur perusahaan, ukuran perusahaan dan kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun Untuk mengetahui pengaruh secara simultan dari corporate governance, struktur modal, umur perusahaan, ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan pada perusahan yang terdaftar dalam CGPI tahun

9 3. Untuk mengetahui pengaruh secara parsial dari corporate governance terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun Untuk mengetahui pengaruh secara parsial dari struktur modal terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun Untuk mengetahui pengaruh secara parsial dari umur perusahaan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun Untuk mengetahui pengaruh secara parsial dari ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan yang terdaftar dalam CGPI tahun Manfaat Penelitian Aspek Teoritis 1) Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat teoritis dalam pengembangan ilmu ekonomi, khususnya bidang akuntansi terutama dalam kajian kinerja keuangan perusahaan yang melakukan corporate governance yang terdaftar pada riset CGPI. 2) Penelitian ini diharapakan dapat memberikan ide atau gagasan dan dapat digunakan sebagai referensi bagi penelitian selanjutnya yang berhubungan dengan kinerja keuangan perusahaan yang melakukan corporate governance yang terdaftar pada riset CGPI Aspek Praktis 1) Bagi investor dan calon investor, penelitian ini diharapkan menjadi bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan sebelum melakukan investasi untuk menilai keunggulan bersaing perusahaan sehubungan dengan investasi mereka. 2) Bagi perusahaan, penelitian ini diharapkan menjadi bahan tambahan informasi pada penilaian kinerja organisasi bisnis mengenaifaktor-faktor yang mempengaruhi kinerja keuangan pada perusahaan. 9

10 1.7 Ruang Lingkup Penelitian Variabel dan Sub Variabel Penelitian Dalam penelitian ini digunakan satu variable terikat (variable dependen) dan empat variable bebas (variable independen). Variabel terikat dalam penelitian ini adalah kinerja keuangan. Sedangkan variable bebas dalam penelitian ini adalah struktur modal, corporate governance, ukuran perusahaan, dan umur perusahaan Lokasi dan Objek Penelitian Lokasi penelitian yang dipilih adalah Bursa Efek Indonesia dan IICG. Objek penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di CGPI dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode Waktu dan Periode Penelitian Penelitian ini bermaksud untuk meneliti pengaruh struktur modal, corporate governance, ukuran perusahaan, dan umur perusahaan terhadap kinerja keuangan. Penelitian ini dilakukan bulan September Periode penelitian ini menggunakan perusahaan yang terdaftar di IICG dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode Sistematika Penulisan Penulisan penelitian ini disusun dalam 5 (lima) bab dengan sistematika Sebagai berikut: BAB I PENDAHULUAN Bab Pendahuluan berisi gambaran umum objek penelitian, latar belakang penelitian, perumusan masalah, tujuan penelitian, kegunaan penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LINGKUP PENELITIAN Bab Tinjauan Pustaka dan Lingkup penelitian berisi tinjauan pustaka penelitian, penelitian terdahulu, kerangkapemikiran, hipotesis penelitian, dan ruang lingkup penelitian. BAB III METODE PENELITIAN Bab Metode Penelitian berisi jenis penelitian, variable operasional, tahapan penelitian, populasi dan sampel, pengumpulan data, dan teknik analisis data 10

11 BAB IV BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Bab Hasil Penelitian dan Pembahasan berisi deskripsi objek penelitian, analisis data dan pembahasan hasil. KESIMPULAN DAN SARAN Bab Kesimpulan dan Saran berisi tentang kesimpulan dan keterbatasan penelitian. Serta saran yang diberikan. 11

12 Halaman ini sengaja dikosongkan 12

@UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Menerbitkan saham merupakan salah satu pilihan perusahaan ketika

@UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Menerbitkan saham merupakan salah satu pilihan perusahaan ketika BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Menerbitkan saham merupakan salah satu pilihan perusahaan ketika memutuskan untuk pendanaan perusahaan. Saham merupakan investasi yang banyak dipilih oleh investor
