BAB III METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN Metode adalah cara yang telah teratur dan terpikir baik-baik untuk mencapai sesuatu maksud, baik dalam ilmu pengetahuan maupun bidang lainnya (Poerwadarminta, 1976:649). Bisa juga dikatakan bahwa metode merupakan cara kerja yang bersistem untuk memudahkan pelaksanaan suatu kegiatan dalam pencapaian tujuan yang ditentukan. A. Jenis Penelitian Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Penelitian deskriptif adalah penelitian yang membicarakan kemungkinan untuk memecahkan masalah yang aktual dengan jalan mengumpulkan data, menyusun atau mengklasifikasikan, menganalisa, dan menginterpretasikan data yang ada (Surakhmad Winarno, 1994:139). B. Sumber Data Sumber data pada penelitian ini adalah teks SI. Teks ini terdapat dalam salah satu naskah koleksi Islamic Heritage Project, Houghton Library, Harvard University, Amerika Serikat dengan kode MS Indo 10 Houghton Library, Harvard University. Naskah SI yang digunakan pada penelitian ini adalah naskah dengan bentuk foto digital yang memiliki tebal 120 halaman. Naskah digital ini diunduh melalui laman 27

2 28 C. Teknik Pengumpulan Data Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan teknik studi pustaka. Teknik pustaka adalah teknik yang menggunakan sumber-sumber tertulis untuk memperoleh data (Edi Subroto, 2007:42). Untuk mendapatkan naskah SI yang digunakan sebagai data dalam penelitian ini dilakukan tahapan berikut. 1. Tahap informasi Pada tahap ini peneliti memperoleh informasi dari laman Islamic Heritage Project, Hougton Library, Harvard university yang beralamat di dan melakukan pengunduhan terhadap naskah tersebut. Setelah itu peneliti melakukan studi katalog untuk mengetahui jumlah naskah dan tempat penyimpanan naskah SI. 2. Tahap pencetakan Teknik pencetakan data yang dimaksud dalam penelitian ini adalah mencetak teks SI yang masih berbentuk digital menjadi lembaran-lembaran. Teknik ini dilakukan untuk memudahkan penelitian serta digunakan untuk keperluan penyuntingan teks. D. Teknik Pengolahan Data Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan tahapan sesuai dengan metode yang diterapkan dalam ilmu filologi. Secara lebih rinci, metode pengolahan data pada penelitian ini dijelaskan sebagai berikut. 1. Metode Penyuntingan Teks Setelah naskah diinventarisasi dengan membaca katalog, dapat diketahui bahwa naskah SI merupakan naskah tunggal. Hal ini karena naskah dengan

3 29 judul yang sama yang yang tersimpan di Pusat Dokumentasi Melayu, Koleksi UM, Kuala Lumpur, memiliki pembahasan yang berbeda dari naskah SI yang menjadi objek pada penelitian ini. Dengan demikian, naskah SI adalah naskah tunggal dan diteliti dengan metode penyuntingan naskah tunggal. Penyuntingan naskah tunggal pada penelitian ini menggunakan metode edisi standar. Hal-hal yang perlu dilakukan dalam edisi standar menurut Edwar Djamaris (2002:24) adalah sebagai berikut. a. Teks ditransliterasikan Pedoman transliterasi yang digunakan pada penelitian ini adalah sistem yang digunakan oleh Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syarif Hidayatullah Jakarta (sekarang menjadi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta) (Heijer, 1992:7). b. Kesalahan teks dibetulkan Kesalahan yang ditemukan pada teks SI dicatat dan dikelompokkan berdasarkan jenis kesalahan dan disertai pembetulan. c. Diberi catatan perubahan/perbaikan Catatan perbaikan atau perubahan dilakukan dengan menambahkan catatan kaki pada setiap kesalahan yang ditemukan. d. Diberi komentar, tafsiran (informasi di luar teks) Komentar atau tafsiran ditambahkan pada catatan kaki untuk memberikan informasi kepada pembaca jika ada sesuatu dalam naskah SI yang memerlukan informasi khusus.

4 30 e. Teks dibagi dalam beberapa bagian Teks yang telah ditransliterasikan, dilakukan pengaturan bait maupun pembagian teks agar mudah dipahami oleh pembaca. f. Disusun daftar kosa kata sukar Kosa kata sukar dalam naskah SI didata dan dicatat serta diberi penjelasan maknanya pada bagian akhir suntingan. Penyusunan daftar kosa kata sukar dan maknanya digunakan untuk memudahkan pembaca memahami isi teks SI. 2. Metode Pengkajian Teks (Analisis Isi) Kajian terhadap teks SI ini menggunakan metode analisis isi (content analysis). Analisis isi adalah suatu teknik penelitian untuk membuat inferensi-inferensi yang dapat ditiru (replicabel) dengan memperhatikan konteksnya. Sebagai suatu teknik penelitian, analisis isi mencakup prosedurprosedur khusus untuk pemrosesan data ilmiah sehingga dapat memberikan pengetahuan, membuka wawasan baru, dan menyajikan fakta (Kripendoff, 1991:15). Cokroaminoto (2011) menyebutkan bahwa Analisis isi adalah salah satu jenis metode penelitian yang bersifat objektif yang berkaitan dengan isi manifes komunikasi. Dalam analisis isi, yang dibedah adalah pesan atau message nya.studi analisis isi ini menekankan pada bahasa dan menghendaki adanya netralitas. Analisis isi dapat dipergunakan jika memiliki syarat berikut. a. Data yang tersedia sebagian besar terdiri dari bahan-bahan yang terdokumentasi (buku, surat commit kabar, to pita user rekaman, naskah/manuscript).

5 31 b. Ada keterangan pelengkap atau kerangka teori tertentu yang menerangkan tentang dan sebagai metode pendekatan terhadap data tersebut. c. Peneliti memiliki kemampuan teknis untuk mengolah bahan-bahan/datadata yang dikumpulkannya karena sebagian dokumentasi tersebut bersifat sangat khas/spesifik. Metode ini didukung dengan studi kepustakaan (library research), yaitu dengan membaca dan memahami naskah dan buku-buku lain yang dipandang tepat sebagai acuan dan membantu tercapainya penelitian. Metode analisis isi digunakan untuk mengungkap dan memahami pesan yang terkandung dalam teks SI. Dalam penelitian ini metode analisis isi dilakukan dengan mengungkap isi atau pesan yang terkandung dalam teks SI. Isi atau pesan tersebut berupa ajaran tauhid mengenai sifat wajib Allah dan sifat wajib Nabi Muhamad serta konsep ekskatologi dalam SI yang menyangkut peristiwa di alam kubur sampai kehidupan akhirat yang abadi. E. Teknik Penarikan Simpulan Berdasarkan hasil analisis data yang telah dilakukan, peneliti menarik simpulan berdasarkan tujuan penelitian dan masalah yang hendak dipecahkan. Penarikan simpulan berguna untuk merangkum keseluruhan hasil penelitian. Dalam penelitian ini, penarikan simpulan dilakukan secara induktif, yaitu pengambilan simpulan melalui data-data khusus, kemudian ditarik simpulan yang bersifat umum.

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian. sebuah penelitian diperlukan penggunaan metode yang tepat agar hasil penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian. sebuah penelitian diperlukan penggunaan metode yang tepat agar hasil penelitian BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian Secara umum, metode penelitian diartikan sebagai cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu (Sugiono, 2010:3). Dalam sebuah penelitian
