BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Dari penelitian yang telah penulis lakukan dapat disimpulkan sebagai berikut : Perbankan di kota Cirebon menghadapi persaingan yang semakin ketat. Untuk dapat bersaing, kualitas layanan menjadi unggulan kompetitif yang ditawarkan pada konsumen. Teknologi Informasi dapat digunakan sebagai salah satu bentuk unggulan kompetitif karena dapat memberikan kualitas layanan yang lebih baik. Tingkat kepuasan nasabah dapat mencerminkan kualitas pelayanan sebuah bank. Dengan menjumlahkan semua dimensi kepuasan nasabah yang penulis teliti, rata-rata total kepuasana nasabah di ke-dua bank menunjukan perbedaan yang cukup signifikan sehingga dapat dikatakan tingkat kepuasan nasabah Bank A lebih tinggi dari tingkat kepuasan nasabah Bank B, dimana bobot TI Bank A juga lebih tinggi dari bobot TI di Bank B. Bobot TI yang tinggi dapat memberikan kualitas layanan yang lebih baik kepada nasabah. Sehingga dari penelitian ini penulis dapat mengambil kesimpulan tingkat kepuasan nasabah di pengaruhi oleh Teknologi Informasi yang digunakan. Atau dengan kata lain Teknologi Informasi berperan dalam meningkatkan kepuasan nasabah.

2 45 Penulis dapat pula menyimpulkan bahwa Nasabah di Cirebon umumnya dan di ke-dua bank khususnya cukup peka terhadap pelayanan yang diberikan oleh bank dengan bantuan TI. Penulis menambahkan bahwa bank jangan terpaku untuk memuaskan nasabah saja tetapi perlu juga untuk mempertahankan nasabahnya dan pihak bank dapat menggunakan TI untuk membantu usaha mempertahankan nasabahnya. 5.2 Saran Saran yang dapat penulis berikan untuk pihak Bank adalah : Dengan semakin meningkatnya tuntutan kualitas pelayanan dari nasabah dan memuaskannya, kiranya Bank perlu berhati-hati dalam memilih TI yang tepat dan berdaya guna agar mampu menghasilkan kecepatan dan keakuratan sehingga dapat menurunkan tingkat keluhan nasabah. Dari penelitian dan pengamatan penulis, Bank belum mengoptimalkan layanan ATM karena layanan ATM belum memasyarakat di Cirebon. Kiranya Bank perlu lebih mempromosikan layanan ATM terus-menerus, karena layanan ATM ini menguntungkan untuk jangka panjang. Pada kedua bank penulis menyarankan untuk memikirkan langkah selanjutnya setelah memuaskan nasabah yaitu mempertahankan nasabah sehingga menjadi nasabah yang loyal, karena dalam persaingan yang ketat bank dapat kehilangan nasabahnya.

3 46 Saran-saran yang dapat penulis berikan untuk penelitian berikutnya adalah : Untuk penelitian selanjutnya dapat diteliti lebih lanjut kontribusi apa saja yang dapat diberikan TI perbankan kepada nasabahnya. Penelitian ini dapat dilanjutkan untuk meneliti TI yang digunakan pada sebuah bank sudah tepat guna, misalnya dengan menggunakan cost-benefit analysis. Penelitian ini juga dapat dilanjutkan untuk menentukan tolak ukur Kinerja TI di sebuah sudahkah memenuhi kebutuhan penggunanya Penelitian juga dapat dilanjutkan untuk meneliti lebih lebih lanjut komposisi biaya yang digunakan untuk investasi TI sehingga dapat membantu Bank dalam melakukan investasi

4 47 DAFTAR ACUAN Acmadi, Hendra; Tesis Peran TI dalam Meningkatkan Pelayanan Bagian Tiket & Hotel pada Biro Perjalanan Wisata di Jakarta tahun 1997 ; Program Pasca Sarjana MMSI Universitas Bina Nusantara, Jakarta, Amir, Baso; Artikel Apa Saja yang Dapat Diberikan ATM? ; Suplemen Majalah Swasembada, Swa Sigi 12/Agustus Aviliani, Wilfridus, E.; Artikel Membangun Kepuasan Pelanggan Melalui Kualitas Layanan ; Majalah Usahawan No.5/XXVI/Mei BPS Cirebon I; Kotamadya Cirebon dalam Angka 1995 ; BPS Cirebon, BPS Cirebon II; Produk Domestik Regional Bruto Kotamadya DT. II Cirebon Tahun ; BPS Cirebon, BPS Jakarta; Statistik Indonesia 1995 ; BPS Jakarta, Cahyono, J.E., Sugiarsono, J., Unditu, A., P. Teguh; Artikel Apa Lagi Setelah ATM? ; Suplemen Majalah Swasembada, Swa Sigi 12 /Agustus Cash, James I. Jr; McFarlan, F.W., McKenney, J.L., Corporate Information Systems Management, The Issues Facing Senior Executives ; 3 rd Edition; Irwin, Chicago, Husada, S., Pandiangan, P., Sugiarsono, J., Handayani, I.W., Darandono; Artikel Siapa Yang Diuntungkan ATM? ; Suplemen Majalah Swasembada, Swa Sigi 12/ Agustus 1996.

5 48 Hutabarak, Jemsly; Artikel Visi Kualitas Jasa : Membahagiakan Pelanggan Kunci Sukses Bisnis Jasa ; Majalah Usahawan No. 5/XXVI/Mei Lovelock, Christopher H.; Managing Services : Marketing, Operations and Human Resources ; 2 nd Edition; Prentice Hall, New Jersey, USA, Kartajaya, Herman; Artikel Dari Memuaskan Pelanggan ke Mempertahankan ; Majalah Swasembada No. 10/XII/11-31 Juli /1996. Kotler, Philip; Marketing Management : Analysis, Planning, Implementation and Control ; 8 th Edition; Prentice Hall Inc.; New Jersey, USA, Luhukay, Joseph F.P; Teknologi Informasi di Indonesia :Potensi, Harapan dan Kenyataan ; STMIK Bina Nusantara, Jakarta, Luthfie, N., Sugiarsono, J., Zainal B.; Artikel Demi Nasabah yang Kian Manja ; Majalah Swasembada No. 07/XII/9-29 Mei/1996. McLeod Jr., Raymond; Management Information System ; 6 th Edition; Prentice Hal Inc.; New Jersey, USA, 1995.

6 49 DAFTAR PUSTAKA Desatnick, Robert; Managing to Keep the Customer, How to Achieve and Maintain Superior Customer Service Throughout the Organization ; 1 st Edition; Jossey-Bass Publisher, San Francisco, USA, Djalil, Mucharor; Artikel Peringkat 239 Bank di Indonesia ; Majalah Infobank No. 210/Juni Engel, J.F., Blackwell, R.D., Miniard, P.W.; Budianto, F.X. (Alih Bahasa); Prilaku Konsumen Jilid I ; Edisi VI, Binarupa Aksara, Jakarta, Kaplan, Robert S., Norton, David P.; The Balance Scorecard : Translating Strategy into Action ; 1 st Edition; Harvard Business School Press, Boston, Massachusetts, USA, Kiryanto, Ryan; Artikel Perbankan ; Majalah Manajemen, Maret-April/ 1997 Peran Teknologi Informasi dalam Industri Levin, Richard I., Rubin, David S.; Statistics for Management ; 6 th Edition; Prentice Hall Inc, New Jersey, USA, Mustafa, Zainal E.Q; MicroStat untuk Mengolah Data Statistik ; Edisi III; Andi Offset, Yogyakarta, Satrio, A., Pandiangan, P., Nababan, L.G., Cahyono, J.E, Rusbiantoro, T.; Artikel Antara Kepuasan Pelanggan dan Kinerja Bank, Majalah Swasembada No. 10/XII/11-31 Juli/ Soetjipto, B.W., Harun, D., Artikel Praktek Service Quality di Indonesia ; Majalah Usahawan No. 5/XXVI/Mei Supiyo, H.B.; Artikel Loyalitas Pelanggan : Urat Nadi Bisnis Anda ; Majalah Swasembada No. 09/XI/20 Juni-10 Juli / 1996.

7 50 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : LINDA SRI HARUMI N.I.M : Jenis Kelamin : Perempuan Alamat : Jl. Karet Sawah I No. 15 Jakarta Selatan Riwayat Pendidikan : STMIK Bina Nusantara - Jakarta SMA Santa Maria I - Cirebon SMP Santa Maria - Cirebon SD Santa Maria - Cirebon Riwayat Pekerjaan : PT. Sentra Konsultama sekarang PT. GT Petrochem Industries Tbk PT. Indomas Raharja Inc STMIK Bina Nusantara

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dapat diambil beberapa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dapat diambil beberapa BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 KESIMPULAN Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut : a. Identifikasi faktor internal dengan menggunakan model The Three
