BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN"

Transkripsi

1 BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 5.1 Kondisi Jaringan Jalan Peta jaringan jalan Kota Blitar dapat dilihat pada Gambar 5.1 berikut ini. Sumber ; Dinas Perhubungan Kota Blitar, 2015 Gambar 5.1 Peta Jaringan Jalan Kota Blitar 30

2 31 ini. Kinerja jaringan jalan di Kota Blitar dapat dilihat pada Tabel 5.1 berikut Tabel 5.1 Kinerja Jaringan Jalan Kota Blitar NO NAMA JALAN PANJANG (M) LEBAR (M) PERKERASAN V/C A. NASIONAL 1 BALI 1,450 9 ASPAL IMAM BONJOL 1,200 8 ASPAL KALIMANTAN 1,530 8 ASPAL KENARI 2,233 8 ASPAL CEMARA 1,450 8 ASPAL PALEM ASPAL S.SUPRIYADI 1,765 8 ASPAL 0.75 B. PROVINSI 1 BALI ASPAL CEMARA 3,125 9 ASPAL CEMPAKA ASPAL TANJUNG 2,321 8 ASPAL 0.75 C. JALAN LOKAL 1 A.YANI ASPAL ABDUL JAMAL ASPAL ANJASMORO ASPAL ARUM DALU ASPAL BARITO ASPAL BERANTAS 1, ASPAL BROMO ASPAL CAKRANIGRAT ASPAL CILIWUNG 1, ASPAL CIMANUK ASPAL CIPUNEGARA ASPAL CITARUM 2, ASPAL CITARUM Gg. I ASPAL CITARUM Gg. II ASPAL CITARUM Gg. III ASPAL CITARUM Gg. IV ASPAL COKROAMINOTO ASPAL CUT NYAK DIEN ASPAL DEWI SARTIKA ASPAL DI. PANJAITAN 1, ASPAL DR. CIPTO ASPAL DR. WAHIDIN 1, ASPAL DR.WAHIDIN 1, ASPAL JEND. SUDIRMAN ASPAL 0.55

3 32 NO NAMA JALAN PANJANG (M) LEBAR (M) PERKERASAN 25 KALI BRANTAS ASPAL KAPUAS ASPAL KASAN SUBARI 1, ASPAL KELUD ASPAL KENANGA 1, ASPAL KOMBES DURIAT ASPAL LAWU ASPAL MASJID ASPAL MAYJEN. SUNGKONO ASPAL MELATI 1, ASPAL MERAPI ASPAL MERDEKA 1, ASPAL MUSI ASPAL PEMANDIAN 1, ASPAL RA. KARTINI ASPAL RAUNG ASPAL SEDAP MALAM ASPAL SEMERU ASPAL SENTOTO PRAWIRODIRJO ASPAL SERAYU ASPAL SERUNI ASPAL SLAMET RIADI 3, ASPAL SUMANTRI BROJONEGORO ASPAL TERATE ASPAL TGP ASPAL TROWULAN ASPAL UNTUNG SUROPATI ASPAL VETERAN ASPAL WILIS ASPAL WOLTER MONGINSIDI ASPAL A. YANI 1, ASPAL AKASIA TIMUR 1, ASPAL AKS. TUBUN 1, ASPAL AKS. TUBUN UTARA MASJID ASPAL ALOR ASPAL AMD ASPAL ARU ASPAL BRIGJEN KATAMSO 1, ASPAL BRIGJEN KATAMSO Gg. I TMR ASPAL BRIGJEN KATAMSO Gg. II BRT ASPAL BRIGJEN KATAMSO Gg. II TMR ASPAL DIPONEGORO ASPAL DR. SOETOMO ASPAL DR. SOETOMO Gg. BUNTU ASPAL FLORES ASPAL 0.33 V/C

4 33 NO NAMA JALAN PANJANG (M) LEBAR (M) PERKERASAN 70 GUNUJOYO ASPAL HALIR ASPAL HALMAHERA 1, ASPAL HASANUDIN ASPAL JAGUNG SUPRAPTO ASPAL KARYO ASPAL KASTOMO ASPAL KEMUNING 1, ASPAL KESATRIAN ASPAL KI AGENG SENTONO ASPAL KINA ASPAL KIPRAH ASPAL LAMTOROGUNG ASPAL MADURA ASPAL MASJID ASPAL MAYJEN SOENGKONO ASPAL MOERADI ASPAL MOJOPAHIT 1, ASPAL NATUNA ASPAL NIAS ASPAL PATIMURA 1, ASPAL PEMUDA SEMPONO 1, ASPAL PIERE TENDEAN ASPAL PRAMBANAN ASPAL PRAMUKA ASPAL RIAU Gg. II ASPAL SELAYAR ASPAL SINGOLODRO ASPAL SUDANCO SUPRIYADI ASPAL SULTAN AGUNG ASPAL SURYAT 1, ASPAL TEGAL REJO ASPAL TERNATE 1, ASPAL TOYO REJO ASPAL VETERAN 1, ASPAL WR. SUPRATMAN ASPAL ANGGREK ASPAL ARYO BLITAR ASPAL ASAHAN 1, ASPAL BENGAWAN SOLO 2, ASPAL DELIMA ASPAL JATI ASPAL JATI 1, ASPAL JATI Gg. I,II,III,IV ASPAL JOKO KANDUNG ASPAL 0.36 V/C

5 34 NO NAMA JALAN PANJANG (M) LEBAR (M) PERKERASAN 115 KALI PORONG ASPAL KALIMAS ASPAL KALIMAS Gg. I ASPAL KALIMAS Gg. II ASPAL KAMPAR ASPAL KERANTIL ASPAL LEKSO ASPAL MAHAKAM 1, ASPAL MANGGA ASPAL MAWAR ASPAL MAYANG ASPAL MENUR ASPAL MUSI ASPAL RARAS WUYUNG ASPAL RAYUNG WULAN 1, ASPAL WIDURI ASPAL 0.20 Sumber : Dinas Perhubungan Kota Blitar, ANALISIS PERJALANAN Pembagian Zona Lalu Lintas Tahap awal dalam melakukan analisis perjalanan adalah dengan menentukan zona lalu lintas. Pembagian zona lalu lintas Kota Blitar dapat dilihat pada Tabel 5.2 dan Gambar 5.2 berikut ini. Tabel 5.2 Pembagian Zona Lalu Lintas Kota Blitar V/C Zona Kelurahan Dominasi Penggunaan Lahan Keterangan Zona 1 Kepanjenkidul 2 3 Kepanjenlor, kauman Tanggung, Ngadirejo Alun-alun, Kantor Walikota, Stasiun, Kantor Pos, Pemukiman, Perkantoran, Pendidikan Perkantoran, Pesanggrahan, Perdagangan, Pendidikan, pemukiman Pemukiman, Pendidikan,Pertanian Internal Internal Internal 4 Sentul, bendo Pemukiman, Pemakaman, Pertanian Internal 5 Bendogerit Pemukiman, Pendidikan, Perkantoran, Pemakaman Internal

6 35 Zona Kelurahan Dominasi Penggunaan Lahan 6 Gedog 7 Sananwetan Karangtengah, Klampok Rembang, Plosokerep Tlumpu, Turi, Karangsari Pemukiman, Pendidikan, Perkantoran, Pemakaman Pemukiman, Pendidikan, Perdagangan dan Jasa, Perkantoran Pemukiman, Pendidikan, Perkantoran, Pemakaman Pemukiman, Pendidikan, Terminal, Perkantoran, Pertanian Pemukiman, Pendidikan, Perkantoran Keterangan Zona Internal Internal Internal Internal Internal 11 Sukorejo Pemukiman, Pendidikan Internal 12 Tanjungsari Pemukiman, Pendidikan, Perkantoran Internal 13 Blitar, Pakunden pemukiman, pendidikan Internal Sumber ; Hasil Analisis Gambar 5.2 Pembagian Zona Lalu Lintas Kota Blitar

7 Bangkitan Perjalanan Model bangkitan perjalanan ini digunakan untuk memperkirakan atau memprediksi jumlah perjalanan yang dibangkitkan di Kota Blitar di masa yang akan datang atau sesuai dengan tahun target. Dari hasil analisis terhadap hasil survai wawancara rumah tangga, persamaan regresi yang diperoleh untuk peramalan bangkitan perjalanan Kota Blitar adalah sebagai berikut. Y = 2,70 + 1,13X1 + 0,24X2 (5.1) Keterangan: Y X1 X2 = jumlah perjalanan yang dibangkitkan = ukuran keluarga = kepemilikan kendaraan Dari persamaan di atas dapat disimpulkan bahwa faktor yang mempengaruhi bangkitan perjalanan di Kota Blitar adalah jumlah penduduk dan kepemilikan kendaraan. Jadi untuk memprediksi bangkitan perjalanan yang terjadi untuk tahun peramalan dapat digunakan jumlah penduduk dan kepemilikan kendaraan sebagai variabel bebasnya Distribusi Perjalanan Pola pergerakan dalam sistem transportasi sering dijelaskan dalam bentuk arus pergerakan yang bergerak dari zona asal ke zona tujuan. Untuk menggambarkan pola pergerakan tersebut digunakan matriks asal tujuan. Matriks asal tujuan perjalanan orang per hari di Kota Blitar dapat dilihat pada Tabel 5.3, dan matrik asal tujuan perjalanan dengan menggunakan angkutan umum dalam satuan orang per hari dapat dilihat pada Tabel 5.4. Besarnya perjalanan orang per hari yang menggunakan angkutan umum di Kota Blitar juga dapat digambarkan pada peta desire line yang ditunjukkan pada Gambar 5.3.

8 37 Tabel 5.3 Matriks Asal Tujuan Perjalanan Orang/Hari Tahun 2015 di Kota Blitar O/D Pi Ai

9 38 Tabel 5.4 Matriks Asal Tujuan Perjalanan Orang/Hari Menggunakan Angkutan Umum Tahun 2015 di Kota Blitar O/D Pi Ai

10 39 Gambar 5.3 Peta Desire Line Perjalanan Menggunakan Angkutan Umum Ketebalan garis pada gambar di atas menunjukkan besarnya perjalanan dari zona asal ke zona tujuan. Semakin tebal garis, semakin besar pula jumlah perjalanan. Sebaliknya semakin tipis garis, semakin kecil pula jumlah perjalanan. Dari gambar tersebut diketahui jumlah perjalanan orang/hari dengan menggunakan angkutan umum terbesar berasal dari zona 11 ke zona 10 sebesar orang/hari Pemilihan Moda Survai home interview juga menghasilkan informasi penggunaan moda di Kota Blitar. Berdasarkan hasil analisis, penggunaan moda yang paling banyak adalah sepeda motor dengan prosentase sebesar 76,11%, sedangkan moda yang paling sedikit digunakan adalah ojek dengan prosentase sebesar 0,39%. Prosentase penggunaan moda selengkapnya dapat dilihat pada Gambar 5.4 berikut.

11 40 PROSENTASE MODA YANG DIGUNAKAN 5.28% 3.22% 6.76% 1.03% 0.39% 7.21% SM Mobil Bus Sekolah / Angkot Becak 76.11% Sepeda Ojek Jalan Kaki Pembebanan Perjalanan Gambar 5.4 Prosentase Penggunaan Moda Pembebanan dilakukan dengan pembebanan perjalanan orang/hari dari tiap zona asal menuju zona tujuan melalui link terpendek. Dari hasil pembebanan tersebut dapat diketahui pembebanan tiap link dari masing-masing alternatif jaringan koridor, dimana hasil pembebanan tersebut akan menjadi demand angkutan umum untuk menentukan koridor utama. Pembebanan ini dilakukan secara manual. Peta pembebanan tiap link di Kota Blitar dapat dilihat pada Gambar 5.5. Dari hasil analisis juga didapatkan pembebanan masing-masing ruas jalan dengan klasifikasi pembebanan lalu lintas tertinggi hingga terendah. Koridorkoridor BRT akan melewati ruas jalan dengan pembebanan lalu lintas tinggi. Pembebanan lalu lintas ruas jalan di Kota Blitar selengkapnya dapat dilihat pada Tabel 5.5.

12 41 Arah Kab.Blitar Arah Kediri Arah Malang Arah Tulungagung Keterangan: Gambar 5.5 Peta Pembebanan Ruas Jalan

13 42 Tabel 5.5 Pembebanan Lalu Lintas Ruas Jalan di Kota Blitar Tahun 2015 No Nama Jalan Pergerakan Orang/hari 1 Merdeka Barat S.Supriadi Kenari Mawar Arterial Road veteran Wahidin Tanjung Pattimura Jd Sudirman Jaksa Agung Suprapto Cepaka Ciliwung A.Yani Bali Cemara Imam Bonjol Ir. Soekarno Kartini Wilis Kalimantan Semeru Cokroaminoto Sumbing Hasanuddin Borobudur Kelud Raung M Hatta Melati Tentaraganiepelajar Anggrek 2040

14 Penentuan Koridor Bus Rapid Transit (BRT) Dari matriks asal tujuan, besarnya pembebanan masing-masing ruas jalan, kinerja ruas jalan serta memperhatikan konektivitas wilayah di Kota Blitar, maka dapat ditentukan usulan koridor BRT untuk melayani permintaan angkutan umum di Kota Blitar. Usulan koridor BRT di Kota Blitar terdiri dari 4 trayek utama dan 4 trayek cabang, yang dijelaskan pada Gambar 5.6, Gambar 5.7, Gambar 5.8, Gambar 5.9, Gambar 5.10 dan Tabel 5.6 berikut. Koridor I Koridor III Koridor IV Koridor II Gambar 5.6 Peta Usulan Koridor BRT di Kota Blitar

15 44 Gambar 5.7 Peta Rute BRT Koridor I Gambar 5.8 Peta Rute BRT Koridor II

16 45 Gambar 5.9 Peta Rute BRT Koridor III Gambar 5.10 Peta Rute BRT Koridor IV

17 46 Tabel 5.6 Usulan Koridor dan Rute yang Dilewati No Koridor Usulan 1 Koridor I 2 Koridor II 3 Koridor III 4 Rencana Koridor IV Berangkat S.Supriadi Jend.Sudirman A.Yani Merdeka Mawar Tanjung Kenari Palem Cemara Cepaka Mawar Pasar Kenari Veteran Merdeka Kenanga Mastrip Anggrek Cempaka Mawar Imam Bonjol Kalimantan Bali Kenari Rute yang Dilewati Kembali Tanjung Mawar Merdeka Barat Wilis Semeru Anjasmoro Kartini Supriadi Pasar Mawar Cepaka Cemara Palem Kenari Mawar Merdeka barat Anggrek Mastrip Veteran Kenari Kenari Bali Kalimantan Imam Bonjol 5.4 Analisis Permintaan Angkutan Dari pembebanan pada tiap link suatu trayek dapat ditentukan demand terbesar suatu trayek. Demand terbesar inilah yang menjadi dasar perhitungan jumlah armada angkutan umum yang diperlukan untuk melayani suatu koridor. Hasil analisis potensial permintaan menunjukkan jumlah permintaan akan

18 47 angkutan umum dari tiap koridor baik koridor I, II, III dan IV. Jumlah permintaan angkutan di tiap koridor dapat dilihat pada Tabel 5.7 berikut. Tabel 5.7 Jumlah Permintaan Angkutan Umum Koridor Rencana Jumlah Permintaan AU Koridor I Koridor II Koridor III 7462 Koridor IV 6800 Sementara itu, permintaan potensial angkutan umum di tiap koridor dapat dijelaskan sebagai berikut. 1. Koridor I Koridor 1 melewati beberapa zona lalu lintas di wilayah Kota Blitar. Pergerakan yang berasal dari zona-zona tersebut merupakan input dari jumlah kebutuhan pergerakan koridor 1. Kantung penumpang koridor 1 terletak di zona VI, V, II, I, XI, XIII yang dijelaskan pada Tabel 5.8 berikut. Tabel 5.8 Matriks Asal Tujuan Perjalanan Pengguna Angkutan Umum Rencana Koridor I OD Demand Potensial Koridor II Koridor II melewati beberapa zona lalu lintas di wilayah Kota Blitar. Pergerakan yang berasal dari zona-zona tersebut merupakan input dari jumlah

19 48 kebutuhan pergerakan koridor II. Kantung penumpang koridor II terletak di zona IX, X, I, XI dan dapat dijelaskan pada Tabel 5.9 berikut. Tabel 5.9 Matriks Asal Tujuan Perjalanan Pengguna Angkutan Umum Rencana Koridor II OD Demand Potensial Koridor III Koridor III melewati beberapa zona lalu lintas di wilayah Kota Blitar. Pergerakan yang berasal dari zona-zona tersebut merupakan input dari jumlah kebutuhan pergerakan koridor III. Kantung penumpang koridor III terletak di zona IX, VIII, I, XI sebagaimana terlihat pada Tabel 5.10 berikut. Tabel 5.10 Matriks Asal Tujuan Perjalanan Pengguna Angkutan Umum Rencana Koridor III OD Demand Potensial Koridor IV Koridor IV melewati beberapa zona lalu lintas di wilayah Kota Blitar. Pergerakan yang berasal dari zona-zona tersebut merupakan input dari jumlah

20 49 kebutuhan pergerakan koridor IV. Kantung penumpang koridor IV terletak di zona VI, VII, VIII, IX yang dijelaskan pada Tabel 5.11 berikut. Tabel 5.11 Matriks Asal Tujuan Perjalanan Pengguna Angkutan Umum Rencana Koridor IV OD Demand Potensial Penentuan Jenis Armada Dari hasil jumlah permintaan angkutan umum disimpulkan bahwa jenis kendaraan yang digunakan untuk BRT koridor I, II, III dan IV adalah jenis bus sedang, hal ini mempertimbangkan kondisi jaringan jalan yang berada pada keempat koridor. Jenis kendaraan yang direncanakan akan digunakan untuk koridor utama yaitu bus sedang berkapasitas 30 tempat duduk. Sedangkan trayek cabang akan dilayani dengan angkutan kota berkapasitas 12 tempat duduk. Jenis kendaraan ini harus disesuaikan dengan lebar jalan yang ada. Kota Blitar memiliki ruas-ruas jalan yang cukup lebar. Lebar jalur efektif ruas jalan di Kota Blitar yang paling sempit adalah 3,7 m dan yang paling lebar adalah m. 5.6 Penentuan Waktu Siklus dan Kebutuhan Kendaraan Koridor I Rencana koridor I dengan rute yang dilewati dan jaraknya dapat dilihat pada Tabel 5.12 berikut.

21 50 Tabel 5.12 Rute dan Jarak Koridor I Berangkat Jarak (Km) Pulang Jarak (Km) S.Supriadi Tanjung Jend.Sudirman Mawar A.Yani Merdeka Barat Koridor 1 Merdeka Wilis 6.3 Koridor 1 Mawar Semeru 5.1 Tanjung Anjasmoro Kartini Supriadi Hasil perhitungan analisis waktu siklus dan kebutuhan kendaraan dapat dilihat pada Tabel 5.13 berikut. Tabel 5.13 Usulan Waktu Siklus dan Kebutuhan Kendaraan Koridor I Waktu Panjang Kecepatan Jarak (Km) Tempuh Jarak Rencana (menit) (Km) (Km/Jam) A-B B-A A-B B-A CT ABA (menit) Load Factor Jumlah Rata-rata Kendaraan (%) (K) Koridor I 6,30 5,10 11, ,45 17,65 42, Tabel di atas merupakan perhitungan analisis waktu tempuh pada Koridor I dengan memperhitungkan panjang jarak (A-B-A). Waktu sirkulasi perjalanan dari A ke B kembali ke A adalah sebagai berikut. CT ABA = (T AB + T BA ) + (δ AB + δ BA) + (T TA + T TB ) CT ABA = (19,45+17,65) + (5% x 19,45 +5% x 17,65) +(10%x19,45+10%x17,65) CT ABA = 42,7 menit Jadi waktu tempuh yang diperlukan BRT pada Koridor I dari A ke B dan kembali ke A adalah 42,7 menit. Waktu antar kendaraan: H =

22 51 H = H = 5 menit Jumlah kendaraan yang dibutuhkan adalah: K = K = K = 9 unit Berdasarkan hasil analisis, dapat diketahui waktu tempuh kendaraan Koridor I dengan kecepatan rencana 40 km/jam, waktu sirkulasi selama 42,7 menit dengan headway 5 menit sehingga jumlah kendaraan yang dibutuhkan sebanyak 9 unit kendaraan Koridor II Rencana koridor II dengan rute yang dilewati dan jaraknya dapat dilihat pada Tabel 5.14 berikut. Tabel 5.14 Rute dan Jarak Koridor II Berangkat Pulang Jarak (Km) Kenari Palem Cemara Koridor 2 Cepaka Mawar Pasar Pasar Mawar Cepaka Cemara Palem Kenari 4,3 Hasil perhitungan analisis waktu siklus dan kebutuhan kendaraan dapat dilihat pada Tabel 5.15 berikut.

23 52 Tabel 5.15 Usulan Waktu Siklus dan Kebutuhan Kendaraan Koridor II Waktu Panjang Kecepatan Jarak Tempuh Jarak Rencana (menit) (Km) (Km/Jam) A-B B-A A-B B-A CT ABA (menit) Load Factor Jumlah Rata-rata Kendaraan (%) (K) Koridor II 4,3 4,3 8, ,45 16,45 37, Tabel di atas merupakan perhitungan analisis waktu tempuh pada Koridor II dengan memperhitungkan panjang jarak (A-B-A). Waktu sirkulasi perjalanan dari A ke B kembali ke A adalah sebagai berikut. CT ABA = (T AB + T BA ) + (δ AB + δ BA) + (T TA + T TB ) CT ABA = (16,45+16,45) + (5% x 16,45 +5% x 16,45) +(10%x16,45+10%x16,45) CT ABA = 37,8 menit Jadi waktu tempuh yang diperlukan BRT pada Koridor II dari A ke B dan kembali ke A adalah 37,8 menit. Waktu antar kendaraan: H = H = H = 6 menit Jumlah kendaraan yang dibutuhkan adalah: K = K = K = 6 unit Berdasarkan hasil analisis, dapat diketahui waktu tempuh kendaraan Koridor II dengan kecepatan rencana 40 km/jam, waktu sirkulasi selama 37,8 menit dengan headway 6 menit sehingga jumlah kendaraan yang dibutuhkan sebanyak 6 unit kendaraan.

24 Koridor III Rencana koridor III dengan rute yang dilewati dan jaraknya dapat dilihat pada Tabel 5.16 berikut. Tabel 5.16 Rute dan Jarak Koridor III Koridor 3 Berangkat Jarak (Km) Pulang Jarak (Km) Kenari Mawar Veteran Merdeka barat Merdeka Anggrek Kenanga Mastrip 5,3 Koridor 3 Mastrip Veteran 4,1 Anggrek Kenari Cempaka Mawar Hasil perhitungan analisis waktu siklus dan kebutuhan kendaraan dapat dilihat pada Tabel 5.17 berikut. Tabel 5.17 Usulan Waktu Siklus dan Kebutuhan Kendaraan Koridor III Waktu Panjang Kecepatan Jarak Tempuh Jarak Rencana (menit) (Km) (Km/Jam) A-B B-A A-B B-A CT ABA (menit) Load Factor Jumlah Rata-rata Kendaraan (%) (K) Koridor III 5,3 4,1 9, ,95 16,15 39, Tabel di atas merupakan perhitungan analisis waktu tempuh pada Koridor III dengan memperhitungkan panjang jarak (A-B-A). Waktu sirkulasi perjalanan dari A ke B kembali ke A adalah sebagai berikut. CT ABA = (T AB + T BA ) + (δ AB + δ BA) + (T TA + T TB ) CT ABA = (17,95+16,15) + (5% x 17,95 +5% x 16,15) +(10%x17,95+10%x16,15) CT ABA = 39,2 menit

25 54 Jadi waktu tempuh yang diperlukan BRT pada Koridor III dari A ke B dan kembali ke A adalah 39,2 menit. Waktu antar kendaraan: H = H = H = 8 menit Jumlah kendaraan yang dibutuhkan adalah: K = K = K = 5 unit Berdasarkan hasil analisis, dapat diketahui waktu tempuh kendaraan Koridor III dengan kecepatan rencana 40 km/jam, waktu sirkulasi selama 39,2 menit dengan headway 8 menit sehingga jumlah kendaraan yang dibutuhkan sebanyak 5 unit kendaraan Koridor IV Rencana koridor IV dengan rute yang dilewati dan jaraknya dapat dilihat pada Tabel 5.18 berikut. Tabel 5.18 Rute dan Jarak Koridor IV Berangkat Pulang Jarak (Km) Koridor 4 Imam Bonjol Kalimantan Bali Kenari Kenari Bali Kalimantan Imam Bonjol 5,7 Hasil perhitungan analisis waktu siklus dan kebutuhan kendaraan dapat dilihat pada Tabel 5.19 berikut.

26 55 Tabel 5.19 Usulan Waktu Siklus dan Kebutuhan Kendaraan Koridor IV Waktu Panjang Kecepatan Jarak Tempuh Jarak Rencana (menit) (Km) (Km/Jam) A-B B-A A-B B-A CT ABA (menit) Load Factor Jumlah Rata-rata Kendaraan (%) (K) Koridor IV 5,7 5,7 11, ,55 18,55 42, Tabel di atas merupakan perhitungan analisis waktu tempuh pada Koridor IV dengan memperhitungkan panjang jarak (A-B-A). Waktu sirkulasi perjalanan dari A ke B kembali ke A adalah sebagai berikut. CT ABA = (T AB + T BA ) + (δ AB + δ BA) + (T TA + T TB ) CT ABA = (18,55+18,55) + (5% x 18,55 +10% x 18,55) +(10%x18,55+10%x18,55) CT ABA = 42,7 menit Jadi waktu tempuh yang diperlukan BRT pada Koridor IV dari A ke B dan kembali ke A adalah 42,7 menit. Waktu antar kendaraan: H = H = H = 8 menit Jumlah kendaraan yang dibutuhkan adalah: K = K = K = 5 unit Berdasarkan hasil analisis, dapat diketahui waktu tempuh kendaraan Koridor IV dengan kecepatan rencana 40 km/jam, waktu sirkulasi selama 42,7 menit dengan headway 8 menit sehingga jumlah kendaraan yang dibutuhkan sebanyak 5 unit kendaraan.

27 Analisis Tingkat Pelayanan Bus Rapid Transit (BRT) Tingkat pelayanan BRT yang direncanakan berupa jarak rute (L) dalam kilometer, waktu tempuh (WT) dalam menit, waktu putar (RTT) dalam menit, kecepatan komersial (Vc) dalam km/jam, headway (H) dalam menit dan frekuensi (f) dalam kend/jam. Selengkapnya dapat dilihat pada Tabel 5.20 berikut. Tabel 5.20 Tingkat Pelayanan BRT di Kota Blitar Jarak (Km) Panjang Kecepatan Waktu Tempuh Jarak Rencana (menit) CT ABA Demand K Demand C H F (menit) Potensial (Unit) A-B B-A (Km) (Km/Jam) A-B B-A Koridor ,45 17,65 42, I Koridor ,45 16,45 37, II Koridor ,95 16,15 39, III Koridor ,55 18,55 42,7 151 IV Analisis Kebutuhan Tempat Henti Penentuan kebutuhan tempat henti berdasarkan jarak sesuai dengan SK Dirjen Perhubungan Darat Nomor 271/HK.105/DRJD/96, seperti terlihat pada Tabel 5.21 berikut. Tabel 5.21 Rencana Kebutuhan Tempat Henti Masing-Masing Koridor Koridor Usulan Panjang Jalan (km) Kebutuhan Tempat Henti Rencana Koridor I 11,4 10 Rencana Koridor II 8,6 9 Rencana Koridor III 9,4 10 Rencana Koridor IV 11,4 11 Total Kebutuhan Tempat Henti 40

28 57 Contoh perhitungan penentuan kebutuhan tempat henti adalah sebagai berikut. Koridor II Lokasi : Kota Tata guna lahan : pusat kegiatan padat Standar tempat henti : meter Panjang segmen : 3583 meter Jarak minimal tempat henti dari pesimpangan : 50 meter Farside & Nearside : 50 x 2 = 100 meter Kebutuhan shelter ideal = = = 9 Jadi kebutuhan ideal untuk tempat henti di koridor II adalah 9, hal ini berarti bahwa nilai tersebut tetap disesuaikan dengan tata guna lahan disepanjang ruas jalan tersebut. 5.9 Rencana Pengembangan Jaringan Trayek Cabang Rencana pengembangan jaringan trayek cabang berdasarkan data jumlah volume lalu lintas skala sedang ( smp/jam) yang terdiri dari 4 rute yang dilayani oleh angkutan umum dengan kapasitas ±12 orang adalah seperti dijelaskan pada Tabel 5.22 dan Gambar 5.11 berikut. Tabel 5.22 Rencana Trayek Cabang No Rute Lokasi Rencana Trayek Cabang 1 Rute I Jl. Ciliwung -Jl. Wahidin - Jl. Veteran 2 Rute II Jl. Pattimura - Jl.S.Supriadi - Jl. Borobudur - Jl. Sukarno - Jl. Sudirman -Jl. Mastrip - Jl. Kacapiring 3 Rute III Jl. Ciliwung - Jl. Brantas - Jl. Bengawansolo - Jl. Tanjung - Jl. Jati 4 Rute IV Jl. Merdeka (Pasar) - Jl.Ahmad Yani - Jl. AK.Satsuit Tubun - Jl. Bali - Jl. Veteran - Jl.Melati - Jl.Anggrek - Jl.Merdeka Sumber : Hasil Analisis

29 58 Trayek Cabang 3: Jl. Ciliwung Jl. Brantas Jl. Bengawan solo Jl. Tanjung Jl. Jati Trayek Cabang 1: Jl. Ciliwung Jl. Wahidin Jl. Veteran Trayek Cabang 4: Jl. Merdeka (Pasar) Jl. Ahmad Yani Jl. AK Satsuit Tubun Jl. Bali Jl. Veteran Jl. Melati Jl. Anggrek Trayek Cabang 2: Jl. Pattimura Jl. S.Supriadi Jl.Borubodur Jl. Ir.Soekarno Jl. Sudirman Jl. Mastrip Jl. Kacapiring Gambar 5.11 Rute Trayek Cabang Keseluruhan rute trayek utama dan rute trayek cabang dapat dilihat pada Gambar 5.12 berikut.

30 59 Trayek Cabang 2 Trayek Cabang 1 Trayek Cabang 3 Koridor I Koridor IV Koridor III Koridor II Trayek Cabang 4 Gambar 5.12 Rute Trayek Utama dan Trayek Cabang

WALIKOTA BLITAR PERATURAN WALIKOTA BLITAR NOMOR 15 TAHUN 2010 TENTANG

WALIKOTA BLITAR PERATURAN WALIKOTA BLITAR NOMOR 15 TAHUN 2010 TENTANG WALIKOTA BLITAR PERATURAN WALIKOTA BLITAR NOMOR 15 TAHUN 2010 TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN WALIKOTA BLITAR NOMOR 73 TAHUN 2004 TENTANG JALUR LALU LINTAS ANGKUTAN KOTA, MOBIL PENUMPANG UMUM, DAN BUS
