FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2006

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2006"

Transkripsi

1 ANALISIS PEMANFAATAN PUSKESMAS DI KECAMATAN WANADADI KABUPATEN BANJARNEGARA SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan Mencapai derajat Sarjana S-1 Fakultas Geografi Oleh : Aditya Catur Yogi NIRM : FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2006

2 HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ANALISIS PEMANFAATAN PUSKESMAS DI KECAMATAN WANADADI KABUPATEN BANJARNEGARA Aditya Catur Yogi NIRM : Telah dipertahankan di depan Team Penguji pada Hari, tanggal : Senin, 13 November 2006 Dan telah dinyatakan memenuhi syarat Team Penguji Tanda Tangan Ketua : Dra. Hj. W. Apri Astuti, MSi (..,..) Sekretaris : Drs. M. Musiyam MTP (.....) Anggita : Drs. Priyono, MSi (. ) Pembimbing I : Dra. Hj. W. Apri Astuti, MSi (. ) Pembimbing II : Drs. M. Musiyam MTP (.,...) Surakarta, November 2006 Dekan Drs. Yuli Priyana, MSi ii

3 HALAMAN PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Surakarta, 5 Agustus 2006 Aditya Catur Yogi NIRM : iii

4 ABSTRAK Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Kecamatan Wanadadi, yaitu Puskesmas Wanadadi I dengan wilayah kerja 6 desa dan Puskesmas Wanadadi II dengan wilayah kerja 5 desa.dengan judul Analisis Pemanfaatan Puskesmas di Kecamatan Wanadadi Kabupaten Banjarnegara.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan Puskesmas oleh penduduk, mengetahui stratifikasi Puskesmas di kecamatan Wanadadi serta mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pemanfaatan fasilitas pelayanan kesehatan Puskesmas oleh penduduk. Metode penelitian menggunakan metode survei. Pengambilan sampel dilaksanakan secara acak sederhana dari pengunjung yang telah memanfaatkan fasilitas Puskesmas, yaitu 60 responden untuk Puskesmas Wanadadi I dan 40 responden untuk Puskesmas Wanadadi II. Untuk mengetahui pemanfaatan Puskesmas digunakan metode skoring. Untuk mengetahui signifikansi perbedaan stratifikasi Puskesmas digunakan uji Beda T-test. Untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pemanfaatan Puskesmas serta kuat lemahnya hubungan antara variabel terpengaruh dengan variabel pengaruh digunakan analisis korelasi-regresi menggunakan SPSS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pemanfaatan Puskesmas oleh penduduk di Puskesmas Wanadadi I lebih tinggi daripada Puskesmas Wanadadi II. Nilai stratifikasi Puskesmas Wanadadi I lebih baik daripada Puskesmas Wanadadi II, yaitu Puskesmas Wanadadi I adalah Puskesmas Strata I (87,5 % dari nilai standar) dan Puskesmas Wanadadi II adalah Puskesmas Strata II (78,9 % dari nilai standar). Faktor-faktor yang mempengaruhi pemanfaatan Puskesmas oleh penduduk adalah jarak absolut dan jarak tempuh dengan arah korelasi negatif, yaitu semakin besar jarak absolut dan jarak tempuh maka akan semakin kecil jumlah pemanfaatan Puskesmas oleh penduduk dan sebaliknya. Faktor yang memiliki pengaruh paling besar di Puskesmas Wanadadi I adalah jarak absolut (43 %), sedangkan untuk Puskesmas Wanadadi II adalah jarak tempuh (35,6%). Pembimbing I Pembimbing II Dra. Hj. W. Apri Astuti, MSi Drs. M. Musiyam MTP Mengetahui Dekan Fakultas Geografi Drs. Yuli Priyana, MSi iv

5 KATA PENGANTAR Assalammualaikum Wr. Wb. Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan hidayah serta petunjuk-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang bejudul Analisis Pemanfaatan Puskesmas di Kecamatan Wanadadi Kabupaten Banjarnegara Dengan selesainya skripsi ini, maka dengan kerendahan hati dan ketulusan hati penulis menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Drs. Yuli Priyana, MSi selaku Dekan Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Drs. Priyono, MSi selaku Sekretaris Dekan Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Dra. Hj. W. Apri Astuti, MSi dan Drs. M. Musiyam MTP selaku dosen pembimbing yang telah memberikan waktu, tenaga, sumbangan saran, nasehat serta kesabarannya dalam memberikan bimbingan dan arahan. 4. Bapak Drs. H. M. Cholil, MSi, selaku Pembimbing Akademik (PA) yang telah banyak membantu dan mengarahkan dalam perkuliahan. 5. Bapak M. Amin Sunarhadi, SSi, MP. Yang telah memberikan bekal ilmu geografi, pengarahan, bantuan pemikiran dan turut memacu terselesaikannya skripsi ini. 6. Bapak dan ibu dosen serta karyawan dan staf administrasi Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan masukan dan saran-sarannya serta pelayanan kepada penyusun selama mengikuti kuliah dan penyusunan skripsi ini. 7. Reza, Krisna, Aan, Cucuk, Azi, Sigid Gepeng, Tukul, Soesilo, Heppy, Arif, Sigid Kembung : pak RTmu ini sudah sama seperti kalian. v

6 8. Wisma Rahmah (pak Eko, Andi, Agus Kenthus, Jayadi, Teddy, Budi, Wahyu, Ugi, Danang, Dede, Entong), pak Kaji, kang Anto dan Jambok Jalari (Pindy Pinky, Kiki, Ocid, Mendo, Kasino), terima kasih atas kamar dan hari-harinya. 9. Mahmudi, Dara, Ipunk, Rozaq, Washil, Uut, Kadafi, Satrio,Lilik, Yudi Gendut, Sugeng, serta rekan-rekan angkatan 2001 yang telah memberikan dorongan moral dalam menyelesaikan skripsi ini dan atas persahabatan kita selama ini karena kalian hari-hari sepiku menjadi berwarna. 10. Keluarga Banjarnegara : Asong, Avid, Eka, Ari, Teddy, Teguh, Janu, Wiwi, Itiex atas persaudaraan dan kekeluargaannya Joepry, Kompry, Kamar Sepiku dan AC Milan, Kita adalah satu dan takkan terpisahkan. 12. Saudara tanpa darah yang sama, orang-orang yang terbuang dan tersisihkan, mari teruskan perjuangan mencari tempat kembali bernama rumah. 13. Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu-persatu, terima kasih untuk segalanya. Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih banyak kekurangannya, baik dalam penyusunan kata-kata maupun dalam penyajian data penelitian. Oleh karena itu penyusun sangat mengharapkan saran-saran, demi perbaikan dalam penulisan pada kesempatan yang lain. Wassalammu alaikum Wr. Wb. Surakarta, 24 Juli 2006 Penulis Aditya catur Yogi vi

7 MOTTO Allah itu ditaati dengan ilmu (Nabi Muhammad SAW) Sesungguhnya sesudah kesulitan akan datang kemudahan. Maka kerjakanlah urusanmu dengan sungguh-sungguh dan hanya kepada Allah kamu berharap. (Q.S. Al-Insyirah : 6 8) Dinginkan Kepala dan hati, Apipun akan terasa sejuk (Kunimitsu) Jangan Terlena Karena Pujian Dan Jangan Tertekan karena Hinaan (Penulis) PERSEMBAHAN Seiring kata puji syukur kehadirat Allah SWT Skripsi ini kupersembahkan kepada : 1. Bapak Ibu dan Bapa Biyung tercinta. 2. Rahmah Society, Jambok Jalari, Fosimba Komunitas Laboratorium Selatan dan Komunitas Winning Sebelas. 3. Naif serta Retropolis. 4. Almamaterku vii

8 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii ABSTRAK... iv KATA PENGANTAR... v MOTTO... vii PERSEMBAHAN... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii BAB 1. PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Telaah Pustaka dan Penelitian Sebelumnya Kerangka Pemikiran Hipotesis Metode Penelitian Batasan Operasional BAB II. DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN Letak Geografis, Batas dan Luas Topografi Penggunaan Lahan Kependudukan Jumlah dan Kepadaatan Penduduk Komposisi Penduduk menurut Mata Pencaharian Komposisi Penduduk menurut Pendidikan Sarana Fisik kecamatan Wanadadi Sarana Pendidikan viii

9 Sarana Kesehatan Perekonomian BAB II1. TINJAUAN UMUM TENTANG PUSKESMAS Pengertian Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Pembinaan kesehatan Pengembangan Pelayanan Kesehatan Ketenagaan BAB IV. PEMANFAATAN PUSKESMAS OLEH MASYARAKAT Jumlah Pengunjung Puskesmas Stratifikasi Puskesmas Pendidikan Kepala Keluarga Responden Pendapatan Kepala Keluarga Responden Jarak Absolut Kepala Keluarga Responden Terhadap Puskesmas Jarak Tempuh Kepala Keluarga Responden Terhadap Puskesmas Analisis Pemanfaatan Puskesmas Oleh masyarakat Analisis Peta BAB V.FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMANFAATAN PUSKESMAS OLEH MASYARAKAT Stratifikasi Puskesmas Hubungan Antara karakteristik Sosial Ekonomi dan Aksesibilitas Pengguna dengan Pemanfaatan Puskesmas Arahan Pengembangan Pelayanan Puskesmas \KESIMPILAN DAN SARAN DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

10 DAFTAR TABEL No. Tabel Judul Tabel Hal 1.1 Pemanfaatan Puskesmas Oleh Masyarakat di Kecamatan Wanadadi Tahun Perbandingan Penelitian Sebelumnya Jumlah Pengunjung Puskesmas dan Pengambilan Sampel Skor Indikator Pemanfaatan Puskesmas Desain Analisis Luas Wilayah Kecamatan Wanadadi perdesa Ketinggian Permukaan Tiap Desa di Kecamatan Wanadadi Penggunaan Lahan di Kecamatan Wanadadi Luas Wilayah, Jumlah Penduduk dan Kepadatan Penduduk perdesa di Kecamatan Wanadadi Komposisi Penduduk Menurut Mata Pencaharian di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Wanadadi Komposisi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Wanadadi Nilai Stratifikasi Puskesmas Wanadadi I dan Wanadadi II tahun Pendidikan Kepala Keluarga Responden Pendapatan Kepala Keluarga Responden Jarak Absolut Kepala Keluarga Responden Jarak Tempuh Kepala Keluarga Responden Hasil Skoring Indikator Pemanfaatan Puskesmas Hasil Ujian Stratifikasi Puskesmas dengan Uji T-test Nilai Korelasi dan Signifikasi antara tingkat Pendidikan, Tingkat Pendapatan, Jarak Absolut dan Jarak tempuh dengan Pemanfaatan Puskesmas Nilai Regresi antara tingkat Pendidikan, Tingkat Pendapatan, Jarak Absolut dan Jarak tempuh dengan Pemanfaatan Puskesmas x

11 DAFTAR GAMBAR No. Gambar Judul Gambar Hal Gambar 1.1. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemanfaatan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Puskesmas Gambar 1.2. Diagram Alir Penelitian Gambar 2.1. Peta Administrasi Kecamatan Wanadadi Gambar4.1. Peta Wilayah Kerja Puskesmas di Kecamatan Wanadadi Gambar 4.2. Peta Pemanfaatan Puskesmas Oleh Penduduk Kecamatan Wanadadi xi

12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kuesioner Lampiran 2. Perhitungan Uji Beda (T-Test) Tingkat Potensi Puskesmas Kecamatan Wanadadi... 5 Lampiran 3. Data Dasar Frekuensi Pemanfaatan Puskesmas, Tingkat Pendidikan, Tingkat Pendapatan dan jarak Tempuh... 7 Lampiran 4. Hasil Analisis Korelasi dan regresi xii

ANALISIS PEMANFAATAN PUSKESMAS DI KECAMATAN PATI KABUPATEN PATI SKRIPSI

ANALISIS PEMANFAATAN PUSKESMAS DI KECAMATAN PATI KABUPATEN PATI SKRIPSI ANALISIS PEMANFAATAN PUSKESMAS DI KECAMATAN PATI KABUPATEN PATI SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Derajat S-1 Program Studi Geografi dan Memperoleh Gelar Sarjana Diajukan oleh:
