Sistem Pakar Menentukan Jenis Pekerjaan Menggunakan Teori Myers-Briggs Type Indicator dengan Algoritma Forward Chaining. Abstrak

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Sistem Pakar Menentukan Jenis Pekerjaan Menggunakan Teori Myers-Briggs Type Indicator dengan Algoritma Forward Chaining. Abstrak"

Transkripsi

1 Sistem Pakar Menentukan Jenis Pekerjaan Menggunakan Teori Myers-Briggs Type Indicator dengan Algoritma Forward Chaining Suryana 1), Ismi Kaniawulan 2), M. Rafi Muttaqin 3) Program Studi Teknik Informatika, STT Wastukancana Jalan Raya Cikopak No. 53 Sadang Purwakarta Jawa Barat 1), 2), 3) Abstrak Kepribadian manusia dikaitkan dengan kesesuaian jenis perkerjaan yang dijalani sangat erat kaitannya. Permasalahan timbul saat jenis pekerjaan yang dilakukan tidak sesuai dengan kepribadian dengan yang bersangkutan.teori Myers Briggs Type Indicator merupakan sebuah model yang dapat digunakan untuk melakukan penilaian kepribadian seseorang, sehinga dapat dinilai jenis pekerjaan yang sesuai dengan kepribadian yang bersangkutan. Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan sistem pakar untuk menentukan jenis pekerjaan yang sesuai menggunakan teori myers briggs type indicator dengan algoritma forward chaining. Metodologi penelitian yang digunakan berdasarkan metoda pengembangan perangkat lunak USDP (Unified Software Development Process). Hasil penelitian berupa sebuah aplikasi sistem pakar untuk menentukan jenis pekerjaan menggunakan teori Myers Briggs Type Indicator. Kata kunci : Sistem Pakar, Teori Myers Briggs Type Indicator, USDP, Forward Chaining,

2 1. Pendahuluan Karakteristik kepribadian merupakan suatu ciri khas pada diri manusia, yang membedakan antara manusia yang satu dan lainnya. Kepribadian sendiri merupakan sifat yang terdapat dalam diri setiap individu manusia untuk membedakan dan memperlakukan dalam kehidupan sehari-hari. Dengan perlakuan yang sesuai yang diberikan terhadap seseorang akan mengantarkan manusia kepada suatu kondisi optimal, baik dalam kehidupan bermasyarakat pertemanan maupun dalam pekerjaan. Tetapi akan menjadi kebalikannya jika perlakuan yang diberikan tanpa mempertimbangkan aspek karakteristik kepribadian seseorang, justru akan mengantarkan kita kedalam kondisi hubungan tidak harmonis dalam kehidupan sehari - hari. Karena kurangnya pengetahuan manusia tentang karakter-karakter apa saja yang ada dalam diri seseorang, juga karena mengetahui karakter seseorang itu tidaklah mudah dipahami secara individu manusia itu sendiri mengakibatkan ketidak sesuaian antara pekerjaan yang didapat dan pekerjaan yang seharusnya mereka paling inginkan dan nyaman untuk dilakukan. Maka ada kebutuhan model untuk memecahkan masalah di atas, salah satunya dengan melakukan penilaian atau sebuah tes kuesioner kepribadian. Penilaian The Myers - Briggs Type Indicator ( MBTI ) adalah kuesioner psikometri dirancang untuk mengukur preferensi psikologis seseorang melihat dunia dan membuat keputusan. MBTI bersandar pada empat ( 4 ) dimensi utama yang saling berlawanan. Walaupun berlawanan sebetulnya manusia memiliki semuanya, hanya saja lebih cenderung / nyaman pada salah satu arah tertentu. Seperti es krim dan coklat panas, mungkin mau dua-duanya tetapi cenderung lebih menyukai salah satunya. Masing-masing ada sisi positifnya tapi ada pula sisi negatif seperti itu pula dalam skala kecenderungan MBTI. Dengan MBTI bisa memahami kelebihan (Strength) diri sekaligus kelemahan (Weakness) yang ada pada diri sendiri. Tujuan penelitian ini adalah mengembangakan sebuah aplikasi sistem pakar untuk menetukan jenis pekerjaan menggunakan Teorema Myers Briggs Type Indicator menggunkan Algortima Forward Chainning. Metodologi pengembangan perangkat lunak yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Metoda Unified Software Development Process (USDP). 2. Tinjauan Pustaka Sub bab tinjauan pustaka berisi teori yang melandasi penelitian ini antara lain sistem pakar, teori myers briggs type indicator, dan algoritma forward chaining.

3 2.1 Sistem Pakar Sistem pakar sebagai sebuah program yang difungsikan untuk menirukan pakar manusia harus bisa melakukan hal-hal yang dapat dikerjakan oleh seorang pakar, untuk membangun sistem yang seperti itu maka komponen-komponen yang harus dimiliki adalah sebagai berikut: 1. Antar muka pengguna (user interface). 2. Basis pengetahuan (knowledge base). 3. Mekanisme inferensi (inference machine). 4. Memori kerja (working memory). Sedangkan untuk menjadikan sistem pakar menjadi lebih menyerupai seorang pakar yang berinteraksi dengan pemakai, maka dilengkapi dengan fasilitas berikut: 1. Fasilitas penjelasan (explanation facility). 2. Fasilitas akuisisi pengetahuan (knowledge acquisition facility). (Muhammad Arhami, 2005) 2.2 Teori Myers Briggs Type Indicator (MBTI) MBTI bersandar pada empat dimensi utama yang salingberlawanan (dikotomis). Walaupun berlawanan sebetulnya kita memiliki semuanya, hanya saja kita lebih cenderung / nyaman pada salah satu arah tertentu.seperti es krim dan coklat panas, mungkin kita mau dua-duanya tetapi cenderung lebih menyukai salah satunya.masing-masing ada sisi positifnya tapi ada pula sisi negatifnya.nah, seperti itu pula dalam skala kecenderungan MBTI. Berikut empat skala kecenderungan MBTI ; 1. Extrovert (E) vs. Introvert (I). Dimensi EI melihat orientasi energi kita ke dalam atau ke luar. Ekstrovert artinya tipe pribadi yang suka dunia luar. Mereka suka bergaul, menyenangi interaksi sosial, beraktifitas dengan orang lain, serta berfokus pada dunia luar dan action oriented. Mereka bagus dalam hal berurusan dengan orang dan hal operasional. Sebaliknya, tipe introvert adalah mereka yang suka dunia dalam (diri sendiri). Merekasenang menyendiri, merenung, membaca, menulis dan tidak begitu suka bergaul dengan banyakorang. Mereka mampu bekerja sendiri, penuh konsentrasi dan focus. Mereka bagus dalam pengolahan data secara internal dan pekerjaan back office. (Naisaban, L..2003) 2. Sensing (S) vs. Intuition (N). Dimensi SN melihat bagaimana individu memproses data. Sensing memproses data dengan cara bersandar pada fakta yang konkrit, praktis, realistis dan melihat data apa adanya. Mereka menggunakan pedoman pengalaman dan data konkrit serta memilih caracara yang sudah terbukti. Mereka fokus pada masa kini (apa yang bisa diperbaiki sekarang). Mereka bagus dalam perencanaan teknis dan detail aplikatif. Sementara tipe intuition memproses data dengan melihat pola dan

4 hubungan, pemikir abstrak, konseptual serta melihat berbagai kemungkinan yang bisa terjadi. Mereka berpedoman imajinasi, memilih cara unik, dan berfokus pada masa depan (apa yang mungkin dicapai di masa mendatang). Mereka inovatif, penuh inspirasi dan ide unik. Mereka bagus dalam penyusunan konsep,ide, dan visi jangka panjang. (Naisaban, L..2003) 3. Thinking (T) vs. Feeling (F). Dimensi ketiga melihat bagaimana orang mengambil keputusan. Thinking adalah mereka yang selalu menggunakan logika dan kekuatan analisa untuk mengambil keputusan. Mereka cenderung berorientasi pada tugasdan objektif. Terkesan kaku dan keras kepala. Mereka menerapkan prinsip dengan konsisten.bagus dalam melakukan analisa dan menjaga prosedur/standar. Sementara feeling adalah mereka yang melibatkan perasaan, empati serta nilai-nilai yang diyakini ketika hendak mengambil keputusan. Mereka berorientasi pada hubungan dan subjektif. Mereka akomodatif tapi sering terkesan memihak. Mereka empatik dan menginginkan harmoni. Bagus dalam menjaga keharmonisan dan memelihara hubungan. (Naisaban, L..2003) 4. Judging (J) vs. Perceiving (P). Dimensi terakhir melihat derajat fleksibilitas seseorang. Judging di sini bukan berarti judgemental (menghakimi). Judging diartikan sebagai tipe orang yang selalu bertumpu pada rencana yang sistematis, serta senantiasa berpikir dan bertindak teratur (tidak melompatlompat). Mereka tidak suka hal-hal mendadak dan di luar perencanaan. Mereka ingin merencanakan pekerjaan dan mengikuti rencana itu. Mereka bagus dalam penjadwalan, penetapan struktur, dan perencanaan step by step. Sementara tipe perceiving adalah mereka yang bersikap fleksibel, spontan, adaptif, dan bertindak secara acak untuk melihat beragam peluang yang muncul. Perubahan mendadak tidak masalah dan ketidakpastianmembuat mereka bergairah. Bagus dalam menghadapi perubahan dan situasi mendadak. (Naisaban, L..2003) 2.3 Algoritma Forward Chaining Forward chaining adalah metode inferensia yang merupakan lawan dari backward chaining. Forward chaining dimulai dengan data atau data driven. Artinya pada forward chaining semua data dan aturan akan ditelusuri untuk mencapai tujuan / goal yang diinginkan. Mesin inferensia yang menggunakan forward chaining akan mencari antesendent (IF klausa..) sampai kondisinya benar. Pada forward chaining semua pertanyaan dalam sistem pakar akan disampaikan semuanya kepada pengguna, Strategi inferensi yang dimulai dengan sekumpulan fakta-fakta pengetahuan, memperoleh fakta-fakta baru menggunakan aturan-aturan dimana premis-premis sesuai dengan fakta-fakta pengetahuan, dan meneruskan prosesnya sampai sebuah tujuan yang ditetapkan

5 telah tercapai. Algoritma forward chaining menurut (Muhammad Arhami, 2005) Gambar 1. Algoritma forward chaining. (Muhammad Arhami, 2005) 3. Metodologi Penelitian Penelitian dilakukan dengan mengadopsi metode pengembangan perangkat lunak USDP (Unified Software Development Process). Adapun langkah-langkah yang dilakukan yaitu : 1. Inception Tahap inception merupakan tahap pertama yang dilakukan untuk mengumpulkan data dan menentukan kebutuhan sistem yang akan dibangun. 2. Elaboration Tahap elaboration merupakan tahap analisis dan perancangan secara detail. Metoda yang digunakan yaitu dengan meotda UML (Unified Modelling Languange). Penggambaran Use case diagram, activity diagram dan Sequence diagram dilakukan dalam tahap ini. 3. Construction Tahap construction merupakan tahap penulisan koding secara detail sesuai dengan analisis dan perancangan yang sudah dilakukan. 4. Transition Tahap akhir dari metoda USDP merupakan tahap implementasi dari hasil construction. 4. Pembahasan Tahap pembahasan menjelaskan algoritma forward chaining, perancangan sistem dalam tahap elaboration menggunakan permodelan UML, construction dan transition.

6 4.1 Algoritma Forward Chaining Dalam membangun sistem pakar ini dilakun pembuatan algoritama diamana yang menentukan alur berjalannya sistem dalam pembuatan algoritma ini menggunakan Algoritma Forwad Chaining, adapun algoritma nya sebagai berikut : Start S : N R2 Tidak S > N Ya R! T : F R4 Tidak T > F Ya R3 J : P R6 Tidak J > P Ya R5 E : I Tidak E > I Ya R8 Hasil Test R7 End Keterangan : Gambar 2. Algoritma Forward Chaining S = Memiliki sifat Sensing N = Memiliki sifat Intuition J = Memiliki sifat Judging P = Memiliki sifat Perceiving T = Memiliki sifat Thinking F = Memiliki sifat Feeling E = Memiliki sifat Extrovert I = Memiliki sifat Introvert 4.2 Elaboration Tahap elaboration dilakukan analisis dan perancangan sistem menggunakan model object oriented. Adapun tools yang digunakan yaitu unified modeling language (UML) dengan use case diagram. Pendefinisian database menggunakan class diagram dan Relational database Use Case Diagram Use case mempresentasikan operasi-operasi yang dilakukan oleh pengguna dengan sistem. Use case bekerja dengan cara mendeskripsikan tipikal interaksi antara pengguna sebuah sistem dengan sistemnya sendiri melalui sebuah cerita bagaimana

7 sebuah sistem digunakan. Gambar 3 adalah use case diagram mengenai Sistem Pakar Mentukan Jenis Pekerjaan secara keseluruhan yang terdiri dari dua buah aktor, yaitu admin dan user. Sistem Pakar menentukan Jenis Pekerjaan menggunakan teori MBTI dengan algoritma Forward Chaining Registasi Login Proses MBTI Data Kepribadian Hasil Test Data Pekerjaan Home User Test Kepribadian Data Soal Home Admin User Admin Data Aktifitas Logout Gambar 3 Use Case Diagram Sistem Pakar memilih jenis pekerjaan menggunakan teori MBTI dengan Algoritma Forward Chaining Class Diagram Class diagram digunakan untuk menampilkan kelas-kelas dan paket-paket didalam sistem. Gambar 4 memberikan gambaran secara statis dalam relasi antar aktor. Ambil Data Nilai Mengerjakan Soal User +id_user : int +username : char +nama_user : char + char +tanggal_lahir : char +jenis_kelamin : char +status : char +password : char -Register() -Login() Nilai_test -id_nilai -tanggal_test -nama_user -id_user -tahap_1 -tahap_2 -tahap_3 -tahap_4 -kepribadian +view() Menyimpan Nilai Soal_test -id_soal -soal_a -soal_b -tahap Kelola data Soal Melakukan Registasi Melakukan Login User Admin Melihat Hasil_test Jenis_Kepribadian Jenis_Pekerjaan -id_hasil -id_user -id_kepribadian -username -nama_kepribadian +view() -id_kepribadian -nama_kepribaidan -deskripsi +add() +delete() +update() +view() Mencari jenis kepribadian -id_pekerjaan -nama_pekerjaan -deskrpsi -id_kepribadian -nama_kepribadian Kelola data Pekerjaan Mencari jenis kepribadian Gambar 4. Class Diagram

8 4.2.3 Relasi Database Bagian ini fokus pada mekanisme dan implementasi dari sistem manajemen database yang digunakan. Teknik database seperti normalisasi, entity relational diagram sangat bermanfaat jika menggunakan model data relasional. Antara manajemen data dan rancangan class diagram masing-masing bediri secara terpisah. Gambar 3.4 menjelaskan relasi antar tabel pada database sistem pakar menentukan jenis kepribadian dengan MBTI. 4.3 Construction Gambar 5. Relasi Database Pada Fase ini peneliti melakukan pembuatan sistem. Pembuatan sistem tersebut tentunya harus mengacu kepada hal hal atau parameter parameter yang sudah ditentukan dan digariskan dari fase fase sebelumnya. Adapun hasil yang di hasilkan dalam tahapan ini berupa source code dan desain tampilan Desain Tampilan Pembuatan desain tampilan pada pembuatan aplikasi ini menggunakan CSS dimana desain tampilan dibuat menjadi dua bagian yaitu untuk admin dan pengguna apilkasi. 1. Tampilan untuk admin Tampilan admin yang di buat meliputi halaman login admin dan halaman utama admin dapat dilihat pada gambar 6.

9 Gambar 6. Halaman Login Admin Halaman utama admin ada beberapa menu antara lain : a) Menu data soal Halaman yang berisi data soal dimana admin mengelola data soal mulai dari tambah data samapai hapus dan edit data b) Menu data kepribadian Halaman yang berisi data kepribadian dimana admin mengelola data kepribadian mulai dari tambah data sampai hapus dan edit data. c) Menu data pekerjaan Halaman yang berisi data pekerjaan dimana admin mengelola data pekerjaan mulai dari tambah data sampai hapus dan edit data d) Menu Aktivitas Halaman yang berisi data aktivitas pengguna aplikasi menu ini berisi aktivitas login dan logout Gambar 7. Halaman Utama Admin

10 2. Tampilan untuk Pengguna Tampilan Pengguna yang dibuat meliputi halaman index dan halaman utama pengguna yang dapat dilihat pada gambar 8 dan gambar 9. Gambar 8. Halaman Index Pengguna Pada gambar 8. menampilkan halaman index atau halaman awal pada saat aplikasi dibuka, dimana pada halaman index terdapat menu registasi dan login. Menu registasi berfungsi dimana pengguna melakukan registasi agar bisa mengakses aplikasi, sedangakan menu login sebagai verifikasi data pengguna dan untuk masuk pada halaman utama aplikasi. Gambar 9. Utama Pengguna Pada gambar 9 halaman utama pengguna dimana pada halaman ini terdapat menu Home, Tes Kepribadian, Hasil Tes, Logout. Pada menu tes kepribadian pengguna dapat melakukan tes, dan pada halaman hasil tes pengguna dapat melihat hasil tes. Untuk dapat menggunakan aplikasi ini bisa di akses pada profilemyers.hol.es, pengguna hanya bisa melakukan tes satu kali saja.

11 5. Kesimpulan dan Saran Sistem pakar yang dikembangkan dapat memberikan alternatif kepada pengguna untuk membantu menentukan jenis pekerjaan berdasarkan kepribadian masing masing. Kelemahan dari sistem ini belum dapat memberikan informasi lowongan kerja yang sesuai dengan hasil perhitungan teori MBTI. Sistem masih memungkinkan untuk dikembangkan hingga dapat memberikan informasi lowongan pekerjaan. Daftar Pustaka Alec Sharp dan Patrick Mcdermott.2001; Workflow Modeling Tools For Process and Aplication Development. Arhami, Muhammad, Konsep Dasar Sistem Pakar, andi, Edisi Pertama, Yogyakarta, Jung, Carl Gustav.(1971)."Psychological Types". Collected Works of C.G. Jung, Volume 6. Princeton University. Kaplan, R.M., & Saccuzzo, D.P.(2009).Psychological testing: Principle, applications, and issues. Belmont, CA: Wadsworth. Nugroho, Adi Rekayasa Perangkat Lunak Berbasis Objek dengan Metode USDP. Yogyakarta: ANDI. Nugroho, Bunafit. 2005; Database Relasional dengan MySQL; Penerbit Andi:Yogyakarta. Naisaban, L..2003; Psikologi Jung : Tipe Kepribadian Manusia Dan Rahasia Sukses Dalam Hidup (Tipe Kebijaksanaan Jung). Jakarta : PT.Gramedia Widiasarana Indonesia. Myers, Isabel Briggs with Peter B. Myers (1995) Gifts Differing: Understanding Personality Type. Mountain View, CA. Raharjo, Budi.dkk.2010; Modul Pemrograman Web (HTML, PHP, AJAX &MySQL); Penerbit Modula, Bandung.

12

BAB I PENDAHULUAN. penggunanya. Selain keamanan dan kecepatan dalam pengolahan data, dua faktor

BAB I PENDAHULUAN. penggunanya. Selain keamanan dan kecepatan dalam pengolahan data, dua faktor BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perkembangan dunia dan teknologi saat ini semakin mempermudah para penggunanya. Selain keamanan dan kecepatan dalam pengolahan data, dua faktor tersebut menjadi
